Anda di halaman 1dari 18

SUMMARY

TOEFL Grammar Part 1 - Pronoun, Noun, Articles, Adjective, Comparison Degree

PRONOUN
Applied Grammar for TOEFL PBT

Pronoun = kata ganti

Subject Pronouns
● Singular : I, she, he, it
● Plural : you, we, they

Objek Pronouns
● SIngular : me, her, him, it
● Plural : you, us, them

Saat menyebutkan subjek atau objek yang bukan merujuk pada orang, kita akan menggunakan kata
benda. Kata benda ini pasti dimiliki seseorang, karena itu, ada ​possessive pronoun.​ DImana
possessive pronoun​ ini menyatakan kepemilikan.

Possessive Pronoun = tidak perlu menyebutkan bendanya


● Singular : mine, hers, his, its
● Plural : yours,ours, theirs

Possessive Adjectives = +noun


● Singular : my, her, his, its
● Plural : your, our, their
Example : my education

REFLEXIVE PRONOUN

● Singular : myself, herself, yourself, itself, himself, herself, oneself


● Plural : ourselves, yourselves, themselves
Perbedaannya terletak pada ​-self​ dan ​-selves
Fungsi Reflexive Pronoun itu sendiri adalah digunakan untuk menyatakan sesuatu yang dilakukan
untuk dirinya sendiri.

Example:
● Adam gave himself a spanking new motorbike as a birthday present​.
-> (Adam membeli sepeda dari dan untuk dirinya sendiri)
● The government's new regulations are for the benefit of the people themselves
-> themselves disini menyatakan “only them”. Jadi tidak harus untuk melakukan sesuatu
sendiri, tapi bisa juga untuk manfaat masyarakat itu sendiri .
IMPERSONAL PRONOUN: ONE
Impersonal pronoun tidak lagi merujuk kepada siapa, apakah dia he laki laki atau she
perempuan , namun juga refer ke anyone atau siapapun. jadi impersonal disini merujuk pada
siapapun.

Example:
● One Should take care of ​one’s​ health
(siapapun sebaiknya menjaga kesehatan diri sendiri. karena kita menggunakan one
sebagai siapapun, maka andai kata kita menggunakan possessive adjectives, kita
bisa menggunakan his or her, seperti:
● One should take care of ​his or her​ health
● You​ should take care of ​your​ health

IMPERSONAL PRONOUN: IT

Impersonal pronoun ini salah satu yang paling sering keluar di TOEFL. “​It” ​tidak hanya merujuk pada
kata benda, namun juga apapun.

Example:
● It ​was a lovely afternoon.​ It’s ​drizzling.
● It’s ten past twelve. it was June 16th.
● It’s only one kilometer from my house.
● Don’t be scared. It’s only a mouse.
It disini tidak merujuk pada siapapun, tapi ingat bahwa setiap kalimat harus ada S P O, dan It
disini sebagai pengganti S.

PRONOUN
Exercise of Pronoun in Sentences Pattern
1. When water freezes in the cracks of rocks, ……….. expands, causing the rocks to break
apart.
a. it
b. but
c. then
d. and

Pembahasan:
When merupakan conjunction yang berarti akan menggabungkan kalimat satu dengan
kalimat dua. Pada kata setelah “when” ada “water”, dimana “water” disini sebagai subjek dan
“freezes” sebagai predikat. berarti, setelah tanda koma pada kata “rocks”, dilanjutkan
dengan subjek lagi. Untuk pengganti “water” bisa menggunakan “it”. Maka, jawaban adalah
A. it

2. Using many symbols makes ​……….​ to put a large amount of information on a single map.
a. possible
b. it possible
c. it is possible
d. that possible

Pembahasan:
Pada kalimat awal, menggunakan V+ing atau yang disebut gerund dan gerund bisa
berfungsi sebagai noun dan noun dapat berfungsi sebagai subjek. setelah subjek, diikuti
dengan predikat. sedangkan “makes” sudah ada sebagai predikat. yang selanjutnya dapat
diikuti dengan objek. pada pilihan jawaban, terdapat kata “possible” dimana “possible” ini
merupakan kata sifat. dengan kalimat yang ada “make” dan diikuti dengan adjective, cukup
ditambahkan objek di antara keduanya. Jadi, pronoun yang digunakan adalah “it”. Maka,
jawabannya adalah ​B. it possible

3. Pansies can be cultivated easily in home gardens, but ​………… plenty of water and not
too much sun.
a. to require
b. they require
c. required
d. requiring

Pembahasan:
“Pansies” merupakan subjek, diikuti dengan “can be cultivated” sebagai predikat. Terdapat
“but” sebagai conjunction. Ada pola yang terlihat S P, but. Setelah kata “but” harus
dilanjutkan dengan subjek dan predikat. Dapat dilihat subjek awal adalah “pansies” dalam
bentuk plural. Maka, pronoun yang dibutuhkan adalah dalam bentuk plural juga. Maka,
jawabannya adalah ​B. they require

PRONOUN
Exercises of Pronoun in Error Recognition SC07AGT0101VLP3 Pronoun

1. Researchers at the University of Colorado

NOUN
Applied Grammar for TOEFL PBT

Noun adalah kata benda. Dapat diletakan di sebelum atau sesudah verb. Jika sebelum,
berati subjek, jika letaknya setelah verb, maka objek.
Letak Noun
a. Setelah Verb
b. Sebelum Verb
c. Setelah Determiners
NOUN DERIVED

Ada berbagai benda-benda abstrak yang memiliki imbuhan. Beberapa kata-kata tersebut
jika ditambahkan dengan imbuhan seperti di bawah ini, maka akan membentuk suatu kata
benda.

-ION, -TION collection, confusion, correction


-ANCE attendance, difference
-ER, -OR actor, practitioner, engineer
-URE, -TURE failure, furniture, mixture
-AGE carriage, package, marriage
-Y, -ERY delivery, discovery, boundary
-SHIP leadership, relationship
-TH, -HT warmth, depth, height, weight
-​RESS actress, waitress, stewardess
-ING cleansing, painting, swimming
-​UM, -IA bacteria, referendum, sanitarium
-​ISM idealism, communism, narcisism
-​GY, -HY technology, biology, geography
-​MENT a​greement, appointment
-NESS carelessness, clearness, goodness
-IST, -ANT ​typist, applicant, merchant
-AL arrival, approval, proposal
-ITY creativity, relativity, ability
-HOOD brotherhood, neighborhood
-IAN historian, librarian, veterinarian
-​EE employee, interviewee

IRREGULAR PLURAL NOUNS


Plural pada umumnya diikuti huruf “S” pada akhir kata benda. Namun, irregular ini tidak
diikuti dengan huruf “S”, tapi mengubah suatu kata. seperti:
man – ​men child – c​ hildren foot – ​feet mouse – m ​ ice

Jika itu berakhiran “o” pada suatu kata, maka ada beberapa yang menambahkan “e”, dan
ada juga yang tidak perlu menambahkan “e”, seperti:
heroes potatoes tomatoes echoes
photos kilos pianos zoos
mosquitoes/mosquitos volcanoes/volcanos tornadoes/tornados zeroes/zeros

Lalu, jika suatu kata berakhir dengan huruf “f”, ada beberapa kata yang secara otomatis
berganti “ve”, namun ada juga yang tetap menggunakan huruf “f” seperti:
calf – c​ alves knife – ​knives leaf – ​leaves life –​ lives
​ eliefs
belief – b chief – c​ hiefs cliff – c​ liff roof – r​ oofs

Beberapa kata benda dipinjam dari bahasa asing dan memilih bentuk plural asing.
criterion – c​ riteria phenomenon – ​phenomena
cactus – c​ acti appendix –​ appendices
formula – ​formulae analysis – ​analyses
​ acteria
bacterium – b ​ edia
medium – m

NONCOUNTABLE NOUN
Noncountable noun akan selalu dianggap sebagai kata singular noun.

• KESATUAN BENDA SEJENIS baggage, clothing, equipment, food, etc​.


• ZAT CAIR water, coffee, tea, milk, oil, soup, gasoline, blood, etc.
• ZAT PADAT ice, bread, cheese, meat, gold, paper, wool, etc.
• ZAT GAS steam, air, oxygen, nitrogen, smoke, pollution, etc.
• PARTIKEL rice, chalk, corn, dirt, dust, salt, sand, sugar, wheat, etc.

• BENDA-BENDA ABSTRAK beauty, confidence, courage, education, fun, etc.


• BAHASA Arabic, Chinese, English, Spanish, etc.
• BIDANG STUDI communication, chemistry, literature, mathematics,
etc.
• HOBI & REKREASI basketball, soccer, badminton, chess, etc.
• AKTIVITAS SEHARI-HARI driving, studying, swimming, traveling, walking, etc.
• FENOMENA ALAM weather, dew, fog, heat, humidity, lightning, rain, etc.
NOUN
Exercises of Noun in Sentences Pattern

1. __________dates from the end of the eighteenth century.


(A) The modern circus
(B) That the modern circus
(C) While the modern circus
(D) The modern circus that

Pembahasan:
“​dates from”​ adalah satu kesatuan yang berarti bercikal atau bermula. Sebelum kata
“bermula”, kita membutuhkan subjek. Untuk “circus”, membutuhkan determainer berupa
article​ yaitu ​a, an​ atau ​the. M
​ aka, jawabannya adalah ​A. The modern circus.

2. In 1961, the entertainer Chubby Checker introduced a __________ to New York’s


rock ’n‘ roll fans.
(A) new dance, the twist
(B) twist, was the new dance
(C) twist, the new dance that
(D) new dance is the twist

Pembahasan:
Chubby Checker adalah subjek, diikuti “introduced” sebagai predikat. Maka, dibutuhkan
objek untuk melengkapi kalimat. untuk pilihan B dan D adalah salah karena terdapat
predikat berupa “was” dan “is” disana. Untuk pilhan C, terdapat kata “that” dan “that”
diikuti dengan kata ​verb a​ tau to-be.​ Namun pada soal, dilanjutkan dengan kata “to”
sehingga tidak benar. Maka, jawabannya adalah ​A. new dance, the twist

3. Possibly the greatest advance in __________materials came with the invention of a


cheap way to make steel.
(A) bridge-building
(B) building of bridges
(C) building a bridge
(D) bridges are built

Pembahasan:
Possibly adalah bentuk keterangan dengan “the greatest advance” adalah subjeknya.
Sedangkan “in” merupakan preposition yang biasanya diikuti dengan noun. Disini ada
penggunaan bentuk kata benda tapi berasal dari bentuk kata kerja. Maka, jawabannya
adalah ​A. bridge-building

NOUN
Exercises of Noun in Error Recognition
1. Criminal contempt, ​committed​ in the ​presence
A B
of the court, may ​consist​ of disorderly behavior,
C
disrespectful​, or disobedience of a judge’s
D
orders

Pembahasan:
Terdapat conjunction “or” pada kalimat di atas, sehingga menghubungkan beberapa bentuk
​ a​n “disobedience”​ , “​disrespectful”​ adalah
noun. Di antara ​“behavior”, “disrespectful”, d
satu-satunya yang bukan merupakan bentuk noun. Maka, jawabannya adalah ​D.

2. Sea turtles date back 100 million ​year​ and are the
A
only ancient​ sea reptiles ​to survive​ the ​present
B C D
day.

Pembahasan:
100 million adalah bentuk plural. Sehingga seharusnya “​years”​ . Maka, jawabannya adalah ​A.

3. Flower​ have long ​been cultivated​ and bred for


A B
their ​beauty​ and their ​fragrance​.
C D

Pembahasan:
Kalimat di atas membahas kalimat dengan benda plural. Sedangkan “​flower”​ berbentuk
singular​. Maka, jawabannya adalah ​A.

ARTICLES
Applied Grammar for TOEFL PBT

INDEFINITE AND DEFINITE


Articles disini merupakan salah satu penggunaan ​a, an, ​dan, ​the​ yang digunakan untuk
mencirikan sebuah kata benda.

Contoh :
• A​ banana is yellow. (Singular Count)
Kita bisa menggunakan “​a​” ketika menyatakan bahwa pisang yang kita maksud adalah
satu.
• Bananas are yellow. (Plural Count)
Tidak memerlukan ​article​ ketika itu adalah kalimat ​plural.
Contoh lain, ​fruit.
• Fruit is good for you. (Noncount)
• I ate s​ ome ​fruit. (Noncount)
Fruit​ adalah benda uncountable. Sehingga jika itu banyak, tidak memerlukan tambahan
“s” dibelakang kata. Namun, pemakaian ​article p​ ada fruit bisa menggunakan “​some​”.

Selanjutnya, ada penggunaan “​the”​ , yang artinya penggunaan yang sudah pasti.
• Thank you for ​the​ banana. (Singular Count)
• Thank you for ​the b
​ ananas. (Plural Count)
• Thank you for ​the f​ ruit. (Noncount)

EXPRESSION OF QUANTITY

COUNTABLE NONCOUNTABLE
- Many - Much
- A few/ Few - A little / Little
- A number of - A great deal of
- Several

USING “OF” IN QUANTITY


• MOST + NONSPECIFIC NOUN
• Most books​ are interesting.

• MOST + OF + SPECIFIC NOUN


​ f my​ books are in English.
• Most o
​ f the​ books on that table are mine
• Most o

• OTHER QUANTIFIERS:
• all, some, any, many, few, a few, several, both, two, one, much, a little, little.
• CAN BE BOTH: ​a lot of, lots of, a couple of, plenty of, a number of, ​dan ​a great deal of.
• I’ve read a lot ​of books.​ (NONSPECIFIC)
​ f these books.​
• I’ve read a lot o (SPECIFIC)

ONE, EACH, AND EVERY

One, each da​ n ​every​ untuk menyatakan ​singular.​ Contoh:


• One​ student was late to class.
• Each​ student has a schedule.
• Every ​student has a schedule.

Boleh menggunakan “​of”​ jika memiliki spesifik​ noun.​ Contoh:


​ as late to class.
• ​One of the students w
• Each of the students​ has a schedule.
• Every one of the students ​has a schedule.

FORMS OF OTHER
“Other”​ tidak hanya berarti “yang lain”, namun memiliki banyak kegunaan.
Other harus diikuti dengan plural noun. Namun jika “others”, tidak perlu diikuti dengan
plural noun. Sedangkan ​another​ bisa keduanya.

​ isa berarti saling, selang, dll. tergantung kalimat yang merujuk pada apa.
“Other” b

Seperti contoh:
• The students in the class come from many tribes. One of the students is from Padang.
Another student is​ from Pontianak. ​Another is​ from Ambon. ​Other students​ are from
Jawa. ​Others are​ from Sunda.
• I have three books. Two are mine. ​The other book is​ yours. (​The other is​ yours)
• I have three books. One is mine. ​The other books are​ yours. (​The others are​ yours)
• ​We write to ​each other​ every week.
• We write to ​one another​ every week.
• Please write on e​ very other ​line.
• I see her e​ very other ​week.
• I will be here for ​another​ three years.
• I need​ another​ ten thousand rupiahs.
​ nother t​ en kilometers.
• We drove a
ARTICLES
Exercises of Articles in Sentences Pattern

1. The ancient Hopewell people of North America probably cultivated corn and
________ crops, but hunting and gathering were still of critical importance in their
economy.
(A) another
(B) the other’s
(C) other
(D) other than

Pembahasan:
Pilihan ​another​ hanya bisa diikuti dengan ​singular noun​. PIlihan ​the other’s​ menunjukkan
kata ​possessive adjective. S​ edangkan ​other that ​ adalah pilihan yang salah karena kalimat di
atas tidak sedang menunjukkan perbandingan. Maka, jawabannya adalah ​C. other.

2. In copper engravings and etchings,________ caused by the edges of the plate is


clearly visible on the paper.
(A) the impression is
(B) if the impression
(C) impressions
(D) the impression

Pembahasan:
​ erupakan kata keterangan. Setelah keterangan ada
In copper engravings and etchings, m
tanda koma, maka dibutuhkan subjek sebagai pelengkap. Maka, jawaban yang paling tepat
adalah ​D. the impression.

3. ________ executive and administrative authority in the United States government


rests with a President who is elected for a four-year term.
(A) That the
(B) The
(C) It is the
(D) There is the

Pembahasan:
​ aka, jawabannya
Pada awal kalimat, yang dibutuhkan sebelum subjek adalah ​determiners. M
adalah ​B. The.

ARTICLES
Exercises of Articles in Error Recognition

1. In 1987, the ​states of​ ice cream in the United


A
States ​amounted​ to ​fifteen quarts​ per year for
B C
every persons​ in the country.
D

Pembahasan:
Kata “​every”​ tidak bisa diikuti dengan bentuk ​plural. ​Maka, jawabannya adalah ​D.

2. The ​Dinee,​ a Native American ​people​ of the


A
southwestern US, were ​once​ semi-nomadic
B
hunters who ​practiced​ a ​few​ agriculture.
C D

Pembahasan:
Penggunaan kata “​a few”​ untuk countable. Sedangkan ​agriculture​ merupakan hal yang tidak
bisa dihitung. Maka, jawabannya adalah ​D.

3. Sodium is ​of one​ the few metals ​that​ will


A B
burn when​ heated ​in air​.
D C

Pembahasan:
Pada pilihan A, didahului dengan kata “​of”​ yang seharusnya “​one​”. Maka, jawabannya
adalah ​A.

ADJECTIVE & ADVERB


Applied Grammar for TOEFL PBT

ADJECTIVE

Adjective adalah sebuah kata sifat. Kata sifat adalah sesuatu yang digunakan untuk
menerangkan suatu benda.

Opinion Adjectives
• General : ​good, bad, beautiful, e​ tc
• More Specific : ​comfortable, clean, expensive, ​etc

Descriptive Adjectives
• Size : ​small, big​, etc
• Age : ​old, young, ​etc
• Shape : ​round, square, ​etc
• Color : ​green, red, golden, ​etc
• Origin : ​American, Japanese,​ etc
• Material : ​leather, metal, plastic, ​etc
• Purpose : ​walking ​(stick), ​swimming (​ pool)

KINDS OF ADJECTIVE

Namun, ada juga adjective yang tidak sekedar general adjective atau descriptive adjective.
Ada juga dalam bentuk ​Ving atau ​V3​. Adjective ini dinamakan Participial Adjective.
Participial Adjective adalah terkait dengan bagaimana kita bisa mengetahui ada kata sifat
yang memberikan makna secara aktif maupun pasif. Seperti contoh:

• It is a ​confusing ​problem.

• They are ​confused​ students.

• The building opposite to the bank is a ​two-story shop.​

• The ​five-bedroom bungalow​ has been mortgaged to the bank

• The passengers are allowed to smoke only in the ​smoking compartment​.

DERIVED ADJECTIVE

• -IVE imaginative, creative, active


• -OUS dangerous, suspicious, famous
• -FUL beautiful, powerful, skillful
• -LESS jobless, homeless, powerless
• -Y wealthy, hairy, healthy
• -LY friendly, monthly, daily, costly
• -ABLE reasonable, adaptable, degradable
• -ISH reddish, childish, yellowish
• -AL astronomical, economical
• -IC basic, sympathetic, automatic
• -FIC scientific, specific
• -RY sanitary, observatory, imaginary
• -NT urgent, violent, different

ADVERB
LETAK ADVERB
1. Setelah VERB
2. Sebelum VERB
3. Di awal kalimat
4. Sesudah NOUN / OBJECT
5. Sebelum ADJECTIVE

Contoh:
• The turtle walks ​slowly​.
• He ​quietly​ opened the door.
• Consequently​, the boy was cursed.
• She draws the picture ​beautifully
• I am ​totally​ confused.

IRREGULAR ADVERB

Adverb yang tidak diikuti dengan akhiran -​ly.​


Contoh:

• The car runs ​fast.


​ ell​.
• Doni ​writes w
• Maria was sick, but now she is ​well​.
• I ​feel​ good.
• I ​feel​ well.
• My father always works ​hard​.
• I ​hardly​ believe that she has gone.

ADJECTIVE & ADVERB


Exercises of Adjective & Adverb in Sentence Pattern
1. Writing pens are made in ________ of shapes, sizes, and colors.
(A) endless variety an almost
(B) variety an almost endless
(C) an almost endless variety
(D) almost variety an endless

Pembahasan:
Terdapat kata ​of ​ pada kalimat soal. Kata ​of ​dihubungkan dengan kata ​noun ​dan ​noun​.
Berarti yang harus dilakukan adalah menyusun ke-empat kata dalam pilihan yang tersedia
menjadi ​noun phrase. M ​ aka, urutan yang sesuai adalah ​C. an almost endless variety.

2. Asteroids are small and therefore very difficult to identify, even when ________ to
Earth.
(A) quite closely
(B) are being quite close
(C) are they quite closely
(D) they are quite close

Pembahasan:
Ketika ada kata ​when​, berarti harus diikuti dengan kata penghubung. Kata penghubung
diikuti dengan S dan P. Maka jawabannya yang paling tepat adalah ​D. they are quite close​.

3. Associated with the ​Denishawn Company​ from 1916 until 1923, Martha Graham
developed a powerful, _____ that was integral to the foundations of modern dance.
(A) expressively stylish
(B) a style expressive
(C) stylishly expressive
(D) expressive style

Pembahasan:
Kata ​a powerful​ diawali dengan ​article​ yang berarti harus diikuti dengan kata ​noun​. Maka,
jawabannya adalah ​D. expressive style

ADJECTIVE & ADVERB


Exercises of Adjective & Adverb in Error Recognition

1. Principal​ known for ​his​ ​dictionary​, Noah


A B C
Webster was ​also​ the first epidemiologist in
D
the US.

Pembahasan:
Principal​ merupakan kata sifat. Kata sifat tidak boleh berada di awal kalimat dan diikuti oleh
V3. Maka, jawabannya adalah ​A.
2. A musician with ​multiply​ talents, Aretha Franklin
A
is able​ to write songs that are ​unusually
B C
consistent ​in style​ and content.
D

Pembahasan:
Multiply a​ dalah kata ​verb​. Seharusnya ditulis ​multiple ​bukan ​multiply. ​Maka, jawabannya
adalah ​A.

COMPARISON DEGREE
Applied Grammar for TOEFL PBT

SIMILARITY COMPARISON

Untuk menggunakan kalimat ​comparison,​ dibutuhkan dua benda. Untuk menyatakan


comparison,​ bisa menggunakan: “​the same as”​ atau “​the same”​ ; “​similar to​” atau “​similar”​ .
Contoh:

• Tokyo is the same as Osaka.


• Tokyo and Osaka are the same.

• Prague is similar to Bangkok.


• Prague and Bangkok are similar.

• The weather feels like spring.


• The weather and spring are alike.
• This food’s taste is like Mexican food.

DISSIMILARITY COMPARISON

• Pretoria is dissimilar to Jakarta.


• Pretoria and Jakarta are dissimilar.
• Unlike Japan, Indonesia has only two seasonal climates.
• Unlike you, I was the best student.
• My cat is different from yours.
• My sister and I are different.
• Berlin differs from Brisbane.
• Jack and George differ from their father facially.

COMPARATIVE ESTIMATION

• The elephant is 500 kg in weight the goat is 20 kg in weight. Therefore, the elephant is
25 times as big as​ the goat.
• Yogyakarta has ​more temples than​ any other cities in Indonesia.
• I get money​ less than​ what I want.
• The president should have ​as many as​ ten bodyguards for himself only.

COMPARATIVE AND SUPERLATIVE

• This room is cooler than mine.


• Ferrari is more expensive than BMW.
• Denpasar is the prettiest of all cities on Bali island
• Jakarta is the most crowded city in Indonesia.

COMPARISON DEGREE
Exercises of Comparison Degree in Sentence Pattern

1. Fructose is a monosaccharide sugar that is much sweeter ________.


(A) than cane sugar does
(B) does cane sugar
(C) cane sugar
(D) than cane sugar

Pembahasan:
Ada penggunaan bentuk ​comparative ​ pada kata “​sweeter”​ . Jika ada ​comparative​, maka
diikuti dengan kata ‘’​than”​ . Maka, jawabannya adalah ​D. than sugar cane​.

2. ________ that of iron construction, the technology for constructing buildings with
reinforced concrete developed rather rapidly.
(A) Dissimilar
(B) Different
(C) Not likely
(D) Unlike

Pembahasan:
Kalimat soal membutuhkan kata ​Dissimilarity Comparison ​ di awal kalimat. Sehingga yang
digunakan adalah unlike. Maka, jawabanny​a​ adalah ​D. Unlike

3. The elimination of inflation would ensure that the amount of money used in
repaying a loan would have ________ as the amount of money borrowed.
(A) as the same value
(B) the same value
(C) value as the same
(D) the value is the same

Pembahasan:
Disini bisa menggunakan pola “​the same”​ yang diikuti oleh ​noun ​baru diikuti oleh S. Jadi
harus menggunakan ​the same. ​Maka, jawabannya adalah ​B. the same value

COMPARISON DEGREE
Exercises of Comparison Degree in Error Recognition

1. It ​has been​ calculated that the Earth’s


A
circumference ​around​ the equator is ​over​ forty
B C
longer miles​ than the circumference around the
D
two poles.

Pembahasan:
Ada kata “​than​” pada kalimat di atas, berarti merupakan kalimat ​comparative. N
​ amun ada
angka yang dicantumkan, sehingga masuk dalam kategori ​comparison estimation​. Dalam
penyusunan, pilihan D sudah salah karena kata ​“longer​” mendahului kata “​miles​”. Maka,
jawabannya adalah ​D.

2. Watercolors​ ​dry​ ​more faster​ than ​other


A B C D
paints.

Pembahasan:
Jika ada kata sifat yang terdiri dari satu atau dua ​syllable,​ maka yang digunakan adalah
akhiran -​er.​ Tapi jika dua atau lebih ​syllable​, bisa menggunakan ​more​. Maka, jawabannya
adalah ​C.

3. Pennsylvania has ​the most​ ​institutions​ of


A B
higher learning than ​any other​ state ​has​.
C D

Pembahasan:
Pada kalimat ​comparative,​ memang menggunakan kata “​than”​. Tapi jika kalimat ​superlative​,
bisa menggunakan ​the.​ Maka, jawabannya adalah ​A.

Anda mungkin juga menyukai