Anda di halaman 1dari 2

Nama : Arzan Alawi

NPM : 1910103072
Kelas : K2 Manajemen
Makul : Manajemen Pemasaran
TUGAS MANAJEMEN PEMASARAN
Pengertian dari fad, tren, dan megatrend tersebut.
Fad adalah minat masyarakat terhadap suatu barang pada waktu tertentu dan bersifat tidak
dapat diduga-duga. Dilihat dari segi usia permintaan terhadap fad hanya sekilas atau berusia
pendek dan tidak penting secara sosial, ekonomi, dan politik.
Tren adalah suatu produk yang mampu bertahan lama pada arah atau urutan peristiwa khusus
yang memiliki beberapa momentum.
Megatren adalah peristiwa yang terjadi yang berpengaruh besar terhadap bidang ekonomi,
politik, sosial, dan teknologi untuk waktu yang lama yakni sekita 10 tahun kurang atau lebih.
Namun, lebih lambat terbentuknya.
Perbedaan mendasar dari Fad, Tren, dan Megatren yaitu sebagai berikut :
FAD TREN MEGATREN
Terjadi tidak dapat diduga Terjadi ketika memiliki Jarang terjadi karena lebih
peristiwa khusus lambat untuk terbentuknya.

Tidak berpengaruh terhadap Tidak berpengaruh terhadap Sangat berpengaruh terhadap


bidang ekonomi, sosial, bidang ekonomi, sosial, bidang ekonomi, sosial,
politik, dan ekonomi politik, dan ekonomi politik, dan teknologi
Bersifat sekilas atau berusia Bersifat lebih lama dari fad Bersifat lama, lebih lama dari
pendek tren
Contoh: Contoh: Contoh:
1. Odading mang oleh 1. Trend penggunaan 1. produk yang termasuk
merupakan jenis makanan sepeda yang marak terjadi kedalam megatrend yaitu
yang unik dan viral tetapi sekarang karena akibat akses internet dan media
kepopulerannya cepat naik pandemic ini masyarakat sosial. Dahulu orang-orang
dan juga cepat turun dan mulai bosan dan kurang mendapat informasi hanya
tergantikan oleh produk yang dalam berolahraga yang dari koran atau majalah saja,
relatif baru, membuat masyarakat tetapi saat ini masyarakat
2. Squishy termasuk berbondong-bondong untuk mendapatkan informasi
boneka imut yang lucu yang mengggunakan sepeda untuk dengan mudah lewat internet
banyak diminati tetapi berolahraga. ataupun penggunaan media
kepopulerannya cepat naik 2. Sedotan Stainless atau sosial (social media):
dan juga cepat turun dan sedotan bambu karena untuk Instagram, Facebook,
tergantikan oleh produk yang mengurangi penggunaan Twitter, Whatsapp, Path dan
relatif baru. plastik terus menerus dan media sosial lainnya.
menambah limbah akibat 2. E-Commerce dan
plastik, kini masyarakat transaksi online, dulu orang-
mulai mengalihkan orang berbelanja harus
pemakaian sedotan yang datang ketoko tapi sekarang
berbahan stainless atau masyarakat lebih
bambu yang bisa digunakan dipermudah dengan
berkelanjutan bukan sekali berbelanja dan bertransaksi
pakai. secara online tanpa harus
datang langsung dan bisa
melakukan transaksi
dimanapun.

Anda mungkin juga menyukai