Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS ISLAM SUMATERA UTARA

FAKULTAS EKONOMI

UJIAN TENGAH SEMESTER T.A. 2020/2021

UJIAN TENGAH SEMESTER

MATA KULIAH : MATEMATIKA EKONOMI

SEMESTER/JURUSAN : I (SATU)/ EKONOMI PEMBANGUNAN

KELAS : 4-A

HARI/TANGGAL : RABU / 21 APRIL 2021

WAKTU : 75 MENIT (08.00 – 09.15 WIB )

DOSEN PENGUJI : DR. H. AMIRUL SYAH, M.SI

LEMBAR JAWABAN DIKUMPULKAN KE : http:// sisfo.fe.uisu.ac.id

SOAL :

1. Tentukan Differensial pertama dan kedua dari fungsi 1 dan 2 variabel bebas dibawah ini;

(a) y = 2 –3 + 12x +5

(b) Z = 2 - +3 + 12x + 25

2. Biaya total yang dikeluarkan oleh Industri Barang Konsumsi untuk sector kosmetik &
barang keperluan rumah tangga, yaitu KDSI Tbk, untuk sejenis mangkok dinyatakan oleh
fungsi,

TC = f(Q) = 1/3 –4 + 12Q +5,

dimana TC = biaya total dan Q = unit mangkok .

(a) Tentukan berapa unit mangkok (Q) sebaiknya diproduksi agar biaya total yang
dikeluarkan seminimal mungkin? Dan berapa besar biaya total (TC) minimum tersebut?
(b) Saat di produksi sebanyak Q, Tentukan Perubahan biaya total sebesar MC dan Biaya
rata-rata sebesar AC

3. Dengan menggunakan pengganda lagrange,

Jika fungsi Laba (profit) dirumuskan sebagai berikut :

  80 X  2 X 2  XY  3Y 2  100Y
Fungsi Kendala :

X  Y  22
Tentukan Laba Maksimum !

Anda mungkin juga menyukai