Anda di halaman 1dari 18

Pengantar Konteks

Perkotaan
Anita Syifa Tazkia/ 1806191912
Ditania Ghaisani/ 1806135092
M. Hanif Djawawi/
Naufalya Nur Azizah/ 1806192184
Ufaira Sadya Ayasha/ 1806191995
SENEN
Senen terletak di Kota Jakarta Pusat,
DKI Jakarta, Indonesia. Kecamatan
ini dinamakan menurut Pasar
Senen. Di kecamatan ini terletak
Stasiun Pasar Senen. Planet Senen
(yang meliputi Pasar Senen, Stasiun
Senen, Gelanggang Remaja Senen,
dan Bioskop Grand) merupakan
tempat berkumpulnya para
seniman yang dikenal dengan
sebutan Seniman Senen.

U
ZONASI

Pemukiman
Pusat Pemukiman
Pusat Komersil
Fasilitas Publik
Perkantoran
Transportasi Massal
Jalan Utama
Jalan Arteri

U
Sekolah &
Akademi

: Sekolah Tinggi

: Sekolah Menengah
Perkantoran
Pusat
Pertokoan
Transportasi
Publik
Image of The City, Kevin Lynch

5 elemen pembentuk image kota secara fisik :

Path, jalur-jalur dimana pengamat biasanya bergerak dan melaluinya. Path dapat berupa jalan raya, trotoar, jalur transit, canal,
jalur kereta api. Path ( jalan) secara mudah dapat dikenali karena merupakan koridor linier yang dapat dirasakan oleh manusia
pada saat berjalan mengamati kota.

Landmark, titik-acuan dimana si pengamat tidak memasukinya, mereka adalah di luar. Landmark biasanya merupakan benda
fisik yang didefinisikan dengan sederhana seperti: bangunan, tanda, toko, atau pegunungan.

Node, titik-titik, spot-spot strategis dalam sebuah kota dimana pengamat bisa masuk, dan yang merupakan fokus untuk ke dan
dari mana dia berjalan. Nodes bisa merupakan persimpangan jalan, tempat break (berhenti sejenak) dari jalur, persilangan atau
pertemuan path, ruang terbuka atau titik perbedaan dari suatu bangunan ke bangunan lain.

Edges, elemen linear yang tidak digunakan atau dipertimbangkan sebagai path oleh pengamat. Edges adalah batas-batas antara
dua wilayah, sela-sela linier dalam kontinuitas: pantai, potongan jalur kereta api, tepian bangunan, dinding. Batas bisa berupa
pantai, dinding, deretan bangunan, atau jajaran pohon/ lansekap.

District, merupakan wilayah yang memiliki kesamaan (homogen). Kesamaan tadi bisa berupa kesamaan karakter/ ciri bangunan
secara fisik, fungsi wilayah, latar belakang sejarah dan sebagainya.
Image of The City, Kevin Lynch ( Mental map ) Path Node
Stasiun Senen Major Major
Minor
Minor
Central Jakarta Landmark District
Senen Jaya Youth Center
Major Major
Plaza
Atrium
Monumen
Perjuangan Minor Minor
Pasar Jaya
Edge
Major

Kantor Pelayanan
Pajak
Pada mental map disamping
dapat disimpulkan bahwa,
SDN Senen 03 Pagi kawasan senen merupakan
KPKNL Jakarta
kawasan yang sibuk dan
LP3I Politeknik
Jakarta
padat dengan berbagai
kegiatan komersial.
Pasar Buku
Kwitang Panti Asuhan
Muslimin Jalan utama yang mengapit
semua akses pemukiman ini
mengakibatkan minimnya
privasi dan mengganggu
kenyamanan penghuni
dengan bisingnya kendaraan
yang berlalu lalang.
weekday

8.00 12.00 16.00


T
R
A
F
F
weekend

I
C
Defensible
Space
Territoriality Kanan - kiri rumah
merupakan rumah
tetangga dan depan
rumah merupakan
tanah kosong

Rumah ini terletak di Jalan Kramat Pulo


no, 23C RT 7 / RW 2
Natural
Surveillance
Walaupun
menggunakan pagar,
tetapi penghuni tetap
dapat melihat ke arah
luar untuk melihat
keadaan lingkungan
sekitar.

Terdapat balkon pada


lantai 2 dan 3 sehingga
dapat melihat
surroundings
Image
Pada rumah ini ditutupi
pagar full dan diberi kawat
tajam untuk menekankan
keamanan bagi penghuni.

Area samping yang berbatasan


Hingga di atapnya diberi
dengan tetangga juga diberi
pagar yang ujungnya tajam
tembok pembatas
untuk meningkatkan
keamanan
Milieu

Rumah terletak di dekat salah satu


kawasan komersial yang ramai di
Jakarta Pusat. Walaupun rumah
terletak masuk ke dalam gang
namun tetap banyak kendaraan dan
orang melewati depan rumah
Safe Adjoining Areas
Walaupun di sepanjang
jalan tidak ditemukan
pos satpam, Bagian
utara, barat, dan
selatan rumah
menempel dengan
rumah lainnya
sehingga dapat
memberikan rasa
U aman pada sekeliling
rumah.
Tipe Housing
Rumah daerah sekitar

● Tipe rumah di daerah ini didominasi


oleh landed house berlantai 1 sampai 3
● Rumah ini memiliki halaman depan
yang menghadap langsung ke arah
jalan, namun tidak memiliki halaman
belakang, begitupun dengan rumah di
sekitarnya
Public: Jalan (bukan aset pemilik rumah serta
dapat dilalui oleh setiap orang)

Semi public: Jalan masuk rumah (antara jalan


/publik area dan pagar rumah). Merupakan aset
pemilik rumah, tetapi dapat diakses oleh setiap
orang

Semi private: Halaman depan (antara pagar dan


tembok rumah). Merupakan aset pemilik rumah,
dapat terlihat dari arah jalan/area publik namun
tidak dapat diakses tanpa seizin pemilik rumah

Private: Bagian dalam rumah (dibatasi oleh


tembok rumah). Merupakan aset pemilik rumah,
tidak dapat terlihat dari area publik, dan tidak
dapat diakses tanpa seizin pemilik rumah

= public = semi public = semi private = private

Anda mungkin juga menyukai