Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

BANTUAN PEMBANGUNAN
RUANG KELAS BARU (RKB)
SMK NEGERI 1 REJANG LEBONG
TAHUN 2020

PEMERINTAH PROVINSI BENGKULU


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMK NEGERI 1 REJANG LEBONG
Jalan Ahmad Marzuki No. 105 Telp. 0732 21258 Curup
IDENTITAS DAN PROFIL SEKOLAH

SMK NEGERI 1 REJANG


1. Nama Resmi Sekolah
LEBONG
2. NSS / NPSN 321.260.201.001 / 10700610
3. SK Pendirian / Nomenklatur  
  a. Nomor SK 0190/0179
  b. Tanggal SK 4 Januari 1979
4. Akreditasi Program  
  a. Status Akreditasi B
  b. Nomor SK 003780
  c. Tanggal SK / Sertifikasi 15 Februari 2006
5. Alamat Lengkap Sekolah  
  a. Jalan Ahmad Marzuki No. 105 Curup
  b. Desa / Kelurahan Air Rambai RT. 06 RW.04
  c. Kecamatan Curup
  d. Kota Curup
  e. Propinsi Bengkulu
  f. Nomor Telepon - Fax (0732) 21258 - Fax. 21258
  g. Email smk1curup@gmail.com
  h. Website www.smkn1rejanglebong.sch.id
  i. Kode Pos 39114
6. Identitas Kepala Sekolah  
  a. Nama Lengkap Drs. Hartono
  b. NIP 19640217 199512 1 001
  c. Pangkat / Golongan Pembina / IV.a
  d. Tempat / Tanggal Lahir Curup, 17 – 02 - 1964
Jl. Simpang Suban Air Panas
  e. Alamat Lengkap
Kec.Curup Timur
  f. Telepon Rumah / HP - / 085378423979
  g. SK Pengangkatan Terakhir No. SK.821 – B.38 Tahun 2019
  h. No. SK Pelantikan No. 821.KS/120.117/9.III/2019
  i. Tgl. Pelantikan 08 - 01- 2019
  j. TMT Pelantikan 10 Januari 2019
Penetapan SMK yang berpotensi untuk
7.
dikembangkan menjadi SMK Rujukan
  a. Nomor SK 705 / D5.2/ KP / 2016
  b. Tanggal 08 April 2016
8. Komite Sekolah  
  a. Jumlah Anggota 5 orang
  b. Nomor SK Pengangkatan 4421.5/381/SMKN.1/KP/2017
  c. Tanggal SK Pengangkatan 04 Agustus 2017
9. Profil Tenaga Pendidik menurut  
  Pendidikan :  
  a. Diploma 3 orang
  b. S1 74 orang
  c. S2 9 orang
  d. Tenaga Kependidikan 7 orang

1
2
10. Luas Tanah 35.118 m2
11. Luas Bangunan 7.896 m2
12. Tahun Berdiri 1979
Program Keahlian yang diselenggarakan 1 ) Desain Pemodelan dan Informasi
13. Bangunan
5 Rumpun ( BELMO ) & Jumlah Siswa
2 ) Bisnis Konstruksi dan Properti
3 ) Teknik Geomatika
4 ) Teknik Instalasi Tenaga Listrik
5 ) Teknik Pembangkit Tenaga Listrik
6 ) Teknik Elektronika Industri
7 ) Teknik Komputer Jaringan
8 ) Teknik Pengelasan
9 ) Teknik Pemesinan
10) Teknik Kenderaan Ringan
11) Teknik Sepeda Motor

14. Jumlah Rombel dan Jml Total Siswa 45 Rombel / 1.055 Siswa
15. Ruang Teori Yang ada 32 Kelas

Curup, 12 Juni 2020


Kepala Sekolah

Drs. HARTONO
NIP.19640217 199512 1 001
LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL

BANTUAN PEMBANGUNAN RUANG KELAS BARU ( RKB )


SMK NEGERI 1 REJANG LEBONG
TAHUN 2020

Mengetahui; Curup, 12 Juni 2020


Kepala Cabang Dinas Pendidikan Kepala SMKN 1 Rejang Lebong
Wilayah II - Curup

INNE KRISTANTI, SP, MSi Drs. HARTONO


NIP. 19740126 199903 2 003 NIP. 19601213 198303 1 004
KATA PENGANTAR

Assalammualaikum Warrohmatullah wabarokatuh.

Alhamdulillahi Robbil Alamiin, segala puja dan puji mari senantiasa kita panjatkan

kehadirat Allah SWT yang telah memberi kita berkah, rahmat, karunia, taufik dan hidayah

hingga senantiasa kita dalam keadaan sehat wal afiat, Shalawat teriring salam semoga

Allah SWT selalu tetap mencurahkan rahmat-Nya untuk junjungan Nabi Muhammad

SAW, keluarganya dan para sahabatnya serta kita sebagai umatnya sampai akhir zaman.

Proposal ini kami susun sebagai prasyarat Bantuan Pembangunan 3 buah ruang

kelas baru ( RKB ), mengingat SMKN 1 Rejang Lebong merupakan sekolah yang

menjadi tujuan bagi seluruh masyarat Kabupaten Rejang Lebong, Kepahiang, Lebong dan

Kabupaten Empat Lawang. Jumlah peminatnya terbanyak pada jurusan Teknik keahlian

Otomotif. Sektor unggulan sekolah kami adalah jurusan keahlian Mesin Las dan Bubut.

Ruangan yang kami miliki masih sangat terbatas hanya berjumlah 32 ruang kelas,

dengan rincian sebagai berikut :

22 ruang belajar layak pakai

2 ruang RKB

7 ruang belajar rusak berat

1 ruang dialihfungsikan menjadi ruang Laboratorium Kimia

2 ruang dialihfungsihkan menjadi ruang Laboratorium Komputer

Sedangkan kelompok belajar berjumlah 45 rombongan belajar.

Tentu masih banyak memerlukan tambahan ruang belajar baru dan ruangan

pendukungnya.

Oleh karena itu melalui proposal ini, kami mengharapkan bantuan pembangunan

ruang belajar baru sebagai ruangan teknik Otomotif yang selama ini hanya menampung 3

iii
kelas bisa menampung 6 kelas dengan jurusan teknik kendaraan ringan dan teknik sepeda

motor.

Demikian proposal ini kami ajukan semoga bapak berkenan menerimanya, lebih

dan kurang diucapkan terima kasih.

Curup, 12 Juni 2020

Wassalam

Tim Pengembang

iv
DAFTAR ISI

1. Bab I Pendahuluan ............................................................................................ 1

A. Latar Belakang

B. Vidi dan Misi

C. Tujuan dan Sasaran

2. Bab II Kompetensi Keahlian dan Data Siswa ................................................... 3

A. Kompetensi Keahlian yang dibuka

B. Kompetensi Keahlian yang akan dikembangkan

C. Data Siswa dan Data Penerimaan Siswa

3. Bab III Program Pengembangan Sarana ........................................................... 5

A. Ketersediaan dan Status kepemilikan lahan

B. Rencana Pemenuhan Kebutuhan Pembangunan Ruang Kelas Baru

4. Bab IV Pendanaan .............................................................................................. 6

5. Bab V Penutup ................................................................................................... 6

=====================

v
PROPOSAL
BANTUAN PEMBANGUNAN RUANG KELAS BARU (RKB)
SMK NEGERI 1 REJANG LEBONG
TAHUN 2020

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pembangunan Ruang Belajar Baru adalah sebagai salah satu bentuk “Nawacita“
pemerintah terhadap pendidikan yaitu menyediakan sarana dan prasarana sekolah.
Rehab dan pembangunan saat ini menjadi kebutuhan sekolah kami karena gedung
SMKN 1 Rejang Lebong sejak didirikan tahun 1979 dan penambahan RKB tahun 1994
belum diadakan rehab total sementara animo masyarakat terhadap SMKN 1 Rejang
Lebong sangat tinggi dimana setiap tahunnya mengalami peningkatan sementara daya
tampung terbatas.
Tiap tahun rata – rata pendaftar 1500 orang dan diterima 500 orang. Oleh karena
itu rehab gedung dan penambahan RKB serta gedung penunjang seperti : gedung RPS,
Gedung Laboratorium sangat dibutuhkan guna menunjang proses belajar mengajar dan
pelaksanaan praktik di sekolah.

B. Visi dan Misi


Visi
Dengan adanya tambahan pembangunan 3 ruangan gedung ruang kelas baru ini
maka sekolah kami dapat menampung siswa lebih banyak lagi hingga masyarakat
dapat menyekolahkan anaknya di SMKN 1 Rejang Lebong dan tidak belajar di ruang
Praktik karena sudah ada gedung baru.

Misi
Memenuhi target sekolah Rujukan dengan daya tampung yang lebih banyak
dengan daya saing teknologi keahlian yang terbarukan.

1
C. Tujuan dan Sasaran
Tujuan
Adapun maksud kami mengajukan proposal ini adalah memohon bantuan dari
pihak Dinas Dikbud Provinsi Bengkulu melalui dana DAK Tahun 2020/2021 untuk
pembangunan Ruang belajar baru, agar sekolah kami menjadi sekolah unggul dalam
berbagai bidang teknologi dengan sarana / prasarananya maupun unsur – unsur
peralatan penunjang dan pendukung yang lain.

Sasaran
Skala priolitas sasaran adalah 3 buah Ruang Kelas Baru ( RKB ) yang
direncanakan untuk teknik keahlian Otomotif dan Teknik Jaringan Komputer beserta
moubeler dan peralatan pendukungnya.

2
BAB II KOMPETENSI KEAHLIAN DAN DATA SISWA

A. Kompetensi Keahlian yang dibuka


1. Kompetensi Keahlian Teknik Bangunan Terdiri dari :
1. Teknik Gambar Bangunan
2. Teknik Kontruksi Batu Beton
3. Teknik Kontruksi Kayu

2. Kompetensi Keahlian Teknik Listrik Terdiri dari :


1. Teknik Instalansi Tenaga Listrik
2. Teknik Pembangkit Tenaga Listrik

3. Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Terdiri dari :


1. Teknik Elektronika Industri

4. Kompetensi Keahlian Teknik Permesinan Terdiri dari :


1. Teknik Permesinan
2. Teknik Pengelasan

5. Kompetensi Keahlian Teknik Otomotif Terdiri dari :


1. Teknik Kendaraan Ringan
2. Teknik Sepeda Motor

B. Kompetensi Keahlian yang akan dikembangkan


1. Teknik Bangunan dikembangkan menjadi
1. Teknik Permodelan dan Informasi Bangunan
2. Teknik Kontruksi dan Proferti
3. Teknik Geomatika

2. Teknik Elekronika dikembangkan menjadi


1. Teknik Komputer Jaringan

3
C. Data siswa dan Data Penerimaan siswa

DATA SISWA LIMA TAHUN TERAKHIR

KELAS
TAHUN PELAJARAN JUMLAH
X XI XII
2015/2016 410 205 250 865

2016/2017 429 305 179 913

2017/2018 440 299 281 1020

2018/2019 447 381 299 1186

2019/2020 502 392 300 1194

DATA PENERIMAAN SISWA BARU

JUMLAH
TAHUN PELAJARAN JUMLAH DITERIMA
PENDAFTAR

2015/2016 468 410

2016/2017 464 429

2017/2018 1036 440

2018/2019 1255 520

2019/2020 1500 520

4
BAB III PROGRAM PENGEMBANGAN SARANA

A. Ketersediaan dan Status kepemilikan lahan

Lahan siap bangunan sejumlah = ( 46 m x 79 m ) = 3.214 M2 ada 3 lokasi

    NOMOR LUAS STATUS TANAH


KODE ( M3 ) SERTIFIKAT
NO NAMA KET
BARANG   HAK
TGL NOMOR
       
1 2 3 5 8 9 10 17
1 Tanah 110.0100 7295 Milik 04/02/1982 3635996 SHKT
2 Tanah 110.0100 8045 Milik 29/12/1984 8271764 SHKT
3 Tanah 110.0100 11440 Milik 04/09/1978 - Tidak
4 Tanah 110.0100 2001,6 Milik 28/08/1979 - Tidak
5 Tanah 110.0100 6336,5 Milik 28/04/1981 - Tidak
                 

B. Rencana Pemenuhan Kebutuhan Pembagunan Ruang Kelas Baru (RKB)


TERLAMPIR

5
BAB IV PENDANAAN

Pendanaan
Rencana pembiayaan pembangunan 3 ruang kelas baru ( RKB ) SMKN 1 Rejang
Lebong ini secara keseluruhan bersumber dari dana DAK Provinsi Bengkulu melalui
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

BAB V PENUTUP

Penutup
Demikian proposal ini kami ajukan besar harapan kami dapat terlaknasa. Atas
pertimbangannya, lebih dan kurang diucapkan terima kasih.

Curup, 12 Juni 2020


Kepala Sekolah

Drs. HARTONO
NIP. 19640217 199512 1 004

6
PEMERINTAH PROVINSI BENGKULU
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH II - CURUP
SMKN 1 REJANG LEBONG
JL. Ahmad Marzuki No. 105 .Telp. (0732) 21258 Curup

Nomor : 421.5/ /SR/SMKN-1/RL/2020


Lampiran :
Hal : Proposal Pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB)
Tahun Anggaran : 2020/2021

Kepada :

Yth. Ka. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Prov. Bengkulu


u/p. Kasi Sarana dan Prasarana
Di –
Bengkulu

Dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan,


di Provinsi Bengkulu, bersama ini kami mengajukan permohonan program
Bantuan Pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB) SMK Negeri 1 Rejang
Lebong Provinsi Bengkulu.

Sebagai bahan pertimbangan, kami lampirkan Proposal Bantuan


Pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB).

Demikian atas perhatiannya, kami sampaikan terima kasih.

Curup, 12 Juni 2020


Kepala Sekolah

Drs. HARTONO
NIP. 19640217 199512 1 001

Tembusan Yth :

1. Dirjen Dikdasmen;
2. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Bengkulu

Anda mungkin juga menyukai