Anda di halaman 1dari 11

Nama: Lesna Bu’ulolo

Prodi:D3 Kebidanan
Tugas:Keterampilan klinik praktik kebidanan

1.Pasien B akan diberikan infus R As infus (1000 ml) untuk 12 jam


dengan infus set makro. Berapa kecepatan tetesan infus?

Diketahui: jumlah cairan=1000 ml


Kurun waktu =12 jam
Factor tetes(makro) =20
Ditanya:kecepatan tetesan infus?
Jawab: jumlah cairan yang dalam ml x factor tetesan (makro)
Lama waktu x 60
=1.000 x 20
12 jam x 60
=20.000/720
=27,7777777778
=28 tetes/menit
Jadi, kecepatan tetesan infus adalah 28 tetes/menit.
2.Pasien rini akan diberikan infus Nacl 0,9% 1 kolf (350 ml) untuk 8 jam
dengan infus set makro. Berapa kecepatan tetesan infus?
Jawab:
kecepatan tetesan=350ml x60
8jam x60
=21000/480
=43,75
=44 tetes permenit

3. pasien memerlukan prokainamid melalui infus dengan dosis 4


mg/menit obat yang ada adalah 1000 mg yang dilarutkan dalam 250ml
glukosa. Factor infus set 60 tetes /menit. Berapa tetes/menit yang harus
diberikan?
Diketahui: dosis obat=4 mg
Dosis tersedia=1000mg
Dilarutkan=250 ml glukosa
Factor tetes(mikro) =60
Ditanya:jumlah tetes obat/menit?
Jawab: dosis obat x factor tetes/kosentrasi obat(ml)/kandungan obat
=4x60/1000/250
=240/4
=60 tetes/menit
4. pasien memerlukan prokainamid melalui infus dengan dosis 7
mg/menit. Obat yang ada adalah 2000mg yang dilarutkan dalam 500ml
glukosa . factor infus set 60 tetes/menit . berapa tetes /menit yang
diberikan?
Diketahui: dosis obat=7 mg
Dosis tersedia=2000mg
Dilarutkan=500 ml glukosa
Factor tetes(mikro) =60
Ditanya:jumlah tetes obat/menit?
Jawab: dosis obat x factor tetes/kosentrasi obat(ml)/kandungan obat
=7x60/2000/500
=420/4
=105 tetes/menit

5. seorang pasien dengan berat 60 kg datang ke klinik dan membutuhkan


2.400 ml cairan RL. Berapa tetes infus yang dibutuhkan jika kebutuhan
cairan mesti dicapai dalam waktu 12 jam? Di klinik tersedia infus merek
otsuka.
Diketahui: cairan =2400 ml(cc)
waktu=12 jam
factor tetes otsuka=15 tetes/ml
Jawab: jumlah tetesan/menit(otsuka)=2,400ml x 15 tetes
12 jam x 60 menit
=2,400 ml x 151
12x604
=2.400200
121x4
=200/4
=50
Jadi, pasien tersebut membutuhkan 50 tetes infus untuk menghabiskan
cairan 2400 ml dalam waktu 12 jam dengan menggunakan infus set
Otsuka.

6.seorang pasien datang ke RSUD dan membutuhkan 500 ml cairan RL.


Berapa tetes infus yang dibutuhkan jika kebutuhan pasien mesti dicapai
dalam waktu 100 menit ? di RS tersedia infus set merek terumo.
Diketahui: Cairan = 500 ml (cc)
Waktu = 100 menit
Faktor tetes = 20 tetes
Jawab: jumlah tetesan per menit(terumo)=500ml x 20 tetes
100 menit
=5002 x 20
1001
=5x20
=100 tetes
7.cairan yang tersedia 500 cc harus habis dalam 12 jam. Berapakah
jumlah tetesan infus setiap menitnya.
Jawab :
a. Bila faktor tetesan makro.
Tetes Per Menit = Jumlah cairan infus (ml)
Lamanya infus (jam) x 3
= 500 ml
8 jam x 3
= 500
24
= 20
Jadi, cairan tersebut harus diberikan 20 TPM.

b. Faktor tetesan mikro.


Tetes Per Menit = Jumlah cairan infus (ml)
Lamanya infus (jam)
= 500 ml
8 jam x 1
= 60
Jadi, cairan tersebut harus diberikan 60 TPM.
8. cairan yang tersedia 350 cc harus habis dalam 7 jam. Berapa jumlah
setiap tetesan infus dalam setiap menitnya.
a. Bila faktor tetesan makro.
Jumlah Cairan yang dibutuhkan x faktor tetesan
= ——————————————————————————
Tetesan yang ditentukan (jam) x 60menit

350 x 20
= ————=
7 x 60

=7000/4200
=1,66666666667
=2 tetes infus permenit

b. Faktor tetesan mikro.

Jumlah Cairan yang dibutuhkan x faktor tetesan


= ——————————————————————————
Tetesan yang ditentukan (jam) x 60menit

350 x 60
= ————=
7 x 60

=21000/4200
=5 tetes infus permenit
9.Ibu Rina berumur 30 tahun memerlukan rehidrasi 600 ml dalam 4 jam
maka berapa tetes permenit yang diperlukan.
Tetes Permenit = Kebutuhan Cairan (ml) x Faktor tetesan
Lamanya Infus (jam) x 60 menit
= 600 ml x 20 tetes/ml
4 jam x 60 menit
Tetes Permenit = 50 tetes/ menit

10.ibu rina berumur 32 tahun memerlukan rehidrasi 450 ml dalam 6 jam


maka berapa tetes permenit yang diperlukan?
Tetes Permenit = Kebutuhan Cairan (ml) x Faktor tetesan
Lamanya Infus (jam) x 60 menit
= 450 ml x 20 tetes/ml
6 jam x 60 menit
= 9000/360
=25 tetes/ menit
11.dokter meresepkan pasien dextrose 5% IV 2000 ml untuk 12 jam
menggunakan selang mikro. Pasien membutuhkan 83 ml larutan infus
setiap jam selama 24 jam. Berapa jumlah tetes /menit.

Jawab: 2000ml x 60/12x60


=120.000/720
=166,7
=167

12. Dini berumur 5 tahun memerlukan rehidrasi 400 ml dalam 4 jam.


Maka berapa tetesan yang perlukan?
Tetes Permenit = Kebutuhan Cairan (ml) x Faktor tetesan
Lamanya Infus (jam) x 60 menit
= 400 ml x 60 tetes/ml
4 jam x 60 menit
= 24000/240
=100 tetes / menit
13.Rina berumur 4,5 tahun memerlukan rehidrasi 300 ml dalam 5 jam.
Maka berapa tetesan /menit yang diperlukan?
Tetes Permenit = Kebutuhan Cairan (ml) x Faktor tetesan
Lamanya Infus (jam) x 60 menit
= 300 ml x 60 tetes/ml
5 jam x 60 menit
= 18000/300
=60 tetes / menit

14.dokter meresepkan dextrose 5% IV 1500 ml untuk 10 jam .


menggunakan selang mikro .pasien membutuhkn 85 ml larutan infus
setiap jam selama 12 jam. Berapa jumlah tetes/menit.
Jawab: 1500ml x 60/10x60
=90.000/600
=150 tetes/menit
15.cairan yang tersedia 450 cc harus habis dlam 8 jam. Berapakah
jumlah tetesan infus setiap /menitnya?
Jawab :
a. Bila faktor tetesan makro.
Tetes Per Menit = Jumlah cairan infus (ml)

Lamanya infus (jam) x 3

= 450 cc

8 jam x 3

= 450
24
= 18,75

=19

Jadi, cairan tersebut harus diberikan 19 TPM.

b. Faktor tetesan mikro.


Tetes Per Menit = Jumlah cairan infus (ml)
Lamanya infus (jam)
= 450 ml
8 jam x 1
= 56,25

=56

Jadi, cairan tersebut harus diberikan 56 TPM.

Anda mungkin juga menyukai