Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PRAKTIKUM

ILMU UKUR TAMBANG

ACARA II

“PENGUKURAN IKATAN KEMUKA”

OLEH :

NAMA : PUTRA ALFARIZI

NIM : 19137011

KELOMPOK : -

JADWAL : SELASA, 13.20-15.50

DOSEN PENGAMPU :

RIKO MAIYUDI, S.T., M.T.

TEKNIK PERTAMBANGAN

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2020
“PENGUKURAN IKATAN KEMUKA”

HARI DAN TANGGAL : SENIN, 19 Oktober 2020

LOKASI : Tepi Sungai Marapalam

CUACA : Cerah

ANGGOTA KELOMPOK :-

A. TUJUAN

Dalam prakikum ini diharapkan mahasiswa dapat :

1. Terampil menggunakan alat ukur sudut dalam melakukan pengukuran ikatan


kemuka di lapangan.
2. Terampil menggambarkan peta hasil pengukuran ikatan kemuka.

B. LANDASAN TEORI
Pada dasarnya metode mengikat kemuka adalah penentuan sebuah titik yang akan
dicari koordinatnya melalui dua (2) buah titik yang sudah diketahui koordinatnya
Misalnya kita akan menentukan koordinat titik R yang diukur dari titik P (Xp;Yp) dan
Titik Q (Xq;Yq). Alat ditempatkan di kedua titik yang sudah diketahui.
Perhitungan Sudut : Bacaan Sudut Kanan – Bacaan Sudut Kiri
Perhitungan jarak AB :
dAB == { ( XB - XA ) 2 + ( YB - YA ) 2 } 1/2
Perhitungan jarak dengan rumus sinus :
dAC = dAB { sin  / sin (  +  ) }
dBC = dAB { sin  / sin (  +  ) }
Perhitungan sudut jurusan AB dengan rumus dasar : AB = arc tan { XAB / YAB }
Perhitungan Koordinat
XC = XA + dAC sin AC
YC = YA + dAC cos AC

C. PERALATAN
1. Kompas
2. Pen ukur/ Patok Kayu
3. Helm
4. Rompi

D. KESELAMATAN KERJA
1. Mahasiswa memakai sepatu
2. Pastikan jumlah alat yang dipinjam
3. Hindari kehilangan alat
4. Pakailah helm untuk keamanan kepala anda
5. Pakai rompi

E. LANGKAH KERJA
Persiapan
1. Persiapkan alat yang dibutuhkan
2. Buat bon alat dan tanda tangani dan diketahui oleh dosen yang mengajar
3. Pergi kelokasi praktek
Pengukuran
1. Menentukan lokasi pengukuran
2. Menentukan titik awal (A) dan titik Awal (B), kalau belum ada lakukan
pengukuran metode polar untuk mendapatkan koordinat B dimana koordinat A
(10XX : 10XX) m.
3. Pasang Patok di titik A, B dan C.
4. Berdiri di titik A.
5. Membaca bacaan sudut di titik B dengan kompas
6. Membaca bacaan sudut di titik C dengan kompas
7. Pindah berdiri ke titik B
8. Membaca bacaan sudut di titik A dengan kompas
9. Membaca bacaan sudut di titik C dengan kompas

F. SKETSA
Berikut ini gambar sketsa praktikum Ikatan Kemuka :
G. DATA PRAKTIKUM
Berikut ini Data Praktikum yang diperoleh, disajikan pada Tabel dibawah :

TABEL DATA PRAKTIKUM

BACAAN SUDUT PADA KOMPAS


NO DARI KE
(⁰)
1 A B 244
2 A C 120
3 B A 70
4 B C 103

H. ANALISA DAN PERHITUNGAN


Berikut ini adalah analisa dan perhitungan dari data praktikum yang diperoleh :
I. HASIL PRAKTIKUM

Berikut ini Hasil Pengolahan Data Praktikum yang diperoleh, disajikan pada Tabel
dibawah :

TABEL HASIL PENGOLAHAN DATA

Jarak Sudut Antara Dua Garis


NO
Posisi Nilai (m) Sudut Nilai(⁰)
1 dAB 2.15376 α 124
2 dAC 3.9812 β 37
3 dBC 5.4844 γ 19

Koordinat
Titik X Y
A 1008.7605 1011.24247
B 1012.8813 1011.647815
C 1012.20832 1015.223145

J. GAMBAR KERJA
Berikut adalah hasil gambar kerja Praktikum Pengukuran Ikatan Kemuka
K. KESIMPULAN
Berikut ini Hasil Praktikum yang diperoleh, disajikan pada Tabel dibawah :
TABEL HASIL PENGOLAHAN DATA

Jarak Sudut Antara Dua Garis


NO
Posisi Nilai (m) Sudut Nilai(⁰)
1 dAB 2.15376 α 124
2 dAC 3.9812 β 37
3 dBC 5.4844 γ 19

Koordinat
Titik X Y
A 1008.7605 1011.24247
B 1012.8813 1011.647815
C 1012.20832 1015.223145

L. SARAN

Dalam praktikum ini, saran yang dapat diberikan adalah

1. Menyiapkan anggota kelompok/ kelompok belajar agar mempermudah


praktikum
2. Menggunakan pita ukur agar saat mengukur jarak lebih mudah
3. Menguasai penggunaan alat seperti Kompas.

M. DOKUMENTASI
Untuk dokumentasi ada pada bagian video praktikum. Untuk Link Videonya bisa
dicek :

Anda mungkin juga menyukai