Anda di halaman 1dari 1

1.

Apakah yang dapat Anda pahami tentang


pentingnya pendidikan Pancasila sesuai dengan
jurusan/program studi yang sedang ditempuh?

Membantu seorang mahasiswa dalam memahami kewajibannya sebagai seorang


akuntan yang bertanggung jawab dan memahami nilai nilai pancasila dan
mengaplikasikannya dalam kehidupann sehari hari

2. Bagaimana relasi antara pendidikan Pancasila dan


program Studi Anda?

Sangat berhubungan karena akuntansi erat hubungannya dengan uang dan hitung
hitungan jika seorang tidak menerapkan nilai nilai pancasila maka mereka akan
menjadi pribadi yang curang dan mungkin menyalahgunakan hal tersebut.

3. Bagaimana relasi antara tujuan negara


mencerdaskan kehidupan bangsa dan tujuan
pendidikan Pancasila dan tujuan program studi Anda?

Relasi antara tujuan negara mencerdaskan kehidupan bangsa dan tujuan pendidikan
pancasila untuk mendidik mahasiswa agar menjadi generasi muda yang memiliki
jiwa pancasila ,dan memiliki moral yang baik . Sehingga tercipta generasi muda yang
memiliki jiwa patriotisme dan nasionalisme yang tinggi.

Anda mungkin juga menyukai