Anda di halaman 1dari 1

SOAL ULANGAN HARIAN LISTRIK STATIS 9 ICP

1. Jelaskan pengertian listrik statis, dan jelaskan kapan suatu benda dikatakan:
a. bermuatan positif ?
b. bermuatan negative ?
c. netral?
2. Bagaimanakah bunyi hukum Coulomb? Dan sebutkan faktor yang
mempengaruhi besar gaya listrik antar muatan!
3. Perhatikan gambar di bawah ini!

Jika ada bola bermuatan digantungkan pada sebuah tali dan dalam posisi seperti
gambar di atas. Jika diketahui muatan D positif maka muatan A , B dan C
berturut-turut adalah….
4. Berilah 3 contoh gejala listrik statis dalam kejadian sehari-hari !
5. Tuliskan hasil dan proses terjadinya muatan pada benda yang digosokkan
berikut
a. Kaca dengan Kain Sutera
b. Mistar plastic dengan Kain wool
c. Sisir dengan Rambut Manusia
d. Balon dengan Kain Wool
6. Tentukan besar gaya listrik yang terjadi pada muatan listrik benda A, – 3 C, dan
B, + 4 C, yang terpisah pada jarak 1 m jika tetapan listrik k = 9 x 109 Nm2 C-2 !
7. Dua buah partikel masing-masing bermuatan qA=4 μC dan qB=8 μC diletakkan
terpisah sejauh 6 cm (k =9 x 10 9 N m2 /C 2 ). Besar kuat medan listrik di tengah-
tengah qA dan qB adalah ….
8. Titik A berada pada jarak 5 cm dari muatan +10 mikro Coulomb. Besar dan arah
medan listrik pada titik A adalah… (k = 9 x 10 9 Nm2C−2, 1 mikro Coulomb = 10−6
C)
9. Dua buah partikel masing-masing terpisah sejauh 3 m, dengan muatan qA = 8 C
dan qB = 6 C. pada jarak 3 m dari muatan qB terdapat muatan uji C. Jika nilai
(k =9 x 10 9 N m2 /C 2 ). Tentukan besar medan listrik di titik C!
10. Dua buah muatan masing-masing q1 = 6 μC dan q2 = 12 μC terpisah sejauh 30
cm. Tentukan besar gaya yang terjadi antara dua buah muatan tersebut, gunakan
tetapan k = 9 x 109 dalam satuan standar!

Nama
Kelas
Nilai

Anda mungkin juga menyukai