Anda di halaman 1dari 1

GASTRITIS (MAAG)

PANDUAN PENGOBATAN
Gastritis adalah inflamasi, dengan atau tanpa edema pada lapisan mukosa lambung, yang terjadi akut maupun kronis.
Kebanyakan penderita gastritis asimtomatik, dan bila timbul gejala maka yang paling sering adalah nyeri ulu hati.

GEJALA TERAPI FARMAKOLOGIS


 Nyeri ulu hati disertai sensasi terbakar di bagian dada.  sediaan cair, 10-20 ml per oral 4
 Mual saat atau setelah makan.
kali per hari, diminum satu jam
 Perut kembung dan terasa penuh.
sebelum atau 3 jam sesudah
 Mudah kenyang.
Antasida makan
 Sering sendawa.
 Intoleransi terhadap makanan berlemak.  sediaan tablet kunyah, 2-4 tablet
 Nafsu makan menurun karena perut terasa sakit. per oral 4 kali per hari, tidak
boleh melebihi 12 tablet/hari
TERAPI NONFARMAKOLOGIS
H2 Blockers
MODIFIKASI DIET 1 tablet per oral 2 kali per hari 30
(Ranitidin, Simetidin,
Makanan yang harus dihindari antara lain : menit sebelum makan
 Kafein Famotidin)
 Coklat  Untuk tukak lambung 2 sendok
 Peppermint makan 4 kali sehari, 1 jam
 Makanan yang bersifat asam, misalnya jus jeruk atau soda sebelum makan.
 Makanan berlemak tinggi Sucralfate
 Untuk pemeliharaan 2 sendok
 Makanan pedas
makan 2 kali sehari pada pagi dan
MENGUBAH POSISI TIDUR malam hari.
Pasien dengan diagnose GERD sebaiknya dianjurkan untuk elevasi
bagian kepala tempat tidur 15-20 cm dan tidur ke arah kiri. Omeprazole 20-40 mg per hari,
Proton Pump Inhibitor
MODIFIKASI KEBIASAAN lanzoprazole 15-30 mg per hari
(Omeprazole,
Kebiasaan yang harus dimodifikasi diantaranya : dilihat dari tingkat keparahan
Lanzoprazole)
 Menghindari kebiasaan merokok, baik aktif ataupun pasif penyakit pasien
 Menghindari kebiasaan tidur atau duduk 3 jam
postprandial, terutama saat malam hari
 Menggunakan permen karet dapat membantu menetralisir
asam
 Menghindari pakaian terlalu ketat

PROFESI APOTEKER ISTN 2021

Anda mungkin juga menyukai