Anda di halaman 1dari 3

Prosedur Pengurusan Bebas Teori

1. Mahasiswa Melakukan Pembayaran SPP pada periode perkuliahan yang aktif saat ini.

2. Mahasiswa mengisi KRS Matakuliah Skripsi dan melakukan Validasi KRS oleh

Dosen Pembimbing Akademik.

3. Apabila Mahasiswa gagal atau tidak dapat menyelesaikan Skripsi pada priode perkuliahan
yang aktif saat ini, maka pada priode perkuliahan yang akan datang, mahasiswa wajib
kembali melakukan pembayaran SPP, mengisi KRS Skripsi dan melakukan Validasi KRS
Oleh Dosen Pembimbing Akademik.

4. Syarat untuk pengurusan Surat Bebas Teori, yaitu:


a. Scan Bebas Perpustakaan UNILAK
b. Scan Bebas Keuangan UNILAK
c. Scan Pasport Terbaru Warga Negara Asing (WNA)
d. Scan Ijazah SMA/SMK Sederajat
e. Scan Kartu Keluarga (KK)
f. Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP)
g. Scan Ijazah D3 / Surat Keterangan Pindah (Untuk Mahasiswa S1 Pindahan /
Anvulan)
h. Scan Konversi Nilai (Untuk Mahasiswa S1 Pindahan / Anvulan)
i. Unggah Pas Foto Berlatar Belakang Kuning,
Pria : Menggunakan Jas dan Berdasi
Wanita : Menggunakan Kebaya Putih

5. Setelah point 4 selesai d upload kedalam sistem smart.unilak.ac.id, selanjutnya mahasiswa


melakukan konfirmasi ke Staff Akademik melalui Whatsapp

Fajriani, S.Hut. (Hukum, FKIP dan Pascasarjana) 081233014725

Dengan Format Whatsapp : Bebas Teori/Prodi/NIM/NAMA


Contoh : Bebas Teori Ilmu Hukum 1774201019 RIAN TRI WAHYUDI

6. Surat Keterangan Bebas Teori dapat diambil minimal 3 Hari Setelah Pengajuan,
di Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (BAAK) Universitas Lancang
Kuning.
Tata cara Pengurusan Surat Bebas Teori
Oleh
Mahasiswa

1. Mahasiswa masuk pada laman http://smart.unilak.ac.id lalu Pilih Menu Perkuliahan > Data
Tugas Akhir > Daftar Tugas Akhir lalu klick tanda “detail”

2. Setelah itu pilih Sub Menu pada sidebar sebelah kiri “Syarat Ujian”
3. Mahasiswa wajib melengkapi dan meng-upload pada halaman Syarat Ujian tersebut.

4. Setelah selesai di upload dan di ‘save”, mahasiswa melakukan konfirmasi ke Staff


Akademik melalui Whatsapp

. Fajriani, S.Hut. (Hukum, FKIP dan Pascasarjana) 081233014725

Dengan Format Whatsapp : Bebas Teori/Prodi/NIM/NAMA


Contoh : Bebas Teori Ilmu Hukum 1774201019 RIAN TRI WAHYUDI

5. Surat Keterangan Bebas Teori dapat diambil minimal 3 Hari setelah Pengajuan di Biro
Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (BAAK) Universitas Lancang Kuning.

Anda mungkin juga menyukai