Anda di halaman 1dari 2

BAB V

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Berdasarkan Penyebaran Kuesioner yang dilakukan pada 30 ibu hamil yang berada di UPTD
Puskesmas Kampung Besar Kota tahun 2019, hasil penelitian di sajikan dalam bentuk tabel.

5.1.Data Khusus

5.1.1 Pengetahuan Responden Mengenai Fungsi Manfaat Buku KIA

Tabel 5.1

Distribusi Frekuensi Pengetahuan Ibu Hamil tentang Fungsi Manfaat Buku KIA

Di UPTD Puskesmas Kampung Besar Kota

No Indikator Jumlah Presentasi %


skor
1 Komplikasi kehamilan terjadi karena ibu 15 75%
hamil tidak memanfaatkan Buku KIA
Sepenuhnya
2 Penyebab terjadinya komplikasi pada 17 85%
ibu hamil adalah kurang dalam
penggunaan Buku KIA
3 Pemanfaatan Buku KIA bagian dari 17 85%
asuhan kebidanan yang meminimaliskan
terjadinya komplikasi-komplikasi
sebagai upaya kehamilan berlangsung
normal.
4 Buku KIA merupakan Buku wajib yang 19 95%
berisi informasi bagi ibu dan anak
5. Buku KIA dapat meningkatkan tingkat 17 85%
pengetahuan ibu hamil tentang
pemerikasaan kehamilan,imunisasi dan
pemilihan alat kotrasepsi
Rata- Rata 85%

Berdasarkan tabel distribusi frekuensi menunjukan bahwa Gambaran pengetahuan ibu hamil
tentang fungsi pemanfaatan Buku KIA Di Desa Kambesko untuk variabel pengetahuan ibu
hamil pada tabel 5.1 dari 30 responden yang di teliti di dapatkan bahwa presentasi jumlah
skor sebesar 85% yang berdasarkan skala guttman termasuk dalam kriteria berperan.jawaban
responden terbanyak pada kriteria pengetahuan yaitu dengan jawaban yang tertinggi yang
terdapat pada indikator Buku KIA merupakan Buku wajib yang berisi informasi bagi ibu dan
anak yaitu sebanyak 19 orang (95%)
5.1.2. Peran Responden dalam Mendeteksi secara Dini adanya gangguan atau masalah ibu
hamil.

Tabel 5.2

Frukuensi pengetahuan ibu hamil tentang mendeteksi adanya gangguan atau masalah
ibu hamil Di desa kambesko 2020.

No INDIKATOR Jumlah Presentasi%


skor
1 Kurangnya ibu memeriksa 16 80%
kehamilan ketenaga medis
2 jumlah anak kurang dari 2 tahun 18 90%
dapat membahayakan kehamilan
3 Tekanan darah tinggi dapat 19 95%
menyebabkan kematian bagi ibu dan
janin
4 Usia 20 sampai 35 tahun adalah usia 16 80%
yang tepat bagi ibu hamil
5 Ibu hamil merasa tidak aman 17 85%
memeriksa kehamilaan pada tenaga
kesehatan
Rata -rata 86%

Berdasarkan tabel distribusi frekuensi menunjukan bahwa pengetahuan ibu hamil tentang
mendeteksi adanya gangguan atau masalah ibu hamil di Desa Kambesko untuk variabel
pengetahuan ibu hamil pada tabel 5.2 dari 30 responden yang di teliti,di dapatkan bahwa
presentasi jumlah skor terbesar 86% yang berdasarkan skala guttman termasuk dalam kriteria
berperan. Jawaban responden terbanyak pada kriteria berperan yaitu dengan jawaban
tertinggi terdapat pada indikator Tekanan darah tinggi dapat menyebabkan kematian bagi ibu
dan janin yaitu sebanyak

Anda mungkin juga menyukai