Anda di halaman 1dari 41

NAMA : NOOR FATHIMAH

KELAS : XI-MIPA 2
ABSEN : 26
 1.
Alami

 2.
Buatan
Macam-macam kerajinan
bahan keras
 Kerajinan logam
 Kerajinan kayu
 Kerajinan bambu
 Kerajinan rotan
 Kerajinan Batu
 Kerajinan Kaca
BAMBU
KERAJINAN DARI BAMBU
(AIR MANCUR BAMBU)
PENGERTIAN BAMBU
Bambu adalah tanaman jenis rumput-rumputan dengan rongga dan ruas di batangnya.
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan: Plantae
(tidak termasuk): Angiospermae
(tidak termasuk): Monokotil
(tidak termasuk): Commelinids
Ordo: Poales
Famili: Poaceae
Upafamili: Bambusoideae
Superbangsa: Bambusodae
Bangsa: Bambuseae
Bambu Kuning (Bambusa vulgaris) Bambu Apus (Gigantochloa apus) BambuWulung (Gigantochloa
Di Jawa, Sumatera, Kalimantan, dan
Di Jawa atroviolacea)
Maluku
Di Jawa
Bambu Legi (Gigantochloa atter) Bambu Tutul (Bambusa maculata) salah satu
Di Jawa jenis bamboo
Di Jawa
AIR MANCUR KINCIR ANGIN

• Dapat dipasang pada interior


dan eksterior rumah, kantor,
apartemen, ruangan, kamar ,
taman,dekorasi wedding dll

• bahan : bambu
ukuran : 40× 30 cm/
menyesuaikan
AIR MANCUR TIK TOK
• Dapat dipasang pada interior
dan eksterior rumah, kantor,
apartemen, ruangan, kamar
, taman,dekorasi wedding
dll
• bahan : bambu
ukuran : 40× 30 cm/
menyesuaikan
AIR MANCUR
MINIMALIS/SEDERHANA

• Dapat dipasang pada


interior dan eksterior
rumah, kantor, apartemen,
ruangan, kamar ,
taman,dekorasi wedding
dll
• bahan : bambu
ukuran : 40× 30 cm/
menyesuaikan
AIR MANCUR TERACOTA

• Bahan :bambu dan teracota


kombinasi batu alam
ukuran :tinggi :1 meter
lebar :40cm
• Air mancur ini siap pakai
lengkap dengan mesin pompa
sehingga dicolokan listrik
langsung nyala.Dapat
ditempatkan untuk hiasan
interior maupun eksterior
AIR MANCUR BAMBU
FOUNTAIN

• Bahan :Bambu Dan Teraccota


Ukuran :35×30
Cm/Menyesuaikan
Ringan Sehingga Dapat
Diletakan Pada Meja Atau Rak
Kayu

• Air Mancur Sudah Lengkap


Dengan Mesin Pompa Dicolokan
Listrik Langsung Nyala.
FUNGSI BAMBU
 Mampu mencegah terjadinya erosi
dipinggiran sungai, longsor di bukit-bukit,
serta mampu “menangkap” debit air yang
cukup tinggi di hulu sehingga mencegah
terjadinya banjir
 Daun bambu bisa untuk bungkus makanan
seperti ba’cang
 Akar bambu dapat dijadikan hiasan-hiasan
unik
 Tunas bambu yang dinamakan rebung
uenaknya bukan main jika dimasak, apalagi
jika dimasak santan
 Lalu batang bambu mempunyai kegunaan
yang beragam sesuai jenis bambunya sendiri.
FUNGSI KERAJINAN AIR MANCUR BAMBU
UNSUR ESTETIKA DAN UNSUR ERGONOMIS
•Unsur Estetika

Keindahan adalah nilai-nilai estetis


yang menyertai sebuah karya seni.

Nilai-nilai keindahan (estetik) atau


keunikan karya seni memiliki prinsip:

 Kesatuan (unity)
 Keselarasan (harmoni)
 Keseimbangan (balance)
 Kontras (contrast)
•Unsur Ergonomis

Unsur ergonomis karya kerajinan


selalu dikaitkan dengan aspek fungsi
atau kegunaan.

Adapun unsur ergonomis karya


kerajinan adalah seperti berikut:

1. Keamanan (security)
2. Kenyamanan (comfortable
3. Keluwesan (flexibility)
MOTIF RAGAM
Motif ragam hias kerajinan bahan keras
PERAWATAN dan PENGEMASAN
 Dikemas dengan
menggunakan kotak kayu
agar waktu dikirim ke
konsumen tidak merubah
bentuknya dan tetap
terjaga keamanannya
 Mengganti airnya
setiap minggu atau 2
hari sekali
 Menyikat dengan sikat
yang lembut
 Mengontrol peralatan
dan bambunya
ANALISIS SWOT
KEKUATAN DAN KELEMAHAN PRODUK

 kekuatan:
-menggunakan sedikit biaya
-cara membuat mudah
-tradisional

 kelemahan:
-lambat
-kurang kuat
Analisis SWOT
3. Opportunities (Peluang)
 Besar potensi dalam usaha
 Banyak peminat

4. Threats (ancaman)
 Tigginya persaingan dalam penjualan tempat
air mancur bambu yang sekarang lebih
memicu dalam pembuatan dari bahan yg lebih
modern.
ASPEK PRODUKSI
 Produksi
- Sifat produksi yang terus – menrus atau berdasarkan jumlah pesanan
- Jenis dan mutu produk mempertimbangkan ketahanan lama tidaknya produk
tersebut, mutu, dan sifat permintaan konsumen terhadap produknya
- Jenis produknya, dengan meneliti terlebih dahulu lokasi, volume produksi,
musiman atau sepanjang masa
- Pengendalian proses produksi
 Bahan baku
Bahan langsung, bahan yang membentuk suatu kesatuan yang tidak
terpisahkan dari produk jadi
ASPEK KEUANGAN
 Sumber Internal
 Sumber Eksternal
 Proyeksi atau rancangan uang
ASPEK ORGANISASI
 Tenaga Kerja
- Upahan
- Keluarga
ANALISIS BEP
 BEP Produksi = 4.000.000
200.000
= 20 produk

 BEP Harga = 4.000.000


40 produk
= 100.000/produk
Video pembuatan
Kesimpulan
kerajinan bahan keras memiliki jenis yang bermacam-macam
sesuai dengan bahan. Serta memiliki unsur,motif dan fungsi
yang beragam sehingga dapat menghasilkan berbagai macam
produk yang memicu untuk membentuk peluang usaha
kerajinan bahan keras.
Saran
 Keinginan Dalam membuka usaha kerajinan bahan keras
hendaknya dijadikan sebagai peluang wirausaha yang tentunya
akan menambah minat dan rasa cinta masyarakat Indonesia
terhadap produk dalam negeri.
Referensi
 http://sarungpreneur.com/inilah-kerajinan-dari-bahan-keras-yang-harus-kamu-
ketahui/
 : http://zhahab.blogspot.com/2013/12/membuat-berbagai-kerajinan-tangan-
dari.html
 https://zarnellyzulkifli.wordpress.com
 www.indonetwork.co.id
Wassalamu’alaikumWrWb

Anda mungkin juga menyukai