Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL USAHA

ALMA SABUN
(Pencuci Piring, Pewangi Pakaian, Pencuci Tangan, Detergen)

:
PROPOSAL USAHA

A. DATA USAHA

Nama Perusahaan : ALMA SABUN


Bidang Usaha : KESEHATAN
Jenis Produk : SABUN PENCUCI TANGAN, PENCUCI PIRING, PEWANGI, DETERGEN
Slogan Usaha : “Kebersihan Kesehatan Yang Utama”

B. DASAR PEMIKIRAN

Menciptakan peluang usaha dibidang kesehatan merupakan salah satu


bentuk usaha yang potensial dalam rangka pendapatan laba yang besar, salah
satunya kuliner berbentuk jajanan ringan yang bisa mendapatkan sebuah nilai
potensial keuntungan di lingkungan perkotaan, pedesaan maupun lingkungan
kampus. Kebutuhan akan kesehatan disaat pandemik saat ini sangat meningkat,
terutama menciptakan kebersihan untuk menghindari tertularnya virus covid’19.
Dengan melihat peluang tersebut maka saya tertarik untuk mendirikan
usaha dibidang kesehatan yaitu produk sabun yang memiliki ciri khas yang berbeda
dengan produk sabun yang lain. Produk yang akan saya tawarkan adalah sejenis
sabun pencuci piring, pencuci tangan, detergen, dan pewangi. Adapun Usaha ini
saya namakan ALMA SABUN.

C. TUJUAN

1. Menciptakan lapangan kerja sendiri


2. Memiliki penghasilan sendiri
3. Mengurangi tingkat pengangguran dengan membuka cabang di beberapa lokasi

D. DETAIL PRODUK (bahan baku dan alat)

A. SABUN PENCUCI PIRING


NO NAMA BARANG
1 NaCl
2 EDTA
3 Texaphon
4 Aquades
5 Parfum Aroma lemon
Gelas Ukur
B PEWANGI
NO NAMA BARANG
1 Biang Parfum
2 methanol 99,88%
3 Fixatilode
4 Aquades
5 Pewarna Makanan
6 Gelas Ukur

C PENCUCI TANGAN
NO NAMA BARANG
1 Aquades
2 Texaphon
3 Garam dapur
4 Minyak Lemon
5 pewarna Makanan
6 Gelas Ukur

D DETERGEN
NO NAMA BARANG
1 Texaphon
2 Sodium Sulfat
3 Asam Sitrat
4 NaCl
5 Ambitol
6 Pewarna Makanan
7 parfum
8 Cuka
9 Air
10 Gelas Ukur

E. PASAR dan STRATEGI PEMASARAN

1. Target pasar
Target Pasar terutama adalah Warga Yayasan Al-Muawanah Tasikmalaya, yitu guru,
siswa, orang tua siswa, serta seluruh masyarakat yang berdomisili disekitar Jl.
Inpres Gunung Payung Ciheras Sukanagara.
Berdasarkan survei yang saya lakukan, disekitar Jl. Inpres Gunung Payung Ciheras
Sukanagara belum ada usaha yang menjual produk yang sama.
Dalam jangka panjang saya yakin usaha ini berpotensi untuk dikembangkan
dan dibuka cabang ditempat yang berbeda.

2. Strategi Pemasaran
 Bermitra dengan Warga yayasan Al-Muawanah Tasikmalaya
 Bermitra dengan sekolah-sekolah yang ada di sekitar Kab Tasikmalaya
 Bermitra dengan agen-agen
 Promosi akan dilakukan melalui jaringan social media
(Facebook, Twitter, IG, Website, Tiktok, dll).
 Komitmen pelayanan kami adalah; “Melayani Sepenuh Hati dengan
Kebrsihan Yang Hakiki”

F. ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA

Untuk menjalankan usaha ini k e l o m p o k k a m i akan mengolah dalam


proses produksi dan pemasaran.

G. BIAYA PRODUKSI DAN KEBUTUHAN MODAL

RENCANA ANGGARAN BELANJA (RAB)


PEMBUATAN SABUN

A. BAHAN
N
o Nama Barang Volume Satuan harga Jumlah
1 Texapon 10 Kg 55000 550000
2 NaCl 10 Kg 25000 250000
3 Natrium Sulfat 10 Kg 13000 130000
4 EDTA 10 Kg 45000 450000
5 Pewangi 10 Botol 35000 350000
6 Ambitol 10 Liter 35000 350000
7 Aquades 10 Galon 75000 750000
  JUMLAH       2830000

B. ALAT

N Nama barang Volume Satuan harga Jumlah


o
1 Botol 1000 pcs 3000 3000000
2 Label 1000 pcs 500 500000
3 Gelas Ukur 4 pcs 5000 20000
4 Kocokan telur 1 pcs 10000 10000
   JUMLAH       3530000

C. BIAYA PERCOBAAN

Rp 1,000,000

TOTAL A+B+C 7360000

Proyeksi Pendapatan dan Biaya


No ITEM VOLUME JUMLAH TOTAL
1 Penjualan
Penjualan per bulan (25 hari) 1000 Buah 12.000 Rp 12.000.000
2 Biaya Produksi Rp 7.360.000
3 Keuntungan Rp. 4.640.000

H. KESIMPULAN

Proposal ini layak untuk dibiayai karena dari sisi analisis pengembangan usaha serta
peningkatan potensi usaha dapat lebih cepat untuk berkembang serta dari prospek
keuangan cukup menguntungkan dan memiliki prosfek pasar yang baik.

Anda mungkin juga menyukai