Anda di halaman 1dari 28

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH

Nama Sekolah : SMAI Cipasung


Mata Pelajaran : Fisika

Kompetensi Aspek Kunci


Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
Memahami Penggunaan Disajikan C3 Gambar berikut menunjukkan hasil pembacaan skala pengukuran A
hakikat fisika alat ukur gambar diameter bola kecil dengan menggunakan mikrometer sekrup. Hasil
dan prinsip- pengukuran pengukurannya adalah...
prinsip sebuah benda A. 6,94 mm
pengukuran. dengan B. 6,95 mm
menggunakan
micrometer C. 6,96 mm
skrup, peserta D. 6,97 mm
didik dapat
E. 6,98 mm
menentukan
nilai
pengukuran
tersebut
Menerapkan Penjumlahan Diberikan C2 Perhatikan gambar di samping. C
prinsip vektor gambar tiga Besar resultan ketiga gaya tersebut adalah.. (N)
penjumlahan vektor gaya A. 0
vektor (dengan setitik tangkap B. 2√3
pendekatan besar dan arah C. 4√3
geometri). diketahui dari D. 8√3
gambar tersebut E. 12√3
Peserta didik
dapat
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
menghitung
resultan.
Menganalisis Perpindahan Diberikan C2 Seorang pegawai pos mengantarkan paket dari kantornya ke pemilik B
besaran fisika sebagai vektor gambar paket dengan menempuh lintasan seperti gambar di samping.Jika 1
pada gerak perjalanan kotak mewakili 10 km, maka perpindahan total pegawai pos tersebut
dengan seseorang yang adalah...
kecepatan dan berpindah dari A. 190 km
percepatan suatu tempat ke B. 150 km
konstan. tempat lain C. 100 km
dengan lintasan D. 80 km
tertentu dari
E. 60 km
perjalanan
tersebut ,
Peserta didik
dapat
menghitung
besar
perpindahan
perjalanan
tersebut.
Menganalisis Gerak lurus Diberikan data C3 Tiga motor yang bergerak lurus berubah beraturan secara bersamaan D
besaran-besaran kecepatan, dengan kecepatan yang berbeda-beda seperti ditunjukkan pada tabel
fisis pada gerak percepatan tiga berikut:
lurus dengan buah benda
kecepatan yang bergerak M Kece Kece Percep
konstan dan lurus berubah o patan patan atan
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
gerak lurus beraturan dari tor awal ( m⋅s-1) akhir ( m⋅s-1) ( m⋅s-2)
dengan suatu data
percepatan tersebut, A 40 60 1
konstan Peserta didik B P 30 -2
dapat
C 15 Q 2
menentukan
besar kecepatan
Jika ketiga motor menempuh jarak yang sama, maka kecepatan awal
benda lain
P dan kecepatan akhir Q berturut-turut adalah....
dengan kondisi
A. 15 m⋅s-1 dan 65 m⋅s-1
jarak yang
B. 60 m⋅s-1 dan 50 m⋅s-1
sama
C. 65 m⋅s-1 dan 70 m⋅s-1
D. 70 m⋅s-1 dan 65 m⋅s-1
E. 75 m⋅s-1 dan 75 m⋅s-1

Menganalisis Gerak Diberikan C3 Gambar di samping memperlihatkan hubungan roda A,B dan C!. Jari- C
besaran fisis melingkar gambar tiga jari roda A sama dengan jari-jari roda B sebesar R. Sedangkan jari-jari
pada gerak buah roda yang roda C= ½ R .Bila roda A diputar dengan laju konstan 10 m s-1, maka
melingkar saling kecepatan linier di roda B adalah....
dengan laju berhubungan A. 10 m s-1
konstan dan besaran B. 15 m s-1
penerapannya kecepatan pada C. 20 rad s-1 A C B
D. 25 m s-1
dalam teknologi salah satu roda
E. 30 m s-1
(misalnya pada diketahui,
hubungan roda- peserta didik
roda). dapat
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
menentukan
besaran
kecepatan linier
pada roda yang
lain.
Menganalisis Gerak parabola Diberikan data C2 Sebuah meriam menembakkan peluru dengan sudut elevasi seperti B
gerak parabola kecepatan awal gambar. Jika gravitasi bumi g = 10 m s-2 dan pengaruh gesekan dengan
dan gerak dan sudut udara diabaikan, maka jarak maksimum yang dicapai peluru adalah....
melingkar elevasi sebuah
dengan benda yang
menggunakan bergerak
vektor parabola, dari
data tersebut
Peserta didik
dapat
menghitung A. 80 m
jarak mendatar B. 90 m
terjauh. C. 120 m
D. 140 m
E. 160 m

Menganalisis Hukum Newton Diberikan C2 Perhatikan gambar di samping! Benda 1 dan benda 2 mengalami gaya D
hubungan antara gambar dua gesek f1 = 20 N dan f2 = 5 N. Besar tegangan tali antara kedua benda
gaya, massa, dan balok yang bila benda bergerak adalah....(cos 53° = 0,6)
gerakan benda dihubungkan
pada gerak lurus. dengan tali
(massa, gaya
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
penggerak dan
gaya gesekan
diketahui)
apabila balok
ditarik dengan A. 35,0 N
gaya tertentu B. 27,5 N
dan membentuk C. 25,0 N
sudut tertentu D. 22,5 N
terhadap E. 7,5 N
mendatar,
Peserta didik
dapat
menghitung
besar tegangan
tali
Menerapkan Momen gaya Diberikan tiga C2 Tiga gaya F1 , F2, dan F3 bekerja batang seperti pada gambar D
konsep torsi, buah gaya berikut.Jika massa batang diabaikan dan panjang batang 4 m, maka nilai
momen inersia, yang bekerja momen gaya terhadap sumbu putar di titik C adalah....
titik berat, dan pada sebuah (sin 53o =0,8 , cos 53o = 0,6)
momentum batang yang AB=BC=CD=DE=1m
sudut pada massanya A. 12 Nm
benda tegar diabaikan, B. 8 Nm F2=
(statis dan Peserta didik C. 6 Nm 0,4N

dinamis) dalam dapat D. 2 Nm A B C D E

kehidupan menghitung E. 0
sehari-hari. besar momen 53o

F1= 5N F3=
4,8N
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
gaya terhadap
suatu titik yang
dijadikan titik
poros.
Menerapkan Momen Inersia Diberikan C3 Perhatikan gambar dua bola yang dihubungkan dengan seutas kawat. A
konsep torsi, gambar dua Panjang kawat = 12 m, ℓ1= 4 m Dan massa kawat diabaikan, maka
momen inersia, benda besarnya momen inersia sistem adalah...
titik berat, dan dihubungkan A. 41,6 kg m2
momentum dengan sebuah B. 34,6 kg m2
sudut pada batang yang C. 22,4 kg m2
benda tegar massanya D. 20,4 kg m2
(statis dan diabaikan E. 12,6 kg m2
dinamis) dalam massa kedua
kehidupan benda
sehari-hari diketahui,
Peserta didik
dapat
menentukan
besar momen
inersia terhadap
suatu sumbu
putar.
Menerapkan Titik berat Diberikan C3 Koordinat titik berat bangun luasan seperti gambar di samping terhadap C
konsep torsi, gambar benda titik O adalah....
momen inersia, berbentuk
titik berat, dan bidang segi
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
momentum lima , Peserta
sudut pada didik dapat
benda tegar menentukan
(statis dan letak koordinat
dinamis) dalam titik berat.
kehidupan
sehari-hari.
A. 6 ; 5,65
B. 6 ; 6,50
C. 6 ; 6,71
D. 6 ; 7,50
E. 6 ; 7,65

Menganalisis Hukum Diberikan C2 Pada musim dingin di negara Swedia diadakan perlombaan ski es di D
konsep energy, kekekalan persoalan daerah pegunungan. Pemain ski es meluncur dari ketinggian A seperti
usaha, hubungan energy permainan ski pada gambar 2.
usaha dan mekanika. yang meluncur
perubahan dari suatu
energi, dan ketinggian
hukum tanpa kecepatan
kekekalan awal, peserta
energy untuk didik dapat
menyelesaikan menghitung
permasalahan besar kecepatan
Gambar 1 Gambar 2.
gerak dalam pemain ski
Jika kecepatan awal pemain ski = nol, dan percepatan gravitasi = 10 m.s-
kejadian sehari- pada (posisi) 2
, maka kecepatan pemain pada saat ketinggian B adalah....
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
hari. ketinggian A. √2 m.s-1 C. 10√2 m.s-1 E. 25√2 m.s-1
tertentu. B. 5√2 m.s-1 D. 20√2 m.s-1

Mendeskripsikan Momentum, Diberikan data C3 Dua buah benda bergerak seperti pada gambar. Jika kemudian terjadi E
momentum dan impuls, dan dan gambar dua tumbukan lenting sempurna dan kecepatan benda A dan B setelah
impuls, hukum tumbukkan. bola yang tumbukan berturut-turut 10 m.s-1 dan 20 m.s-1, maka kecepatan benda B
kekekalan bergerak sebelum tumbukan adalah...
momentum, berlawanan
serta searah dengan
penerapannya massa dan
dalam kecepatan
kehidupan. tertentu
sehingga
bertumbukan
lenting
sempurna,
peserta didik
A. 2 m.s-1
dapat
B. 4 m.s-1
menentukan
C. 5 m.s-1
besar kecepatan
D. 8 m.s-1
salah satu bola
E. 10 m.s-1
sebelum
tumbukan.

Menerapkan Hukum Diberikan C3 Balok yang tingginya 40 cm dan massa jenisnya 0,75 gram cm-3 B
hukum-hukum Archimedes sebuah balok mengapung di atas zat cair yang massa jenisnya 1,5 gram cm-3, maka
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
pada fluida static (massa jenis, tinggi balok yang muncul di permukaan zat cair adalah....
dalam kehidupan tinggi A. 10 cm C. 40 cm E. 80 cm
sehari-hari. diketahui) B. 20 cm D. 60 cm
dimasukkan ke
dalam suatu
fluida yang
massa jenisnya
2 kali massa
jenis balok,
peserta didik
dapat
menentukan
tinggi balok
yang muncul
dipermukaan
fluida.
Menerapkan Penerapan Azas Diberikan C4 Sayap pesawat terbang dirancang agar memiliki gaya ke atas maksimal, B
prinsip fluida Kontinuitas dan gambar seperti gambar. Jika v adalah kecepatan aliran udara dan P adalah tekanan
dinamik dalam Bernouli dalam penampang udara, maka sesuai azas Bernoulli rancangan tersebut dibuat agar....
teknologi Kehidupan sayap pesawat
dari gambar
tersebut peserta
didik dapat
menemukan
hubungan
kecepatan (v) A. vA > vB sehingga PA > PB
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
dan tekanan (P) B. vA > vB sehingga PA < PB
yang C. vA < vB sehingga PA < PB
menyebabkan D. vA < vB sehingga PA > PB
pesawat E. vA > vB sehingga PA = PB
memperoleh
gaya lift
(angkat).
Menganalisis Kalor dan Diberikan C2 Pada sebuah bejana kaca yang volumenya 500 ml penuh berisi alkohol D
pengaruh kalor Perpindahan persoalan pada suhu 10°C. Bejana dipanaskan sehingga suhunya menjadi 50°C.
dan perpindahan Kalor (Suhu tentang Jika koefisien muai volume alkohol 1,1 x 10-4 °C, maka volume alkohol
kalor pada dan Pemuaian) pemuaian zat yang tumpah adalah...(Koefisien muai panjang kaca = 3⋅10-6 °C-1)
kehidupan cair yang A. 0,20 ml C. 2,02 ml E. 3,02 ml
sehari-hari berada dalam B. 1,20 ml D. 2,22 ml
suatu wadah
(volume, suhu
awal dan akhir,
koefisien
pemuaian
diketahui),
peserta didik
dapat
menghitung
jumlah zat cair
yang tumpah.
Menganalisis Perpindahan Diberikan C1 Perhatikan pernyataan berikut: A
pengaruh kalor kalor secara pernyataan (1) konduktivitas logam
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
dan perpindahan konduksi, tentang besar- (2) perbedaan suhu ujung-ujung logam
kalor pada konveksi, dan besaran yang (3) panjang logam
kehidupan radiasi. memengaruhi (4) massa logam
sehari-hari. laju perubahan Faktor yang menentukan laju perambatan kalor pada logam adalah....
kalor secara A. (1), (2), dan (3) C. (2) dan (4) E. (4) saja
konduksi, B. (1) dan (4) D. (3) dan (4)
peserta didik
dapat memilih
pernyataan
yang benar
besaran yang
memengaruhi
laju perubahan
kalor secara
konduksi.
Memahami teori Persamaan Diberikan C3 Suatu gas ideal berada dalam ruang tertutup dengan volume V, tekanan A
kintetik gas keadaan gas persoalan yang P, dan suhu T . Apabila volumenya mengalami perubahan menjadi ½
dalam ideal (Hukum berhubungan kali semula dan suhunya dinaikkan menjadi 4 kali semula , maka
menjelaskan Boyle-Gay dengan hukum tekanan gas yang berada dalam system tersebut menjadi …
karakteristik gas Lussac) Boyle Gay A. 8P C.1/2P E. 1/8P
pada ruangan Lussac B. 2P D. ¼ P
tertutup. ( besaran
tekanan,
volume, dan
suhu awal
diketahui),
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
peserta didik
dapat
menentukan
besar tekanan
akhir apabila
besaran volume
dan suhu akhir
diubah.
Memahami teori Teori kinetic Diberikan C4 Tekanan gas ideal di dalam ruang tertutup terhadap dinding tabung A
kinetic gas gas ideal. persamaan 2N
dalam tekanan gas P= E
dirumuskan sebagai 3V k P = tekanan ( Pa ) ; N= jumlah
menjelaskan ideal dari ,
karakteristik gas persamaan molekul (partikel) gas ; V= volume gas ; dan Ek = energi kinetik (J).
pada ruangan tersebut, Berdasarkan persamaan ini, pernyataan yang benar adalah…
tertutup. peserta didik
dapat A. tekanan gas terhadap dinding bergantung pada energi kinetik
menganalisis rata-rata molekul
besaran yang
mempengaruhi B. energi kinetic gas bergantung pada tekanan yang ditimbulkan
tekanan. molekul terhadap dinding
C. suhu gas dalam tabung akan berubah jika tekanan gas berubah
D. jika jumlah molekul gas berkurang maka energi kinetik molekul
akan berkurang
E. jika volume gas bertambah maka tekanan gas akan berkurang
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
Memahami teori Tinjauan Diberikan C4 3 C
Ek = kT
kinetik gas impuls- persamaan Suhu gas ideal dalam tabung dirumuskan sebagai 2 ,T
dalam tumbukan energi kinetik menyatakan suhu mutlak dan Ek = energi kinetik rata-rata molekul gas.
menjelaskan untuk teori gas ideal dari Berdasarkan persamaan di atas….
karakteristik gas kinetic gas persamaan
A. semakin tinggi suhu gas, energi kineticnya semakin kecil
pada ruang tersebut ,
tertutup Peserta didik B. semakin tinggi suhu gas, gerak partikel gas semakin lambat
dapat C. semakin tinggi suhu gas gerak partikel gas semakin cepat
menganalisis
besaran yang D. suhu gas berbanding terbalik dengan energi kinetik gas
mempengaruhi E. suhu gas tidak mempengaruhi gerak partikel gas
energi kinetik
Menganalisis Persamaan Diberikan C3 Seutas tali digetarkan salah satu ujungnya, sehingga pada tali terbentuk E
besaran-besaran gelombang pesamaan gelombang yang simpangannya memenuhi persamaan y = 0,05 sin π (t -
fisis gelombang berjalan dan gelombang x/4) m, dari persamaan tersebut dapat ditentukan besara gelombang
tegak dan gelombang berjalan seperti :
gelombang tegak. simpangan (1) Amplitudo gelombangnya = 2,5 cm
berjalan pada fungsi waktu
berbagai kasus dari persamaan (2) Periode gelombangnya = 1 sekon
nyata. tersebut, (3) Panjang gelombangnya = 8 m
peserta didik
(4) Kecepatan perambatan gelombangnya = 4 ms-1
dapat
menentukan Pernyataan yang benar adalah....
bsaran-besaran A. (1) dan (2) saja C. (2), (3), dan (4) E. (3) dan (4) saja
gelombang B. (1), (2), dan (3) D. (3) dan (4) saja
(amplitude,
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
Perioda,
panjang
gelombang, dan
cepat rambat
gelombang)
dengan benar.

Menganalisis Persamaan Diberikan C2 Gambar berikut ini menunjukkan gelombang longitudinal. Jika B
besaran-besarangelombang gambar slinky frekuensi gelombang 60 Hz, maka cepat rambat gelombang adalah....
fisis gelombangberjalan dan yang digetarkan
tegak dan
gelombang sehingga
gelombang tegak merambat
berjalan pada gelombang
berbagai kasus besaran
nyata. gelombang
frekuensi dan
A. 18 m.s-1 C. 30 m.s-1 E. 60 m.s-1
panjang
B. 24 m.s-1 D. 36 m.s-1
gelombang
diketahui),
Peserta didik
dapat
menghitung
kecepatan
gelombang.
Menerapkan Karakteristik Diberikan C1 Berikut pernyataan tentang gelombang A
konsep dan gelombang pernyataan (1) Arah rambat sejajar dengan arah getaran
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
prinsip bunyi. yang (2) Perambatannya memerlukan medium
gelombang berhubungan (3) Dihasilkan oleh benda yang bergetar
bunyi dan dengan (4) Digunakan untuk memantau wilayah
cahaya dalam karaktristik Yang merupakan karakteristik gelombang bunyi adalah
teknologi. gelombang dari A. (1), (2) dan (3) C. (2) dan (4) E. (1), (2), (3) dan (4)
pernyataan B. (1) dan (3) D. (4)
tersebut ,
peserta didik
dapat memilih
pernyataan
yang
merupakan
karakteristik
gelombang
bunyi.
Menerapkan Azas Dopler Diberikan C2 Sebuah mobil sedan bergerak dengan kelajuan 90 km.jam–1 dan mobil B
konsep dan persoalan ambulans bergerak dengan kelajuan 72 km.jam–1 saling mendekati.
prinsip tentang efek Mobil ambulans membunyikan sirine dengan frekuensi 660 Hz. Jika
gelombang Doppler yaitu cepat rambat bunyi di udara 350 m.s–1, maka frekuensi sirine yang
bunyi dan sumber bunyi didengar oleh sopir mobil sedan adalah…
cahaya dalam yang bergerak A. 800 Hz C. 700 Hz E. 540 Hz
teknologi. saling B. 750 Hz D. 640 Hz
mendekati diam
(besaran
kecepatan
sumber bunyi,
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
kecepatan
pendengar,
frekuensi
sumber
bunyi,dan
cepat rambat
gelombang
bunyi di udara
diketahui),
peserta didik
dapat
menghitung
besar frekuensi
yang diterima
pendengar.
Mendeskripsikan merumuskan Diberikan soal C3 Sebuah kisi yang mempunyai 2.000 garis/mm menerima sinar E
gejala dan ciri- persamaan tentang difraksi monokromatik. Sudut deviasi garis terang pertama sebesar 30°. Panjang
ciri gelombang interferensi dan oleh kisi gelombang sinar monokromatik tersebut adalah....(1 nm = 10-9)
bunyi dan difraksi ( konstanta kisi A. 1.000 nm C. 500 nm E. 250 nm
cahaya. gelombang. dan sudut
difraksi B. 750 nm D. 260 nm
diketahui),
peserta didik
dapat
menentukan
panjang
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
gelombang
cahaya yang
digunakan .
Menganalisis Mikroskop Diberikan soal C2 Jarak fokus lensa obyektif sebuah mikroskop 2 cm dan okulernya 2,5 D
cara kerja alat tentang cm. Sebuah obyek diletakkan sejauh 2,5 cm di depan lensa obyektif.
optik perbesaran Apabila mikroskop digunakan dengan mata tidak berakomodasi, maka
menggunakan mikroskop perbesaran mikroskop adalah....(Sn = 25 cm)
sifat (data jarak A. 4 kali C. 30 kali E. 70 kali
pencerminan dan benda, letak B. 10 kali D. 40 kali
pembiasan bayangan,
cahaya oleh fokus lensa
cermin dan objektif dan
lensa. okuler
diketahui),
Peserta didik
dapat
menghitung
perbesaran
yang dihasilkan
untuk
pengamatan tak
berakomodasi.

Mengevaluasi Spektrum Diberikan C1 Perhatikan gambar spektrum gelombang elektromagnetik di bawah ini ! E
pemikiran elektromagneti spektrum
dirinya tentang k gelombang
1020 1018 1016 1014 1012
Frekue
Sin 1010 108 106 Infr 104 Gel
tam
Cah

pak
Sin Ult aya TV Rad nsi
ar ar ra a Mik io
Ga ro Radias
X Un me
mm i
gu rah
a
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
radiasi elektromagneti
elektromagnetik, k dari spektrum
pemanfaatannya tersebut ,
dalam teknologi, Peserta didik
dan dampaknya dapat
pada kehidupan. menyebutkan Ciri spektrum gelombang elektromagnetik yang ditunjukkan oleh anak
ciri dari panah adalah....
gelombang
yang ditunjuk. A. tidak dapat dipantulkan oleh lapisn atmosfer
B. dapat menaikkan suhu ruangan
C. dapat menembus ruang yang gelap
D. dapat menembus jaringan yang lunak
E. dapat mendeteksi keberadaan suatu objek

Menganalisa Gaya Listrik Diberikan C3 Dua muatan diletakkan pada posisi seperti gambar. C
gaya listrik, kuat gambar dua
medan listrik, muatan listrik
fluks, potensial pada jarak
listrik, energi tertentu
potensial listrik sehingga Pada posisi tersebut dihasilkan gaya sebesar F newton (k = 9.109N.m2.C-
2
serta menghasilkan dan 1μC = 10-6 C). Supaya gaya tarik menariknya menjadi 1/9 F
penerapannya gaya tertentu, newton maka jarak kedua muatan harus diperbesar menjadi....
pada berbagai Peserta didik A. 0,5 m C. 1,5 m E. 2,5 m
kasus. dapat B. 1,0 m D. 2,0 m
menentukan
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
jarak kedua
muatan apabila
besar gaya
listrik diubah.
Menyajikan data Kapasitor C5 Tabel di bawah ini menunjukkan besaran-besaran pada kapasitor plat C
dan informasi Diberikan data sejajar. Kapasitor yang memiliki kapasitor terbesar adalah .....
tentang kapasitor tentang
dan manfaatnya kapasitor Koefisien Luas Jarak
dalam kehidupan sejajar dari data Kapasitor
dielektrikum keping keping
sehari-hari. tersebut , C1 ɛ A ½d
Peserta didik
dapat memilih C2 2ɛ 2A D
kapasitor C3 2ɛ A ½d
keeping sejajar
C4 3ɛ A D
yang memiliki
kapasitas paling C5 4ɛ A ½d
besar . A. C1
B. C2
C. C3
D. C4
E. C5
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban

Mengevaluasi Hukum Ohm Diberikan C3 Sebuah Lampu X dihubungkan dengan sumber tegangan arus searah B
prinsip kerja gambar dan arus pada lampu diukur menggunakan ampermeter seperti pada
peralatan listrik rangkaian yang gambar
searah (DC) terdiri dari
dalam kehidupan lampu, sumber Jika sumber tegangannya ideal,
sehari-hari. tegangan, maka besar hambatan lampu X
ampermeter
(data

v
2
1
penunjukan
ampermeter 5A
diketahui) dari

40
60
80
0

0–
5A
100
1A

20
data-data yang
terdapat pada
0
alat tersebut ,
Peserta didik
dapat
menentukan
nilai hambatan
lampu.
Menganalisis Induksi Magnet Diberikan C1 Perhatikan faktor-faktor berikut! A
induksi magnet pernyataan (1) luas penampang kawat
dan gaya tentang (2) arus yang mengalir dalam kawat
magnetik pada besaran-besaran (3) permeabilitas ruang hampa
berbagai produk yang (4) konduktivitas suatu kawat
teknologi. mempengaruhi
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
induksi Faktor yang mempengaruhi besarnya induksi magnetik pada kawat
magnetik yang penghantar adalah...
dihasilkan A. (1) dan (2) C. (2) dan (3) E. (3) dan (4)
kawat lurus B. (1) dan (3) D. (2) dan (4)
berarus listrik
dari pernyataan
tersebut ,
Peserta didik
dapat memilih
pernyataan
yang benar
besaran yang
mempengaruhi
induksi
magnetik
sekitar kawat
penghantar.

Menganalisis Induksi Magnet Diberikan C3 Seutas kawat lurus dilengkungkan dan dialiri arus 6 A seperti pada A
induksi magnet gambar gambar.Jika jari-jari kelengkungan R=3π cm, maka besar induksi
dan gaya penghantar ¼ magnetik di titik P adalah... (µo = 4π x 10-7 Wb A-1 m-1 )
magnetik pada lingkaran yang A. 0,5 x 10-5 T masuk bidang
berbagai produk dialiri arus B. 2,0 x 10-5 T keluar bidang
teknologi. listrik tertentu , C. 4,0 x 10-5 T masuk bidang
peserta didik D. 6,0 x 10-5 T keluar bidang
dapat E. 8,0 x 10-5 T masuk bidang
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
menentukan
besar dan arah
induksi
magnetik di
pusat
lingkaranya.
Menganalisis Gaya Magnetik Diberikan C3 Dua penghantar A dan B posisinya sejajar, dialiri arus listrik seperti B
induksi magnet gambar 2 pada gambar.
dan gaya penghantar
magnetik pada lurus sejajar
berbagai produk yang terpisah
teknologi. pada jarak dan
dialiri arus
listrik tertentu
serta arah arus
berlawanan
arah , peserta
didik dapat
menentukan Jika µo= 4π x 10-7Wb/A m, besar dan arah gaya magnetik persatuan
besar dan arah panjang yang dialami kawat A dan kawat B adalah ....
gaya magnet A. 4 x 10-6 Nm-1 , tarik menarik
(gaya Lorentz)
B. 4 x 10-5 Nm-1 , tolak menolak
pada
penghantar C. 4π x 10-5 Nm-1 , tarik menarik
tersebut. D. 4 x 10-4 Nm-1, tarik menarik
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
E. 4π x 10-4Nm-1, tolak menolak

Memahami GGL Induksi Diberikan soal C5 Fluks magnetik kumparan pertama mempunyai 200 lilitan berubah E
fenomena tentang ggl sebesar 0,06 Wb dalam waktu 0,4 s. Pada kumparan kedua, fluks
induksi induksi (lilitan , magnetiknya berubah sebesar 0,08 Wb dalam waktu 0,2 s. Bila jumlah
elektromagnetik perubahan fluks lilitan kumparan kedua diganti separuh jumlah lilitan kumparan pertama
berdasarkan magnetik maka perbandingan GGL induksi kumparan pertama dan kedua adalah...
percobaan. diketahui) ,
peserta didik A. 2 : 3 C. 3 : 4 E. 3 : 8
dapat B. 3 : 1 D. 3 : 5
perbandingan
ggl induksi
keadaan awal
dan akhir
apabila jumlah
lilitannya
diubah.
Mencipta produk Aplikasi Diberikan data C3 Perhatikan data pengukuran beberapa besaran dalam trafo berikut ! C
sederhana Induksi Faraday jumlah lilitan Np Ns Vp Vs Ip Is
dengan pada produk primer dan (lilitan) (lilitan) (volt) (volt) (ampere) (ampere)
menggunakan teknologi sekunder, 300 600 P 220 Q 2
prinsip induksi tegangan Berdasarkan data pada tabel di atas , nilai P dan Q berturut-turut
elektromagnetik. sekunder, adalah...
sertaarus A. P =100 volt dan Q = 4 ampere
sekunder dari B. P =100 volt dan Q = 6 ampere
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
data tersebut, C. P =110 volt dan Q = 4 ampere
Peserta didik D. P =110 volt dan Q = 2 ampere
dapat E. P =220 volt dan Q = 2 ampere
menentukan
tegangan
primer dan arus
primer.
Menganalisis Arus dan Diberikan C1 Suatu rangkaian seri R, L dan C seperti gambar D
rangkaian arus tegangan gambar Grafik tegangan (V) dan Arus (I) yang dihasilkan jika XL< XC
bolak-balik (AC) Bolak-Balik rangkaian seri
serta R, L dan C Keterangan
penerapannya. pada rangkaian R L C
arus bolak
balik, peserta
~
didik dapat
memilih grafik
V/I fungsi A. D.
V
waktu (t) yang I . I V
menunjukkan
rangkaian
bersifat
kapasitif. B. E.
V
V
I
I
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban

C. V I

Memahami Efek foto listrik Diberikan C1 Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! D


fenomena efek pernyataan (1) terjadi saat logam target disinari inframerah
fotolistrik dan yang (2) energi lebih besar dari fungsi kerja logam target
sinar X dalam berhubungan (3) frekuensi foton yang mengenai logam di atas frekuensi ambang
kehidupan dengan (4) intensitas cahaya yang digunakan selalu menentukan jumlah
sehari-hari peristiwa efek elektron yang lepas dari logam target
foto listrik dari Pernyataan yang benar terkait efek fotolistrik adalah....
pernyataan
tersebut , A. (1), (2) dan (3) C. (1) dan (3) saja E. (3) dan (4) saja
Peserta didik B. (1), (2) dan (4) D. (2) dan (3) saja
dapat memilih
yang benar
terkait efek foto
listrik
Memahami Radiokativitas Diberikan C2 Perhatikan grafik peluruhan pada gambar berikut ! E
karakteristik inti grafik
atom, peluruhan
radioaktivitas, hubungan N (gram)
dan massa awal 6

3
1,
5

t (tahun)
024

Kompetensi Aspek Kunci


Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
pemanfaatannya dengan waktu
dalam teknologi dari grafik
tersebut,
peserta didik
dapat
menghitung
unsur sisa
setelah meluruh
dalam waktu Setelah 8 tahun massa inti tersebut tinggal ....
tertentu. A. 0,375 gram
B. 0,650 gram
C. 0,937 gram
D. 1,250 gram
E. 2,50 gram

Memahami Reaksi Inti Diberikan C2 Perhatikan reaksi fusi di bawah ini E


karakteristik inti reaksi inti
atom, pembentukan 3 3 4 1
2 He+ 2 He → 2 He+2 1 H +energi
radioaktivitas, Helium dengan
dan massa masing- 1
pemanfaatannya masing unsur Jika diketahui massa inti 1 H =1 , 0081 sma , massa inti
dalam teknologi. diketahui,
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
peserta didik 3 4
2 H=3 , 0232 sma , massa inti 2 He=4 , 0039 sma dan bila 1 sma =
dapat
931 MeV, maka jumlah energi yang dilepaskan pada reaksi fusi
menghitung
tersebut adalah ....
besar energi
reaksi yang A. 12,75 MeV C. 18,50 MeV E. 24,48 MeV
dihasilkan.
B. 16,84 MeV D. 20,08 MeV

Memahami Reaksi Inti Diberikan C3 Perhatikan reaksi inti berikut: E


karakteristik inti reaksi inti dari
27 4 1
atom, reaksi inti 13 Al + 2 He X + 0 n
radioaktivitas, tersebut ,
dan Peserta didik unsur x adalah…..
pemanfaatannya dapat A. 27Al13 C. 30P13 E. 30P15
dalam teknologi. menentukan B. 28Al13 D. 28P15
unsur yang
dihasilkan.
Menyajikan Iptek Nuklir Diberikan C1 Perhatikan pernyataan – pernyataan berikut terkait penerapan C
informasi beberapa radioisotop :
tentang pernyataan (1) Digunakan untuk mengukur debit aliran sungai
pemanfaatan tentang (2) Digunakan untuk kualitas sambungan(pengelasan) logam
radioaktivitas pemanfaatan (3) Digunakan untuk mendeteksi pendangkalan lumpur di pelabuhan
dan dampaknya radio isotop, (4) Digunakan untuk mengetahui kualitas beton
bagi kehidupan. peserta didik Pernyataan yang merupakan manfaat radioisotop pada bidang hidrologi
dapat memilih adalah…
pernyataan A. (1), (2) dan (3)
Kompetensi Aspek Kunci
Materi Pokok Indikator Soal Soal
Dasar Kognitif Jawaban
yang benar B. (1) dan (3)
mengenaai C. (2) dan (4)
pemanfaatan D. hanya (4)
radio isotop E. (1), (2) ,(3) dan (4)
pada bidang
hidrologi.

Anda mungkin juga menyukai