Anda di halaman 1dari 3

Sandi Firmandani

1601835

SILABUS

Nama Sekolah : SMK Negeri


Paket Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan (C3)
Mata Pelajaran : Pemeliharaan Kelistrikan Kendaraan Ringan
Kelas/Semester : XI/Genap
Alokasi Waktu : 3 X 45 Menit JP

K1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


K2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung- jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun,
responsif dan pro-aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
K3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
K4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Waktu
3.3 Menerapkan cara pera Indikator Kognitif (Tingkat Aplikas
watan sistem starter (kon i)
vesional). Pengertian sistem starter konvesional
dijelaskan.
4.3 Merawat secara
Komponen utama sistem starter
berkala sistem stater
konvesional disebutkan.
(konvesional).
Fungsi komponen utama sistem starter
konvesional:
Fungsi baterai dijelaskan.
Fungsi ignition switch dijelaskan.
Fungsi relay dijelaskan.
Fungsi motor starter dijelaskan.
Komponen utama motor starter
konvesional disebutkan.
Fungsi komponen motor starter
konvesional:
Fungsi komponen magnetic switch
dijelaskan.
Fungsi komponen plunyer
dijelaskan.
Fungsi komponen armature
dijelaskan.
Fungsi komponen commutator
dijelaskan.
Fungsi komponen brush
dijelaskan.
Fungsi komponen brush holder
dijelaskan.
Fungsi komponen drive lever
dijelaskan.
Fungsi komponen yoke dijelaskan.
Fungsi komponen field coil
dijelaskan.
Fungsi komponen starter clutch
dijelaskan.
Fungsi komponen pinion gear
dijelaskan.
Cara kerja sistem starter konvesional:
Pada saat ignition switch posisi
“ON” dijelaskan.
Pada saat ignition switch posisi
“ST” dijelaskan.
Pada saat ignition switch posisi
kembali “ON” dijelaskan.
Cara kerja komponen motor starter
konvesonal:
Cara kerja komponen magnetic
switch dijelaskan.
Cara kerja komponen plunyer
dijelaskan.
Cara kerja komponen armature
dijelaskan.
Cara kerja komponen commutator
dijelaskan.
Cara kerja komponen brush
dijelaskan.
Cara kerja komponen brush holder
dijelaskan.
Cara kerja komponen drive lever
dijelaskan.
Cara kerja komponen yoke
dijelaskan.
Cara kerja komponen field coil
dijelaskan.
Cara kerja komponen starter
clutch dijelaskan.
Cara kerja komponen pinion gear
dijelaskan.
Prinsip kerja sistem starter
berdasarkan kaidah tangan kiri
Fleming dijelaskan.
Prinsip kerja sistem starter
berdasarkan hukum medan
elektromagnetik dijelaskan.
Cara melakukan langkah perawatan
sistem starter dijelaskan.
Cara melepas motor starter dari
engine:
Cara melepas klem positif
baterai dijelaskan.
Cara melepas kabel yang
terhubung dengan magnetic
switch dijelaskan.
Cara melepas 2 buah baut
pengikat motor starter
konvesional dijelaskan.
Cara membongkar komponen
motor starter konvesional:
Cara melepas kabel terminal C
motor starter konvesional
dijelaskan.
Cara melepas magnetic switch
dijelaskan.
Cara melepas 2 baut panjang
motor starter konvesional
dijelaskan.
Cara melepas snap ring
dijelaskan.
Cara melepas brush dan brush
holder dijelaskan.

Anda mungkin juga menyukai