Anda di halaman 1dari 2

WRITE THIS LESSON ON YOUR NOTE BOOK!

(Tulislah pelajaran ini di buku kalian!)

Describing People Feelings


(Menggambarkan Perasaan Orang)

Untuk menggambarkan perasaan orang, maka kalimatnya dibentuk dengan


susunan :

Subject + to be + adjective
Subject To be (penghubung kata) Adjective (kata sifat)
(pelaku/orangnya)

I am Contohnya:
Happy
You Sad
They are Hungry
We Tired
Sick
She Surprised
He is Proud
It
Examples (Contoh-contoh) :
I am proud (Saya bangga)

You are sick (Kamu Sakit)

He is hungry (Dia lapar)

They are happy (Mereka bahagia)

After you write this lesson on your book, you must do the task on google
classroom.

(Setelah kamu menulis pelajaran dibukumu, kamu harus mengerjakan tugas di


google classroom).

Anda mungkin juga menyukai