Anda di halaman 1dari 1

BAB III

METODE PENELITIAN

A. Desain Penelitian

Penelitian yang kami lakukan bertujuan untuk menganalisis kesalahan mahasiswa


dalam menyelesaikan soal dengan materi Persamaan Diophantine

B. Subjek Penelitian

Subjek penelitian ini adalah Mahasiswa Universitas Negeri Medan dengan jumlah 10
orang mahasiswa/ responden .

C. Teknik Pengumpulan Data

Pengmpulan data ini dilakukan dengan cara memberikan kuesioner kepada 10


orang mahasiswa/ responden secara online melalui google formulir.

D. Metode Analisis Data

Teknik analisis data kuantitatif dilakukan sesuai dengan pendekatan studi kasus,
sehingga analisis data yang digunakan dengan cara menelaah jawaban-jawaban
yang dikumpulkan yang didapat dari subjek penelitian.

Anda mungkin juga menyukai