Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JENANGAN
Jl.Raya Jenangan no. 37 Telp. (0352)531118
Kode Pos 63492
PUSKESMAS
PONOROGO JENANGAN

Ponorogo;18 Oktober 2016

Nomor :440/1725.1 /405.09.27/2016 KepadaYth

Lamp :- Yth.Kepala Puskesmas Jambon

Perihal : Permohonan Kaji Banding di

Jambon

Dalam rangka analisis kinerja Puskesmas Jenangan Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, Dengan
ini kami mohon ijin melakukan kaji banding program Kesehatan Jiwa ke Puskesmas Jambon
Pada :

Hari :Rabu

Tanggal :19 Oktober 2016

Waktu :08.30

Tempat :Puskesmas Jambon

Demikian atas perhatian dan kerjasamanya di sampaikan terima kasih.

Kepala Puskesmas Jenangan

Tembusan :

1.Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Drg.Titik Suprihatin


Pembina Tingkat I
Ponorogoo NIP.19710210 200604 2 017
PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JAMBON
Jl.MERDEKA NO:01TELP(0352)751590
JAMBON Kode Pos:63456

Ponorogo;18 Oktober 2016

Nomor :440/ /405.09.30/2016 Kepada


Lamp :- Yth.Kepala Puskesmas Jenangan
Hal :Persetujuan Kaji Banding di
Jenangan

Menanggapi surat Saudara No:440/1725.1 /405.09.27/2016,tertanggal 17 Oktober

2016 tentang Permohonan Kaji Banding,dengan ini kami sampaikan bahwa,pada

prinsipnya pihak kami/Puskesmas Jambon tidak keberatan dan dapat menerima rencana

Saudara untuk melakukan Kaji Banding tentang Program Kesehatan Jiwa .

Demikian atas perhatian Saudara diucapkan terima kasih

Kepala Puskesmas Jambon

Andi Muhadi,S.ST,MSi
NIP.19701022 199103 1 005

Tembusan Yth
1.Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Ponorogo

2.Tertinggal
PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JENANGAN
Jl.Raya Jenangan no 37 Telp.(0352) Kode Pos 531118
PONOROGO

PUSKESMAS
JENANGAN
LAPORAN KEGIATAN

MELAKUKAN KAJI BANDING KE PUSKESMAS JAMBON

I. PENDAHULUAN
Setiap pengelola program dan pelaksana program Kesehatan Jiwa harus mengetahui
tugas dan melaksanakan tugasnya dengan baik. Proses pambelajaran dapat dilakukan
melalui kegiatan mengkaji pelaksanaan program ditempat lain yang mempunyai kinerja
program baik. Untuk itu pengelola dan pelaksana program kesehatan Jiwa di
PuskesmaS Jenangan .perlu melakukan kajian pelaksanaan program Kesehatan Jiwa
di Puskesmas Jambon Kecamatan Jambon

II. TUJUAN
a. Menambah pengetahuan dan pengalaman dalam bidang tugas dan tanggung
jawabnya.
b. Meningkatkan kinerja petugas.

III. TEMPAT PELAKSANAAN


Lokasi kajian di Puskesmas Jambon Kecamatan Jambon

IV. WAKTU DAN PELAKSANAAN KEGIATAN


Waktu :Rabu
09.30 WIB
Pelaksana : nncs ( terlampir )

V. HASIL DAN EVALUASI


Terlampir

VI. Penutup
Demikian laporan ini disusun untuk digunakan seperlunya.
PELAKSANA

NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN


1 Lilik Setyani S Kep Ns PJ UKM
2 Siti Inganah,Amd.Keb
3 Rina Sakina D Amd Farm
4 Sulin Amd Kep Petugas Pelaksana Jiwa

Ponorogo,19 Oktober 2016

Mengetahui
Kepala Puskesmas Jenangan

Drg.Titik Suprihstin
Penata Tingkat I
NIP:19710210 200604 2 017

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS JENANGAN
Jl.Raya Jenangan no 37 Telp.(0352) Kode Pos 531118
PONOROGO

PUSKESMAS
JENANGAN

LAPORAN HASIL KAJI BANDING KE PUSKESMAS JAMBON

1. PROGRAM TB-PARU
Hasil Temuan:
a. Puskesmas Jambon belum punya Petugas Analis,BTA dikirim ke Puskesmas
Badegan,oleh Petugas,hasil diambil esoknya dengan membawa pemeriksaan
baru. Ini dilakukan bersama dengan Kader TB dari RSU Aisyiyah. Kader yang
mngirimkan dahak dan hasilnya Positif dapat imbalan.
b. Membentuk Paguyuban” BINARAGA SEHAT” yang beranggotakan Klien TB yg
masih diobati maupun Mantan Klien yang Pernah diobati.
Kegiatan : Arisan
Penyuluhan
Olah raga

Analisa :

a. Analisa Temuan a
Di Puskesmas Jambon ada petugas yang samgat handal dan Peduli untuk
Program TB,sehingga capaian cakupan TB sangat Baik sekali.Termasuk
pemberdayaan Kader dengan stimulant bonus bagi yang mampu nyetor dahak
denga hasil BTA positif.Jika ada klien yang positif BTA,semua keluarga tak
terkecuali,untuk mendapatkan Edukasi tentang masalah yang dihadapi.
Makan,minum dan cara minum obat.
b. Analisa Temuan
Dengan adanya Paguyuban ini jalinan komunikasi pasien dengan b petugas dan
pihak Puskesmas bisa dibina dengan baik
2. PPROGRAM HIV/AIDS
Hasil :
a. Temuan a
Puskesmas Jambon masih belum punya petugas Analis/Laborat,sehingga jika
akan melakukan pemeriksaan PITC baik itu Klien Suspec maupun PITC pada Ibu
Hamil harus ke Puskesmas Badegan.
b. Temuan b
Di Wilayah Jambon Masih ada 2 pasang suami istri yang mengidap HIV.

Analisa:

a. Analisa Temuan a
Dengan pendekatan yang baik,program HIV mulai erjalan.
b. Analisa Temuan b
Dengan adanya 2 pasang ini,maka pihak puskesmas selalu waspada dan selalu
memantau kondisi klien.

3. PPROGRAM KIA-KB
Hasil :
a. Temuan apa
Pemeriksaan ANC TERPADU masih rendah
Petugas laborat blm ada
c. Temuan apa
Sarana dan prasarana masih kurang aja

Analia:

a. Analisa Temuan a

Semua BUMIL disarankan FITC ke PKM Badegan

b. Analisa Temuan b
Kondisi ruang masih kuran layak.kondisi pake rumah penduduk,kantor

NO HASIL RENCAN TINDAK LANJUT TINDAK


LANJUT

1 TB PARU Pembentukan kader TB

2 HIV/AIDS PITC Tetap ditingkatkan

3 KIA/KAB PITC ibu hamil

Kepala Puskesmas Jenangan

Drg.Titik Suprihstin
Penata Tingkat I
NIP:19710210 200604 2 017

Anda mungkin juga menyukai