Anda di halaman 1dari 3

Nama : Mhd.

Akbar Sinabel

Nim : 2006125304

Prodi : Kehutanan

Ringkasa materi Bahasa Indonesia pertemuan ke-5

A. Teks Akademik dalam Genre Makro

1. Ulasan buku

Ulasan buku bertujuan untuk mengetahui kelebihan dan kelemahannya.

Struktur Ulasan buku :

 Identitas
 Orientasi
 Tafsiran isi
 Evaluasi
 Rangkuman Evaluasi

Sebagai contoh : buku ajar dan buku Referensi

2. Proposal

Proposal terbagi menjadi dua, yaitu :

- Proposal Penelitian
- Proposal Kegiatan

Struktur Proposal Penelitian :

o Pendahuluan
o Landasan Teori dan Tinjauan Pustaka
o Metodologi Penelitian

Struktur Proposal Kegiatan :

o Pendahuluan
o Tata Laksana Kegiatan
o Penutup
3. Laporan

Laporan terbagi menjadi dua, yaitu :

- Laporan Penelitian
- Laporan Kegiatan

Struktur Laporan Penelitian :

o Pendahuluan
o Landasan Teori dan Tinjauan Pustaka
o Metodologi Penelitian
o Hasil
o Pembahasan
o Penutup

Struktur Laporan Kegiatan :

o Pendahuluan
o Deskripsi Kegiatan
o Pelaksanaan Kegiatan
o Penutup
o

4. Artikel Ilmiah

Artikel Ilmiah terbagi menjadi dua, yaitu :

- Artikel Konseptual
Biasanya mengambil teori-teori orang dari beberapa buku kemudian dijadikan
sebuah artikel.
- Artikel Penelitian
Biasanya langsung kelapangan untuk meneliti.

Struktur Artikel Penelitian :

o Abstrak
o Pendahuluan
o Tinjauan Pustaka
o Metodologi Penelitian
o Hasil
o Pembahasan
o Simpulan

Anda mungkin juga menyukai