Anda di halaman 1dari 1

MORFOLOGI BENIH DIKOTIL

1. ALPUKAT
Alpukat memiliki biji berwarna cokelat muda, memiliki tekstur kulit yang halus dan
cenderung berkerut, biji alpukat ini memiliki bentuk bulat dan melonjong ke ujung biji
dengan ukuran diameter ±5cm, hilum nya berbentuk bulat pipih pada tengah tengah atau
antara keeping biji dan berwarna putih.

2. SIRSAK
sirsak memiliki biji berwarna cokelat kehitaman, memiliki tekstur kulit biji yang halus dan
mulus, tebal dan keras , memiliki bentuk lonjong pipih, bagian hilum bentuknya pipih/datar
dan memiliki warna kehitaman atau gelap dan berada pada posisi samping atas.

Anda mungkin juga menyukai