Anda di halaman 1dari 104

KISI – KISI ULANGAN HARIAN

NAMA MADRASAH : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR


MATA PELAJARAN : FISIKA ALOKASI WAKTU : 2 x 45 Menit
KELAS / SEMESTER : XI IPA / 1 TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Standar Materi Bentuk Nomor Ranah Tingkat


NO Kompetensi Dasar Indikator
Kompetensi Pokok Soal Soal Kognitif Kesukaran
1 Kinematika
Menganalisis Menganalisis gerak  Menganalisis besaran perpindahan, kecepatan dan percepatan pada
dengan
gejala alam lurus, gerak perpaduan gerak lurus dengan menggunakan vektor
Analisis
dan melingkar dan gerak
1. Disajikan posisi awal dan akhir suatu benda siswa mampu Vektor PG 1 C2 Mudah
keteraturannya parabola dengan
menentukan besarnya perpindahan benda tersebut dengan benar
dalam cakupan menggunakan vektor
mekanika 2. Disajikan persamaan vektor kecepatan, siswa mampu menentukan
PG 2 C3 Sedang
benda titik besarnya percepatan pada detik tertentu dengan benar
3. Disajikan persamaan vektor percepatan, siswa mampu PG 3 C3 Sedang
menentukan besarnya kecepatan pada detik tertentu dengan benar
4. Disajikan persamaan vektor kecepatan, siswa mampu menentukan
PG 4 C3 Sedang
besarnya posisi pada detik tertentu dengan benar
 Menganalisis besaran kecepatan dan percepatan pada gerak melingkar
Gerak
dengan menggunakan vektor
Melingkar
5. Disajikan persamaan vektor posisi sudut, siswa mampu PG 5 C3 Sedang
menentukan besarnya percepatan sudut pada detik tertentu dengan
benar
Mengetahui, Takalar, ...., Juli 2022
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Syaripuddin, S.Pdi Rahmawati, S.Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19862020205072
SOAL ULANGAN HARIAN

1. Sebuah titik bergerak dari posisi A (1 ; 4) ke posisi B (7 ; 12). Besar perpindahan yang dialami titik tersebut adalah ... meter
a. 4
b. 6
c. 8
d. 10
e. 14
2. Kecepatan sebuah mobil dilukiskan dengan persamaan v = (4t + 3t2 – t3) m/s. Besar percepatan mobil pada saat t = 2 s adalah ... .
a. 4 m/s2
b. 5 m/s2
c. 6 m/s2
d. 8 m/s2
e. 10 m/s2
3. Sebuah benda bergerak dengan percepatan a = (2t – ½ ) m/s2. Pada saat t = 0, besar kecepatannya 1 m/s. Besar kecepatan benda pada t = 2 sekon adalah ... .
a. 8 m/s
b. 6 m/s
c. 5 m/s
d. 4 m/s
e. 3 m/s
4. Sebuah partikel bergerak lurus dengan kecepatan v = (3t2 – 6 ) m/s pada saat t = 0 sekon partikel berada pada posisi 0 m. Posisi partikel pada t = 3 sekon adalah ....
a. 3 meter
b. 9 meter
c. 20 meter
d. 22 meter
e. 27 meter
5. Posisi sebuah titik pada sebuah roda yang bergerak melingkar beraturan dilukiskan dengan persamaan  = (4t + 3t2) radian. Besar percepatan sudut titik tersebut pada saat t = 2 s adalah ....
a. 4 rad/s2
b. 5 rad/s2
c. 6 rad/s2
d. 8 rad/s2
e. 10 rad/s2
FORMAT PENSKORAN
ULANGAN HARIAN
NOMOR SOAL URAIAN JAWABAN SKOR

1 D 20
2 A 20
3 E 20
4 B 20
5 C 20

Jumlah skor 100

Nilai siswa = 100


KISI-KISI SOAL

Indikator Tingkat Pengetahuan No Soal Bentuk Skor Kunci


Pencapaian Soal jawaban
KD Kompetensi
3.1 Menganalisis C1 C2 C3 C4 C5 C6
Menganalisis √ 1 10 D
prinsipkerja
Arus listrik dan √ 2 10 E
peralatan listrik
pengukurannya. √ 3 10 D
searah(DC)berikut √ 4 10 D
√ 5 10 C
keselamatannya PG
√ 6 10 A
dalam kehidupan
√ 7 10 B
sehari-hari
√ 8 10 B
√ 9 10 D
10 10 A
LAMPIRAN SOAL

1. Dalam kawat penghantar mengalir arus listrik 2 Ampere selama 2 menit. Besar muatan listrik yang mengalir dalam penghantar tersebut adalah…
A. 2,4 C
B. 4 C
C. 24 C
D. 240 C
E. 2400 C
2. Dalam seutas kawat mengalir muatan listrik sebesar 6µC setiap detik. Kuat arus listrik rata-rata yang melalui penampang kawat adalah…
A. 600 µA
B. 100 µA
C. 60 µA
D. 10 µA
E. 6 µA
3. Perhatikan gambar di bawah ini!

Jika saklar tetap berada dalam keadaan terbuka seperti pada gambar, lampu yang menyala adalah…
A. Tidak ada
B. A dan B
C. C dan D
D. A, B, C, dan D
E. Tidak dapat ditentukan
4. Grafik di bawah menunjukkan kuat arus yang mengalir dalam suatu hambatan R, sebagai fungsi waktu. Banyaknya muatan listrik yang mengalir
dalam hambatan tersebut selama 5 sekon pertama adalah ... (coulomb)

A. 8
B. 10
C. 14
D. 18
E. 20
5. Arus sebesar 2 A mengalir pada kawat penghantar yang memiliki beda potensial12 V. Besar muatan yang mengalir tiap menit pada kawat
penghantar itu adalah … .
A. 20 C
B. 60 C
C. 120 C
D. 180 C
E. 240 C
6. Arus listrik dari PLN yang sampai ke rumah-rumah mempunyai tegangan 220 V. Tegangan tersebut adalah … .
A. Tegangan efektif
B. Tegangan rata-rata
C. Tegangan minimum
D. Tegangan maksimum
E. Tegangan puncak ke puncak
7. Perhatikan penunjukan jarum amperemeter serta batas ukur maksimum yang digunakan seperti tampak pada gambar berikut ini. Nilai kuat arus
yang sedang diukur sebesar …

A. 0,4 A
B. 0,8 A
C. 1,0 A
D. 4,0 A
E. 5,0 A
8. Penampang penghantar dilewati 4 × 1020 elektron dalam waktu 8 sekon. Kuat arus listrik pada penampang tersebut adalah . . . .
A. 16 A
B. 8 A
C. 5 A
D. 4 A
E. 2 A
9. Dari percobaan hubungan tegangan (V) dengan kuat arus (I) pada resistor, dihasilkan grafik V-I pada gambar dibawah. Jika V=4,5 volt maka
besar kuat arus yang mengalir adalah ...
A. 5 mA
B. 10 mA
C. 20 mA
D. 30 mA
E. 35 mA
10. Sebuah lampu dilalui arus sebesar 0,8 A. Julah electron (muatan listrik satu electron -1,6 x 10-19 C) dalam satu jam
adalah…A. 1,8 x 1022
B. 5 x 10-18
C. 7,2 x 10-16
D. 1,28 x 10-19
E. 2 x 10-19
Mata Pelajaran : Kimia
Materi : Hakikat Ilmu Kimia
SMAS IT WIHDATUL UMMAH Tipe Tes : Pilihan Ganda
TAKALAR Jumlah Soal : 20 Pilihan Ganda
Waktu : 45 Menit
KISI-KISI PENILAIAN HARIAN 1
SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. Pilihan Ganda

No Ranah
Nomor Indikator Pencapaian Indikator Kunci
Butir Butir Soal Kognitif
KD Kompetensi Soal Jawaban
Soal Bloom
Adi ingin mempelajari komposisi berserta sifat-
sifatnya untuk mengetahui jenis unsur-unsur
penyusun materi tersebut. Bagian ilmu kimia
yang dapat membantu adi adalah….
Menjelaskan hakikat ilmu Menjelaskan kegunaan
1 a. Perubahan materi B
kimia mempelajari tentang materi
b. Struktur materi
c. Kinetika kimia
KD 3.1 d. Struktur atom
e. Ikatan kimia
Bensin merupakan bahan bakar tak terbarukan
sehingga jika digunakan terus menerus bahan
bakar tersebut akan habis. Sehubungan hal
Menjelaskan ragam ilmu
2 tersebut fahmi bercita-cita menemukan bahan E
kimia
bakar alternative pengganit bensin. Cabang
ilmu mia yang harus dipelajari fahmi untuk
mendukung cita-citanya adalah…
a. Kimia lingkungan
b. Kimia organic
c. Kimia analitik
d. Kimia farmasi
e. Kimia organik
Cabang ilmu kimia yang mempelajari cara
penanganan dan pemanfaatan zat-zat radioaktif
untuk mengobati penyakit kanker adalah….
a. Biokimia
3 B
b. Radiokimia
c. Kimia fisik
d. Kimia pangan
e. Kimia farmasi
Ilmu Kimia mempelajari tentang...
a. Sifat-sifat materi
b. Sumber energi
4 D
c. Sifat, struktur dan perubahan materi
d. Reaksi-reaksi zat kimia
e. Gejala-gejala alam
Zat berikut yang termasuk campuran homogen
adalah….
a. Campuran pasir dan kerikil
5 b. Campuran air dan gula B
c. Campuran tepung kanji dan air
d. Campuran air dan minyak goreng
e. Campuran gula dan kopi
Contoh peran ilmu kimia dalam bidang
pertanian adalah…
Menaganalisis peranan ilmu Menjelaskan peranan ilmu a. Penemuan sel surya untuk
6 E
kimia dalam kehidupan kimia dalam pertanian menghasilkan energi
b. Penemuan vaksin untuk penyakit
menular
c. Penemuan jenis obat tertentu untuk
menyembuhkan penyakit
d. Penemuan microprosesor yang
digunakan dalam peralatan elektronik
e. Penemuan pupuk sintesis yang dapat
meningkatkan hasil panen
Berikut yang merupakan peran ilmu kimia
dalam bidang kesehatan adalah…
a. Penemuan obat anti kanker
Menjelasakan peran ilmu
7 b. Penemuan pupuk organic A
kimia dalam kesehatan
c. Penemuan panel surya
d. Perakitan bom nuklir
e. Penemuan biofuel
Yang merupakan peran ilmu kimia dalam
bidang hukum adalah…
a. Vaksin untuk virus
Menjelaskan peranan ilmu
8 b. Plastic biodegradable D
kimia dalam bidang hukum
c. Bom nuklir
d. Alat uji narkoba pada urin
e. Microchip pada computer
Berikut ini yang teramsuk peran ilmu kimia
dalam bidang industri adalah….
a. Pewarna alami makanan dari pandan
Menjelaskan peran ilmu kimia b. Beragam warna cat tembok
9 B
dalam industry c. Alat uji kadar alcohol dalam tubuh
d. Panel surya
e. Pupuk sintesis untuk meningkatkan
hasil panen
Berikut peran ilmu kimia dalam bidang
perternakan adalah…
Menjelaskan peran ilmu kimia
10 a. Pemanfaatan gas metana hasil limbah A
dalam perternakan
ternak
b. Obat anti kanker
c. Microchp pada computer
d. Rompi anti peluru
e. Pembuatan cat dinding
Mila akan membuat larutan encer asam sulfat
dari larutan asam sulfat pekat. Alat yang sangat
diperlukan mila adalah….
Menjelaskan tentang
a. Tabung reaksi
keselamatan kerja di 11 B
b. Lemari asam
laboratorium
c. Gelas bekar
d. Pipet tetes
e. Gelas ukur
Alat berikut digunakan untuk…

12 A
a. Tempat menaruh zat yang akan
ditimbang
b. Memipet larutan
c. Mentitrasi larutan
d. Mereaksikan zat kimia
e. Menyemprotkan zat kimia
Fungsi alat berikut adalah….

13 D
a. Tempat menaruh zat yang akan
ditimbang
b. Memipet larutan
c. Mentitrasi larutan
d. Mereaksikan zat kimia
e. Menyemprotkan zat kimia
Arti dari simbol bahan kimia berikut adalah…..

14 A
a. Korosif
b. Karsinogenik
c. Flammable
d. Danger
e. Radioaftif
Arti dari simbol bahan kimia berikut adalah…..

15 C
a. Korosif
b. Karsinogenik
c. Flammable
d. Danger
e. Radioaftif
Jika mata terkena bahan kimia berbahaya,
Menentukan langkah-langkah maka tindakan pertama yang harus dilakukan
16 D
metode ilmiah adalah…
a. Mengucek mata
b. Membasuh mata menggunakan air
mengalir
c. Membawa ke kantor polisi
d. Membasuh mata dengan peralatan
eyewash
e. Mencuci mata dengan sabun
Setelah menemukan masalah yang ingin
diteliti, langkah selanjutnya yang akan
dilakukan peneliti adalah…
a. Menemukan masalah
17 D
b. Mengolah data
c. Melakukan ekperimen
d. Menyusun hipotesis
e. Membuat kesimpulan
Seorang siswa akan mencoba menerapkan
metode ilmiah. Setelah ia menyelesaikan
proses pengumpulan data, maka siswa tersebut
seharusnya segera melakukan…
18 a. Melakukan uji ulang B
b. Melakukan olah data
c. Mengumpulkan informasi
d. Melakukan presentasi
e. Mencari literatur
Langkah metode ilmiah meliputi :
(1) Menemukan masalah
(2) Menyusun hipotesis
(3) Mengolah data
(4) Melakukan eksperimen
19 B
(5) Membuat kesimpulan
Urutan metoda ilmiah yang benar adalah...
a. 1,2,3,4,5
b. 1,2,4,3,5
c. 1,3,2,4,5
d. 2,1,3,4,5
e. 2,3,1,4,5
Sari mengamati bahwa air di lingkungan
tempat tinggalnya keruh dan berbau. Ia
menduga air tersebut telah tercemar sehingga
tidak layak untuk dikonsumsi. Untuk
memperkuat dugaan tersebut sebaiknya sari
20 melakukan…. D
a. Mengolah data
b. Merumuskan masalah
c. Merumuskan hipotesis
d. Melakukan eksperimen
e. Menyusun kerangka teori
INSTRUMEN PENILAIAN KOGNITIF

KISI KISI PENULISAN SOAL

Satuan Pendidikan : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR

Penyusun : Rahmawati, S.Pd


Materi : Contoh senyawa hidrokarbon, kekhasan atom karbon dan perbedaan jenis atom Karbon
Kelas / Semester : XI/Ganjil
KD : 3.1 Menganalisis struktur dan sifat senyawa hidrokarbon berdasarkan kekhasan atom karbon dan
penggolongan senyawanya

IPK Indikator Soal Level Bentuk Butir Soal Jawaban Skor


Kognitif soal

 Menganalisis senyawa Peserta didik dapat C4 Pilihan Senyawa Hidrokarbon sangat banyak disekitar kita, senyawa D 20
hidrokarbon dalam menentukan contoh Ganda hidrokarbon ini senyawa yang terdiri dari hidrogen dan karbon,
kehidupan sehari-hari, yang bukan Berikut ini manakah yang bukan merupakan zat yang
misalnya plastik, lilin, termasuk senyawa mengandung senyawa hidrokarbon…..
dan tabung gas yang hidrokarbon.
berisi elpiji serta nyala A. Gas LPG
api pada kompor gas. B. Kertas
C. Gula
D. Air
E. Plastik
 Menganalisis kekhasan Peserta Didik dapat C4 Pilihan A 20
atom karbon yang mendeskripsikan Ganda Atom karbon mempunyai ke khasan. Pernyataan yang
menyebabkan kekhasan atom tepat mengenai kekhasan atom karbon adalah…
banyaknya senyawa karbon
karbon a. Karbon mempunyai 4 elektron valensi yang mampu
membentuk ikatan kovalen yang kuat
b. Karbon mempunyai ukuran relatif besar sehingga
mampumengikat semua unsur
c. Karbon mempunyai 6 elektron valensi sehingga
mampu mengikat 6 atom lain
d. Karbon dapat dibuat manusia
e. Karbon dapat membentuk ikatan ion dari keempat
electron terluarnya
 Menganalisis jenis Peserta didik dapat C4 Pilihan A 20
atom C berdasarkan menentukan atom C Ganda
jumlah atom C yang dalam struktur atom
terikat pada rantai termasuk jenis atom
atom karbon (atom C C primer, sekunder,
primer, sekunder, tersier dan
tersier, dan kuarterner) kuartener.
dengan menggunakan
molimod, bahan alam,
atau perangkat lunak Atom C primer, sekunder, tersier, & kuartener
kimia ditunjukkan oleh nomor …..

a. 6, 5, 2, 3
b. 1, 7, 3, 2
c. 10, 9, 5, 3
d. 8, 3, 6, 7
e. 4, 2, 3, 7
 Menganalisis jenis Peserta didik dapat C4 Pilihan A 20
atom C berdasarkan menentukan atom C Ganda
jumlah atom C yang dalam struktur atom
terikat pada rantai termasuk jenis atom
atom karbon (atom C C primer, sekunder,
primer, sekunder, tersier dan
tersier, dan kuarterner) kuartener.
dengan menggunakan
molimod, bahan alam,
atau perangkat lunak Amati struktur senyawa hidrokarbon diatas, berdasarkan
kimia strukturnya senyawa di atas jumlah atom tersier sebanyak…..

A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

 Memeriksa rumus Peserta didik dapat C4 Pilihan Suatu senyawa hidrokarbon memilki 5 atom karbon, pada D 20
umum alkana, alkena menentukan jenis Ganda struktur senyawa hidrokarbon tersebut terdapat ikatan rangkap
dan alkuna senyawa tiga. Tentukan rumus molekul senyawa hidrokarbon tersebut….
berdasarkan analisis hidrokarbon ,
rumus struktur dan dengan A. C5H10
rumus molekul menganalisis rumus B. C5H5
molekulnya C. C5H12
D. C5H8
E. C5H6
ℎ i ℎ
Nilai Akhir = Nilai = x 100
i
KISI – KISI SOAL
SIFAT KOLIGATIF LARUTAN, REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
(BENTUK URAIAN)
NO SOAL JAWABAN TINGKAT
KESUKARAN
1 Jika diketahui fraksi mol urea dalam air adalah Diketahui : C3
0,13. Tekanan uap jenuh air murni pada suhu Xurea = 0,13
20℃ sebesar 17,5 mmHg. Berapa tekanan uap P°urea = 17,5 mmHg
jenuh larutan pada suhu yang sama ? T = 20 ℃
Ditanya : Purea : ?
Jawab :
Purea = P°urea x Xurea
Purea = 17,5 mmHg x 0,13
Purea = 2,275 mmHg
2 Jelaskan pengertian dari : a. Penurunan Tekanan Uap adalah berkurangnya suatu C1
a. Penurunan Tekanan Uap tekanan larutan relatif terhadap tekanan uap terlarut
b. Kenaikana titik didih murninya.
c. Tekanan osmotik b. Kenaikan titik didih adalah bertambahnya titik ddih suatu
larutan relatif terhadap pelarut murninya.
c. Tekanan osmotik adalah tekanan yang diperlukan untuk
mempertahankan agar pelarut tidak berpindah dari larutan
encer ke larutan pekat.
3 Berapakah molalitas larutan glukosa yang Dalam 100 gr larutan 12% terdapat : C3
mengandung 12% massa glukosa? Massa glukosa 12% = 12/100 x 100 gram
= 12 gram
Massa air ( pelarut) =( 100-12) = 88 gram
Jumlah mol glukosa = 12 gr/180 g/mol
= 0,067 mol
Massa pelarut =88 gram = 0,088 kg
m= n/p = 0,067 mol/ 0,088 kg
= 0,76 mol/kg
4 Tentukan titik didih dan titik beku larutan yang Jawab; jumlah mol glukosa = 18 g/180 gr/mol C3
mengandung 18 gram glukosa ( Mr= 180) = 0,1 mol
dalam 500 gram air ( Kb air= 0,52 ‫ﹾ‬C/m dan Kf Molalitas larutan = 0,1 mol/ 0,5 kg = 0,2 mol/kg
air = 1,86‫ ﹾ‬C/m) a. Titik didih
∆Tb = kb x m
= 0,2 x 0,52‫ ﹾ‬C
= 0,104 ‫ﹾ‬C
Titik didih larutan = titik didih pelarut + ∆Tb
= 100+0,104‫ ﹾ‬C
= 100,04 ‫ﹾ‬C
b. Titik beku = ∆Tf x m
= 0,2 x 1,86‫ ﹾ‬C
= 0,372 ‫ﹾ‬C
Titik beku larutan = titik beku pelarut - ∆Tf
= 0 - 0,372 ‫ﹾ‬C
= - 0,372 ‫ﹾ‬C
5 Jelaskan apa yang dimaksud sifat koligatif  Sifat koligatif larutan adalah suatu sifat larutan yang hanya C2
larutan dan apa fungsi garam dalam proses dipengaruhi oleh jumlah partikel zat terlarut. Jadi, semakin

pembuatan es cream? banyak zat terlarut, maka sifat koligatifnya akan semakin
besar.
 Fungsi garam dalam pembuatan es krim adalah
untuk menurunkan suhu es. Es yang suhunya turun akan
menyerap banyak kalor dari adonan es krim, sehingga adonan
es krim dapat membeku.

Mengetahui, Takalar, ...., Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Syaripuddin, S.Pdi Rahmawati, S.Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19862020205072
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMA IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 3 x 45 Menit


Mata Pelajaran : MATEMATIKA Jumlah Soal : 5 Nomor
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

No Kompetensi Dasar / Kls/ Level


Materi Indikator Soal No.
urut Indikator Semester kognitif
Soal
1. 3.1 Mengintepretasi persamaan dan X/ Persamaan dan Pertidaksamaan  Memahami konsep nilai C1 1
pertidaksamaan nilai mutlak dari bentuk GANJIL Nilai Mutlak Linear Satu Variabel mutlak
linear satu variabel dengan persamaan  konsep nilai mutlak.  Menyusun persamaan nilai C2 2
dan pertidaksamaan linear Aljabar  persamaan nilai mutlak linear mutlak linear satu variable
satu variable.  Menentukan penyelesaian C2 3
lainnya.
 pertidaksamaan nilai mutlak persamaan nilai mutlak
linear satu variable. linear satu variable
 Menyusun pertidaksamaan C2 4
nilai mutlak linear satu
variable
 Menentukan penyelesaian C2 5
pertidaksamaan nilai mutlak
linear satu variable

Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Ummah Guru Mata Pelajaran

Syaripuddin, S.Pd.I Hapshah, S.Pd


NIY: 19812016105068 NIY: 19972021205095
SOAL DAN KUNCI JAWABAN

NO SOAL JAWABAN SKOR

1. Tentukan nilai x yang memenuhi a) Alternatif Penyelesaian: 10


persamaan |x|=2, sesuai definisi nilai mutlak maka
a) |x|=2 diperoleh: Untuk x ≥ 0, maka x = 2
b) |x|=-6 Untuk x < 0, maka –x = 2 atau x = –2
Jadi nilai x yang memenuhi adalah 2 atau –2.
b) Tidak ada penyelesaian karna tidak nilai x yang memnuhi.
2. Tentukan nilai x yang memenuhi Alternatif Penyelesaian: 20
persamaan |2x +1| = 9. (cara |2x + 3| = 9, sesuai definisi nilai mutlak maka diperoleh:

2 + 9, 2 +9 ≥ 0
definisi )

⎪ ≥
|2x + 3| = − 2 + 9 , 2 +9<0

⎪ <

Untuk ≥ , maka
2x + 3 = 9
2x = 9 – 3
x=

Untuk < , maka


x=3

–(2x + 3) =9
–2x – 3 = 9

–2x = 12
–2x = 9 + 3

=
= −6
Jadi nilai x yang memenuhi adalah 3 atau –6.

2 −6 = +2
3. Tentukan nilai x yang memenuhi Alternative penyelesaian: 25

2 −6 = +2
persamaan |2x – 6| = |x + 2|.

2 −6 - +2 =0
(cara kuadrat)

2 − 6 + + 2 !2 − 6 − + 2 " = 0
3 −6+ +2 2 −6− −2 = 0
4 −4 −8 =0
4 −4=0 % & −8=0
4 =0−4 % & =0+8
4 = −4 % & =8
= % & =8
'
'
= −1 % & =8
Jadi himpunan penyelesaiannya adalah | = −1 % & = 8, ( )

persamaan |2x – 1| < 7


4. Tentukan nilai x yang memenuhi Alternative penyelesaian 20
Berdasarkan sifat 1.1 maka:

−a < x < a
|x| ≤ a, maka –a ≤ x ≤ a.

−7 < 2x − 1 < 7
−7 + 1 < 2x < 7 + 1
−6 < 2x < 8
< <
- .

−3 < x < 4
Jadi himpunan penyelesaiannya adalah |−3 < x < 4 , ( )

2 −1 ≥ +3
5. Tentukan nilai x yang memenuhi Alternative penyelesaian: 25

2 −1 ≥ +3
persamaan |2x – 1| ≥ |x + 3|.

2 −1 - +3 ≥0
2 − 1 + + 3 !2 − 1 − + 3 " ≥ 0
2 −1+ +3 2 −1− −3 ≥0
3 +2 −4 = 0
3 +2=0 % & −4=0
3 =0−2 % & =0+4
3 = −2 % & =4
= / % & =4
Jadi himpunan penyelesaiannya adalah 0 1 = /
% & = 4, ( )2

Jumlah 100
jumlah Skor Perolehan
Nilai Perolehan = 89::%
jumlah skor maksimum

Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Ummah Guru Mata Pelajaran

Syaripuddin, S.Pd.I Hapshah, S.Pd


NIY: 19812016105068 NIY: 19972021205095
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMA IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : MATEMATIKA Jumlah Soal : 5 Nomor
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

No Kompetensi Dasar / Kls/ Level


Materi Indikator Soal No.
urut Indikator Semester kognitif
Soal
1. 3.1 Menjelaskan metode XI/ GANJIL Induksi Matematika  Siswa dapat Merancang formula untuk suatu C3 1
pembuktian Pernyataan  Metode pembuktian pola barisan bilangan.
matematis berupa barisan, langsung dan tidak  Siswa dapat Msembuktikan formula suatu C3 2
ketidaksamaan, keterbagian langsung. barisan bilangan dengan prinsip induksi
 Induksi matematis matematika.
dengan induksi matematika
 Bentuk-bentuk  Siswa dapat embuktikan formula keterbagian C3 3
penerapan induksi bilangan dengan prinsip induksi matematika.
matematika  Siswa dapat Membuktikan formula bentuk C3 4 dan 5
ketidaksamaan bilangan dengan prinsip
induksi matematik

Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Ummah Guru Mata Pelajaran

Syaripuddin, S.Pd.I Hapshah, S.Pd


NIY: 19812016105068 NIY: 19972021205095
SOAL DAN KUNCI JAWABAN

NO SOAL JAWABAN SKOR

1. Buktikan bahwa jumlah n bilangan Akan dibuktikan untuk sebarang bilangan asli n≥ 1, maka 25
asli yang pertama sama dengan ( )
1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ =
( )
Misalkan p (n) adalah persamaan
( )
( ) = 1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ =
 Langkah dasar
Akan ditunjukkan bahwa p(1) bernilai benar
( )
Untuk n=1, maka ruas kiri P(1)=1 dan ruasa kanan p(1) = = =1
Jadi p(1) bernilai benar. (langkah dasar selesai)
 Langkah induktif
Akan ditunjukkan bahwa untuk sebarang bilangan asli = jika p(k) bernilai benar maka p(k+1)
juga bernilai benar.
Misalkan bahwa p(k0 diasumsikan bernilai benar untuk sebarang bilangan asli n=k
( )
( ) = 1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ =
 Tunjukkan untuk n= k+1 maka ( + 1) juga bernilai benar yaitu:

( )
( + 1) = 1 + 2 + 3 + 4 + ⋯ … + + ( + 1) =
Atau ekuivalen dengan
( )
( + 1) = 1 + 2 + 3 + 4 + ⋯ … + + ( + 1) =
( )
( ) = 1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ = adalah pernyataan yang benar
Maka dari ruas kiri p(k+1) diperoleh:
+ 1( + 2)
1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ + ( + 1) =
2
( + 1) + 1( + 2)
1 + 2 + 3 + 4 + ⋯…+ + ( + 1) =
2 2
( + 1) 2( + 1) + 1( + 2)
+ =
2 2 2
+ +2 +2 + 1( + 2)
=
2 2
+3 +2 + 1( + 2)
=
2 2

+ 1( + 2) + 1( + 2)
=
2 2
Kedua ruas dari p(k+1) sama, maka P(k+1) bernilai benar. (langkah nduktif selesai)
2. Gunakan prinsip induksi Langkah dasar: 20
matematika untuk membuktikan Untuk n=1, diperoleh
bahwa rumus berikut benar 2(1) = 1(1 + 1)
untuk sebarang bilangan asli n 2=2
Pernyataan benar untuk n=1 (Langkah dasar selesai)
2 + 4 + 6 + ⋯ … . +2 = ( + 1) Langkah induksi:
Untuk n=k dengan k adalah sebarang bilangan asli, p(k) adalah
pernyataan
( ) = 2 + 4 + 6 + ⋯ … . +2 = ( + 1)
Tunjukkan bahwa p(k+1) juga benar
( + 1) = 2 + 4 + 6 + ⋯ … . +2 + 2( + 1) = + 1( + 1 + 1)
2 + 4 + 6 + ⋯ … . +2 + 2( + 1) = + 1( + 2)
( + 1) + 2( + 1) = + 1( + 2)
+ + 2 + 2 = + 1( + 2)
+ 1( + 2) = + 1( + 2)
kedua ruas dari p(k+1) sama, maka p(k+1) bernilai benar. (langkah induktif selesai). Karna langkah
dasar dan langkah induktif dipenuhi, maka enurut prinsip induksi matematika pernyataan p(n) benar
untuk setiap n bilangan asli.
3. Gunakan induksi matematika Langkah dasar 15
untuk membuktikan kebenaran P(1) benar karena + = 1 + 1 = 2 = 2.1
pernyataan berikut Sehingga 2 adalah factor dari + untuk n=1
+ ℎ 2 untuk Langkah dasar selesai
sebarang bilangan asli n Langkah induktif
Sebagai hipotesis induktif, asumsikan bahwa p(k) benar, yaitu dengan mengamsumsikan bahwa 2
adalah factor dari + atau ekuivalen dengan + = 2! untuk sebarang bilangan asli c.
selanjuynya dengan asumsi bahwa p(k) benar, maka p(k+1) yaitu pernyataan bahwa 2 adalah
factor dari ( + 1) + ( + 1) juga benar.
Perhatikan bahwa:
( + 1) + ( + 1) = +2 +1+ +1
= ( + ) + (2 + 2)
= ( + ) + 2( + 1)
= 2! + 2( + 1)
= 2(! + + 1) (benar)
4. Buktikan dengan induksi Langkah 1 20
matematika bahwa bahwa ≥  buktikan p(n) benar untuk =4
2 + 7 untuk semua bilangan 4 ≥ 2(4) + 7
positif n ≥ 4 16 ≥ 15
 Langkah 2
Asumsikan untuk n=k
≥2 +7
Buktikan p(n) juga benar untuk n=k+1
( + 1) ≥ 2( + 1) + 7
Perhatikan pernyataan p(k)
≥2 +7
+2 +1 ≥ 2 +7+2 +1
+2 +1 ≥ 4 +8
( + 1) ≥ 2( + 1) + 2( + 3)
( + 1) ≥ 2( + 1) + 2(7)
( + 1) ≥ 2( + 1) + 14 ≥ 2( + 1) + 7
( + 1) ≥ 2( + 1) + 7
(benar)
5. Buktikan dengan induksi Langkah 1 20
matematika bahwa bahwa 4 < buktikan p(n) benr untuk =5
2 untuk semua bilangan positif 4 <2
n≥6 4(5) < 2'
20 < 32 (benar)
Langkah 2
Asumsikan p(n) benar untuk =
4 <2
Buktikan p(n) juga benar untuk n=k+1
4(k+1) < 2
Perhatikan pernyataan p(k)
4 <2
4 +4<2 +4
4( + 1) < 2 +2
4( + 1) < 2 +2 < 2 + 2
4( + 1) < 2 + 2
4( + 1) < 2. 2
4( + 1) < 2( )
(benar)
Jumlah 100
jumlah Skor Perolehan
Nilai Perolehan = /011%
jumlah skor maksimum
Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Ummah Guru Mata Pelajaran

Syaripuddin, S.Pd.I Hapshah, S.Pd


NIY: 19812016105068 NIY: 19972021205095
PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN
SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR
Alamat : Jl. Abdullah Dg ngalle lr. 2, Tala sompu

KISI KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 120 Menit
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kurikulum : 2013
Kelas/Semester : X/1 (Ganjil) Bentuk Soal : 30 PG dan 5 Uraian

Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal


No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
1. Menjelaskan karakteristik Kewirausahaan Menganalisis pengertian Siswa dapat menganalisis pengertian
√ 1
kewirausahaan (misalnya kewirausahaan kewirausahaan
berorientasi ke masa Menjelaskan Tujuan Siswa dapat menjelaskan Tujuan
√ 7
depan dan berani kewirausahaan kewirausahaan
menjalankan resiko) Menjelaskan manfaat Siswa dapat Menjelaskan manfaat
dalam menjalankan √ 8
kewirausahaan kewirausahaan
kegiatan usaha Menganalisis pengertian Menganalisis siapa orang yg terdapat pada
√ 26
kewirausahaan soal tersebut
2. Menganalisis perencanaan Administrasi dan Menganalisis administrasi dan Siswa dapat menganalisis pemasaran usaha
usaha budidaya tanaman pemasaran pemasaran hasil usaha budidaya budidaya tanaman pangan √ 2
pangan meliputi ide dan tanaman pangan
peluang usaha, sumber Menganalisis administrasi dan Siswa dapat Menganalisis administrasi hasil
daya, administrasi, dan pemasaran hasil usaha budidaya usaha budidaya tanaman pangan √ 30
pemasaran tanaman pangan
Ide dan peluang Menganalisis ide dan peluang Siswa dapat menganalisis peluang usaha
√ 3, 4, 6
usaha usaha budidaya tanaman pangan budidaya tanaman pangan
3. Menganalisis perencanaan Ide dan peluang Menganalisis ide dan peluang Siswa dapat Menganalisis manakah analisis
√ 7 32
usaha budidaya tanaman usaha usaha budidaya tanaman pangan SWOT
pangan meliputi ide dan Siswa dapat menganalisis peluang usaha
√ 27 33,34
peluang usaha, sumber budidaya tanaman pangan
daya, administrasi, dan Siswa dapat menganalisis sebuah kisah dari
pemasaran √ 5
pengusaha sukses
Sumber daya Menganalisis sumber daya usaha Siswa dapat Menganalisis sumber daya usaha
√ 28 35
tanaman pangan budidaya tanaman pangan budidaya tanaman pangan
Jenis tanaman Mengidentifikasi tanaman pangan Siswa dapat mengidentifikasi tanaman √ 29 31
pangan pangan
mengidentifikasi tanaman pangan Siswa dapat mengidentifikasi tanaman 9,10,

kedelai pangan kedelai 11,12
mengidentifikasi tanaman pangan Siswa dapat mengidentifikasi tanaman 13,14,

Ubi jalar pangan Ubi jalar 15
mengidentifikasi tanaman pangan Siswa dapat mengidentifikasi tanaman 16,17,

padi pangan padi 18
mengidentifikasi tanaman pangan mengidentifikasi tanaman pangan kacang 19,20,

kacang hijau hijau 21
4. Menganalisis sistem Sistem produksi Menganalisis jenis dan Menganalisis jenis budidaya tanaman pangan
produksi tanaman pangan tanaman pangan karakteristik bahan dan alat
22,23,
berdasarkan daya dukung produksi tanaman pangan √
24,25
yang dimiliki oleh daerah
setempat

Takalar, Juli 2022

Guru Mata Pelajaran

Ariful Arifin. S.Pd., Gr.


PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN
SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR
Alamat : Jl. Abdullah Dg ngalle lr. 2, Tala sompu

KISI KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 120 Menit
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kurikulum : 2013
Kelas/Semester : XI/1 (Ganjil) Bentuk Soal : 30 PG dan 5 Uraian

Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal


No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
1. Memahami ide dan Menjelaskan ide dan peluang Siswa mampu menjelaskan Analisis SWOT dari ilustrasi
√ 1
perencanaan usaha peluang usaha kerajinan dari bahan yang diberikan
kerajinan dari bahan usaha limbah berbentuk bangun Siswa mampu menjelaskan Analisis SWOT dari ilustrasi
√ 2
limbah berbentuk domisik yang diberikan
bangun domistik Siswa mampu menjelaskan Analisis SWOT dari ilustrasi
√ 3
yang diberikan
Siswa mampu menjelaskan Analisis SWOT dari ilustrasi
√ 4
yang diberikan
Siswa mampu menjelaskan Analisis SWOT dari ilustrasi
√ 5
yang diberikan
Menjelaskan ide dan peluang Siswa mampu menjelaskan analisis SWOT L1
usaha kerajinan dari bahan
√ 26
limbah berbentuk bangun
domistik
Analisis SWOT ide dan Dari ilustrasikan yang diberikan siswa mampu
peluang usaha kerajinan dari menanalisis SWOT usaha kerajinan
√ 35
bahan limbah berbentuk
bangun domisik
Analisa Menganalisis peluang usaha Siswa mampu menganalisis peluang usaha √ 6
peluang kerajinan dari bahan limbah Analisis tujuan mengembangkan ide dan peluang usaha
usaha berbentuk bangun domistik √ 7

Sumber daya Menganalisis sumber daya Siswa mampu menganalisis Enam tipe sumber daya (6M), √ 8
yang di yang di butuhkan usaha Siswa mampu menganalisis Enam tipe sumber daya (6M), √ 9
butuhkan kerajinan dari bahan limbah Siswa mampu menganalisis Enam tipe sumber daya (6M) √ 10
Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
berbentuk bangun domistik dari ilustrasi yang diberikan
Administrasi Menjelaskan administrasi dan Siswa mampu menjelaskan Administrasi perizinan usaha √ 11
dan pemasaran kerajinan dari Siswa mampu menjelaskan `Administrasi perizinan usaha √ 12
pemasaran bahan limbah berbentuk Administrasi perpajakan √ 13
bangun domistik Siswa mampu menjelaskan Bukti pencatatan transaksi √ L1 27
Siswa mampu menjelaskan contoh Bukti pencatatan L1
√ 28
transaksi
Komponen Menganalisis komponen Siswa mampu menganalisis Contoh Kegiatan dan rencana
√ 14
perencanaan perencanaan usaha kerajinan promosi
usaha dari bahan limbah berbentuk Siswa mampu menganalisis Contoh Kegiatan dan rencana
√ 15
bangun domistik promosi
Langkah- Menjelaskan langkah-langkah Siswa mampu Menjelaskan Kegiatan dan rencana promosi √ L1 29
langkah pen- penyusunan perencanaan usaha Mengukur tingkat kepuasan pelanggan L2
yusunan kerajinan dari bahan limbah
√ 30
perencanaan berbentuk domistik
usaha
2. Menganalisis strategi Media Menganalisis pentingnya Siswa mampu menganalisis pentingnya brand untuk
promosi produk usaha promosi brand untuk produk kerajinan produk kerajinan
√ 31
kerajinan dari bahan
limbah non domistik
3. Memahami BEP Menentukan BEP usaha dalam Siswa mampu menentukan nilai BEP dari soal yang
√ 32
perhitungan titik impas rupiah diberikan
usaha kerajinan dari Memahami manfaat BEP Siswa mampu Menentukan manfaat BEP √ 21
bahan limbah domistik Menentukan BEP Siswa mampu menentukan nilai BEP dari soal yang
√ 22
diberikan
Siswa mampu menentukan nilai BEP dari soal yang
√ 23
diberikan
Siswa mampu menentukan nilai BEP dari soal yang
√ 24
diberikan
Siswa mampu menentukan nilai BEP dari soal yang
√ 25
diberikan
4. Memahami unsur yang Menentukan unsur yang Siswa mampu Menentukan unsur yang digunakan untuk
perencanaan usaha digunakan digunakan untuk perencanaan perencanaan produk kerajinan dari gambar yang ada
kerajinan dari bahan untuk produk kerajinan disoal
√ 33
limbah berbentuk perencanaan
domistik produk
kerajinan
Jiwa Menganalisis jiwa wirausaha Siswa mampu Menganalisis jiwa wirausaha sebagai
√ 34
wirausaha sebagai peluang usaha peluang usaha
Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal
No Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
5. Menganalisis sistem Sistem Menganalisis proses Siswa mampu menganalisis proses pengolahan limbah
√ 16
produksi kerajinan dari produksi pengolahan limbah berbentuk berbentuk domistik
bahan limbah domistik kerajinan domistik Siswa mampu menganalisis proses pengolahan limbah
√ 17
berdasarkan daya dari bahan berbentuk domistik
dukung yang dimiliki limbah Siswa mampu menganalisis proses pengolahan limbah
daerah setempat domistik √ 18
berbentuk domistik
6. Menganalisis strategi Media Menganalisis pentingnya Siswa mampu menganalisis pentingnya promosi untuk
√ 19
promosi produk usaha promosi promosi untuk keberhasilan produk 30 kerajinan
kerajinan dari bahan usaha Siswa mampu menganalisis pentingnya promosi untuk
√ 20
limbah domistik produk kerajinan

Takalar, Juli 2022

Guru Mata Pelajaran

Ariful Arifin. S.Pd., Gr.


PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN
SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR
Alamat : Jl. Abdullah Dg ngalle lr. 2, Tala sompu

KISI KISI PENILAIAN AKHIR SEMESTER


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 120 Menit
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kurikulum : 2013
Kelas/Semester : XII/1 (Ganjil) Bentuk Soal : 30 PG dan 5 Uraian

Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal


No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
1. Memahami Perencanaan Menganalisis ide dan peluang usaha Siswa dapat menganalisis pembagian
√ 1
perencanaan usaha usaha pengolahan makanan khas asli modifikasi produk
pengolahan pengolahan daerah (orisinil) yang dimodifikasi Siswa dapat menganalisis pembagian
√ 3
makanan khas asli makanan khas dari bahan pangan nabati dan modifikasi produk
daerah (orisinil) daerah yang hewani Siswa dapat mengidentifikasi pembagian
yang dimodifikasi dimodifikasi √ 8
modifikasi produk
dari bahan pangan dari bahan Siswa dapat menganalisis pembagian
nabati dan hewani pangan nabati √ 11
modifikasi produk
meliputi ide dan dan hewani Siswa dapat menganalisis aneka jenis produk
peluang usaha, √ 12
makanan khas daerah di Indonesia
sumber daya, Siswa mampu menganalisis ide dan peluang
administrasi, dan dalam usaha makanan khas daerah dengan
pemasaran √ 31
menyebutkan beberapa makanan khas daerah
dan modifikasi yang dibuat
Mengidentifikasi tujuan modifikasi Siswa dapat mengidentifikasi pembagian
√ 7
produk modifikasi produk
Mendeskripsikan administrasi dan Siswa mampu mendeskripsikan beberapa hal
√ 4
pemasaran pengolahan makanan yang penting dalam kegiatan pemasaran
khas asli daerah (orisinil) yang Dari ilustrasi yang diberikan Siswa mampu
dimodifikasi dari bahan pangan mendeskripsikan media pemasaran untuk lebih √ 5
nabati dan hewani dikenal masyarakat
Menganalisisanalisa peluang usaha Siswa dapat menganalisis bahan tambahan
makanan khas asli daerah (orisinil) pangan usaha pengolahan makanan khas √ 6
yang dimodifikasi dari bahan daerah
pangan nabati dan hewani Siswa dapat menganalisi ide dan peluang √ 14
Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
dalam melakukan modifikasi produk
Siswa mampu analisa peluang usaha makanan
khas asli daerah (orisinil) yang dimodifikasi √ 26
dari bahan pangan nabati dan hewani
Mengidentifikasi peluang usaha Siswa dapat mengidentifikasi cara untuk
makanan khas asli daerah (orisinil) melestarikan
√ 15
yang dimodifikasi dari bahan
pangan nabati dan hewani
Mengidentifikasi sumber daya yang Siswa dapat mengidentifikasi pembagian
di butuhkan pengolahan makanan modifikasi produk
khas asli daerah (orisinil) yang √ 13
dimodifikasi dari bahan pangan
nabati dan hewani
Mengidentifikasi administrasi dan Siswa dapat mengidentifikasi strategi
pemasaran pengolahan makanan pemasaran dalam usaha pengolahan makanan
khas asli daerah (orisinil) yang √ 2
dimodifikasi dari bahan pangan
nabati dan hewani
Mendeskripsikan komponen Siswa mampu mendeskripsikan komponen
perencanaan usaha pengolahan perencanaan usaha pengolahan makanan khas
makanan khas asli daerah (orisinil) asli daerah (orisinil) yang dimodifikasi dari √ 10
yang dimodifikasi dari bahan bahan pangan nabati dan hewani
pangan nabati dan hewani
Mengidentifikasi komponen Siswa mampu mengidentifikasi komponen
perencanaan usaha pengolahan perencanaan usaha pengolahan makanan khas
makanan khas asli daerah (orisinil) daerah modifikasi √ 32
yang dimodifikasi dari bahan
pangan nabati dan hewan
Meninjau langkah-langkah Siswa dapat meninjau langkah-langkah
√ 9
penyusunan perencanaan usaha memulai usaha dalam pengolahan makanan
pengolahan makanan khas asli Siswa mampu meninjau langkah-langkah
daerah (orisinil) yang dimodifikasi penyusunan perencanaan usaha pengolahan
dari bahan pangan nabati dan makanan khas asli daerah (orisinil) yang √ 27
hewani dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
hewani
Menganalisis sistem Memahami jenis dan karakteristik Siswa mampu Memahami jenis dan
sistem pengolahan pengolahan bahan dan alat pengolahan karakteristik bahan dan alat pengolahan
makanan khas makanan khas makanan khas daerah yang makanan khas daerah yang dimodifikasi dari √ 16
daerah yang daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan bahan pangan nabati dan hewani dengan
dimodifikasi dari dimodifikasi nabati dan hewani ditampilkannya ilustrasi bahan tambahan
Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
bahan pangan dari bahan pangan
nabati dan hewani pangan nabati Mengidentifikasi macam-macam Melalui data yang ditampilkan mengenai
berdasarkan daya dan hewani pengolahan makanan khas daerah beberapa olahan produk makanan dan
√ 17
dukung yang berdasarkan minuman siswa mampu Mengidentifikasi
dimiliki oleh daya dukung macam-macam makanan khas daerah
daerah setempat yang dimiliki Menganalisis teknik pengolahan Siswa mampu Menganalisis teknik pengolahan
oleh daerah makanan khas daerah yang makanan khas daerah yang dimodifikasi dari
setempat √ 18
dimodifikasi dari bahan pangan bahan pangan nabati dan hewani dari ilustrasi
nabati dan hewani yang diberikan
Memahami pengembangan Memahami cara penentuan harga Dengan ditampilkannya ilustrasi perhitungan
pengembangan usaha jual produk usaha pengolahan siswa mampu menentuan harga jual produk
usaha pengolahan pengolahan makanan khas daerah yang usaha pengolahan makanan khas daerah yang √ 19
makanan khas makanan khas dimodifikasi dari bahan pangan dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
daerah yang daerah yang nabati dan hewani hewani
dimodifikasi dari dimodifikasi Dengan ditampilkannya ilustrasi perhitungan
bahan pangan dari bahan siswa mampu menentuan harga jual produk
nabati dan hewani pangan nabati usaha pengolahan makanan khas daerah yang √ 20
dan hewani dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
hewani
Memahami komponen penentuan Siswa mampu Memahami komponen
harga jual produk usaha pengolahan penentuan harga jual produk usaha pengolahan
√ 21
makanan khas daerah yang makanan khas daerah yang dimodifikasi dari
dimodifikasi dari bahan pangan bahan pangan nabati dan hewani
nabati dan hewani Dengan ilustrasi yang diberikan siswa mampu
menganalisis harga jual suatu produk yang
√ 30
dipilih sesuai dengan perhitungan ynag
dilakukan
Memahami perhitungan laba-rugi Siswa dapat menetukan perhitungan laba/rugi
usaha pengolahan makanan khas usaha pengolahan makanan khas daerah yang
√ 33
daerah yang dimodifikasi dari dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
bahan pangan nabati dan hewani hewani
Menganalisis media Media promosi Memahami media yang tepat untuk Siswa mampu melihat media yang tepat untuk
promosi online produk usaha promosi produk pengolahan promosi produk pengolahan makanan khas
untuk produk hasil pengolahan makanan khas daerah yang daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan √ 22
pengolahan makanan khas dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani dengan situasi yang sedang
makanan khas daerah yang nabati dan hewani dihadapi saat ini
daerah yang dimodifikasi Mengidentifikasi konsumen dan Siswa dapat mengidentifikasi strategi
√ 23
dimodifikasi dari dari bahan pesaing usaha pengolahan makanan pemasaran dalam usaha pengolahan makanan
bahan pangan pangan nabati khas daerah yang dimodifikasi dari Siswa dapat mengidentifikasi strategi
nabati dan hewani dan hewani √ 24
bahan pangan nabati dan hewani pemasaran dalam usaha pengolahan makanan
Indikator Pencapaian Level Kognitif Bentuk Soal
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kompetensi L1 L2 L3 PG Uraian
Memahami media yang tepat untuk Siswa mampu memahami media yang tepat
promosi produk pengolahan untuk promosi produk pengolahan makanan
makanan khas daerah yang khas daerah yang dimodifikasi dari bahan √ 25
dimodifikasi dari bahan pangan pangan nabati dan hewani
nabati dan hewani
Menganalisis strategi promosi Siswa mampu Menganalisis strategi promosi
produk pengolahan makanan khas produk pengolahan makanan khas daerah yang
√ 29
daerah yang dimodifikasi dari dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
bahan pangan nabati dan hewani hewani
Siswa mampu menganalisis strategi promosi
produk pengolahan makanan khas daerah yang
√ 28
dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
hewani
Menganalisis rencana promosi Siswa mampu menganalisis rencana promosi
produk pengolahan makanan khas produk pengolahan makanan khas daerah yang
√ 34
daerah yang dimodifikasi dari dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
bahan pangan nabati dan hewani hewani
Siswa mampu menganalisis rencana promosi
produk pengolahan makanan khas daerah yang
√ 35
dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan
hewani

Takalar, Juli 2022

Guru Mata Pelajaran

Ariful Arifin. S.Pd., Gr.


KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit/Pertemuan


Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Jumlah Soal : 5 Nomor
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
urut kognitif Soal
Semester
1. 3.1 Mengidentifikasi teks X/ GANJIL Teks Laporan Hasil Observasi - Mampu menentukan kaidah- C1 1
laporan hasil observasi yang kaidah yang harus diperhatikan
dipresentasikan dengan lisan dalam pembuatan teks laporan C1 2
dan tulis. hasil observasi.
3.2 Menganalisis isi dan - Menunjukkan struktur teks C2 3
aspek kebahasaan dari minimal laporan hasil observasi.
dua teks laporan hasil - Disajikan ilusrasi tentang teks C2 4
observasi laporan hasil observasi, peserta
didik mampu menganalisis C2 5
kebahasaan teks laporan laporan
hasil observasi meliputi verba,
nomina, kalimat definisi, kalimat
simpleks dan kompleks.
- Mengidentifikasi isi,struktur, dan
ciri kebahasaan.
- isi, ciri kebahasaandalam teks
laporan hasil observasi.
No. Soal Kunci Jawaban Bobot

1. Tuliskan pengertian teks laporan hasil observasi Teks laporan hasil observasi berisi penjabaran umum mengenai sesuatu
yang didasarkan pada hasil kegiatan observasi. Kegiatan observasi
merupakan kegiatan pengumpulan data atau informasi melalui
pengamatan langsung atau peninjauan secara cermat di lapangan atau 15
lokasi pengamatan. Kegiatan ini dilakukan untuk memperoleh
informasi tentang tingkah laku, keadaan, kondisi, atau situasi dari
objek yang diteliti.
2. Tuliskan dan jelaskan struktur teks laporan hasil observasi Struktur teks laporan hasil observasi:
- Definisi umum
Definisi umum merupakan pebukaan yang berisi pengertian
mengenai sesuatu yang dibahas di dalam teks.
- Definisi bagian
Definisi bagian merupakan bagian yang berisi isi pokok dari
setiap paragraph (penjelasan inti)
- Definisi manfaat atau perilaku
Definisi manfaat merupakan bagian yang menjelaskan manfaat 20
dari sesuatu yang dilaporan, biasanya untuk benda mati.
Sementara itu, untuk mendefinisikan benda hidup, definisi
yang digunakan adlah definisi perilaku.
- Penutup atau simpulan
Penutup atau simpulan merupakan bagian rincian akhir teks
laporan hasil observasi. Penutup dapat berisi simpulan berupa
tanggapan atau interpretasi penulis tentang objek yang dibahas.
Penutup atau simpulan berisi opsional. Artinya, boleh ada,
boleh tidak.
3. Sebutkan ciri-ciri teks laporan hasil observasi Ciri-ciri teks laporan hasil observasi :
- Bersifat objektif, global, dan universal
- Objek yang akan dibicarakan atau dibahas adalah objek
tunggal
- Ditulis berdasarkan fakta sesuai dengan pengamatan yang telah
dilakukan
- Informasi teks merupakan hasil penelitian terkini yang sudah
terbukti kebenarannya
- Tidak mengandung prasangka, dugaan, atau pemihakan yang
menyimpang atau tidak tepat.
4. Jelaskan dan berikan contoh masing-masing Unsur kebahasan teks laporan hasil observasi :
a. Verba dan nomina a. Verba dan nomina
b. Kalimat definisi dan kalimat deskripsi - Verba atau kata kerja adalah kelas kata yang menyatakan
c. Kalimat simpleks dan kalimat kompleks sesuatu tindakan, keberadaan, pengalaman, pengertian
Kalimat kompleks parataktik dan kalimat kompleks hipotaktik dinamis lainnya. Ciri-ciri : dapat dijadikan predikat,
menyatakan sebuah kegiatan, jika berupa kata imbuhan
verba bisa diberi imbuhan : me-,me-kan,ber-kan, ter, di-
,di-kan. Contoh : memasak, memakan, terjatuh.
- Nomina atau kata benda adalah kelas kata yang
menyatakan nama dari seseorang, tempat, atau semua
benda dan segala yang dibendakan. Ciri-ciri : dapat
menjadi subjek atau objek, menunjuk pada benda atau hal
yang dibendakan, jika berupa kata imbuhan, nomina bisa
diberi imbuhan: pe-, pe-an, an. Contoh : parkiran.
b. Kalimat definisi dan kalimat deskripsi
- Kalimat definisi adalah kalimat yang memberikan 50
penjelasan umum tentang suatu benda, hal, aktivitas dan
lain sebagainya. Contoh : bunga adalah salah satu
tumbuhan yang terdiri dari banyak spesies.
- Kalimat deskripsi yang menggambarkan sifat-sifat atau
ciri-ciri khusus dari suatu benda. Sifat-sifat tersebut
biasanya merujuk pada hal khusus yang bisa ditangkap
oleh panca indera (bentuk, tekstur, warna,ukuran,rasa).
Contoh : bunga salah satu tumbuhan yang memiliki
banyak variasi, baik dari warna, bentuk, dan ukuran. Ada
yang berwarna hijau, merah, putih dst.
c. Kalimat simpleks dan kalimat kompleks
- Kalimat simpleks disebut juga kalimat tunggal, yaitu
kalimat yang hanya terdiri atas satu struktur, satu verba
utama dan satu predikat. Contoh : saya makan sate
- Kalimat kompleks disebut juga kalimat majemuk, yaitu
kalimat yang terdiri atas lebih dari satu struktur, satu
verba utama dan lebih dari satu predikat. Contoh : saya
makan sate dan minum kopi
d. Kalimat kompleks parataktik dan kalimat kompleks hipotaktik
- Kalimat kompleks parataktik yang terdiri atas dua atau
lebih struktur kalimat yang memiliki makna setara atau
sejajar.contoh : indra badannya kurus kering sedangkan
keluarganya bertubuh tambuh.
- Kalimat kompleks hipotaktik yang terdiri atas dua atau
lebih struktur kalimat yang memiliki makna tidak setara
atau sejajar. Contoh : ketika hujan mulai turun, ia mencari
payung.
5. Sebutkan dan jelaskan jenis afiksasi serta berikan masing-masing 3 contoh Jenis afiksasi :
- Prefix (awalan) contoh : ber-main, di-tulis, ter-sangkut
- Infiks (sisipan) contoh : gigi-gerigi, tunjuk-telunjuk.
15
- Sufiks (akhiran) contoh : tulis-an, ajar-I.
- Konfiks (awalan+akhiran) contoh : permainan, berhiaskan,
ditumpahi.

Mengetahui, Takalar, 2022


Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL Guru Mata Pelajaran Bahasa
UMMAH TAKALAR Indonesia

SYARIFUDDIN, S.Pd.I SRI ASNIAR, S.Pd


NIY. 19812016105068 NIY. 19992021205091
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit/Pertemuan


Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Jumlah Soal : 5 Nomor
Tahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN
Kelas : XI (Sebelas)

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
urut kognitif Soal
Semester
1. 3.1 Mengonstruksi informasi X/ GANJIL Teks Prosedur  Mengidentifikasi teks prosedur dengan C1 1-2
berupa pernyataan- memperhatikan isi, pernyataan umum
pernyataan umum dan dan langkah-langkah/ tahapan yang
tahapan-tahapan dalam teks disampaikan dalam teks prosedur
C1 3
prosedur  Membuat rancangan teks prosedur
3.2 Merancang pernyataan umum dengan organisasi yang tepat C2 4
dan tahapan-tahapan dalam  Menyusun pernyataan umum dan
teks prosedur dengan tahapan-tahapan dalam teks prosedur
organisasi yang tepat secara C2 5
dengan organisasi yang tepat secara lisan
lisan dan tulis dan tulis
 Mempresentasikan, menanggapi, dan
merevisiteks prosedur
No. Soal Kunci Jawaban Bobot

1. Tuliskan pengertian teks prosedur! Teks prosedur adalah teks yang berisi cara, tujuan untuk membuat atau
melakukan atau melakukan sesuatu hal dengan langjah demi langkah
10
yang tepat secara berurutan sehingga menghasilkan suatu tujuan yang
diinginkan.
2. Tuliskan tujuan prosedur! Teks prosedur bertujuan untuk memudahkan pembaca maupun
pendengar agar dapat mengikuti langkah atau perintah dari isi teks 10
yang tujuan akhirnya bisa sesuai keinginan pembaca maupun
pendengar.
3. Sebutkan dan jelaskan struktur teks prosedur! Struktur teks prosedur :
 Tujuan teks prosedur
Tujuan pada teks prosedur adalah pengantar umum sebagai
penanda apa yang akan dibuat atau dilakukan dan motivasi
dalam melakukannya.
20
 Langkah-langkah
Berisi langkah melakukan sesuatu dengan urut secara per tahap
 Penegasan ulang/penutup
Berisi penekanan pada keuntungan dan ucapan selamat
melakukan sesuatu.
4. Sebutkan dan jelaskan ciri-ciri teks prosedur dan berikan contoh! Ciri-ciri teks prosedur :
1. Menggunakan pola kalimat perintah (imperatif)
Mengandung makna meminta/memerintah seseorang untuk
melakukan sesuatu. Contoh : tolong tutup pintunya!
2. Menggunakan kata kerja aktif
Kata kerja yang memberikan suatu tindakan kepada objeknya.
Misalnya : menyiram, membungkus, melempar dan lain-lain.
3. Menggunakan kata penghubung (konjungsi) untuk
mengurutkankegiatan 35
Menyatakan waktu kegiatan yang hadir dan bersifat
kronologis.
Contoh : selanjutnya, berikutnya, kemudian, lalu, setelah itu.
4. Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rinci waktu,
tempat, dan cara yang akurat.
Contoh:
- Ibu mengiris lobak menggunakan pisau tajam
- Intan menyiram bunga dengan tangki air miliknya
5. Tuliskan satu contoh teks prosedur! Cara Mematikan Komputer dengan Benar :

Di masa serba digital ini, kamu perlu belajar mematikan komputer secara
benar. Hal ini berguna agar komputer yang kamu gunakan tidak cepat
rusak. Nah, untuk mematikan komputer ada beberapa tahap yang harus
diperhatikan.

1. Tutup semua aplikasi yang kamu gunakan.


25
2. Klik menu Start (XP)/Logo Windows (7) di pojok kiri bawah.
3. Pilih shut down dan tunggu beberapa saat hingga komputer kamu
benar-benar mati.
4. Setelah komputer benar-benar mati, kemudian tekan tombol pada
monitor dan speaker, stabilizer dan perangkat komputer lainnya.
5. Lalu cabut kabel dari stop kontak. Hal ini bertujuan untuk
menghemat daya dan mengantisipasi terjadinya korsleting listrik.
6. Selamat mematikan komputer secara benar.

Mengetahui, Takalar, 2022


Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL Guru Mata Pelajaran Bahasa
UMMAH TAKALAR Indonesia

SYARIFUDDIN, S.Pd.I SRI ASNIAR, S.Pd


NIY. 19812016105068 NIY. 19992021205091
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMA IT Wihdatul Ummah Takalar Jumlah Soal : 21


Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit Tahun Pelajaran : 2022/2023
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Bentuk Soal : PG DAN URAIAN

No. Kompetensi Dasar / Kls/ Level


Materi Indikator Soal No.
Urut Indikator Semester kognitif
Soal
1. 3.1 Mengidentifikasi XII/ Surat Lamaran Mengidentifikasi isi surat C2 1,2,3, PG
isi dan GANJIL Pekerjaan: lamaran pekerjaan 4,5
sistematika surat  identifikasi Mengidentifikasi C2 6,7,8, PG
lamaran surat sistematika surat lamaran 9,10
 Isi pekerjaan
pekerjaan yang
 Sistematika Mengidentifikasi bahasa C2 11,12, PG
dibaca dan kalimat efektif dalam 13
 Bahasa
 Lampiran surat lamaran pekerjaan
 Kalimat
efektif.
2. 3.2 Mengidentifikasi XII/ Surat Lamaran Memahami unsur C2 14,15, PG
unsur kebahasaan GANJIL Pekerjaan: kebahasaan surat lamaran 16,17
surat lamaran  unsur pekerjaan
pekerjaan kebahasaan;
 penulisan Mengidentifikasi C2 18, PG
EYD; dan penulisan surat lamaran 19,20
daftar pekerjaan sesuai kaidah 1
riwayat penulisan EYD
hidup.
Menyusun surat lamaran C3 1 Uraian
pekerjaan dengan
memerhatikan isi,
sistematika, dan
kebahasaan.

Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Guru Mata Pelajaran
Ummah

Hapshah, S.Pd
NIY: 19972021205095
Syaripuddin, S.Pd.I
NIY: 19812016105068
SOAL PILIHAN GANDA

1. Paragraf pembuka tersebut menandakan kalau sumber lamaran pekerjaan berasal dari....
a. Iklan koran
b. Permohonan instansi
c. Pengumuman
d. Informasi seseorang
e. Inisiatif sendiri
2. Bagian surat tersebut merupakan....
a. Pengantar
b. Tesis
c. Argemantasi
d. Penegasan
e. Isi
3. Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu pimpinan, bersama dengan surat lamaran ini
saya melampirkan:
1 pas foto terbaru 3 X 4, 2 lembar;
2. fotokopi KTP;
3. fotokopi Ijazah S1 dan transkip nilai;
4. fotokopi sertifikat kursus/pelatihan;
5. surat berkelakuan baik dari kepolisian;
6. riwayat hidup;
7. surat pengalaman kerja.
Demikianlah surat lamaran pekerjaan ini saya buat. Saya berharap untuk dapat
diberikan kesempatan wawancara di waktu dan tempat yang Bapak/Ibu tentukan.
Atas perhatian dan kebijaksanaan Bapak/Ibu, saya mengucapkan terimakasih.
Bagian surat tersebut merupakan....
a. Pengantar
b. Tesis
c. Argemantasi
d. Penegasan
e. Isi
4. Perhatikan kalimat berikut!
Berdasarkan surat lamaran pekerjaan yang saudara kirim, kami beritahukan bahwa
saudara diterima untuk bergabung dengan perusahaan kami.
Kalimat tersebut merupakan....
a. Pembukaan surat balasan pekerjaan
b. Surat balasan pekerjaan
c. Penutup surat balasan
d. Isi surat balasan pekerjaan
e. Ucapan selamat dari perusahaan
5. Cermatilah penggalan surat berikut!
Berhubung Anda belum memenuhi syarat, permintaan Anda terpaksa kami tolak.
Kalimat perbaikan isi surat di tersebut adalah....
a. Mohon maaf permintaan Anda kami tolak karena Anda tidak memenuhi syarat.
b. Permintaan Anda kami tolak keburu diisi orang lain.
c. Maaf permintaan Anda kami tolak karena Anda tidak lolos uji administrasi.
d. Sayang permintaan Anda kami tolak karena tidak memenuhi syarat.
e. Maaf permintaan Anda kami tolak.

Cermatilah surat lamaran berikut!

Makassar, 12 Juli 2020

Perihal : Lamaran Pekerjaan


Lampiran .: Satu berkas
Yth. Kepala HRD PT Sari Wangi
di Jalan Mawar Indah No. 12 Makassar
Dengan hormat,
Saya, Putri Raflesia, lulusan ASMI tahun 2018, Jurusan Sekretaris. Usia saya 20 tahun
dengan ciri-ciri tinggi 170 cm dan berat badan saya 60 kg. Berkulit putih bersih, tidak
berkacamata. Dengan ini bermaksud untuk melamar pekerjaan menjadi Sekretaris
sesuai dengan ilmu yang saya miliki.
Saya berjanji akan berkerja keras dan mengaplikasikan ilmu saya sesuai dengan
pekerjaan dan untuk kemajuan perusahaan yang Bapak pimpin. Berikut ini saya
lampirkan sebagai bahan pertimbangan:
1. Daftar Riwyat Hidup
2. Fotokopi ijazah terakhir (Ijazah D3 Sekretaris)
3. Fotokopi KTP
4. Pas foto ukuran 4 x 6 (2 lembar)
5. Satu lembar fotokopi sertikat tes tooefl
Besar harapan saya untuk dapat bergabung dengan perusahaan yang Bapak/Ibu
pimpin. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya menyampaikan terima kasih.

ttd
Putri Raflesia

6. Kesalahan sistematika yang terdapat pada surat lamaran kerja tersebut, ialah..
a. isi, alinea pembuka dan salam penutup
b. lampiran, perihal dan alamat surat
c. salam pembuka, isi dan alinea penutup
d. alenia pembuka, salam pembuka dan salam penutup
e. alamat surat, alinea penutup dan salam penutup
7. Pernyataan yang sesuai dengan pemerian surat tersebut adalah....
a. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan masih salah setiap
pemerian tidak diakhiri dengan titik koma.
b. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran kerja tersebut sudah baik karena
menggunakan huruf kecil.
c. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak tepat
karena menggunakan huruf kecil.
d. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak tepat
karena menggunakan huruf kapital dan setiap pemerian diakhiri dengan titik
koma.
e. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak tepat
karena menggunakan huruf kapital dan setiap pemerian tidak diakhiri dengan titik
koma.
8. Cermatilah penutup surat berikut!
Demikian permohonan ini disampaikan, besar harapan saya kiranya Bapak/ lbu dapat
mempertimbangkannya, sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih. Perbaikan kesalahan penulisan
penutup surat tersebut adalah...
a. Demikian permohonan ini disampaikan, besar harapan saya kiranya Bapak/ lbu
dapat mempertimbangkan, sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih.
b. Demikian permohonan ini disampaikan, kiranya Bapak/ lbu dapat
mempertimbangkan, sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih.
c. Demikian permohonan ini disampaikan, kiranya Bapak/ lbu dapat
mempertimbangkan, sebelum dan sesudahnya saya menyampaikan terima kasih.
d. Demikian permohonan ini disampaikan, semoga Bapak/lbu dapat
mempertimbangkan, sebelum dan sesudahnya disampaikan terima kasih.
e. Demikian permohonan ini disampaikan, semoga Bapak/lbu dapat
mempertimbangkan, sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih.

9. Cermatilah sistematika surat lamaran kerja berikut!

(1) Salam penutup


(2) Lampiran dan hal
(3) Isi
(4) Salam pembuka
(5) Alamat surat
(6) Tempat dan tanggal pembuatan surat
(7) Alinea pembuka
(8)Tanda tangan dan nama terang
(9) Alinea penutup
Urutan yang tepat sistematika surat lamaran kerja tersebut adalah...
a. 5-3-6-4-8-9-2-1-7
b. 5-1-4-9-6-3-2-8-7
c. 3-4-5-6-8-9-1-7-2
d. 6-2-5-4-7-3-9-1-8
e. 6-5-2-4-7-3-9-1-8
10. Cermatilah alamat surat berikut!
Kepada YTH. Bapak Direktur PT Mitra Jalin Usaha
Kompleks Bumi Riau Makmur Blok B No 7 Sel-Panas Kota Batam
Alamat surat tersebut kurang tepat karena....
a. setelah YTH di akhiri tanda titik dua
b. menggunakan kata Kepada dan jabatan menggunakan jenis kelamin
c. tidak menggunakan tanda titik di akhir alamat
d. penulisannya tidak menggunakan tiga baris
e. sebaiknya tidak menggunakan kata kepada.

11. Cermatilah ilustrasi berikut

Apabila seorang pelamar akan melamar pada sebuah perusahaan dan berkas yang disertakan sebanyak lima
lembar, penulisan yang tepat adalah....

a. Lamp. : 5 lembar
b. Lampiran : lima (5) lembar
c. Lampiran : 5 lembar
d. Lamp. : lima lembar
e. Lampiran : lima lembar
12. Rumusan alinea pembuka pada surat lamaran pekerjaan yang tepat adalah....
a. Demikian lamaran pekerjaan ini saya buat. Besar harapan saya agar Bapak/Ibu berkenan untuk
mempertimbangkan saya guna menempati posisi yang teladisebutkan di atas. Atas perhatian dan
kebijaksanaannya saya ucapkan terima kasih.
b. Berdasarkan informasi yang saya peroleh dari situs resmi PT. Satu Dua Tiga, bahwa perusahaan yang
Bapak/Ibu pimpin sedang membutuhkan tenaga kerja untuk menempati posisi Staff Produksi.
c. Berdasarkan keterangan di atas, saya bermaksud untuk melamar pekerjaan untuk posisi Staff Produksi di
instansi yang Bapak/Ibu yang pimpin sekarang.
d. Berdasarkan informasi yang saya peroleh dari situs resmi PT. Bank Rakyat Indonesia, bahwa
perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin sedang membutuhkan tenaga kerja untuk menempati posisi
Frontliner.
e. Berdasarkan keterangan di atas, saya bermaksud untuk melamar pekerjaan untuk posisi Frontliner di
instansi yang Bapak/Ibu yang pimpin sekarang.
13. Cermatilan kalimat berikut!
Demikianlah lamaran ini, saya sangat berharap untuk bisa bergabung dengan
perusahaan yang Bapak pimpin. Untuk itu, saya sangat mengharapkan berita dari
Bapak.
Kalimat penutup surat lamaran pekerjaan tersebut kurang tepat karena:
a. Pelamar sangat berharap balasan dari pimpinan.
b. Pelamar sangat berharap bias diterima.
c. Menggunakan kata-kata yang tidak sopan
d. Kata Bapak seharusnya Bapak/Ibu.
e. Kata Bapak seharusnya huruf capital.
14. Berikut yang bukan merupakan unsur kebahasaan surat lamaran pekerjan adalah....
a. Bentuk surat yang standar
b. Menggunakan kata-kata sopan.
c. Menggunakan bahasa standar
d. Penyampaian maksud surat pada isi surat
e. Menggunakan kata pengantar yang jelas, singkat, padat, informatif, dan tepat sasaran.
15. Penulisan bagian penutup surat lamaran pekerjaan yang ssesuai dengan aturan baku persuratan resmi
adalah....
a. Atas terkabulnya permohonan ini,saya ucapkan terima kasih
b. Atas kebijaksanaan Bapak saya menyampaikan terima kasih
c. Atas perhatian Bapak, saya menyampaikankan terima kasih
d. Atas perhatiannya,kami mengucapkan banyak-banyak terima kasih
e. Atas perhatiannya,saya menyampaikan terima kasih
16. Unsur kebahasaan surat lamaran pekerjaan adalah ketentuan yang harus diperhatikan dalam menulis surat
lamaran pekerjaan, hal tersebut terkait dengan....
a. Tata cara penulisan surat
b. Penggunaan kalimat
c. Penggunaan kata atau pemilihan diksi
d. Aturan dan ketentuan dalam penggunaan bahasa.
e. Ketentuan penggunaan paragraph dalam surat lamaran.
f. Penulisan surat lamaran tersebut sudah menggunakan kaidah berbahasa yang baik
17. Menggunakan bahasa sopan dan berisi pernyataan umum yang menggambarkan diri pelamar (tesis) berada
pada ketentuan penulisan....
a. Penutup
b. Salam pembuka
c. Paragraf penutup
d. Lampiran dan perihal
e. Paragraf pembuka
18. Cermatilah ilustrasi berikut!
Apabila seorang pelamar akan melamar pada sebuah perusahaan dan berkas yang disertakan sebanyak lima
lembar, penulisan yang tepat adalah....
a. Lamp. : 5 lembar
b. Lampiran : lima (5) lembar
c. Lampiran : 5 lembar
d. Lamp. : lima lembar
e. Lampiran : lima lembar
19. Pernyataan yang sesuai dengan pemerian surat tersebut adalah....
a. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan masih salah setiap
pemerian tidak diakhiri dengan titik koma.
b. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran kerja tersebut sudah baik
karena menggunakan huruf kecil.
c. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak
tepat karena menggunakan huruf kecil.
d. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak
tepat karena menggunakan huruf kapital dan setiap pemerian diakhiri dengan
titik koma.
e. Pemerian bukti kemampuan pada surat lamaran pekerjaan tersebut tidak
tepat karena menggunakan huruf kapital dan setiap pemerian tidak diakhiri
dengan titik koma.
20. hormat saya, Danish Adriano Prayoga,
Bagian penutup tersebut benar apabil.....
a. kata hormat menggunakan huruf kecil dan nama menggunakan koma
b. kata hormat sudah benar dan nama menggunakan tanda kurung.
c. kata hormat menggunakan huruf kapital dan nama menggunakan koma
d. kata hormat menggunakan huruf kecil dan nama menggunakan titik
e. kata hormat menggunakan huruf capital dan nama menggunakan dalam
kurung.

KUNCI JAWABAN PG

1. C 11. E
2. B 12. B
3. C 13. C
4. D 14. C
5. A 15. C
6. A 16. D
7. E 17. D
8. D 18. E
9. D 19. E
10. B 20. C

URAIAN

1. Perhatikan iklan lamaran pekerjaan ini!

Tulislah surat lamaran pekerjaan berdasarkan iklan tersebut dengan memperhatikan sistematika
penulisan surat lamaran kerja!
jumlah Skor Perolehan
Nilai Perolehan = %
jumlah skor maksimum

Takalar, 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT Wihdatul Guru Mata Pelajaran
Syaripuddin, S.Pd.I Hapshah, S.Pd
NIY: 19812016105068 NIY: 19972021205095
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit/Pertemuan


Mata Pelajaran : BAHASA INGGRIS Bentuk Soal : Fill-in test (Test isian)
Tahun Pelajaran : 2022/2023

Bahan
Level
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
kognitif
Semester
3.1 Menerapkan fungsi X/ GANJIL Teks Interaksi Transaksional; Informasi Terkait  Mengidentifikasi ungakapan- C1
sosial, struktur teks, dan Jati Diri dan Hubungan Keluarga ungkapan memberi dan meminta
unsur kebahasaan teks informasi terkait jati diri dan C1
interaksi transaksional hubungan keluarga
lisan dan tulis yang  Mengidentifikasi perbedaan cara C2
melibatkan tindakan pengungkapan dari masing-masing
memberi dan meminta konteks C2
informasi terkait jati diri  Memahami struktur teks ungkapan
dan hubungan keluarga, memberi dan meminta informasi
terkait jati diri dan hubungan
sesuai dengan konteks
keluarga
penggunaannya.
 Memahami unsur kebahasaan dari
(Perhatikan unsur
ungkapan memberi dan meminta
kebahasaan pronoun, informasi terkait jati diri dan
subjective, objective, hubungan keluarga
possessive)
Soal Kunci Jawaban Bobot

Fill in the blanks with the right words! Last Thursday, Nash went to his friend's house, Ali. He wanted to
study English together with him. Before heading to Ali's house, he
Last Thursday, Nash went to __ friend's house, Ali. __ wanted to study
visited Doni first because Nash wanted Doni to accompany him to
English together with __. Before heading to Ali's house, __ visited Doni
study with Ali. Doni's house isn't far from Nash's house. It was only
first because Nash wanted Doni to accompany __ to study with Ali. Doni's
several kilometers away. From Doni's house, they rode a motorcycle to
house isn't far from Nash's house. __ was only several kilometers away.
Ali's house. They brought their English books with them as well as
From Doni's house, __ rode a motorcycle to Ali's house. __ brought their
some snacks.
English books with them as well as some snacks.
100
Nash and Doni arrived at Ali''s house several minutes later. There, they
Nash and Doni arrived at Ali''s house several minutes later. There, __
started to do their homework together. Meanwhile, Ali's mother has
started to do __ homework together. Meanwhile, Ali's mother has prepared
prepared some delicious cakes for them. She also prepared coffee and
some delicious cakes for __. __ also prepared coffee and tea. Surprisingly,
tea. Surprisingly, she also helped them in answering the questions.
__ also helped them in answering the questions. Turned out, she is an
Turned out, she is an English teacher in another school. They
English teacher in another school. __ consulted some difficult questions to
consulted some difficult questions to her. She was really helpful in
__. __ was really helpful in assisting __ doing the homework. After
assisting them doing the homework. After finishing the homework,
finishing the homework, __ played some mobile games.
they played some mobile games.

Mengetahui, Takalar, 2022


Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL Guru Mata Pelajaran Bahasa
UMMAH TAKALAR Indonesia

SYARIFUDDIN, S.Pd.I SRI ASNIAR, S.Pd


NIY. 19812016105068 NIY. 19992021205091
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : PAI Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

No Bahan Kls/ Level Nomor


Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal Soal
urut Semester kognitif
1. 3.1 Menganalisis QS. al- X/ GANJIL - Meraih Kedamaian dengan - Menjelaskan Hikmah berperilaku mujahadah an-nafs C4 1
Hujurat /49: 10 dan 12 serta Mujahadah An-Nafs, - Menjelaskan Kandungan Q.S. al-Hujurat /49 : 12 C4 2
Hadis tentang kontrol diri Husnuzhan, dan Ukhuwah - Menjelaskan Cara agar tali persaudaraan sesama muslim tetap terjaga dengan C4 3
(mujahadah an-nafs),
baik C4 4
prasangka baik (husnuzan),
dan persaudaraan - Menjelaskan Hikmah husnuzan kepada Allah Swt C4 5
(ukhuwwah) - Menjelaskan keterkaitan antara keimanan seseorang dengan perilaku mujahadah
an-nafs, husnuzhan, dan ukhuwah

No. Soal Kunci Jawaban Bobot


1. Mujahadah an-nafs merupakan Hikmah berperilaku mujahadah an-nafs:
perilaku mulia yang memiliki 1. meningkatnya sifat sabar, dengan tidak cepat memberikan reaksi terhadap permasalahan yang timbul.
banyak hikmah. Tuliskan hikmah 2. dapat mencegah perilaku buruk atau negatif dari seseorang. 20
yang bisa diperoleh dengan 3. mendapatkan penilaian yang positif dari lingkungan.
melakukan mujahadah an-nafs! 4. terbinanya hubungan baik dalam berinteraksi sosial dengan sesama

2. Kandungan Q.S. al-Hujurat/49 :12 Kandungan Q.S. al-Hujurat /49 : 12:


berisi pesan-pesan mulia yang 1. larangan untuk ber- prasangka buruk (su’u al-zhann) kepada orang lain,
harus diterapkan dalam kehidupan 2. larangan berbuat tajassus, yaitu mencari- cari kesalahan orang lain, 20
sehari-hari. Jelaskan kandungan 3. larangan ghibah yaitu menggunjing orang lain.
Q.S. alHujurat/49 :12!
3. Sebagai muslim, kita harus Cara agar tali persaudaraan sesama muslim tetap terjaga dengan baik:
menjaga tali persaudaraan dengan 1. Melakukan ta’aruf, saling mengenal antara umat Islam bukan hanya penampilan fisik namun juga tentang ide, gagasan dan lain sebagainya.
siapapun. Bagaimana caranya agar 2. Melakukan tafahum, dengan saling mengenal antara sesama umat Islam, maka akan timbul sikap berusaha untuk memahami saudaranya. 20
tali persaudaraan di antara sesama
3. Melakukan ta’awun, setelah saling memahami sudah terjalin, maka akan timbul sikap saling mendoakan dan saling menolong.
muslim tetap terjaga dengan baik ?
4. Melakukan takaful, jika ketika sikap tersebut sudah terlaksana dengan baik maka akan timbul sikap senasib dan sepenanggungan.
4. Husnuzan kepada Allah Swt. akan Hikmah husnuzan kepada Allah Swt:
mendatangkan hikmah yang besar. 1. senantiasa bersikap optimis dalam menghadapi kehidupan.
Sebutkan hikmah husnuzan kepada 2. terbentuknya sifat percaya diri dalam diri seseorang. 20
Allah Swt !
3. gigih, ulet, tangguh dalam melakukan ikhtiarnya, sehingga tidak mudah putus asa ketika menghadapi kegagalan.
4. ridha terhadap takdir Allah Swt., karena tugas manusia hanya berusaha dan yang menentukan adalah Allah Swt.
5. Jelaskan keterkaitan antara Kaitan antara keimanan seseorang dengan perilaku mujahadah an-nafs, husnudzann, dan Ukhuwwah: Mujahadah an-nafs, husnudzan,
keimanan seseorang dengan Ukhuwwah merupakan perilaku terpuji yang harus dimiliki seorang muslim, dengan mujahadah an-nafs seorang muslim melakukan perjuangan
perilaku mujahadah an-nafs, dengan sungguh-sungguh untuk menghindari perbuatan melanggar hukum Allah Swt. dan bersungguh-sungguh untuk melakukan perbuatan
husnuzhan, dan ukhuwah! 20
yang dianjurkan seperti husnudzann, dan Ukhuwwah yaitu perilaku senantiasa berprasangka baik pada siapa pun dan perilaku semangat
persaudaraan, apabila perilaku tersebut sudah diterapkan dalam kehidupan seseorang, maka berarti orang tersebut sudah termasuk kategori
beriman

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mapel

SYARIPUDDIN, S. Pd.I BUDIMAN BR, S.Pd.


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19932020 1 03 105
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT Wihdatul Ummah Takalar Alokasi Waktu : 2x45 menit

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Jumlah Soal : 10

Tahun Pelajaran: 2022/2023 Bentuk Soal : Pilihan Ganda

No Kompetensi Bahan Materi Indikator Soal Level No


Urut Dasar Kls/ Kognitif Soal
Semester
1 Terbiasa XI / Ganjil Beriman - Menjelaskan sifat Rasul C2
membaca Al- kepada kitab-
Qur’an kitab Allah - Mengedentifikasikan C2
dengan Subuhanahu kitab-kitab Allah
meyakini Wa Ta’alah.
bahwa taat - Menjelaskan cara Nabi
pada aturan, Musa menerima wahyu C4
kompetensi
dalam - Menganalisis makna Q.s
kebaikan , Al- Isra : 27
dan etos C2
kerja sebagai - Mengedentifikasikan cara
perintah berinfak
agama.
- Menjelaskan makna ilmu C2
Tajwid

- Menjelaskan mukjizat C2
Nabi dan Rasul serta
kemuliaannya

NO SOAL KUNCI JAWABAN BOBOT


1 Para Rasul selalu benar, baik dalam b. Siddiq 10
perbuatan maupun perkataannya.Hal ini
membuktikan bahwa Rasul memiliki sifat……
a. Amanah d. fatanah
b. Siddiq e. kitman
c. Tablig
2 Kitab yang diberikan kepada Nabi Musa a.s b. Taurat 10
adalah……….
a. Zabur d. Al-Qur’an
b. Taurat e. Weda
c. Injil
3 Nabi Musa a.s pernah menerima wahyu e.bukit Thursina 10
dengan berdialog langsung dengan Allah
subuhaanahu Wa ta’alahyang terjadi di……
a. Gua Hira d. Jabal
Rahmah
b. Jabal Nur e. ukit Thursina
c. Jabal Uhud
4 Berikut ini yang termasuk teman setan d. orang yang boros. 10
menurut surat Al-Isra ayat 27 adalah……..
a. Orang yang tabah
b. Orang yang mudah marah
c. Orang yang bakhil
d. Orang yang boros
e. Orang yang memutuskan
persaudaraan.
5 Makhluk Allah yang selalu ingkar adalah……. a. setan 10
a. Setan d. Iblis
b. Manusia e. binatang
c. Jin
6 Urutan pertama dalam berinfak adalah………. e.kerabat dekat 10
a. Fakir
b. Miskin
c. Musafir
d. Fisabilillah
e. Kerabat dekat
7 Ilmu yang mempelajari kaidah membaca Al- c.Ilmu Tajwid 10
Qur’an dengan benar disebut…….
a. Ilmu Tauhi
b. Ilmu hadis
c. Ilmu tajwid
d. Ilmu Nahwu
e. Ilmu Fikih
8 Seorang Nabi yang diberi keistimewaan oleh b. Isa a.s 10
Allah subuhaanahu Wa ta’alah. Dapat
berbicara ketika lahir adalah…
a. Adam a.s
b. Nuh a.s
c. Isa a.s
d. Sulaiman a.s
e. Muhammad saw.
9 Seorang Rasul yang kaya raya,bahkan C.Sulaiman 10
menjadi raja dan taat kepada Allah
subuhanahu wa ta’ala adalah……..
a. Adam a.s
b. Ibrahim a.s
c. Sulaiman a.s
d. Musa a.s
e. Muhammad Saw
10 Rasul itu terpelihara dari perbuatan salah b.Maksum 10
dan dosa,maupun sesuatu yang menurunkan
martabat dirinya,karena Rasul bersifat……..
a. Amanah
b. Maksum
c. Fatanah
d. Tablig
e. Siddiq

Mengetahui Takalar,……… Juli 2022

Kepala Sekolah Guru Kelas

Syafruddin, Syafruddin, S.Pd.I Misnawati,S.Pd.I

Niy. 1981201605068 Niy. 19872020205076


KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT Wihdatul Ummah Takalar Alokasi Waktu : 2x45 menit

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Jumlah Soal : 10

Tahun Pelajaran: 2022/2023 Bentuk Soal : Pilihan Ganda

No Kompetensi Bahan Materi Indikator Soal Level No


Urut Dasar Kls/ Kognitif Soal
Semester
1 Menganalisis XI I/ Iman Kepada - Menjelaskan C2 1
dan Ganjil hari akhir Pengertian Iman
Mengevaluasi Kepada hari akhir
makna Iman
kepada hari - Memaparkan fungsi 2
akhir dan hikmah beriman
kepada hari akhir C2

- Mengedintifikasi 3
periode hari
akhir(alam C2
kubur)sesuai dengan
2 Menganalisis Bekerja keras pernyataan tersebut
dan dan
Mengevaluasi Bertanggung - Menjelaskan C2 4
perilaku Jawab perbedaan Qadha dan
bekerja keras Qadhar
dan
bertanggung - Menganalisis C4 5
jawab dalam kewajiban berusaha
kehidupan dan bekerja keras
sehari-hari
yang
berkembang di
masyarakat.

NO SOAL KUNCI JAWABAN BOBOT


1 Jelaskan pengertian Iman kepada hari Percaya dan meyakini bahwa 20
akhir……. seluruh alam termasuk dunia dan
seisinya akan mengalami
kehancuran.
2 Jelaskan fungsi dan hikmah beriman Kepercayaan terhadap hari akhir 20
kepada hari akhir akan membuat hidup menjadi
teratur. Manusia akan berusaha
untuk selalu berperilaku baik dan
menjauhi perbuatan dosa.
Mereka sadar dan yakin bahwa
segala yang diperbuat didunia
akan mendapat balasan kelak
diakhirat dan harus
dipertanggung jawabkan
dihadapan Allah Ta’alah.
3 Sebutkan tahapan hari akhir - Yaumul Barzakh 20
- Yaumul ba’ats
- Yaumul mahsyar
- Yaumul Hisab
- Yaumul mizan
- Yaumul Jaza
4 Jelaskan perbeaan Qadha dan Qadhar Qadha adalah ketetapan Allah 20
Swt sejak zaman dahulu sesuai
dengan kehendaknya tentang
segala sesuatu yang
berhubungan dengan makhlukya.
Qadhar adalah perwujudan dari
qadha atau ketetapan Allah
subuhanahu Wa ta’alah alam
kadar tertentu sesuai dengan
kehendak-Nya
5 Mengapa kita wajib berusaha dan Islam menganjurkan setiap 20
bekerja keras? umatnya diwajibkan bekerja
keras guna memenuhi
kebutuhan hidupnya. Dan
menjadikan hidup yang sejahtera
,tentram dan nyaman.

Mengetahui Takalar,……… Juli 2022

Kepala Sekolah Guru Kelas

Syafruddin, Syafruddin, S.Pd.I Misnawati,S.Pd.I

Niy. 1981201605068 Niy. 19872020205076


KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : PPKn Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 3.1 Menganalisis nilai – nilai X/ GANJIL - Nilai – nilai Pancasila dalam - Memahami materi dengan membaca C2
pancasila dalam kerangka kerangka praktik penyelenggaraan berbagai sumber (buku, media
praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara. cetak, ataupun elektronik) nilai –
pemerintahan negara nilai pancasila dalam kerangka
praktik penyelenggaraan.
- Mendefenisikan tentang nilai – nilai
pancasila dalam kerangka praktik C5 1-3
penyelenggaraan pemerintahan
Negara
- Mengklasifikasikan tentang nilai – C3
nilai pancasila dalam kerangka
praktik penyelenggaraan
pemerintahan Negara.
- Menganalisis dan
mendemonstrasikan langkah – C4
langkah untuk mewujudkan
pancasila sebagai dasar Negara.
- Menganalisis dan menerapkan C4
keputusan bersama berdasarkan 4-5
nilai – nilai pancasila dalam
kehidupan sehari – hari
o. Soal Kunci Jawaban Bobot
Sebutkan pembagian kekuasaan Negara menurut John Locke! 1. Menurut John Locke kekuasaan Negara dibagi menjadi 3, yaitu
 Kekuasaan legislatif, yaitu kekuasaan untuk membuat
dan membentuk undang – undang
 Kekuasaan eksekutif, yaitu kekuasaan untuk
melaksanakan undang – undang, termasuk kekuasaan 15
untuk mengadili setiap pelanggaran terhadap undang –
undang
 Kekuasaan federatif, yaitu kekuasaan untuk
melaksanakan hubungan luar negeri
Sebutkan pembagian kekuasaan secara horizontal ! 2. Pembagian kekuasaan secara horizontal, yaitu :
 Kekuasaan konstitutif
 Kekuasaan eksekutif
 Kekuasaan legislative 15
 Kekuasaan yudikatif/kehakiman
 Kekuasaan eksaminatif/inspektif
 Kekuasaan moneter
Sebutkan salah satu kewenangan presiden RI sebagai kepala Negara dan 3. Presiden RI sebagai kepala Negara memiliki wewenang
kepala pemeritahan! memegang kekuasaan yang tertinggi atas Angkatan Darat,
Angkatan Laut, dan Angkatan Udara (pasal 10). Sedangkan 20
presiden RI sebagai kepala pemerintahan memiliki wewenang
memegang kekuasaan pemerintahan (pasal 4 ayat 1)
Sebutkan nilai – nilai pancasila dalam penyelenggaraan pemerintahan Negara 4. Nilai sila persatuan Indonesia
dalam sila ke 3!  Nasionalisme
 Cinta bangsa dan tanah air
 Menggalang persatuan dan kesatuan bangsa 30
 Menghilangkan penonjolan kekuatan atau kekuasaan,
keturunan dan perbedaan warna kulit
 Menumbuhkan rasa senasib dan sepenanggulangan
Dalam implementasi Pancasila sebutkan 3 tata nilai utama yang terkandung 5. Dalam pembukaan UUD 1945 ada 3 tata nilai utama, yaitu :
dalam pembukaan UUD 1945!  Dimensi spiritual
20
 Dimensi cultural
 Dimensi institusional
Takalar, …. Juli 2022
Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH Guru Kelas
TAKALAR

SUMARNI, S. Pd
SYARIPUDDIN, S. Pd. I NIY. 19942021 2 05 093
NIY. 19812016 1 05 068
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : PPKn Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 3.1 Menganalisis pelanggaran XI/ GANJIL - Harmonisasi Hak dan Kewajiban - Menjelaskan Makna Hak Asasi C2 1
hak asasi manusia dalam Asasi Manusia dalam Perspektif Manusia
perspektif Pancasila dalam Pancasila - Menjelaskan Makna Kewajiban C2 2
kehidupan berbangsa dan Asasi Manusia
bernegara - Menganalisis Karakteristik Hak 3
Asasi Manusia C4
- Mengidentifikasi penyebab 4
pelanggaran Hak Asasi Manusia C2
- Menganalisis upaya penanganan 5
kasus pelanggaran Hak Asasi C4
Manusia
No. Soal Kunci Jawaban Bobot
Jelaskan makna Hak Asasi Manusia ! Hak Asasi Manusia (HAM) merupakan hak alamiah yang melekat
dalam diri setiap manusia sejak ia dilahirkan ke dunia. Yaitu hak yang
sesuai dengan kodrat manusia sebagai insan merdeka yang berakal
budi dan berperikemanusiaan. Oleh karena itu tanpa HAM manusia 15
tidak akan dapat hidup sesuai dengan harkat dan martabat
kemanusiaannyasebagai makhluk Tuhan yang paling sempurna.
Jelaskan makna Kewajiban Asasi Manusia ! Kewajiban secara sederhana dapat diartikan sebagai segala sesuatu
yang harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab . Dengan
demikian kewajiban asasi dapat diartikan sebagai kewajiban dasar
setiap manusia. Seperti dalam UU RI No. 39 Tahun 1999 Pasal 1 ayat 15
(2) tentang HAM menyatakan kewajiban dasar manusia adalah
seperangkat kewajiban yang apabila tidak dilaksanakan tidak
memungkinkan terlaksananya dan tegaknya Hak Asasi Manusia.
Jelaskan ciri – ciri khusus Hak Asasi Manusia ! Hak Asasi Manusia memiliki 4 ciri – ciri khusus, yaitu :
1. Hakiki, artinya Hak Asasi Manusia adalah hak asasi semua
umat manusia yang sudah ada sejak lahir
2. Universal, artinya hak asasi manusia berlaku untuk semua
orang tanpa memandang status, suku bangsa, gender, atau
perbedaan lainnya. 20
3. Tidak dapat dicabut, artinya hak asasi manusia tidak dapat
dicabut atau diserahkan kepada pihak lain.
4. Tidak dapat dibagi, artinya semua orang berhak mendapatkan
semua hak, apakah hak sipil dan politik, atau hak ekonomi,
sosial dan budaya.
Jelaskan faktor – faktor penyebab pelanggaran Hak Asasi Manusia ! Faktor – faktor penyebab pelanggaran Hak Asasi Manusia adalah :
1. Faktor internal, yaitu dorongan untuk melakukan pelanggaran
HAM yang berasal dari diri pelaku pelanggar HAM, seperti
a. Sikap egois atau terlalu mementingkan diri sendiri
b. Rendahnya kesadaran HAM (berbuat seenaknya) 20
c. Sikap tidak toleran (tidak menghormati atas kedudukan
atau keberadaan orang lain)
2. Faktor eksternal, yaitu faktor – faktor di luar diri manusia yang
mendorong seseorang atau sekelompok orang melakukan
pelanggaran HAM, seperti :
a. Penyalahgunaan kekuasaan
b. Ketidaktegasan aparat penegak hukum
c. Penyalahgunaan teknologi
d. Kesenjangan sosial dan ekonomi yang tinggi
Jelaskan upaya pencegahan pelanggaran Hak Asasi Manusia ! Tindakan pencegahan yang dapat dilakukan untuk mengatasi berbagai
kasus pelanggaran HAM adalah :
1. Menegakkan supremasi hukum dan demokrasi, pendekatan
hukum dan pendekatan dialogis harus dikemukakan dalam
rangka melibatkan partisipasi masyarakat dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara.
2. Meningkatkan kualitas pelayanan public untuk mencegah
terjadinya berbagai bentuk pelanggaran HAM oleh pemerintah
3. Meningkatkan pengawasan dari masyarakat dan lembaga –
lembaga politik terhadap setiap upaya penegakan HAM yang 30
dilakukan oleh pemerintah
4. Meningkatkan penyebarluasan prinsip – prinsip HAM kepada
masyarakat melalui lembaga pendidikan formal
(sekolah/perguruan tinggi) maupun non-formal (kegiatan –
kegiatan dan kursus – kursus). Meningkatkan profesionalisme
lembaga keamanan dan pertahanan Negara
5. Meningkatkan kerja sama yang harmonis antar kelompok atau
golongan dalam masyarakat agar mampu saling memahami
dan menghormati keyakinan dan pendapat masing – masing.

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH Guru Kelas
TAKALAR

SUMARNI, S. Pd
SYARIPUDDIN, S. Pd. I NIY. 19942021 2 05 093
NIY. 19812016 1 05 068
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : PPKn Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 Menganalisis nilai-nilai XII/ - Pelanggaran Hak dan Pengingkaran  Mengidentifikasi kasus-kasus C4
Pancasila terkait dengan GANJIL Kewajiban Warga Negara pelanggaran hak dan
kasus-kasus pelanggaran pengingkaran kewajiban warga
hak dan pengingkaran negara
kewajiban warga negara  Menjelaskan dengan penuh rasa C2
dalam kehidupan tanggung jawab tentang Kasus-
kasus pelanggaran hak dan
berbangsa dan bernegara pengingkaran kewajiban warga
negara.
 Menganalisis dan menyimpulkan
C3
Kasus-kasus pelanggaran hak dan
pengingkaran kewajiban warga
negara
No. Soal Kunci Jawaban Bobot
Jelaskan makna Hak Asasi Manusia ! Hak Asasi Manusia (HAM) merupakan hak alamiah yang melekat
dalam diri setiap manusia sejak ia dilahirkan ke dunia. Yaitu hak yang
sesuai dengan kodrat manusia sebagai insan merdeka yang berakal
budi dan berperikemanusiaan. Oleh karena itu tanpa HAM manusia 15
tidak akan dapat hidup sesuai dengan harkat dan martabat
kemanusiaannyasebagai makhluk Tuhan yang paling sempurna.
Jelaskan makna Kewajiban Asasi Manusia ! Kewajiban secara sederhana dapat diartikan sebagai segala sesuatu
yang harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab . Dengan
demikian kewajiban asasi dapat diartikan sebagai kewajiban dasar
setiap manusia. Seperti dalam UU RI No. 39 Tahun 1999 Pasal 1 ayat 15
(2) tentang HAM menyatakan kewajiban dasar manusia adalah
seperangkat kewajiban yang apabila tidak dilaksanakan tidak
memungkinkan terlaksananya dan tegaknya Hak Asasi Manusia.
Jelaskan ciri – ciri khusus Hak Asasi Manusia ! Hak Asasi Manusia memiliki 4 ciri – ciri khusus, yaitu :
1. Hakiki, artinya Hak Asasi Manusia adalah hak asasi semua
umat manusia yang sudah ada sejak lahir
2. Universal, artinya hak asasi manusia berlaku untuk semua
orang tanpa memandang status, suku bangsa, gender, atau
perbedaan lainnya. 20
3. Tidak dapat dicabut, artinya hak asasi manusia tidak dapat
dicabut atau diserahkan kepada pihak lain.
4. Tidak dapat dibagi, artinya semua orang berhak mendapatkan
semua hak, apakah hak sipil dan politik, atau hak ekonomi,
sosial dan budaya.
Jelaskan faktor – faktor penyebab pelanggaran Hak Asasi Manusia ! Faktor – faktor penyebab pelanggaran Hak Asasi Manusia adalah :
1. Faktor internal, yaitu dorongan untuk melakukan pelanggaran
HAM yang berasal dari diri pelaku pelanggar HAM, seperti
a. Sikap egois atau terlalu mementingkan diri sendiri
b. Rendahnya kesadaran HAM (berbuat seenaknya) 20
c. Sikap tidak toleran (tidak menghormati atas kedudukan
atau keberadaan orang lain)
2. Faktor eksternal, yaitu faktor – faktor di luar diri manusia yang
mendorong seseorang atau sekelompok orang melakukan
pelanggaran HAM, seperti :
a. Penyalahgunaan kekuasaan
b. Ketidaktegasan aparat penegak hukum
c. Penyalahgunaan teknologi
d. Kesenjangan sosial dan ekonomi yang tinggi
Jelaskan upaya pencegahan pelanggaran Hak Asasi Manusia ! Tindakan pencegahan yang dapat dilakukan untuk mengatasi berbagai
kasus pelanggaran HAM adalah :
1. Menegakkan supremasi hukum dan demokrasi, pendekatan
hukum dan pendekatan dialogis harus dikemukakan dalam
rangka melibatkan partisipasi masyarakat dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara.
2. Meningkatkan kualitas pelayanan public untuk mencegah
terjadinya berbagai bentuk pelanggaran HAM oleh pemerintah
3. Meningkatkan pengawasan dari masyarakat dan lembaga –
lembaga politik terhadap setiap upaya penegakan HAM yang 30
dilakukan oleh pemerintah
4. Meningkatkan penyebarluasan prinsip – prinsip HAM kepada
masyarakat melalui lembaga pendidikan formal
(sekolah/perguruan tinggi) maupun non-formal (kegiatan –
kegiatan dan kursus – kursus). Meningkatkan profesionalisme
lembaga keamanan dan pertahanan Negara
5. Meningkatkan kerja sama yang harmonis antar kelompok atau
golongan dalam masyarakat agar mampu saling memahami
dan menghormati keyakinan dan pendapat masing – masing.

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH Guru Kelas
TAKALAR

SUMARNI, S. Pd
SYARIPUDDIN, S. Pd. I NIY. 19942021 2 05 093
NIY. 19812016 1 05 068
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 3.1 Memahami konsep X/ GANJIL  Menelusuri peradaban awal di  Memahami dan mempelajari makna C2 1
berpikir kronologis, diakronik, Kepulauan Indonesia. dari pra sejarah
sinkronik ruang, dan waktu  Memahami dan mempelajari C2 4-5
dalam sejarah. peninggalan zaman pra sejarah
 Memahami cara berpikir diakronik C2
dalam mempelajari sejarah
 Memahami cara berpikir sinkronik
dalam mepelajari sejarah C2
No. Soal Kunci Jawaban Bobot
Jelaskan makna dari praaksara! 1. Penggunaan istilah prasejarah untuk menggambarkan
perkembangan kehidupan dan budaya saat belum mengenal
tulisan. Pra berarti sebelum dan sejarah adalah peristiwa yang
15
terjadi pada masa lalu yang berhubungan dengan aktivitas dan
perilaku manusia, sehingga prasejarah berarti sebelum ada
sejarah.
Sebutkan beberapa penemuan penting fosil manusia menurut para ahli atau 2. Penemuan penting para pakar ilmiah tentang fosil manusia di
pakar ilmiah! jaman prasejarah
 Meganthropus 20
 Pithecanthropus
 Jenis Homo
Jelaskan yang dimaksud dengan proto melayu! 3. Proto Melayu diyakini sebagai nenek moyang orang Melayu
Polinesia yang tersebar di Madagaskar sampai pulau – pulau
paling Timur di Pasifik. Mereka diperkirakan datang dari Cina 30
bagian selatan. Mempunyai ciri – ciri rambut halus, kulit
kuning kecoklat-coklatan dan bermata sipit.
Apakah peralatan pertama yang digunakan oleh manusia purba? 4. Peralatan pertama yang digunakan oleh manusia purba adalah
15
alat – alat dari batu yang seadanya dan juga dari tulang.
Dalam zaman praaksara apa yang dimaksud dengan neolitikum? 5. Neolitikum adalah zaman batu 20

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Guru Kelas

SYARIPUDDIN, S. Pd. I SUMARNI, S. Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19942021 2 05 093
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 3.1 Menganalisis proses XI/ GANJIL  Perkembangan Kolonialisme dan  Menjelaskan Makna Kolonialisme C2 1
masuk dan perkembangan Imperialisme Eropa dan Imperialisme
penjajahan bangsa Eropa  Menjelaskan Makna Paham C2 2
(Portugis, Spanyol, Belanda, Merkantalisme di Eropa
Inggris) ke Indonesia  Menganalisis Faktor-faktor yang 3
C4
melatarbelakangi terjadinya revolusi
industri 4
 Menuliskan nama-nama pelaut dari C2
Spanyol dan Portugis
 Menganalisis penyebab kegagalan C4 5
dan kemunduran bangsa Portugis
dalam mempertahankan monopoli
perdagangan di Nusantara
No. Soal Kunci Jawaban Bobot
Jelaskan makna kolonialisme dan imperialisme! 1. Kolonialisme adalah upaya yang dilakukan suatu Negara untuk
menguasai wilayah tertentu di luar negaranya. Imperialisme
adalah suatu sistem dalam dunia politik yang bertujuan untuk 15
menguasai Negara lain dalam memperoleh kekuasaan atau
keuntungan dari Negara yang dikuasainya.
Jelaskan makna paham merkantalisme di Eropa! 2. Paham merkantalisme adalah suatu aliran/filsafat ekonomi
yang tumbuh dan berkembang pesat pada abad ke 16 sampai 15
abad ke 18 di Eropa Barat.
Tuliskan faktor-faktor yang melatarbelakangi terjadinya revolusi industry ! 3. Faktor yang melatarbelakangi terjadinya revolusi industry
antara lain terjadinya revolusi ilmu pengetahuan pada abad ke
16 dengan munculnya para ilmuwan seperti Francis Bacon,
Rene Descartes, Galileo Galilei, serta adanya perkembangan 20
riset dan penelitian dengan pendirian lembaga riset seperti The
Royal Improving Knowledge, The Royal Society of England,
dan The French Academy of Science.
Tuliskan nama-nama pelaut dari Spanyol dan Portugis! 4. Pelaut Spanyol
 Christoper Columbus (1451-1506)
 Magelhaens dan Del Cano (1519)
 Hernan Cortez (1517)
 Pizzaro (1532-1533)
20
Pelaut Portugis
 Bartholomeus Diaz
 Vasco da Gama
 Alfonso d’Albuquerque
Jelaskan hal-hal yang menyebabkan kemunduran bangsa Portugis dalam 5. Penyebab kemunduran bangsa Portugis.
mempertahankan monopoli perdangan di Nusantara!  Portugis di Malaka tidak dapat memenuhi kebutuhannya
sendiri dan sangat tergantung kepada para pemasok bahan
makanan dari Asia
30
 Portugis kekurangan dana dan sumber daya manusia
 Organisasi mereka ditandai dengan perintah-perintah yang
saling tumpang tindih, tidak efisien dan korupsi
 Para pedagang Asia mengalihkan sebagian besar
perdagangan mereka di pelabuhan-pelabuhan lain di
Nusantara untuk menghindari monopoli Portugis
 Keunggulan teknologi mereka seperti teknik-teknik
pelayaran dan militer mereka cepat berhasil dipelajari oleh
saingan-saingan mereka
 Portugis terus menerus mendapatkan perlawanan dari
kerajaan-kerajaan Islam di Nusantara.

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Guru Kelas

SYARIPUDDIN, S. Pd. I SUMARNI, S. Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19942021 2 05 093
KISI-KISI SOAL ULANGAN HARIAN

Nama Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia Jumlah Soal : 5 Nomor
ahun Pelajaran : 2022/2023 Bentuk Soal : URAIAN

Bahan
No Level Nomor
Kompetensi Dasar Kls/ Materi Indikator Soal
rut kognitif Soal
Semester
3.1 3.1 Menganalisis upaya XII/  Perjuangan menghadapi ancaman  Mengidentifikasi berbagai macam C4 1
bangsa Indonesia dalam GANJIL disintegrasi bangsa ancaman disintegrasi bangsa
menghadapi ancaman melalui bacaan dari berbagai
disintegrasi bangsa antara lain, sumber belajar
PKI Madiun 1948, DI/TII,  Mengolah informasi tentang
APRA, Andi Aziz, RMS, C3
berbagai ancaman disintegrasi
PRRI, Permesta, G-30-S/PKI bangsa
 Mengolah informasi tentang upaya
bangsa Indonesia dalam C3
menghadapi ancaman disintegrasi
 Menganalisis upaya bangsa C2
Indonesia dalam menghadapi 2-3
ancaman disintegrasi bangsa antara
lain, PKI Madiun 1948, DI/TII,
APRA, Andi Aziz, RMS, PRRI,
Permesta, dan G-30-S/PKI
 Menjelaskan peran tokoh nasional C1 4-5
dan daerah dalam upaya
menghadapi ancaman disintegrasi
No. Soal Kunci Jawaban Bobot
Carilah di berbagai macam sumber seperti majalah, koran, internet, ataupun 1. https://www.bola.com/ragam/read/4492036/macam-macam-
20
media lainnya berbgai macam ancaman disintegrasi bangsa! ancaman-terhadap-integrasi-nasional-yang-perlu-diketahui
Tuliskan pemberontakan yang termasuk dalam kategori peristiwa konflik 2. Pemberontakan PKI Madiun, Pemberontakan DI/TII, dan
20
dan pergolakan yang berkaitan dengan ideologi! peristiwan G-30-S/PKI.
Tuliskan pemberontakan yang termasuk dalam kategori peristiwa konflik 3. Pemberontakan APRA, RMS, dan Andi Aziz.
20
dan pergolakan yang berkaitan dengan kepentingan (vested interest)!
Sebutkan 3 tokoh Papua yang berperan penting dan berjasa dalam peristiwa 4. Tokoh Papua
disintegrasi bangsa! - Frans Kaisiepo
20
- Silas Papare
- Marthen Indey
Siapakah salah satu Raja yang berkorban untuk bangsa dan siapakah tokoh 5. 1. Sultan Hamengku Buwono IX dan Sultan Syarif Kasim II
20
yang mewujudkan integrasi melalui seni dan sastra? 2. Ismail Marzuki

Takalar, …. Juli 2022


Mengetahui,
Kepala Sekolah SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR Guru Kelas

SYARIPUDDIN, S. Pd. I SUMARNI, S. Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19942021 2 05 093
KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR


Mata Pelajaran : BIOLOGI
Kurikulum : K-13
Alokasi waktu : 3X45 menit
Jumlah Soal :5
Bentuk Soal : ESSAY
Tahun Ajaran : 2022/2023

Level Nomor Jawaban Soal


. Kompetensi Dasar Butir Soal Konten/Materi Indikator Soal
Soal
3.1 Menjelaskan ruang 1.jelaskan apa yang dimaksud dengan Ruang Lingkup 3.1.2 Menjelaskan kegiatan CI 1 1. Biologi merupakan
lingkup biologi ilmu biologi dan cabang ilmu yang Biologi yang berkaitan dengan ilmu yang
(permasalahan pada berbagai ada didalamnya? ilmu Biologi. mempelajari tentang
obyek biologi dan tingkat makhluk hidup dan
organisasi kehidupan), proses
melalui penerapan metode kehidupannya.
ilmiah dan prinsip Cabang ilmu antar
keselamatan kerja lain seperti Ekologi,
Taksonomi,
Anatomi, Genetika,
Mikologi, Sitologi,
Dan Evolusi.
2. Molekul, sel,
2. sebutkan tingkat struktur organisasi 3.1.18 Memberikan contoh
Ruang Lingkup CI 2 jaringan, organ,
kehidupan dalam objek biologi objek biologi pada tingkat
Biologi sistem organ,
molekul sampai sistem
individu, populasi,
organ individu.
,komunitas,
ekosistem, bioma,
dan biosfer.
Level Nomor Jawaban Soal
. Kompetensi Dasar Butir Soal Konten/Materi Indikator Soal
Soal
3. untuk melakukan penelitian, Metode ilmiah 3.1.9 Mengidentifikasi C2 3 3.pemilihan masalah,
seorang peneliti hendaknya urutan sistematika perumusan masalah,
melakukan beberapa persiapan. metoda ilmiah. pengumpulan
Jelaskan langkah-langkah metode informasi, pengajuan
ilmiah secara teratur yang harus hipotesis, melakukan
disiapkan peneliti. eksperimen, analisis
data,pengambilan
kesimpulan.
4. Perhatikan label bahan kimia bahan Keselamatan 4.1.4 Mempresentasikan C3 4 3. Bersifat racun dan
kimia disamping !bagaimna sifat kerja di tentang prinsip karsinogen. Contoh
bahan kimia yang diberi label laboratorium keselamatan kerja bahan kimia yang
tersebut? Berilah tiga contoh bahan beracun dan
kimia yang termasuk bahan kimia karsinogen adalah
tersebut ? merkuri, sianida, dan
gas alam sulfida.

5. jelaskan cara menyring campuran Keselamatan 3.1.22 Menjelaskan C3 5 5. Filtrasi atau yang
bahan kimia menggunakan kertas kerja di bekerja dan bersikap
saring? laboratorium disebut penyaringan
ilmiah yang ditunjukkan
seorang ahli biologi. merupakan salah satu
metode pemisahan antara
partikel padat dengan
partikel cair. Filtarasi yang
paling umum dilakukan
adalah menggunakan
kertas saring. Ada
beberapa langkah / urutan
cara melakukan filtrasi /
Level Nomor Jawaban Soal
. Kompetensi Dasar Butir Soal Konten/Materi Indikator Soal
Soal
penyaringan, diantaranya :

1. Melipat atau
membentuk kertas saring
yang tersedia menjadi
berbentuk cekung,
usahakan sesuai dengan
corong yang tersedia.

2. Kemudian letakan
kertas saring kedalam
corong.

3. Tuangkan cairan
kedalam kertas saring
dengan beberapa kali
pengulangan penuangan.

4. Lakukan hingga tujuan


yang diinginkan tercapai.
KISI-KISI ULANGAN AKHIR HARIAN (UH) GANJIL TP. 2022/2023

Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH Semester : Ganjil


Mata Pelajaran : Biologi Tahun Pelajaran : 2022/2023
Alokasi Waktu : 90 Menit Digunakan Untuk : Ulangan Harian
Jumlah soal : 15 Tanggal Digunakan :
Kelas : XI Jumlah Peserta Ujian :

tingkat Aspek
Btk Nomor
kesukaran Ci-C6
Aspek Kunci
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Butir Soal
soal
A B P K S
1 31. Memahami Komponen kimiawi 1. Menyebutkan 1.Jika dilihat
komponen kimiawi penyusun sel, komponen kimiawi dari penyusunya
penyusun sel, ciri Struktur dan fungsi penyusun sel
hidup pada sel yang
sel tersusun atas
bagian-bagian sel, sebagai unit terkecil komponen
ditunjukkan oleh
Kegiatan sel sebagai kehidupan.
struktur, fungsi dan kimiawi,
proses yang unit struktural dan
fungsional makhluk
apasajakah itu?
berlangsung di
dalam sel sebagai hidup, Tranpor
unit terkecil membran, Sintesis
kehidupan. protein untuk
menyusun sifat
morfologis dan PG 1 C1 A
fisiologis sel
2 2. menunjukkan 2.salah satu ciri-
ciri-ciri sel ciri sel prokariotik PG 2 C1 B
yitu?
3 3. membedakan sel 3.sel hewan
hewan dan berbeda dengan se
tumbuhan tumbuhan, PG 3 C1 C
perbedaan yang
paling menonjol
yaitu?
4 4. menyebutkan 4.Fungsinya
fungsi sel sebagai
pengendali
seluruh aktivitas PG 4 C1 B
sel, dan pengatur
pembelahan sel.
Apakah nama
organel tersebut?
5 5.menentukan
organel dengan
melihat gambar

5. Apakah nama
organel yang
tunjuk oleh panah? PG 5 C2 E
6 6.Urutan
6. mengurutkann pembelahan
PG 6 C2 A
terjadinya mitosis pada
pembelahan tumbuhan,
7 7. menjelaskan difusi 7.apakah yang
dimaksud dengan PG 7 C1 B
difusi
8 8. menjelaskan 8.apakah yang
osmosis dimaksud dengan PG 8 C1 A
osmosis
9 9.menjeaska 9.apakah yang
n endositosis dimaksud PG 9 C1 A
dengan
endositosis
10 10.menunjukkan 10. Organel apakah
organel sel hewan yang ditunjukkan
oleh nomor 1?

PG 10 C1 D
11 11. menunjjukan 11. Sel tumbuhan,
organel tumbuhan organel ini tidak
dimiliki oleh
hewan. Nama
organel tersebut D
ialah?

PG 11 C1

12 12. menganalisa fase 12. cermati


pembelahan sel urutan
pembelahan
berikut. Benang
kromatin
memendek dan
menebal menjadi
kromosom, Tiap
PG 12 C3 C
kromosom
mengadakan
replikasi
menghasilkan
kromatid, Fase
apakah yant
terjadi pada
urutan
tersebut.Sentriol
(pada sel hewan)
mulai memisah
dan mengarahkan
benang-benang
gelendong, Pada
akhir profase
ditandai dengan
menghilangnya
membrane inti

13 13. mengidentifikasi 13.jika dilihatdari


fungsi organel sel fungsinya
mitokondria
mempunyai fungsi
lebih darisatu.
PG 13 C1 A
Fungsi Apakah
yang Paling
pentingdalam
mitokondria

14 14. menyebutkan 14.sebutkan 2tahap


tahap sintesa protein sintesa protein. PG 14 C1 B
15 15. menunjukkan 15. Berdasarkan
penemu teori sel analisanya
diketahui bahwa
inti sel selalu
terdapat dalam sel
hidup dan
kehadiran inti sel
itu sangat penting, PG 15 C1 A
yaitu untuk
mengatur segala
proses yang
terjadi dalam sel.
Siapakah yang
mengemukakan
teori tersebut?

Mengetahui, Takalar, ...., Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Syaripuddin, S.Pdi Rahmawati, S.Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19862020205072
KISI-KISI PENULISAN SOAL

Jenis Sekolah : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR


Mata Pelajaran : BIOLOGI
Kurikulum : K-13
Alokasi waktu : 2 X45 menit
Jumlah Soal :5
Bentuk Soal : ESSAY
Tahun Ajaran : 2022/2023
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal
1. 1. Jelaskan pertumbuhan dan perkembangan?  Konsep  Mengidentifikasi CI 1 1. Pertumbuhan
3.1 Menjelaskan pertumbuhan fakta tentang merupakan proses
pengaruh faktor dan pertumbuhan pada
internal dan perkembang makhluk hidup
perubahan pada sel
faktor eksternal an makhluk atau tubuh yang
terhadap hidup bersifat kuantitatif
pertumbuhan berupa pertambahan
dan
perkembangan ukuran yang tidak
makhluk hidup dapat balik,
sedangkan
perkembangan
proses perubahan
menuju kematangan
fungsi organ melalui
serangkaian
perubahan bentuk
tubuh.
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal

2 Faktor-faktor  Menganalisis faktor- C1 2 2. faktor luar misalnya


2. Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi yang faktor yang air, oksigen,
mempengaruhi memengaruhi
pertumbuhan pada tumbuhan? pertumbuhan pertumbuhan dan
karbondioksida,
dan perkembangan pada suhu, unsur hara
perkembangan makhluk hidup dalam tanah dan
polutan. Faktor
dalam misalnya gen
dan hormon
pertumbuhan seperti
auksin, giberelin,
sitokinin, etilen
(etena), asam
absisat, dan kalin.
3. Jelaskan fungsi hormon pada tumbuhan Faktor-faktor  Menganalisis faktor- CI 3
yang faktor yang
4. Fungsi hormon
mempengaruhi memengaruhi pada tumbuhan :
pertumbuhan pertumbuhan dan
dan perkembangan pada Hormon pada
perkembangan makhluk hidup
tumbuhan : a.
Auksin = memacu
perpanjangan sel,
merangsang
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal
pembentukan
bunga, buah, dan
mengaktifkan
kambium untuk
membentuk sel-sel
baru b. Sitokinin =
memacu
pembelahan sel
serta mempercepat
pembentukan akar
dan tunas c.
Giberelin =
merangsang
pembelahan dan
pembesaran sel
serta merangsang
perkecambahan biji
d. Etilen =
menghambat
pemanjangan
batang,
mempercepat
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal
penuaan buah,
menyebabkan
penuaan daun

e. Asam absisat =
berfungsi dalam
merontokkan daun
4.sebutkan bagian-bagian yang terdapat d  Konsep  Menganalisis faktor- C2 4 4. zona pematangan
zona pematangan/pendewasaan pada pertumbuhan faktor yang
dan memengaruhi terdapat tiga jenis
gambar berikut dan jelaskan fungsi perkembang pertumbuhan dan
jaringan dasar pada zon itu? an makhluk perkembangan pada sistem dari
hidup makhluk hidup tumbuhan dewas,
yaitu jaringan
dermal, jaringan
dasar, dan jaringan
vaskuler. Jaringan
dasar akan
berdiferensiasi
menjadi korteks
dan empulur.
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal

 Konsep  Menganalisis faktor- C2 5 5. Kunci Jawaban:


5. pertumbuhan faktor yang
dan memengaruhi Struktur, ciri, dan
perkembang pertumbuhan dan
an makhluk perkembangan pada bentuk hewan pada
hidup makhluk hidup
fase paling awal
dengan fase paling
dewasa pada kupu-
kupu sangat
berbeda,
kebalikannya pada
kecoak fase awal
dengan fase paling
dewasa memiliki
struktur, ciri, dan
bentuk yang nyaris
serupa. Fase awal
pada kupu-kupu
berbentuk seperti
belatung, dengan
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal
tiga pasang kaki-
kaki kecil, berbulu,
tidak memiliki
antena, tidak
memiliki sayap,
dan bentuk kepala
yang berbeda.
Selain itu kupu-
kupu memiliki fase
kepompong,
sedangkan kecoak
tidak. Pada kecoak,
antara yang paling
awal dengan yang
paling dewasa
memiliki tiga
pasang kaki dengan
jumlah dan bentuk
yang sama. Sama-
sama memiliki
antena, namun
kecoak muda
Kompetensi Konten/Mat Level Nomor Jawaban Soal
No. Butir Soal Indikator Soal
Dasar eri Soal
belum memiliki
sayap. Proses
keduanya disebut
metamorfosis.
Kupu-kupu
mengalami
metamorfosis
sempurna,
sedangkan kecoak
mengalami
metamorfosis tidak
sempurna.
KISI – KISI PENILAIAN HARIAN

NAMA MADRASAH : SMAS IT WIHDATUL UMMAH TAKALAR


MATA PELAJARAN : FISIKA ALOKASI WAKTU : 3 x 45 Menit
KELAS / SEMESTER : X /1 Tahun Pelajaran : 2022/2023

KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2: Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
KI. 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
KI. 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Materi Bentuk Ranah Tingkat


NO Indikator Soal No. Soal
Dasar Pokok Soal Kognitif Kesukaran
1 3.1 3.1.1. Mendefinisikan hakikat ilmu fisika menurut beberapa tokoh Hakikat ilmu
Menerapkan 1. Disajikan paparan hakikat ilmu fisika menurut para tokoh, peserta didik mampu fisika dan PG 1 C1 Mudah
hakikat ilmu menyebutkan nama tokoh tersebut dengan benar
Fisika, metode 2. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian fakta di dalam ilmu fisika dengan PG 2 C2 Sedang
ilmiah, dan benar
keselamatan 3. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian hukum fisika dengan benar PG 3 C2 Sedang
kerja di 4. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian sikap ilmiah dengan benar PG 4
laboratorium 5. Peserta didik mampu menjelaskan sikap ilmiah yang dibutuhkan oleh seorang PG 5 C2 Sedang
serta peran ilmuwan dengan benar C2 Sedang
Fisika dalam 3.1.2. Menjelaskan hubungan fisika dengan disiplin ilmu lain
kehidupan 6. Peserta didik mampu menjelaskan hubungan ilmu fisika dengan ilmu lain dengan PG 6 C2 Sedang
benar
3.1.3. Mencontohkan pemanfaatan fisika dalam kehidupan sehari-hari
7. Peserta didik mampu menyebutkan pemanfaatan ilmu fisika untuk memprediksi PG 7 C1 Mudah
adanya gerhana matahari dan bulan dengan benar
8. Peserta didik mampu menjelaskan keterbatasan ilmu fisika dalam kehidupan PG 8 C2 Sedang
sehari dengan benar
9. Peserta didik mampu menyebutkan efek negatif sains dalam kehidupan sehari-hari PG 9 C1 Mudah
dengan benar
Kompetensi Materi Bentuk Ranah Tingkat
NO Indikator Soal No. Soal
Dasar Pokok Soal Kognitif Kesukaran
3.1.4. Menyebutkan peranan ilmu fisika dalam kehidupan
10. Disajikan pemanfaatan ilmu fisika dalam kehidupan sehari-hari, peserta didik PG 10 C2 Sedang
mampu menjelaskan peranan ilmu fisika di bidang kedokteran dengan benar
3.1.5. Menyebutkan urutan metode ilmiah dengan benar
11. Peserta didik mampu menjelaskan pengertian metode ilmiah dengan benar PG 11 C2 Sedang
12. Peserta didik mampu menyebutkan pengertian hipotesis dengan benar PG 12 C1 Mudah
13. Peserta didik mampu membedakan langkah-langkah dalam metode ilmiah dengan PG 13 C2 Sedang
benar
14. Peserta didik mampu mengurutkan langkah-langkah metode ilmiah dengan benar PG 14 C2 Sedang
3.1.6. Menyusun prosedur kerja ilmiah pada pengukuran kalor
15. Peserta didik mampu menjelaskan tujuan menuliskan data dalam bentuk tabel atau PG 15 C2 Sedang
grafik dengan benar
16. Peserta didik mampu menjelaskan hal-hal yang diperlukan dalam mengamati suhu PG 16 C2 Sedang
menggunakan termometer dengan benar
3.1.7. Menjelaskan keselamatan kerja di laboratorium keselamatan
17. Peserta didik mampu menjelaskan cara penanganan alat/bahan untuk menjaga di PG 17 C3 Sedang
keselamatan terhadap benda panas laboratorium
18. Peserta didik mampu menjelaskan hal-hal yang harus dilakukan ketika melakukan 18 C3 Sedang
praktikum ada zat kimia yang tumpah ke tangan/anggota tubuh dengan benar
3.1.9. Menerapkan keselamatan kerja dalam praktikum fisik
19. Peserta didik mampu menjelaskan hal-hal yang harus dilakukan ketika PG 19 C3 Sedang
memanaskan suatu bahan di dalam sebuah tabung reaksi dengan benar
20. Disajikan gambar, peserta didik mampu mengambil langkah tepat bila PG 20 C3 Sedang
menggunakan bahan-bahan yang tertera gambar tersebut dengan benar

Mengetahui, Takalar, ...., Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

Syaripuddin, S.Pdi Rahmawati, S.Pd


NIY. 19812016 1 05 068 NIY. 19862020205072
ULANGAN HARIAN FISIKA
HAKIKAT FISIKA DAN KESELAMATAN DI LABORATORIUM

1. Hakikat sains/fisika merupakan produk atau kumpulan pengetahuan, sikap atau cara berfikir dan proses
atau cara untuk menyelidiki. Pandangan ini dikemukakan oleh ....
A. Collete dan Chiappetta
B. Steaphen Hawking
C. Benyamin Franklin
D. Archimedes
E. Sir Isac Newton
2. Keadaan atau kenyataan yang sesungguhnya dari segala peristiwa yang terjadi di alam disebut ....
A. Fakta
B. Konsep
C. Prinsip
D. Hukum fisika
E. Sikap ilmiah
3. Suatu aturan dasar yang menyimpulkan pengamatan berkaitan untuk menjelaskan suatu pola kejadian
alam ...
A. Fakta
B. Konsep
C. Prinsip
D. Hukum fisika
E. Sikap ilmiah
4. Sikap yang diperlukan untuk melakukan kegiatan-kegiatan ilmiah, antara lain rasa ingin tahu dan
penasaran yang besar, diiringi oleh rasa percaya, objektif, jujur, terbuka serta mau mendengarkan
pendapat orang lain ....
A. Fakta
B. Konsep
C. Prinsip
D. Hukum fisika
E. Sikap ilmiah
5. Rino dan Rian sedang meneliti suatu logam di laboratorium. Rino mengatakan bahwa logam tersebut
jenisnya besi. Rian tidak percaya terhadap ungkapan Rino sebab Rino belum memiliki bukti yang jelas
dan Rian ingin melakukan penelitian lebih lanjut. Sikap ilmiah yang dimiliki oleh Rian adalah . . . .
A. mampu membedakan opini dan fakta
B. jujur terhadap fakta
C. terbuka dan fleksibel
D. bertanggung jawab
E. bekerja sama
6. Penemuan bom atom yang mampu menghasilkan energi yang super hebat, merupakan peranan ilmu
fisika yang tidak terlepas dari sumbangan besar dari ilmu ....
A. Biologi
B. Antropologi
C. Kimia
D. Ekonomi
E. Matematika
7. Dalam menentukan awal dan akhir bulan Ramadhan, Team Rukyah dari Kementerian Agama selalu
melakukan Rukyatul hilal atau pengamatan hilal. Penggunaan teleskop atau teropong bintang
merupakan ....
A. Manfaat fisika
B. Dampak negatif sains
C. Penyalahgunaan sains
D. Keterbatan sains
E. Kekurangan sains
8. Setiap perbuatan yang dilarang oleh Allah SWT, pasti menimbulkan efek yang tidak baik bagi yang
melakuan. Belum ditemukannya obat kanker dan AIDS, merupakan ....
A. Manfaat sains
B. Dampak negatif sains
C. Penyalahgunaan sains
D. Keterbatan sains
E. Kekurangan sains
9. Penipisan lapisan ozon, penyalahgunaan media sosial merupakan ....
A. Manfaat sains
B. Dampak negatif sains
C. Penyalahgunaan sains
D. Keterbatan sains
E. kelebihan sains
10. Perhatikan beberapa kalimat berikut!
(1) Penemuan sinar laser.
(2) Penemuan peralatan gelombang radio.
(3) Penemuan sinar gamma.
(4) Penemuan fiber optik.
Berdasarkan pernyataan-pernyataan diatas yang menunjukkan peranan fisika yang diterapkan dalam
kehidupan kedokteran dan kesehatan adalah ....
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (3)
C. (3) dan (4)
D. (1), (2), dan (3)
E. (1), (2), (3), dan (4)
11. Cara menerapkan prinsip-prinsip logis terhadap penemuan, pengesahan dan penjelasan tentang suatu
kebenaran ...
A. Hukum fisika
B. Sikap ilmiah
C. Hipotesis
D. Metode ilmiah
E. Konsep fisika
12. Ide atau dugaan sementara tentang penyelesaian masalah yang diajukan dalam penelitian ilmiah atau
proyek ilmiah ....
A. Eksperimen Hukum fisika
B. Sikap ilmiah
C. Hipotesis
D. Metode ilmiah
E. Konsep fisika
13. Dalam suatu penelitian, Ardi menyiapkan beberapa alat seperti mikrometer sekrup, jangka sorong, dan
penggaris. Untuk mengukur diameter bola kecil. Langkah yang dilakukan Ardi dalam tahapan metode
ilmiah dinamakan . . . .
A. menyusun hipotesis
B. melakukan eksperimen
C. melakukan pengamatan
D. analisis dan interpretasi data
E. pengambilan kesimpulan
14. Perhatikan langkah-lanhkah metode ilmiah berikut!
1) Melaksanakan eksperimen
2) Mengajukan hipotesis
3) Mengumpulkan dan menganalisa data
4) Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber
5) Menyimpulkan
6) Merumuskan masalah
7) Observasi awal
Urutan metode ilmiah yang benar adalah ....
A. 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7
B. 7, 6, 5, 4, 3, 2, 1
C. 7, 6, 4, 2, 1, 3, 5
D. 7, 6, 2, 4, 1, 3, 5
E. 1, 2, 7, 6, 4, 2, 5
15. Penyajian data hasil percobaan dalam bentuk tabel atau grafik pada suatu laporan penelitian bertujuan.
...
A. mempermudah menarik kesimpulan
B. mempermudah penyusunan hipotesis
C. hasil penelitian kurang dipahami
D. data dapat dianalisis menggunakan statistik
E. data yang dihasilkan terlihat ilmiah
16. Dalam mengukur suhu larutan/cairan menggunakan termometer, hal-hal yang perlu diperhatikan
adalah ....
A. Memegang termometer dengan kain
B. Memegang batang termometer langsung dengan tangan
C. Batang termometer harus menyentuh dasar wadah
D. Melihat skala yang ditunjukkan oleh termometer dari atas wadah agar tidak merusak mata
E. Posisi mata harus lurus dengan batas atas skala yang ditunjukkan oleh oleh termometer
17. Sebuah tabung uji panas sebaiknya dibiarkan mendingin sebelum dicuci. Penjelasan terbaik untuk
pernyataan tersebut adalah ....
A. Lebih mudah mencuci /membersihkan
B. Supaya uap cairan mengembun/menghilang
C. Agar tabung uji tidak tergores sikat
D. Agar tabung uji tidak retak
E. Uap tidak akan terbentuk
18. Ali tanpa sengaja menumpahkan sejumlah zat kimia ke tangannya. Hal pertama yang ahrus dilakukan
adalah ....
A. Berteriak ke guru\
B. Membersihkan dengan sehelai kain
C. Mencuci tangan dengan air mengalir
D. Segera mengolesi dengan krim
E. Mengelap dengan kain lap basah
19. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Pegang tabung uji/reaksi dengan catut
2) Arahkan tabung uji/reaksi menjauh dari diri sendiri dan teman lainnya
3) Isi seperempat tabung uji/reaksi
Ketika memanaskan suatu padatan dalam sebuah tabung, langkah pencegahan keamanan yang
sebaiknya digunakan ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1)
B. 1) dan 2)
C. 1) dan 3)
D. 2) dan 3)
E. 1), 2) dan 3)
20. Sebuah botol kimia tertera gambar berikut!

Tindakan yang sebaiknya diambil siswa ketika menggunakan zat kimia tersebut adalah ....
A. Jauhkan dari api
B. Jangan sampai terkena pakaian
C. Tidak menyentuh botol
D. Tidak mendekatkan dengan api
E. Mencuci tangan sebelum dan sesudah praktik
KUNCI JAWABAN DAN FORMAT PENSKORAN
ULANGAN HARIAN

NOMOR SOAL URAIAN JAWABAN SKOR


1. A 5
2. A 5
3. D 5
4. E 5
5. A 5
6. C 5
7. A 5
8. D 5
9. B 5
10. D 5
11. D 5
12. C 5
13. B 5
14. C 5
15. B 5
16. E 5
17. D 5
18. C 5
19. E 5
20. E 5

Jumlah skor 100

Nilai siswa = 100

Anda mungkin juga menyukai