Anda di halaman 1dari 23

TIPS DAN TRIK PENGOLAHAN BAMBU

UNTUK FURNITURE DAN LAMINASI BAMBU

BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANG SDM KLHK

Tanggal 31 Agustus 2021


Oleh : MARZUNI
Ketua Kelompok Pengrajin Bambu “ROSSE BAMBU”
Dan Sekretaris Asosiasi Sentra Bambu “Sembada” Kabupaten Sleman

PRO GROWTH - PRO JOB


PRO POOR – PRO ENVIROMENTAL
PROFIL SINGKAT ROSSE BAMBU
Gentan RT 05 RW 19 Margoagung
Seyegan Sleman
0813-2888-6299, 0859-5165 -5156
wa.me/6281328886299
E-mail :rossebambu@gmail.com,
lincakgentan@gmail.com
Instagram : @bambusa3,
@rossebambu_id,
Facebook : rossebambu
Produk : Furniture bambu, Kerajinan
Bambu, Bambu Laminasi, Bambu
Awetan
Pasar Lokal dan Luar
Membuka Sekolah Pengrajin Bambu
Gratis bagi Kaum Dhuafa
SEKOLAH PENGRAJIN BAMBU
SEKOLAH
PEMBIBITAN
BAMBU
SEKOLAH
PENGAWETAN
BAMBU
SEKOLAH PRODUKSI
BAMBU
IMAGE TENTANG BAMBU ????

GULMA MISKIN
RUMAH
SARANG
HANTU
ULAR
SARANG TIKUS
EKSOTIK
JENIS BAMBU
BAMBU POTENSIAL UNTUK INDUSTRI:
▪B. tali: Gigantochloa apus
▪B. ampel: Bambusa vulgaris
▪B. betung: Dendrocalamus asper
▪B. wulung: Gigantochloa atroviolacea
▪B. suling: Schizostachyum iraten, S. silicatum
▪B. gendani/cendani: Phyllostachys aurea
▪B.Legi : Gigantochloa atter
▪B. surat/B.andong: Gigantochloa pseudoarundinacea
▪B. kuning: Bambusa vulgaris var striata
▪B.Tutul : bambusa Vaculata
▪B. Ori : Bambusa bambos
CARA MEMILIH BAMBU

• Pastikan Bambu Simpan di tempat


digunakan Untuk kering
Apa?
• Furniture
• Konstrusi
• Anyaman
• Pilih Bambu
Yang sehat
(Batang,
Rumpun)
KENDALA
Desain Monoton
Pengembangan Produk Konvensional
Proses Produksi Manual
Teknologi Sederhana
Kualitas Belum ada standarisasi
Bahan Baku produk
Alami, belum adanya
dukungan litbang
untuk pengembangan
bambu
TAHAPAN PRA PRODUKSI

PENGAWETAN BAMBU
PENGERINGAN BAMBU
PENGOLAHAN BAMBU
KENAPA BAMBU HARUS DIAWETKAN
• FAKTOR BIOTIK
• FAKTOR ABIOTIK
– JAMUR
• KELEMBABAN
– SERANGGA
• API
• CRACK/RETAKAN
• CUACA
CARA AGAR BAMBU AWET

• Ethung MONGSO, mongso IX dan XI


• Perendaman bambu dalam air
• Pemakaian bahan kimia
• Pengasapan/Pemanasan
• Pelaburan
• Perebusan
KENAPA BAMBU HARUS DIKERINGKAN

• TIDAK BERUBAH BENTUK


• KADAR AIR IDEAl Dibawah 15%
• TIDAK MUNCUL JAMUR
• WARNA LEBIH MENARIK
• Mudah di finishing
PRODUKSI

Bambu Bulat/Pole
Bambu Laminasi
BAMBU BULAT/POLE
Furniture
Konstruksi
Kerajinan
BAMBU LAMINASI
• Furniture
• Kerajinan
• Konstruksi
• RISET Perguruan
Tinggi
PENGERTIAN BAMBU LAMINASI
Produk Olahan
bambu dengan
cara merekatkan
potongan-
potongan dalm
panjang tertentu
menjadi beberapa
lapis yang
selanjutnya
dijadikan papan
atau dalam bentuk
balok
SOLUSI
• Buat produk yang berbeda
dan layak jual/layak pasar
• Buat perencanaan produk
• Dukungan Kebijakan yang
mendukung
pengembangan bambu
• Bibit bambu yang
berkualitas
• Kreatifitas dalam produk
• Gerakan bersama tentang
“Bambu” agar menjadi
solusi kondisi bangsa ini
TERIMAKASIH
Daftar Pustaka
▪ Studio Dodi mulyadi
▪ Morisco Bambu

BAMBU TUMBUH, BERKEMBANG, KUAT, LESTARI

Anda mungkin juga menyukai