Anda di halaman 1dari 9

Nama:Neni.

Triana HR SUHIN
NIM :113063C118027
Tugas: Format Pengkajian Keperawatan Keluarga

FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA


Hari/tanggal : Minggu/10
Oleh : Neni.Triana HR SUHIN
Metode :Wawancara, observasi, dan pemeriksaaan fisik

A. Data keluarga
1. Identitas keluarga
a. Nama kepala keluarga: Tn Y
b. Jenis kelamin : Lelaki
c. Umur : 55 Tahun
d. Pendidikan : SMA
e. Agama : Islam
f. Alamat : LAMUNTI.PERMAI A.1
g. Jumlah anggota keluarga : 5 keluarga

2. Susunan keluarga

No Nama Umur JK Hub dg Pendidikan Pekerjaa Ket


(th) KK
n
1. Ny.R 55 P Istri SMA Ibu
tahun rumah
tangga
2. Tn.A 18 L Anak SMA Swasta
tahun
3. Tn.p 24 L Anak SMA Swasta
tahun
4. An.N 20 P Anak SMA Swasta
tahun

3. Tipe Keluarga: Tradisional


Terdiri dari Ayah dan ibu,anak

4. Genogram
Keterangan :

: lelaki

:perempuan

: Garis perkawinan

:Garis keturunan
:Tinggal serumah

:satu keluarga

: bapa dari pihak lelaki sudah meninggal

=Tinggal serumah

5. Suku bangsa dan Agama


Suku bagsa : Dayak
Agama : Islam
6. Status Sosial ekonomi keluarga:
Aggota yang mencari nafkah Tn.Y dan dibantu oleh istrinya Ny R penghasilan Rp
2.000.000/perbulan,dan kebutuhan yang dikeluarkan tiap 1.500.000 dan sisanya
disimpan utuk keperluan yang lain.
7. Aktivitasi Rekreasi
Keluarga pergi rekreasi setahun sekali bersama anggota keluarga lainnya.
B. Riwayat dan tahap perkembangan keluarga
1. Tahap perkembangan keluarga saat ini
Tahap perkembangan kelarga Tn Y termasuk dalam tahap perkembangan dewasa
muda
2. Tahap keluarga yang belum terpenuhi
Keluarga belum bisa menyekolahkan anaknya sampai pendidikan sarjana
3. Riwayat keluarga inti
keluarga Tn.Y yang mengalami masalah kesehatan adalah Ny.R
4. Riwayat keluarga sebelumnya (pihak suami dan istri)
Keluarga Tn.Y tidak ada riwayat penyakit.

C. Lingkungan
1. Karakteristik rumah
Tipe rumah setengah beton,3 kamar,ruang tamu,dapat,1 kamar madi,teras,lantai
keramik ,ventilasi ada di setiap ruangan
2. Karakteristik tetangga dan komunitas RW(jarak rumah)
keluarga saling bekerja sama dengan baik membantu dalam suatu masalah di
bermasyarakat.
3. Mobilitas geografis keluarga
pernah tinggal di kapuas dan menetap di palingkau lebih kuran 3 tahun
4. Perkumpulan dengan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
Keluarga akif perwiritan dan interaksi dengan masyarakat:
5. Sistem pendukung keluarga
Keluarga Tn.Y ada 5 terdiri atas suami,istri,dan 3 orang anak.bpjs

D. Struktur keluarga
1. Pola komunikasi keluarga
Keluarga yang harmonis,Dalam menghadapi suatu masalah biasanya selalu dilakukan
musyawarah keluarga sebelum mengambil keputusan.
2. Struktur kekuatan keluarga
Merupakan keluarga yang terdiri suami,istri, dan 3 anak orang anak yang saling
memperhatikan
3. Struktur peran (formal dan informal)
Struktur peran formal: terdiri dari Ayah,ibu,anak,ayah jdi kepala rumah tannga
Strktur informal: terdiri kepala keluarga yaitu Ayah yang berperan dan istri juga
berperan dalam membantu kebutuhan keluarga.
4. Nilai atau norma keluarga:
menjalankan sholat 5 waktu

E. Fungsi keluarga
1. Fungsi afektif(fungsi kasih sayang) misalnya suami dan istri,anak dan saudar-
saudarinya seperti apa
keluarga cukup rukun dan perhatian dalam membina rumah tangga
2. Fungsi sosilisasi
Kerukunan terjaga dengan baik ,interaksi dalam keluarga sangat baik dengan
komunikasi yang dilakukan secara terbuka.Dan interaksi sama masyarakat sangat
baik.sosiliasasi dengan lingkungan
3. Fungsi reproduksi
Ny R mengambil keputusan unuk menggunakan KB sampai sekarang.
4. Fungsi ekonomi Tn.Y bekerja membengkel dan di bantu oleh istri jualan
kue(memenuhi kebutuhan ananya
5. Fungsi perawatan keluarga: keluarga medapat kesehatan dalam melakukan dari
perawatan di puskesmas atu di ruang linkup keluarga seperti menjaga hidup pola
makan.

a. Kemampuan mengenal masalah:Tn. Y dapat menghadapi masalah dengan


musyawarah dengan keluarganya.
b. Kemampuan mengambil keputusan: keluarga dapat berdiskusi sama keluarganya
utuk mengambil keputusan
c. Kemampuan merawat anggota keluarga: keluarga mampu merawat anggota
keluarga dan sangat mampu.

d. Kemampuan memodifikasi lingkungan:menambah penghasilan dengan


melakukan pekerjaan membengkel
untuk pegangan tempat tangan,menyediakan lantai tidak licin agar tidak jatuh,seperti menarus
despenser dimatikan
e. Kemampuan memanfaatkan fasilitas kesehatan:keluarga dapat memanfaat
tanaman herval buat obat herbal seperti kunyit,jahe,kencur.

F. Stress dan koping keluarga


1. Stressor jangka pendek dan panjang serta kekuatan keluarga
Steresor jangka pendek: Keluarga Tn.Y ingin melihat anaknya menjadi sarjana dan
sukses,anak yang penurut serta mau mengerti kondisi ekonomi keluarganya saat
mengalami krisis keuangan
Steresor jangka panjang: Keluarga Tn Y ingin anaknya mampu hidup mandiri dan
mampu belajar hidup yang sehat terhadap diri sendiri,dan menjadi pribadi yang kuat
untuk menerima keadaan baik secara fisik.
2. Kemampuan keluarga berespon terhadap situasi atau stressor:
Tn.Y dapat menghadapi masalah dengan musyawarah dengan keluarga
3. Strategi koping yang digunakan( stratgei maladatif makanan yang tidak bisa makan
pada penyakit kolestrol
Keluarga biasanya berkumpul dan berdiskusi dalam menghadapi masalah apalagi
menyangkut perkembangan anak.
4. Strategi adaptasi fungsional:
Keluarga selalu menggunakan pendekatan yang adaptif dan eduktif dengan keluarga.
G. Pemeriksaan fisik
1. pemeriksaan fisik secara Umum

No Nama KU TTV Penglihat pendengaran pencernaan Eliminas keluhan


an i
1. Ny.R Baik S: BAIK BAIK Tidak ada Tidak
36º4 (pengliha masalah ada
N: tan pada keluhan
72x/m secara pencernaan
enit normal
R:18x
/menit
TD:
120/8
0
2 Tn.A Baik S:36º BAIK BAIK Tidak ada Tidak
2 masalah ada
N:70x pada
/menit pencernaan
R:17x
menit
TD:10
0/70
3 Tn.P Baik S: BAIK BAIK Tidak ada Tidak
36º6 masalah ada
N:71x pada
/menit pencernaan
R:
18x/m
enit
TD:10
0/70

4 Yn.N Baik S:36º BAIK BAIK Tidak ada Tidak


N:73x masalah ada
/menit pada
R:17x pencernaan
/menit
TD:10
0/80

2. Penilaian pola Aktivitas dan latihan

Kemampuan Perawatan diri


Makan minimun 0 1 2 3 4
Mandi √
Toileting √
Berpakaian √
Mobilitas di tempat tidur √
Berpindah berjalan √
AmbulansiROM √

H. Harapan keluarga
keluarga Tn.Y ingin keluarga sealalu bahagia dan sejahtera,dan kelurga Tn.Y berharap
agar keluarganya tidak mengalami penyakit dan lebih waspada serta menjaga kebersihan
dan kesehatan lingkungan.

Anda mungkin juga menyukai