Anda di halaman 1dari 2

Cara Perapihan Laporan dan Cetak

Aplikasi ini berbasis excel, yang menyediakan rumah (tabel-tabel dan uraian). Jika tidak diperlukan
maka bisa ditiadakan melalui menu hide (menghilangkan tampilan)

1. Merapihkan Face Laporan (Neraca)


Akun yang tidak ada angkanya bisa di-hide, kemudian sesuaikan urutan indeknya
Pilih baris yang mau di-hide, klik kanan lalu pilih hide. Selanutnya indeks yang ada di kolom
catatan sesuaikan urutannya

2. Setelah di-hide di face Neraca, maka di CaLK juga sebaiknya di hide juga. Lakukan hal yang
sama, pilih baris yang mau di-hide, klik kanan lalu pilih hide. Kemudian Indeks di CaLK
sesuaikan urutannya. Indeks bisa di ketik manual
3. Jika ingin merubah ke versi word dan rapih, maka semua laporan lengkap di pdf-kan dulu, mulai
dari cover sampai lampiran. Selanjutnya gabungkan semua pdf tersebut. Menggabungkan pdf
bisa dilakukan secara online. Lalu, convert pdf ke word. Tampilan versi wordnya akan sama
dengan versi pdf. Warna di tabel di calk bisa di rubah
4. Untuk Mencetak Laporan :
a. Jika mencetak langsung dari excel, maka cetak dari menu file, dan print (seperti biasanya)
b. Dianjurkan untuk save as ke pdf dulu. Kemudian konvert ke bentuk word, lalu rapihkan dan
satukan semua laporan

Selamat Bekerja

Anda mungkin juga menyukai