Anda di halaman 1dari 12

REDESAIN PEMBANGUNAN GEDUNG PERPUSTAKAAN PUSAT UNIVERSITAS

MUHAMMADIYAH MALUKU UTARA


Wahyudin A Mutalib
Program Studi Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Maluku Utara
Jln. KH. Ahmad Dahlan No 100. Kel. Sasa
Email : dedenam57@gmail.com

ABSTRAK
Dalam menerapkan sebuah sistem pendidikan, tentunya dibutuhkan sebuah sarana pendidikan
yang mampu secara maksimal menunjang pemenuhan sebuah Pendidikan salah satunya dipengaruhi
oleh sistem pelayanan pendidikan yang bermutu. Untuk mewujudkan sebuah pelayanan pendidikan
yang bermutu ideal, salah satunya bisa dilakukan melalui redesain sebuah gedung perpustakaan pusat
Universitas Muhammadiyah Maluku utara (UMMU) yang memadai dan terpadu agar pelayanan
pendidikan yang diterima mampu melampaui harapan pelaksanaan pendidikan. Dalam penelitian ini
bertujuan untuk Mengetahui Redesain pembangunan gedung Perpustakaan pusat Universitas
Muhammadiyah Maluku Utara (UMMU), dan Mengetahui Rencana Anggaran Biaya (RAB) pada
Redesain gedung Perpustakaan pusat Universitas Muhammadiyah Maluku Utara (UMMU). Metode
yang digunakan dalam Redesain pembangunan gedung Perpustakaan ini adalah mengumpulkan data
(programming), memproses data (planning), menciptakan konsep (concept), hingga menciptakan suatu
karya dari alur tersebut (design). Hasil Rencana Anggaran Biaya (RAB) pada Redesain gedung
Perpustakaan pusat Universitas Muhammadiyah Maluku Utara (UMMU) adalah Rp. 8,555,260.000.00
(Delapan Miliyar Limah Ratus Limah Puluh Limah Juta Dua Ratus Enam Puluh Ribuh Rupiah).
Kata Kunci: Redesain, Perpustakaan, Rencana Anggaran Biaya (RAB)

ABSTRACT

In implementing an education system, of course it takes an educational facility that is able to


optimally support the fulfillment of an Education one of which is influenced by a quality education
service system. To realize an ideal quality education service, one of which can be done through the
redesign of a central library building of the University of Muhammadiyah Maluku Maluku (UMMU) that
is adequate and integrated so that the educational services received are able to exceed the expectations of
implementing education. In this study aims to determine the redesign of the central library building of the
University of Muhammadiyah North Maluku (UMMU), and to know the Budget Plan (RAB) on the
redesign of the central library building of the University of North Maluku Muhammadiyah (UMMU). The
method used in the redesign of the building of the library is collecting data (programming), processing
data (planning), creating concepts (concepts), to creating a work of the flow (design). The results of the
Budget Plan (RAB) in the Redesign of the Central Maluku Muhammadiyah University (UMMU) Central
Library building were Rp. 8,555,260,000.00 (Eight Billion Hundred Hundred Hundred Hundred Hundred
Two Hundred Sixty Thousand Rupiah).
Keywords: Redesign, Library, Budget Plan (RAB)
PENDAHULUAN mengumpulkan karya cetak dan karya rekam
Seiring dengan pesatnya perkembangan sebagai perwuju dan cipta, rasa dan karsa
penduduk yang ada di Indonesia maka secara manusia.
langsung hal ini mempengaruhi permintaan Dalam menerapkan sebuah sistem
masyarakat terhadap pendidikan yang pendidikan, tentunya dibutuhkan sebuah
semakin meningkat. Secara tidak langsung sarana pendidikan yang mampu secara
masyarakat menuntut berbagai Lembaga maksimal menunjang pemenuhan sebuah
Pendidikan khususnya pada tingkat Pendidikan salah satunya dipengaruhi oleh
Perguruan Tinggi untuk memberikan sistem pelayanan pendidikan yang bermutu.
pelayanan pendidikan yang terbaik disertai Untuk mewujudkan sebuah pelayanan
dengan sistem pelayanan pendidikan yang pendidikan yang bermutu ideal, salah satunya
bermutu ideal. bisa dilakukan melalui redesain sebuah
Akibat pesatnya perkembangan ilmu gedung perpustakaan pusat Universitas
pengetahuan dan teknologi maka semakin Muhammadiyah Maluku utara (UMMU)
meningkat pula jumlah informasi yang yang memadai dan terpadu agar pelayanan
diterbitkan setiap harinya dalam bentuk pendidikan yang diterima mampu melampaui
buku, majalah, surat kabar, dan laporan hasil harapan pelaksanaan pendidikan.
penelitian. Oleh karena itu perpustakaan
Rumusan Masalah
berupaya untuk menyediakan koleksi dan
1. Bagaimana Redesain Pembangunan
layanan yang dapat memenuhi kebutuhan
Gedung Perpustakaan Pusat Universitas
pengguna.
Muhammadiyah Maluku Utara (UMMU),
Perpustakaan adalah sebagai sumber
yang mampuh mewadahi aktivitas
informasi memegang peranan penting dalam
pendidikan dalam pengembangan ilmu
pembangunan nasional dan merupakan
pengetahuan?
sarana penunjang dalam pendidikan.
2. Bagaimana merencanakan biaya Redesain
Perpustakaan pada dasarnya mempunyai
Pembangunan Gedung Perpustakaan Pusat
tugas untuk menghimpun atau mengadakan,
Universitas Muhammadiyah Maluku Utara
mengolah dan menyebarluaskan informasi
(UMMU) yang ideal sesuai karakteristik?
kepada masyarakat yang membutuhkan.
Tujuan
Selain itu perpustakaan umum juga
1. Mengetahui Redesain pembangunan
merupakan suatu unit kerja yang
gedung Perpustakaan pusat Universitas
Muhammadiyah Maluku Utara Macam Macam Perpustakaan
(UMMU), yang mampu mewadahi perpustakaan diklasifikasikan sebagai
aktivitas pendidikan dalam berikut:
pengembangan ilmu pengetahuan. 1. Perpustakaan nasional, yaitu perpustakaan
2. Mengetahui Rencana Anggaran Biaya yang diadakan oleh negara untuk
(RAB) pada Redesain gedung mengoleksi material informasi yang
Perpustakaan pusat Universitas diterbitkan oleh negara atau oleh
Muhammadiyah Maluku Utara penerbitan luar negeri yang menyangkut
(UMMU). negara maupun tidak, dan mengoleksi
TINJAU PUSTAKA milik raja atau lembaga tertua dalam
Pengertian Perpustakaan negara. Contoh di Indonesia adalah
Perpustakaan adalah mencakup suatu Perpustakaan Musium Nasional.
ruangan, bagian dari gedung atau bangunan 2. Perpustakaan wilayah atau perpustakaan
atau gedung tersendiri yang berisi buku-buku umum, yaitu perpustakaan yang diadakan
koleksi, yang diatur dan disusun demikian di suatu wilayah tertentu dan dapat
rupa, sehingga mudah untuk dicari dan dipergunakan untuk melayani masyarakat
dipergunakan apabila sewaktu-waktu umum. Misalnya Perpustakaan Wilayah
diperlukan oleh pembaca (Suprayitno, 2017). DIY.
Perpustakaan sebagai pusat sumber 3. Perpustakaan sekolah, yaitu perpustakaan
daya informasi menjadi tulang punggung yang diadakan di sekolah – sekolah dari
gerak majunya suatu instansi, terutama sekolah dasar sampai dengan sekolah
instansi pendidikan, tempat tuntunan untuk menengah, baik sekolah swasta
adaptasi terhadap perkembangan informasi maupunnegeri.
yang sangat tinggi .Untuk menjalankan peran 4. Perpustakaan perguruan tinggi, yaitu
tersebut perpustakaan selanyaknya perpustakaan yang diadakan oleh
menyediakan lingkungan yang perguruan tinggi dengan tujuan utama
menyenangkan sebagai tempat pemustaka untuk membantu terlaksananya tri dharma
dalammengakses beragam informasi (Laila, perguruan tinggi.
2013). 5. Perpustakaan khusus, yaitu perpustakaan
yang diadakan dengan tujuan atau
kepentingan khusus, atau diadakan oleh
suatu lembaga tertentu. Misalnya 1. Fungsi kebudayaan, yaitu fungsi
perpustakaan lembaga industri, perpustakaan berkaitan dengan koleksinya
perpustakaan kantor atau perpustakaan yang berupa material informasi, yang
lembaga penelitian (Prasetyo, 2000). tidak lain dan tidak bukan merupakan
Fungsi Perpustakaan suatu artefak kebudayaan dan merupakan
Perpustakaan memiliki fungsi dan sarana komunikasi ilmiah antar bangsa,
peranan yang sangat penting bagi setiap antar ahli, dan antar generasi.
peerpustakanya. Selain harus memberikan 2. Fungsi pendidikan, yaitu fungsi
layanan terbaik, sebuah perpustakaan juga perpustakaan berkaitan dengan
harus didukung dengan tempat yang nyaman perpustakaan sebagai sarana penyimpanan
dan menyenangkan, sehingga setiap kekayaan intelektual manusia, sebagai
pemustaka akan berminat dan sering sumber ilmu pengetahuan, dan sebagai
berkunjung ke perpustakaan. Untuk itu, agar sebuah pusat pembelajaran.
dapat menarik perhatian pemustaka sebuah 3. Fungsi penerangan atau informasi, yaitu
perpustakaan haruslah membangun citra yang fungsi perpustakaan berkaitan dengan
baik bagi pemustakanya. Faktor pembentuk informasi yang dikandung dalam koleksi
citra yang baik dalam perpustakan sendiri suatu perpustakaan.
adalah kinerja pelayanan dari pegawai atau 4. Fungsi dokumentasi, yaitu fungsi
pustakawan dari perpustakaan tersebut, serta perpustakaan berkaitan dengan
dengan adanya dukungan dari fasilitas, penyimpanan koleksi perpustakaan dari
perabotan, dan peralatan yang terdapat di waktu ke waktu.
dalamnya guna menunjang kenyamanan bagi 5. Fungsi rekreasi yaitu fungsi perpustakaan
pemustaka. Suasana yang seperti itu yang berkaitan dengan apa yang didapatkan
bisa menarik pemustaka untuk terus kembali oleh penggunanya selain informasi,
berkunjung dan betah berlama lama di misalnya mendapatkan kesenangan dan
perpustakaan (Noviani Dkk, 2014). ketenangan yang bersifat rekreatif.
Oleh (Prasetyo, 2000). Bermacam – Perpustakaan merupakan salah satu tempat
macam fungsi perpustakaan untuk untuk menghibur diri.
masyarakat atau penggunanya 6. Fungsi inspirasi, yaitu fungsi perpustakaan
disederhanakan sebagai berikut: berkaitan dengan perpustakaan sebagai
tempat untuk menumbuhkan ilham setelah penerimaan bahan-bahan pustaka, pemilihan
mendapatkan informasi tertentu. bahan-bahan pustaka, penyimpanan bahan-
Pengertian Redesain bahan pustaka yang belum diolah,
Dalam ilmu Arsitektur terdapat beberapa pengolahan bahan-bahan pustaka,
istilah yang dapat dipakai sebagai acuan administrasi perpustakaan, penjilidan
dalam melakukan sebuah perancangan, salah bahanbahan pustaka, serta perbaikan bahan-
satunya yaitu Redesain. Redesain adalah bahan pustaka yang rusak. Sedangkan ruang
sebuah aktivitas melakukan pengubahan pelayanan adalah ruang yang digunakan
pembaharuan dengan berpatokan pada wujud untuk melayani pengguna perpustakaan,
desainyang lama diubah menjadi baru, terdiri dari ruang koleksi, ruang baca, ruang
sehingga dapat memenuhi tujuan – tujuan pelayanan sirkulasi atau peminjaman, dan
positif yang mengakibatkan kemajuan. ruang lain-lain. Ruang koleksi di perguruan
Pengertian lain menyebutkan bahwa tinggi biasanya mempunyai dua sifat, yaitu
Redesain merupakan proses mendesain ulang ruang koleksi tertutup dan ruang koleksi
bangunan yang sudah ada. Karena proses terbuka. Ruang koleksi tertutup adalah ruang
redesain memakan waktu yang cukup lama koleksi dimana hanya petugas yang bisa
maka dari itu harus memiliki alasan yang memasukinya. Contoh ruang koleksi tertutup
kuat sebelum melakukan desain ulang. Dari adalah ruang koleksi untuk skripsi, thesis,
beberapa uraian tersebut, maka disimpulkan dan disertasi. Sedangkan ruang koleksi
bahwa Redesain pada dasarnya sama dengan terbuka adalah ruang yang memungkinkan
proses desain pada umumnya, akan tetapi pengguna perpustakaan untuk memilih
pada redesain proses desain dilakukan sendiri koleksi perpustakaan yang
terhadap sebuah bangunan yang sudah dibutuhkannya. Misalnya adalah ruang
terbangun agar lebih memaksimalkan tujuan referensi dan ruang koleksi umum (majalah,
dan funsi dari sebuah bangunan. surat kabar, kliping, brosur). Ruang baca
Ruang Perpustakaan adalah suatu ruang di dalam perpustakaan
Pada dasarnya ruang perpustakaan yang dipergunakan untuk membaca. Untuk
dibedakan menjadi dua bagian yaitu ruang ruang baca perpustakaan di perguruan tinggi
kerja dan ruang pelayanan (Djadjuliyanto, diusahakan dekat dengan ruang koleksi, ada
1992). Ruang kerja adalah suatu ruang yang meja baca bersama (dengan tujuan untuk
dipergunakan untuk administrasi pemesanan,
diskusi kelompok), dan ada meja belajar Tahapan Perencanaan (Desain)
individual. Konstruksi
Pengertian Dilatasi Perencanaan sebuah konstruksi
Dilatasi adalah sebuah sambungan / merupakan sebuah sistem yang sebaiknya
garis pada sebuah bangunan yang karena dilakukan dengan tahapan-tahapan tertentu
sesuatu hal memiliki sistem struktur berbeda. agar konstruksi yang dihasilkan sesuai
Dilatasi baik digunakan pada induk dengan dengan tujuan yang ingin dicapai.
bangunan sayap, dan bagian bangunan Adapun tahapan-tahapan yang
lain yang mempunyai kelemahan dimaksud adalah :
geometris. 1. Tahap Pra-Perencanaan ( Preliminary
Design )
Desain Interior Perpustakaan: Aspek
Pada tahap ini ahli struktur harus
Fungsional dan Estetika
mampu membantu arsitek untuk memilih
Kamus Besar Bahasa Indonesia Online
komponen-komponen struktur penting, baik
(diakses 2010) memberi batasan desain
dimensi maupun posisinya. Pada pertemuan
dengan kerangka, bentuk; rancangan.
pertama biasanya arsitek akan datang
Sedang Interior adalah bagian dalam
membawa informasi mengenai :
gedung (ruang dsb) di dalam ruang
a. Sketsa denah, tampak dan potongan-
gedung dsb. Ching (1996:46)
potongan.
mendefinisikan desain interior adalah
b. Penjelasan dari fungsi setiap lantai dan
merencanakan, menata dan
ruangan.
merencanakan ruang interior dalam
c. Konsep awal dari sistem komponen
bangunan. Adapun tujuannya adalah
vertikal dan horizontal dengan informasi
untuk memperbaiki fungsi, memperkaya
mengenai luas tipikal dari lantai gedung
nilai estetika dan meningkatkan aspek
dan informasi awal mengenai rencana
psikologis dari ruang interior. Ditinjau
pengaturan denah lantai tipikal, daerah
dari segi bangunan perpustakaan merupakan
entrance, function room ruang tangga dan
suatu organisasi yang memiliki sub – sub
lain-lain.
sistem yang memiliki fungsi yang berbeda-
d. Rencana dari komponen – komponen non
beda.
– struktural, misalnya dinding arsitektural
yang berfungsi sebagai partisi.
Berbekal dari informasi di atas seorang namun masih berdasarkan prinsip-prinsip
ahli arsitektur harus mampu memberikan yang ekonomis.
masukan mengenai : METODE PENELITIAN
a) Pengaturan komponen vertikal, termasuk Waktu dan Lokasi Penelitian
jarak kolom, ukuran kolom dan Penelitian ini direncanakan berlangsung
penempatan kolom. selama lima bulan yaitu bulan agustus sampai
b) Sistem komponen horizontal termasuk bulan januari 2020. Adapun lokasi penelitian
sistem balok dan sistem lantai. dilaksanakan di Kota Ternate tepatnya di
c) Sistem pondasi. kawasan Universitas Muhammadiyah
d) Usulan mengenai komponen non- Maluku Utara. Dikarenakan studi kasus yang
struktural. di ambil merupakan rancangan redesain
2. Tahapan Perencanaan Gedung Perpustakaan Pusat Universitas
a. Perencanaan bentuk arsitektur bangunan Muhammdiyah Maluku Utara.
Dalam perencanaan arsitektur bangunan
ini, seorang perencana belum
memperhitungkan kekuatan bangunan
sepenuhnya. Dalam perencanaan arsitektur Metode Rasional
ini, perencana merealisasikan keinginan- Metode rasional atau synoptic method
keinginan dari pemilik bangunan sesuai kerap disebut dengan metode yang sistematik
dengan desain yang diinginkannya. atau konprehensif. Tahapan-tahapan
b. Perencanaan struktur (konstruksi) rancangan yang sistematik biasanya terdiri
bangunan atas 4 hingga 7 tahap (kadangkala juga 12
Dalam perencanaan struktur ini, atau lebih), tergantung pada skala,
perencana mulai menghitung komponen konpleksitas, dan presisi yang dituntut.
komponen struktur berdasarkan dari bentuk Metode Perancangan
arsitektural yang telah didapat. Perencana Metode perancangan yang digunakan
mulai mendimensi serta menyesuaikan adalah mengumpulkan data (programming),
komponen-komponen struktur tersebut agar memproses data (planning), menciptakan
memenuhi syarat-syarat konstruksi yang konsep (concept), hingga menciptakan suatu
aman, kuat dan nyaman untuk ditempati karya dari alur tersebut (design).
Data Perencanaan
Penentuan judul penelitian berdasarkan
latar belakang perencanaan dan gagasan, juga
didasarkan atas batasan perancangan. Proses Gambar Siteplane area Rektorat UMMU
selanjutnya adalah kompilasi data yang
didapat dari studi literatur, hasil dari survey
lapangan. Proses selanjutnya adalah evaluasi
data untuk menentukan data yang
dipergunakan sesuai dengan batasan Hasil Dan Pembahasan
perencanaan.
Adapun data–data struktur yang
digunakan dalam perencanaan gedung
Perpustakaan Pusat UMMU adalah sebagai
berikut :
Data Eksisting Gedung
 Nama Bangunan : Gedung Perpustakaan
Pusat UMMU.
 Luas Lahan :57m x 25m
 Panjang Bangunan :50 meter.
 Lebar Bangunan :23 meter.
 Jumlah Lantai : 3 (Tiga)
Lantai.
 Bentuk Bangunan : Persegi panjang
Data Gambar
Gambar Siteplane dapat dilihat pada
dibawah ini.
Kesimpulan
Perpustakaan merupakan salah satu
wadah penyedia informasi yang masih akan
JUMLAH terus
HARGA
No JENIS SATUAN
PEKRJAAN
(Rupiah)

A DIVISI PEKERJAAN PERSIAPAN Rp 31,500,000.00

B DIVISI PEKERJAAN BANGUNAN BASEMENT


Rp 2,469,209,391.32

C DIVISI PEKERJAAN LANTAI 1 Rp 2,198,252,866.43

D DIVISI PEKERJAAN BANGUNAN LANTAI 2 Rp 3,078,553,656.90

JUMLAH Rp 7,777,515,914.64
JUMLAH Rp 7,777,515,914.64
JUMLAH A+B Rp 7,777,515,914.64
PPN 10 % Rp 777,751,591.46
JUMLAH TOTAL Rp 8,555,267,506.11
DIBULATKAN Rp 8,555,260,000.00
TERBILAN G : DELAPAN MILIYAR LIMAH RATUS LIMAH PULUH LIMAH JUTA DUA RATUS ENAM PULUH RUPIAH

dibutuhkan seiring dengan perkembangan


Gambar Hasil Redesain Perpustakaan 3D
dan kemajuan dalam segalah bidang, karena
merupakan sarana yang dapat dimanfaatkan
oleh setiap orang secara bebas dan mudah.
Rancangan obyek ini juga diharapkan
dapat memberikan nilai tambah bagi
lingkungan di Universitas Muhammadiyah
Maluku Utara. Sesuai dengan proses
perencanaan daur ulang yang
diambil,gagasan dan ide – ide baru akan terus
berkembang dan memberi solusi dan
masukan bagi persoalan – persoalan yang ada
atau akan muncul pada rancangan
perpustakaan, tetapi diharapkan hal ini tidak
membuat rancangan ini menjadi menjadi Interior, Universitas Kristen Petra:
tidak berkesudahan. Surabaya.
a. konsep perencanaan redesain adalah pada
Dewa Widhi Putra, Indah Mutia, 2017.
pertemuan dari berbagai kampus (A, B,
Perpustakaan Pusat Universitas
C,) maupun berbagai jurusan serta
Lambung Mangkurat. Program Studi
mudah dijangkau dari segala arah.
Teknik Arsitektur Fakultas Teknik
Dengan gagasan itu maka perpustakaan
Universitas Lambung Mangkurat:
harus tampil dengan identitas yang unik
Banjar Baru.
dan dapat mengubah pengamatannya,
Laila uswatun khasanah, 2013. Desain tata
sanggup menjembatani lingkungan yang
ruang di perpustakaan lembaga
berbeda disekitarnya serta bisa mewadahi
pendidikan perkebunan (lpp)
fungsi - fungsi perpustakaan itu sendiri.
yogyakarta. Universitas islam negeri
b. Bedasarkan hasil perhitungan
sunan kalijaga: yogyakarta.
RAB(rancangan anggaran biaya) adalah :
Prasetyo Budi Widodo, 2000. Rancangan
Rp. 8,555,260.000.00 (Delapan Miliyar
perpustakaan di perguruan tinggi:
Limah Ratus Limah Puluh Limah Juta
Kajian Psikologi Lingkungan. ISSN :
Dua Ratus Enam Puluh Ribuh Rupiah).
0854 – 7108 Buletin Psikologi, Tahun
Saran
VIII, No. 1
1. Perpustakaan harus dapat menfasilitasi
Resti Noviani1, Agus Rusmana2, Saleha
pengunanya, seperti adanya ruanga baca
Rodiah3, 2014. Peranan desain
yang nyaman dan lain – lain.
interior perpustakaan dalam
2. Perpustakaan Universitas
menumbuhkan minat pada ruang
Muhammadiyah Maluku Utara harus
perpustakaa. .Program Studi Ilmu
memiliki image unik, guna menjadi daya
Perpustakaan Universitas Padjadjaran:
tarik untuk para mahassiswa/I datang ke
Bandung.
perpustakaan.
Suprayitno*, Alfi Dinata, Rina Saraswaty,
2017. Upaya Meningkatkan Pelayanan
DAFTAR PUSTAKA
Pendidikan melalui Perancangan
Alfin Samuel, Mariana Wibowo, 2016. Gedung Perpustakaan di Universitas
Perancangan Interior Perpustakaan Medan Area. Program Studi Arsitektur,
Kota Surabaya. Program Studi Desain
Fakultas Teknik, Universitas Medan
Area, Indonesia.

Walikota ternate, 2017. Daftar standar


besarnya honorium/gaji/upah dan biaya
lain – lain dalam penyusunan
perencanaan/pelaksanaan kegiatan
satuan kerja perangkat daerah/unit kerja
dilingkungan pemerintah kota ternate.
Kota ternate.

Yusri Fahmi, 2013. Desain gedung


perpustakaan perguruan tinggi
antara fungsi dan nilai estetik.
Pustakawan Perpustakaan STAIN
Padang Sidimpuan: Padang.

Anda mungkin juga menyukai