Anda di halaman 1dari 3

Nama SOP : Pembelian dan Instalasi Aplikasi Baru

Tujuan  Prosedur ini bertujuan untuk menjelaskan langkah


pembelian dan instalasi aplikasi baru pengembang luar
(aplikasi dari pihak eksternal).

Panduan Kebijakan  Pembelian dan instalasi aplikasi baru mengacu pada


prinsip user-friendly, mudah diintegrasikan dengan
aplikasi lain yang sudah ada; dan membuat proses
bisnis menjadi lebih cepat dilakukan.

 Setiap karyawan dilarang melakukan instalasi aplikasi


dari pihak eksternal di laptop atau PC kantor tanpa
pemberitahuan terlebih dahulu kepada pihak IT.

 Setiap pembelian aplikasi juga harus yang original


(bukan bajakan).

Prosedur 1. User menyampaikan informasi kepada team IT tentang


rencana membeli aplikasi baru yang dibutuhkan.
Aplikasi baru dibeli dari pihak eksternal.

2. Team IT melakukan pengecekan requirement atau


kebutuhan sistem untuk instalasi aplikasi baru tersebut.
Team IT juga mengecek kemampuan integrasi aplikasi
ini dengan aplikasi lainnya. Team IT juga mengecek
apakah aplikasi aman bagi sistem sekuriti internal IT
kantor.

3. Team IT menyiapkan sumber daya IT yang diperlukan,


agar proses instalasi aplikasi baru bisa berjalan dengan
lancar.

4. Team IT melakukan instalasi aplikasi baru sesuai dengan


setting dan requirement yang dibutuhkan.

Form yang  Form Permintaan Pembelian dan Instalasi Aplikasi Baru


Diperlukan
Dokumen A

Alur Kerja (Flowchart) Dokumen yang


Dibutuhkan

Mulai

User menyampaikan informasi pembelian dan Form Permintaan


instalasi aplikasi IT baru yang dibutuhkan Instalasi Aplikasi Baru

Team IT melakukan persiapan untuk memastikan


aplikasi bisa diinstal dalam sistem jaringan
internal

Team IT melakukan instalasi aplikasi baru yang


dibeli dari pihak eksternal.

Selesai

Form Permintaan Install Aplikasi Baru


Yth. Departemen IT

Bersama ini kamu mengajukan permintaan install aplikasi baru dari pihak developer
luar dengan rincian sebagai berikut.

Jenis Aplikasi :

Sarana IT yang dibutuhkan (system requirement) :

Demikian permintaan ini kami ajukan dan kami ucapkan terima kasih atas kerja
samanya.

Hormat saya,

TTD

User/Manajer

Anda mungkin juga menyukai