Anda di halaman 1dari 8

PENELITIAN KUANTITATIF (EKSPERIMEN)

KELAS PGSD18B

NO NAMA JUDUL VARIABEL X VARIABEL Y Rumusan Masalah


1. Syifa Nurul Faktor kesulitan siswa Faktor kesulitan Memahami 1. Apa saja penyebab faktor
Auliani dalam memahami siswa pelajaran IPA kesulitan siswa dalam
pelajaran IPA di SDN memahami pelajaran IPA ?
Telaga Murni 03
2. Bagaimana cara mengatasi
faktor tersebut untuk
pelajaran IPA di SDN
Telaga Murni 03 ?
2. Ira Yuliana Pengaruh penggunaan Teknik mind Motivasi 1. Apakah penggunaan teknik
teknik mind map map belajar IPS mind map berpengaruh
terhadap motivasi pembelajaran terhadap motivasi belajar
belajar IPS siswa kelas IV IPS IPS siswa kelas IV SDN
sd negeri bojong 1 tahun BOJONG 1 tahun ajaran
ajaran 2019/2020 2019/2020 ?

2. Bagaimana perbandingan
hasil awal dan akhir
penggunaan teknik mind
map terhadap motivasi
belajar IPS pada siswa
kelas IV SDN BOJONG 1
tahun ajaran 2019/2020 ?

3. Seberapa besar peran guru


sebelum dan sesudah
penggunaan teknik mind
map motivasi belajar IPS
pada siswa kelas IV SDN
BOJONG 1 tahun ajaran
2019/2020 ?
3. Zulfa Zuraidah Pengaruh Penerapan Penerapan Hasil Belajar 1. Bagaimana pengaruh
Al-Fakhiroh Model Mind Mapping Model Mind Siswa penerapan model mind
Terhadap Hasil Belajar Mapping mapping terhadap hasil
Siswa Kelas IV SDN belajar siswa kelas IV SDN
Jayamukti 04 Jayamukti 04?

2. Adakah model
pembelajaran mind
mapping berpengaruh
terhadap hasil belajar siswa
kelas IV SDN Jayamukti 04?

4. Aliyah Analisis Kesulitan Kesulitan Memahami 1. Apakah Siswa kesulitan


Membaca Permulaan Mengenali Huruf dalam mengenali huruf, sehingga
Kelas 1 SDN Karang merangkai beberapa huruf masih
Bahagia 03 simbol huruf belum familiar dan terucap
secara otomatis?

2. Apakah Siswa kesulitan


merangkai simbol huruf-
huruf menjadi sebuah
kata?
5. Sintia Robiah Pengaruh model Model Presentase Apakah aktivitas dan hasil
pembelajaran yang pembelajaran hasil model belajar siswa menjadikan
diberikan guru untuk yang sesuai membelajaran timbal balik yang lebih baik
anak sekolah dasar di untuk siswa siswa kelas 5 setelah diteliti model
desa Rancagoong siswa kelas 5 sd sekolah dasar pembelajaran yang cocok 2.
kelas 5 Sd yang Apakah dengan jumlah
menghasilkan presentase yang tinggi guru
pencapaian yang sesuai sekolah dasar di desa
rancagoong akan memakai
metode tersebut untuk di
terapkan kepada siswa kelas 5
sekolah dasar?
6 Titin Fatimah Pengaruh Penggunaan metode Kemampuan
Media Kartu metode montessori anak dalam
1 .Apakah Pengaruh
montessori terhadap mengingat dan Penggunaan Media Kartu
Kemampuan Membaca memahami metode montessori terhadap
dan menulis Siswa Kelas Kemampuan Membaca dan
I SD Islam Nadindra menulis Siswa Kelas I SD Islam
Nadindra?

2.Seberapa efektif terhadap


Pengaruh Penggunaan Media
Kartu metode montessori
terhadap Kemampuan
Membaca dan menulis Siswa
Kelas I SD Islam Nadindra ?
7. Nur Hasanah Pengaruh tingginya Tingginya Kebersihan dan 1. Seberapa besar tingkat
motivasi belajar siswa di motivasi belajar keindahan motivasi siswa dengan adanya
SDN Sukaraya 03 untuk siswa di SDN dikelas kebersihan dan keindahan
kelas tinggi dengan Sukaraya 03 dikelas?
kebersihan dan
2. Apakah hubungannya
keindahan kelas.
motivasi belajar siswa dengan
kebersihan dan keindahan
dikelas?
8. Nur Hakimah Pengaruh tingginya Tingginya Fasilitas 1.Seberapa tinggi tingkat
motivasi belajar siswa di motivasi siswa disekolah motivasi belajar siswa dikelas
SDIT-Aljihadiyah dengan dengan fasilitas yang kurang
fasilitas disekolah memadai?

2. Bagaimana seorang guru


menanggapi siswa yang kurang
motivasi walaupun fasilitas
9. Ulfah Shalvira Apakah model Penerapan Aktivitas dan 1. Ada perbedaan rata-rata
Contextual Teaching And model Hasil belajar hasil belajar kelas eksperimen
Learning pada Contextual siswa yang menggunakan model
pembelajaran sifat-sifat Teaching And pembelajaran kontekstual
wujud benda dapat Learning (CTL) (contextual teaching and
meningkatkan aktivitas learning) dengan kelas kontrol
dan hasil belajar siswa yang menggunakan model
kelas 5 SD Cibarusah pembelajaran konvensional
Jaya 05 (ceramah).

2. Ada pengaruh model


pembelajaran kontekstual
(contextual teaching and
learning) terhadap rata-rata
hasil belajar pada mata
pelajaran IPA kelas 5 SD
Cibarusah Jaya 05
10. Fika. Nc Pengaruh model Penerapan Memahami 1. Bagaimana langkah-langkah
pembelajaran metode metode pembelajaran dengan model
picture and picture pembelajaran sebuah gambar picture and picture agar
dengan hasil belajar picture and mudah dimengerti oleh anak ?
siswa picture
2. Apa saja kelebihan dan
kelemahan model
pembelajaran picture and
picture dalam hasil belajar
anak nantinya ?
11. Fuji Haryati Pengaruh cara belajar Cara belajar Prestasi belajar 1. Adakah pengaruh cara
matematika terhadap matematika matematika belajar matematika
prestasi belajar terhadap prestasi belajar
matematika kelas V SD matematika kelas V?
Se gugus Eretan Kulon
2. Seberapa besar
pengaruh cara belajar
matematika terhadap
prestasi belajar
matematika kelas V?
12 Frisca nur Pengaruh Metode Penerapan Hasil 1.Bagaimana pengaruh
anggraini Pembelajaran Role model role pembelajaran penggunaan metode role
playing dengan media playing dengan siswa playing dengan audio visual
audio visual Terhadap audio visual dalam pembelajaran pkn?
hasil belajar PKN Kelas V
2. Bagaimana perbedaan
SD SUKADANAU 02
cikarang barat antara hasil awal dan akhir
penggunaan role playing
dengan audio visual dalam
pembelajaran pkn?
13. Ade Vinny Persepsi Siswa Terhadap Persepsi Siswa Mengadakan 1. Apa saja penyebab faktor
Keterampilan Guru Terhadap Variasi Pada kesulitan guru dan persepsi
Mengadakan Variasi Keterampilan Pembelajaran siswa terhadap guru saat
Pada Pembelajaran Ips Guru Ips mengajar pelajaran IPS kelas V
Kelas V Mengadakan agar siswa tidak mengalami
Variasi Pada kejenuhan ?
Pembelajaran
2. Bagaimana mengatasi faktor
Ips
tersebut untuk pelajaran IPS
kelas V di SDN WANAJAYA 05?
14. Endah Pertiwi Model analisis pengaruh Mempunyai Motivasi 1. Seberapa besar pengaruh
fasilitas belajar di kualitas dan belajar minat media pendidikan.sarana
sekolah terhadap karakteristik siswa kelas V Pradana pendidikan dan
motivasi belajar siswa yang di tetapkan kenyamanan kelas terhadap
kelas V SDN O2 sukaraya prestasi belajar siswa?
kabupaten Bekasi
2. Adakah perbedaan prestasi
belajar siswa yang sekolah di
negeri dan swasta?
15. Clarita Rahma Pengaruh metode metode prestasi 1. Apa saja teori-teori yang ada
Sari pembelajaran Grammar pembelajaran belajar bahasa dalam pembelajaran Grammar
Translation Methode Grammar inggris Translation Methode terhadap
terhadap prestasi belajar Translation prestasi belajar bahasa inggris
bahasa inggris di SDN Methode di SDN Sertajaya 05
sertajaya 05
2. Adakah pengaruh Grammar
Translation Methode terhadap
prestasi belajar bahasa inggris
di SDN Sertajaya 05
16 Reni Nuraeni Hubungan Antara Hubungan Peningkatan 1. Adakah hubungan interaksi
Interaksi Edukatif Guru interaksi prestasi belajar edukatif guru terhadap
dengan Hasil Belajar terhadap guru prestasi belajar siswa kelas IV?
Siswa Kelas IV SD Negeri
2. Bagaimanakah peningkatan
Limbangan Barat 1
prestasi belajar siswa dengan
adanya interaksi edukatif
guru?

Anda mungkin juga menyukai