Anda di halaman 1dari 17

Sasaran Keselamatan

Pasien

Vera Sesrianty, Ns, M.Kep

Date
Pendahuluan

Date Your Footer Here 2


Enam Sasaran
Keselamatan Pasien
1. Ketepatan Identifikasi Pasien

• Kesalahan mengidentifikasi pasien secara benar sering terjadi


pada kesalahan pengobatan, transfusi, pemeriksaan,
pelaksanaan prosedur yang keliru orang, dan penyerahan bayi
kepada bukan keluarganya.

• Rekomendasi ditekankan dengan verifikasi identitas pasien


dengan keterlibatan pasien dan keluarga, standardisasi metode
identifikasi di RS serta penggunaan protokol untuk membedakan
identifikasi pasien dengan nama yang sama.

Date 3
Date Your Footer Here 4
2. Peningkatan Komunikasi Efektif
• Kesenjangan dalam komunikasi saat serah terima/
pengoperan pasien antara unit-unit pelayanan, dan
didalam serta antar tim pelayanan dapat mengakibatkan
terputusnya kesinambungan layanan, pengobatan yang
tidak tepat, dan potensial dapat mengakibatkan cedera
terhadap pasien.
• Rekomendasi dengan memperbaiki pola serah terima
pasien termasuk penggunaan metode untuk
mengkomunikasikan informasi yang bersifat kritis,
memberikan kesempatan bagi untuk bertanya dan
menyampaikan pertanyaan-pertanyaan pada saat serah
terima, serta melibatkan pasien dan keluarga dalam
proses serah terima.

Date Your Footer Here 5


Date Your Footer Here 6
Date Your Footer Here 7
3. Peningkatan Obat yang Harus Diwaspadai
• Obat-obatan yang perlu diwaspadai adalah obat-
obatan yang termasuk dalam sejumlah besar
kesalahan dan/atau kejadian sentinel obat-obatan
yang bila terjadi sesuatu yang tak diinginkan risikonya
lebih tinggi, begitu pula obat-obatan yang mirip
bentuk/bunyi namanya.

• Cara yang paling efektif untuk mengurangi atau


menghilangkan kejadian keselahan obat tersebut
adalah menyusun proses pengelolaan obat yang
patut diwaspadai; termasuk memindahkan elektrolit
konsentrat dari unit perawatan pasien ke farmasi

Date Your Footer Here 8


Contoh Obat LASA / NORUM
( Look Alike Sound Alike / Nama Obat Rupa Ucapan Mirip )

Date Your Footer Here 9


Contoh Penyimpanan dan Labeling Obat High Alert ( Elektrolit Pekat )

Date Your Footer Here 10


4. Kepastian Tepat Lokasi, Tepat Prosedur, Tepat Pasien Operasi

• Lokasi pembedahan yang salah, prosedur yang salah,


pembedahan pada pasien yang salah adalah peristiwa
mengkhawatirkan yang sangat umum terjadi di RS.
Kesalahan ini diakibatkan komunikasi yang tidak efektif
atau tidak memadai antara anggota tim bedah,
kurangnya keterlibatan pasien pada pemberian tanda
pada lokasi pembedahan, dan kurang memadainya
prosedur verifikasi lokasi operasi.
• Di samping itu, faktor-faktor yang sering kali turut
berkontribusi adalah: kurangnya keterlibatan pasien
dalam menilai, kurangnya pengkajian terhadap rekaman
medis, budaya yang tidak mendukung komunikasi secara
terbuka antara anggota tim bedah, masalah akibat
tulisan tangan yang tak terbaca, dan penggunaan
singkatan-singkatan

Date 11
Contoh Tehnik Site Marking / Penandaan Area Operasi

Contoh Tehnik Time Out

Date Your Footer Here 12


5. Pengurangan Resiko Infeksi Terkait Pelayanan Kesehatan

• Infeksi nosokomial merupakan infeksi yang diperoleh


di sarana fasilitas kesehata. Upaya preventif yang
paling mudah untuk mencegah infeksi nosokomial
melalui cuci tangan.
• Rekomendasi mencegah infeksi nosokomial dengan
mendorong implementasi penggunaan cairan
“alcohol-based hand-rubs" pada saat cuci tangan di
fasyankes, pendidikan staf mengenai teknik
kebersihan tangan yang benar dan pengukuran
kepatuhan penerapan kebersihan tangan melalui
pemantauan / observasi dan tehnik-tehnik yang lain.

Date Your Footer Here 13


Five Moment Cuci Tangan

Tehnik 6 Langkah Cuci Tangan

Date Your Footer Here 14


6. Resiko Pasien Jatuh
• Jatuh merupakan suatu kejadian yang dilaporkan
penderita atau saksi mata yang melihat kejadian
mengakibatkan seseorang mendadak terbaring /
terduduk dilantai / tempat yang lebih rendah
dengan atau tanpa kehilangan kesadaran atau luka
(Darmojo, 2004).
• Jumlah angka jatuh dalam pelayanan kesehatan
menjadi bagian yang bermakna penyebab cedera
pasien rawat inap.
• Fasilitas pelayanan kesehatan perlu mengevaluasi
risiko pasien jatuh dan mengambil tindakan untuk
mengurangi risiko cedera bila sampai jatuh.

15
Date Your Footer Here 16
Tugas Kelompok
• Mahasiswa dibagi 6 kelompok

• Buat masing-masing uraian dari Enam Sasaran Keselamatan Pasien

• Tugas dibuat dalam bentuk PPT

• Dipresentasikan sebelum UTS

• Referensi

• Permenkes No 11 tahun 2017 (bagian lampiran)


https://drive.google.com/file/d/1XPu4bVz_njP5wwELQzvrqUn015IBtGG_/view?usp=shari
ng

• Modul Manajemen Patien Safety https://drive.google.com/file/d/1gUisElFCb-


DAIw22FOwm9hZlw5n6NkDF/view?usp=sharing

Date Your Footer Here 17

Anda mungkin juga menyukai