Anda di halaman 1dari 19

KONSEP

SPAB BERBASIS DI GUDEP PRAMUKA


UPAYA PENDIDIKAN AMAN BENCANA BERKELANJUTAN

BIMTEK PEMBINA SPAB BERBASIS DI GUDEP TH 2020


KERINCI – BUKIT TINGGI – ACEH BESAR – JEMBRANA
TUJUAN PENERAPAN SPAB GUDEP

1. Pengintegrasian Pengurangan Risiko Bencana (PRB) ke dalam Pendidikan


nonformal Pramuka.
2. Membangun budaya siaga, budaya aman dan budaya pengurangan risiko
bencana di sekolah melalui gugus depan pramuka.
3. Membekali para pembina Pramuka agar memiliki pengetahuan dan
keterampilan tentang manajemen bencana dan implementasi SPAB.
4. Meningkatkan jiwa kerelawanan dan kompetensi kesiapsiagaan bencana
melalui pengembangan dan penerapan teknik kepramukaan dan
keterampilan kepramukaan peserta didik bersama pembina Pramuka.
5. Mengembangkan program satuan pendidikan aman bencana berbasis gugus
depan.
6. Patuh menerapkan Protokol Kesehatan dan PHBS dalam upayan pencegahan
Covid 19
INDIKATOR KUNCI PEMBINA SPAB GUDEP

Pembina memiliki pengetahuan dan mampu memfasilitasi siswa dalam:


1. Menelaah risiko bencana di Pangkalan Gugusdepan
2. Menganalisis jenis-jenis perlengkapan terkait kesiapsiagaan bencana
3. Mempraktikkan penggunaan peralatan terkait kesiapsiagaan bencana
4. Menyusun peta dan jalur evakuasi berdasarkan karakteristik bencana yang
teramati.
5. Melakukan simulasi bencana di Pangkalan Gugusdepan.
LANDASAN HUKUM

1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2007 tentang Penanggulangan Bencana.
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka.
4. Peraturan Kepala BNPB No. 4 Tahun 2012 Tentang Penerapan Sekolah/Madrasah Aman Bencana;
5. Surat Edaran Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan No. 70a/SE/MPN/2010 tentang Pengarusutamaan
Pengurangan Risiko Bencana (PRB) di sekolah.
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 23 Tahun 2013 tentang Perubahan Peraturan Menteri Pendidikan
Nasional No.15 Tahun 2010 tentang Standar Pelayanan Minimal Pendidikan Dasar di Kabupaten/Kota;
7. Kerangka Kerja Sendai Tahun 2015 – 2030
8. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 227 Tahun 2007 tentang Petunjuk Penyelenggaraan Kebijakan
Manajemen Resiko Dalam Gerakan Pramuka.
9. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 248 Tahun 2010 tentang Petunjuk Teknis Pramuka Peduli
Penanggulangan Bencana.
10. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 202 tahun 2011 tentang Sistem Pendidikan dan Pelatihan
Gerakan Pramuka.
11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 33 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan SPAB
12. Safe From Harm WOSM
13. Guidelines on Risk Management APR-WOSM
PENGEMBANGAN PERAN PRAMUKA PEDULI PENANGGULANGAN BENCANA
MELALUI PENERAPAN SPAB GUDEP YANG BERKELANJUTAN
RENCANA KERJA KOMISI PENGABDIAN MASYARAKAT
KWARTIR NASIONAL 2018 - 2023
Komitmen Awal
Kegiatan Implementasi
Edukasi Kebencanaan berbasis Pramuka

25 Januari 2019 26 April 2019


MoU PERJANJIAN KERJA SAMA
BNPB dan Kwarnas Pramuka BNPB dan Kwarnas Pramuka
MEKANISME PROSES KEGIATAN

hnnv PELUANG KEBIJAKAN CAPAIAN

klnknkn

klnnknkn
• DATA DAN CAPAIAN
CHARATER BUlIDING KWN SPAB-G

PUSAT - KECAMTAN KWARNAS KWARDA KWARCAB • MONITORING, DATA,


KWD CAPAIAN SPAB-G
SD-SMP-SMA/PT
• MONITORING, DATA
KWC DAN CAPAIAN SPAB-G

SATUAN
GUDEP
NO GUDEP SIAGA PENGGALANG PENEGAK PANDEGA JUMLAH
TERDAFTAR
PEMBINA
1 GUGUS DEPAN 233.053 415.276 186.029 5.439 839.797 18.981
2 PEMBINA 11.213 17.446 6.572 669 35.900
[Berdasarkan Data Realtime saat ini https://datadasar.pramuka.or.id/]
BULAN JULI 2018
Konsep Implementasi SPAB Berbasis Di Gudep

IMPLEMENTASI

KEBERLANJUTAN KOLABORASI

SPAB
GUDEP
PRAMUKA
Menjadi
Contoh/Model PARTISIPASI
PESDIK
(Role Model)
TANDA
KECAKAPAN DAN
PENGHARGAAN
SKEMA DAN PROSES
IMPLEMENTASI SPAB BERBASIS DI GUDEP PRAMUKA

proses
hnnv

klnknkn

klnnknkn
input bimtek output SOSIALISASI SPAB GUDEP DI
SEKOLAH

•SOSIALISASI PROSES SPAB


FAS
• Fas Gugus Depan BIMTEK PERWAKILAN DI BERBASIS GUDEP
Pembina Gudep
KONSEPSIR DEMO SEKOLAH/GUDEP DAN •MEMBANGUN KOMITMEN
SUBSTANSI
Dikpora/Kwartir EGULASI PRAKTIK
FAS
• Dikpora/Kwartir PROSES SPAB DI GUDEP DUKUNGAN IMPLEMENTASI
Unsur SKPD - BPBD
SPAB BERBASIS GUDEP
FAS
• BPBD Kab/Kota
PRESENTASI

RTL INTERAKTIF

3-4 5-6
CO FASILITATOR DISKUSI
KELOMPOK
ASITENSI 2 7
SITE VISIT ICE BREAKING

PROSES
1 SPAB
GUDEP
8
ALUR DAN TAHAP PELAKSANAAN
SATUAN PENDIDIKAN AMAN BENCANA BERBASIS DI GUDEP
H-5 1a 1b 2 3 HARI 6 X TEMU LATIH 3 1 HARI
PESERTA DOWNLOUD BIMTEK
MATERI, MODUL PEMBINA SOSIALISASI PILAR PROSES PENDIDIKAN OPTIMALISASI
PEMBINA PRB PENERAPAN
DAN BUKU SAKU SESUAI 1, DAN 2 SPAB PROSES SPAB
GOLONGAN PEMBINA DAN SPAB GUDEP SEKOLAH BUKU SAKU S,,G GUDEP
PRE TEST ONLINE 3 HARI

4 X TEMU LATIH 5 10 X TEMU LATIH 4


KOORDINASI/ASISTENSI
OPTIMALISASI PROSES
/DUKUNGAN PENDIDIKAN PRB
DIKPORA, BPBD, PROSES SPAB
PENERAPAN BUKU
KWARCAB GUDEP SAKU DI GUDEP
3 – 4 KALI
6
PEMBERIAN REWARD AKSI MITIGASI DAN
SIMULASI GUGUS
KELANGSUNGAN SIMULASI BULAN
DEPAN HARI PRAMUKA
LESTARI SPAB PRB/HKB
12
MENYUSUN DAN PRAKTIK
RENCANA MEMBINA
OPTIMALISASI, ASISTENSI, PEMBERIAN REWARD
KELANGSUNGAN LESTARI SPAB GUDEP

■ PENYAMPAIAN CAPAIAN HASIL PROSES DAN


PENGINTGRASIAN KEGIATAN SPAB BERBASIS DI GUDEP
■ PENGUJIAN DAN PENYEMATAN TANDA KECAKAPAN BAGI
PESERTA DIDIK SIAGA, PENGALANG, PENEGAK DAN
PANDEGA
• PEMBERIAN TANDA PENGHARGAAN BAGI PEMBINA
FASILITATOR SPAB BERBASIS DI GUGUS DEPAN
• PENETAPAN STATUS SEKOLAH SEBAGAI SEKOLAH
AMAN DARI BENCANA
TINDAK LANJUT BIMTEK PEMBINA
1. MELAPOR KEPADA KA MABIGUS DAN KEGIATAN SOSIALISASI PENERAPAN SPAB GUDEP:
a) PERWAKILAN PIMPINAN SEKOLAH, KOMITE SEKOLAH, WALI KELAS, GURU, DAN STAF.
b) PERWAKILAN PERINDUKAN SIAGA, DEWAN PENGGALANG, DEWAN AMBALAN, OSIS, PMR, DOKTER KECIL (5
SISWA PER SEKOLAH).
HASIL YANG DICAPAI
a) DUKUNGAN KEBIJAKAN DARI KA MABIGUS.
b) DUKUNGAN DAN PARTISIPASI PADA PROSES PENERAPAN SPAB GUDEP DARI WARGA SEKOLAH .
2. IMPLEMENTASI PENDIDIKAN AMAN BENCANA DI GUGUS DEPAN [10 – 15 TATAP MUKA/LATIHAN PRAMUKA]
MATERI DAN PRAKTEK INDIKATOR PEMENUHAN SPAB GUDEP:
a) MANAJEMEN BENCANA BERSUMBER PADA MATERI PILAR 1, 2, 3, DAN BUKU SAKU SIAGA BENCANA
b) PENGINTEGRASIAN TEKNIK KEPRAMUKAAN DAAN KETERAMPILAN PRAMUKA PADA KESIAPSIAGAAN
BENCANA.
c) SIMULASI DARURAT BENCANA DENGAN KARAKTERISITIK BENCANA SECARA RUTIN.DI GUDEP.
d) PEMBERIAN TANDA KECAKAPAN KEPADA PESERTA DIDIK YANG AKTIF DAN MENONJOL SEBAGAI PELOPOR.
3. LAPORAN BERKALA DARI SETIAP CAPAIAN INDIKATOR PENERAPAN SPAB GUDEP KEPADA KA MABIGUS DAN
KWARCAB
KELEMBAGAAN PP SEBAGAI PENDAMPING DAN MONITORING
IMPLEMENTASI SPAB BERBASIS DI GUDEP
KWARDA/
KEMITRAAN/
KWARCAB
PENDAMPINGAN
OPD TERKAIT
KETUA
WAKIL KETUA
BNPB, BPBD

SEKRETARIS BENDAHARA

PENGEMBANGAN PENANGGULANGAN LINGKUNGAN


SDM BENCANA HIDUP

UNIT PRAMUKA
PEDULI

SPAB GUGUS DEPAN SPAB GUGUS DEPAN SPAB GUGUS DEPAN


PELAKSANAAN BIMTEK PEMBINA SPAB-G 2019
PESERTA
PENERAPAN PASCA
NO KWARTIR CABANG WAKTU
L P BIMTEK

1 BANDUNG BARAT 21 – 26 APRIL 2019 36 10 Mei 2019

2 PANGANDARAN 17 – 21 JULI 2019 34 10 Juli 2019

3 SUKABUMI 8 – 12 JULI 2019 37 10 Juli 2019

4 BOALEMO 5 – 9 AGUSTUS 2019 32 12 Agustus 2019

5 JAWA TIMUR 3 – 7 AGUSTUS 31 12 Agustus 2019

6 BULELENG 2 – 6 SEPTEMBER 2019 31 12 10 September 2019

7 BULUKUMBA 21 – 26 OKTOBER 2019 30 8 27 Oktober

8 SIGI – PALU 8 – 12 DESEMBER 2019 28 22 MANDIRI


JUMLAH PEMBINA PRAMUKA ALUMNI BIMTEK
244 Pa 94 Pi 338 PEMBINA
SPAB BERBASIS GUDEP
KENDALA – MASUKAN – LESSON LEARN SPAB GUDEP
(Berdasarkan Hasil Kajian Monitoring Penerapan SPAB Gudep Pasca Bimtek Th 2019)

1. KENDALA YANG DIHADAPI 2. MASUKAN – MASUKAN


1) Jumlah peserta didik untuk Golongan Siaga 1) Diadakan pelatihan SPAB secara bertahap (tematik)
yang tidak seimbang dengan Pembina SPAB agar Pembina dapat memahami dan mengetahui
tentang kebencanaan di wilayahnya.
2) Mencari format metode yang tepat untuk
SPAB 2) Ada tindak lanjut dan diadaakan pelatihan-pelatihan
kebencanaan
3) Keterbatasan sarana prasarana terutama
untuk praktek simulasi 3) Diharapkan kegiatan pada tingkat kecamatan/Kwaran
mendapat dukungan dari BPBD dan Dikpora

3. LESSON LEARNED
1) Peserta didik antusias mengikuti dan menerima materi SPAB
2) Peserta mengenali ancaman disekitarnya dan memahami apa yang dilakukan dalam kesiapsiagaan
3) Peserta didik lebih mudah menerima dan memahami melalui kegiatan pembelajaran melalui
latihan Pramuka dan simulasi.
4) Dapat menyampaikan informasi dan memberikan materi tentang ancaman bencana di lingkungan
Gudep, serta memberikan materi kepada para Guru/Tenaga Pendidik di Sekolah Pangkalan Gudep.
Selamat berlatih ....
Patuh menerapkan Protokol Kesehatan dan PHBS
dalam upaya pencegahan Covid 19

SATYAKU KUDHARMAKAN
DHARMAKU KUBHAKTIKAN
KAMI JADI PANDUMU …
Salam Pramuka

Anda mungkin juga menyukai