Anda di halaman 1dari 2

NASKAH DRAMA

 JENIS-JENIS NASKAH
Naskah
Sebuah naskah cerita yang menguraikan urut-urutan adegan, tempat, keadaan, dan dialog,
yang disusun dalam konteks struktur dramatik untuk menjadi acuan dalam proses produksi.
Jenis-jenis naskah
1. Naskah Spontan
naskah yang dikirimkan penulis kepada penerbit untuk kemudian penerbit
mempertimbangkan terbit/tidaknya.
2. Naskah Pesanan
naskah yang “dipesan” oleh peneribit
3. Naskah yang dicari editor
editor yang bergerilya mencari naskah untuk diterbitkan, para penerbit mengutus
editornya untuk mencari naskah di luar.
4. Naskah Terjemah
naskah yang diterjemahkan dari bahasa asing untuk kemudian diterbitkan dalam
bahasa Indonesia
5. Naskah Sayembara
naskah yang penceriannya dilakukan lewat sayembara atau lomba menulis, biasanya
peneribit membikin lomba menulis dengan tema tertentu untuk kemudian ditertibkan
karya-karya pemenangnya.
6. Naskah Kerja sama
naskah yang ditertibkan atas kerja sama pihak peneribit dengan suatu
lembaga/badan/instansi tertentu, dalam hal ini sebuah instansi yang menyodorkan
naskah kepada penerbit untuk kemudian diterbitkan.

Bagian-Bagian Naskah
Berikut ini terdapat beberapa bagian-bagian naskah, terdiri atas:

1. Dialog dari tokoh-tokoh


2. Catatan (anotasi) pengadeganan atau tindakan tokoh-tokoh/ Stage direction
3. Deskripsi Tokoh
4. Deskripsi Tempat dan Waktu
5. Pembagian Babak dan Adegan
TUGAS DISKUSI NASKAH:

KESALAHAN ALUR AKAN SAYA PERJELAS PADA ANAK YANG LURING, SETELAH
ITU LANGSUNG DIREVISI DAN BUAT NASKAH.

Anda mungkin juga menyukai