Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS LELES
Jl. Pramuka No. 04 Telp. (0262) 2850594 Kecamatan Leles 44152
E-mail: puskesmasleles@gmail.com

NOTULEN

Kegiatan : Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) Leles


Hari/Tanggal : Rabu,12 Januari 2021
Jam : 09.00
Tempat : Aula Desa Leles

Jumlah Peserta : 20 Orang


Acara : 1. Pembukaan
2. Sambutan dari pihak puskesmas
3. Sambutan dari lintas sektor
4. Pengenalan peserta MMD
5. Penyajian hasil Survei Mawas Diri (SMD)
6. Perumusan dan penentuan prioritas masalah
7. Menggali dan menemukan potensi yang ada di
masyarakat untuk memecahkan masalah yang dihadapi
8. Penyusunan rencana penanggulangan masalah
kesehatan
9. Penyimpulan hasil MMD
10. Penutup

Temuan / Masalah :
1. Adanya kesalahan saat pengukuran berat badan dan tinggi badan
balita di posyandu
2. Pembuangan limbah kamar mandi di buang ke selokan dan
menyebabkan adanya genangan air
3. Pengangkutan sampah tidak rutin sehingga ada penumpukan
sampah
4. Adanya ibu hamil yang tidak rutin diperiksa
5. Kualitas air bersih ada yang tidak memenuhi syarat
Rencana Kegiatan :
1. Adanya kesalahan saat pengukuran berat badan dan tinggi badan
balita di posyandu
a. Pelatihan kepada kader untuk penimbangan berat badan dan
pengukuran tinggi badan kepada kader
b. Monitoring penimbangan berat badan dan pengukuran tinggi
badan oleh petugas gizi ke posyandu
2. Pembuangan limbah kamar mandi di buang ke selokan dan
menyebabkan adanya genangan air
a. Sosialisasi atau penyuluhan ke masyarakat tentang bahaya
pembuangan limbah kamar mandi sembarangan
b. Motivasi masyarakat untuk membuat SPAL
3. Pengangkutan sampah tidak rutin sehingga ada penumpukan
sampah
a. Sosialisasi ke masyarakat agar bisa memilah sampah dan
melakukan pengolahan sampah, agar bisa meminimalisir
timbulan sampah
4. Adanya ibu hamil yang tidak rutin diperiksa
a. Melakukan kunjungan ibu hamil
5. Kualitas air bersih ada yang tidak memenuhi syarat
a. Melakukan inspeksi sumber air bersih

Anda mungkin juga menyukai