Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH MANAJEMEN PERPUSTAKAAN

DAN KEARSIPAN

“Pengertian Manajemen, Prinsip


dan Fungsi Manajemen.
Karakteristik Perpustakaan
Perguruan Tinggi dan Sekolah”
Dosen Pengampu :
Vastha Vusvitha Hamzah

Oleh :
Kelompok 1
Hilmi Amarullah (191183)
Siti Thaharah (191174)
Safitiriyah (191180)
1.Pengertian
Manajemen
Berikut ini dipaparkan beberapa pandangan
mengenai pengertian manajemen, adalah :

1.Manajemen dipandang sebagai suatu proses mencapai tujuan organisasi yang telah
ditetapkan sebelumnya melalui interaksi sumber daya-sumber daya dan pembagian
tugas dengan profesional.
2.Manajemen dipandang sebagai upaya-upaya yang dilakukan orang untuk
pencapaian tujuan-tujuan organisasi melalui proses optimasi sumber daya manusia,
material dan keuangan.
3.Manajemen dipandang sebagai bentuk koordinasi dan pengintegrasian dari
berbagai sumber daya (manusia dan cara) untuk menyelesaikan tujuan-tujuan khusus
dan tujuan-tujuan yang berfariasi (umum).
4.Manajemen dipandang sebagai suatu bentuk kerja yang melingkupi koordinasi
sumber daya-sumber daya manusia-tanah, tenaga kerja, dan modal untuk
menyelesaikan target-target organisasi.
2. Prinsip Umum
Manajemen
1. Pembagian kerja (Division of Work)

2. Wewenang dan Tanggung jawab (Authority and


Responsibility)

3. Disiplin (Discipline)

4. Kesatuan Perintah (Unity of Command)

5. Kesatuan Pengarahan (Unity of Direction)

6. Subordinasi Kepentingan Perseorangan terhadap


Kepentingan Umum (Subordination of Individual Interest to
General Interest)

7. Penggajian Pegawai (Remunerasi)


2. Prinsip Umum
Manajemen
8. Pemusatan (Centralization)

9. Hirarki/Rangkaian Perintah (Chain of Command)

10. Ketertiban (Order)

11. Keadilan dan Kejujuran (Equity)

12. Stabilitas Masa jabatan dalam Kepegawaian (Stability of


Tenur of Personel)

13. Prakarsa (Inisiative)

14. Semangat Kesatuan semangat Korp (Esprit de Corp)


3. Fungsi Manajemen
1.Perencanaan

2. Pengorganisasian

3. Kepemimpinan

4. Penganggaran

5. Pengawasan
4. Karakteristik Perpustakaan
Perguruan Tinggi dan Sekolah
-Perpustakaan Sekolah
-Perpustakaan Perguruan Tinggi
Dasar pembentukkan perpustakaan sekolah di
Perpustakaan perguruan tinggi merupakan Unit
Indonesia adalah undang-undang Sistem Pendidikan
Pelaksana Teknis (UPT) perguruan tinggi yang
Nasional No. 2 Tahun 1989, yang isinya menyatakan
bersama-sama dengan unit lain yang
bahwa setiap sekolah harus menyediakan sumber
keberadaanya turut melaksanakan Tridarma
belajar (perpustakaan). Perpustakaan sekolah
Perguruan Tinggi dengan cara memilih,
merupakan unit pelayanan di dalam lembaga yang
menghimpun, mengolah, merawat, serta
keberadaannya membantu pencapaian dan
melayangkan sumber informasi kepada lembaga
pengembangan tujuan sekolah bersangkutan dalam
induk pada khususnya dan masyarakat intelektual
aspek edukatif dan rekreatif.Amanat UU RI No. 43
pada umumnya seperti dosen, mahasiswa, serta
tahun 2007 Bagian Ketiga tentang Perpustakaan
staff.
Sekolah/Madrasah

Anda mungkin juga menyukai