Anda di halaman 1dari 2

Notulensi rapat LDK div.

acara dengan BKKMTKI


Rabu, 24 November 2021

Hari pertama
Saran:
1. untuk ramah tamah dihari pertama perkenalan dulu terhadap sesama

Hari kedua
Saran :
1. saran jika ingin yang pasti bisa untuk pemateri pada materi 1 itu dari sekda
2. coba menghubungi dulu dari sekjen dan pp untuk pemateri dan di fiks kan minggu ini jika
tidak bisa maka untuk pemateri lgsng dihandel sama pimpinan dari daerah.
3. untuk materi keempat atau forum grupdiskusi lebih ke persiapan dan setiap kelompok mencari
contoh kasus mengenai permasalahan atau konflik yang ada di bkkmtki kemudian dikumpul
untuk outbond (hari ketiga), kemudian persapan lain seperti pembuatan yel-yel dan lain-lain.

Hari ketiga
Saran:
1. Sebelum menuju pos ada pertunjukan yel-yelnya dan Tanya jawab kemudian mengambil
voucher atau kartu undian mana yang jalan lebih dulu ke pos 1dan sisa kelompok yang
lainnya menunggu.
2. untuk delegasi/peserta yang menunggu giliran kelompok diadakan sharing,permainan atau
games, dan lain-lain.
3. untuk setiap pos disesuaikan dengan materi yang disampaikan dan jumlah pos ada 4
- pos 1: kepemimpinan (adu kelompok (games), dua kelonpok diberi pertanyaan/tantangan/
games, siapa yang berhasil menyelesaikannya duluan maka bisa lanjut ke pos 2 dan yang
kalah diberikan hukuman)
- pos 2: manajemen (analisis dan penyelesaian masalah, masalah atau kasus yang sudah
dikumpulkan dari setiap kelumpok diacak dan diberikan kekelompok lain untuk diselesaika
permasalahannya)
- pos 3: FGD (direndem/ nyemplung, dikasih suatu permasalahan kemudian penyampaian
jawabannya sesuai pendapat pribadi masing-masing kemudian baru diskusi untuk
penyelesaian masalahnya, untuk hukuman jika salah jongkok.)
- pos 4: pembahasan BKKMTKI (ranah kerja-AD ART)
4. untuk penyampaian akhir dari outbond penyampaian sepatah dua patah kata dari delegaso,
panitia, dan pimpinan daerah, serta penyerahan pelakat

Tor
Saran:
1. untuk subtema dijelaskan secara terpisah pada subbab yang baru mengenai point point apa
yang akan dicapai dari subtema yang diambil.

Target minggu depan


1. memfiks kan pemateri
2. rundown acara dibuat
3. untuk tor lebih dipercepat
4. proposal sudah diselesaikan dan sudah penyebaran proposal

Anda mungkin juga menyukai