Anda di halaman 1dari 2

APOTEK STANDART OPERASIONAL PROSEDUR ( SOP )

SIDOJOYO FARMA PENGELOLAAN UTANG DAN PIUTANG

STANDAR No.Dokumen:1 No.Revisi :1 Halaman:


OPERASIONAL
PROSEDUR

Tim penyusun: Tgl diterbitkan :I Tanggal revisi: Ditetapkan 9 juni 2021


1. Bendahara 1
2. Apoteker Apoteker

Diaz Vega Akhirunnisa


S.Farm.,Apt

Pengertian SOP Pengelolaan Utang dan Piutang apotek dimaksudkan agar seluruh Utang dan
Piutang telah dicatat dengan benar , dan dilaksanakan pengelolaannya secara baik
dengan berlandaskan prinsip-prinsip Transparansi, Akuntabilitas, Responsibilitas,
Independensi, Fairness (TARIF).
Tujuan Terselenggaranya pencatatan Utang dan Piutang apotek secara baik dan benar dengan
berlandaskan prinsip-prinsip Transparansi, Akuntabilitas, Responsibilitas,
Independensi, Fairness (TARIF).
Dasar Hukum 1. PBF mengajukan Faktur Utang untuk melaksanakan kegiatan tertentu
sebanyak tiga rangkap kepada Apotek dengan melampirkan daftar kebutuhannya.
2. Apotek melakukan verifikasi kesesuaian Utang tersebut dengan faktur, dan
mengajukannya kepada bendahara untuk ditindaklanjuti.
3. Faktur Utang lembar ke satu dan kedua diarsipkan oleh Bendahara
Pengeluaran dengan terlebih dahulu mencatatnya ke dalam Buku Pengendali
Utang dan Buku Pembantu Utang. Sedangkan lembar ketiga Faktur Utang
diserahkan ke Pbf sebagai dasar penjurnalan mereka.
1. Lembar pertama nota utang yang diterima Apotek, dijadikan sebagai dasar
pengikatan utang dengan pihak II.
Kriteria Pencapaian Kariawan Apotek Sidojoyo Farma melaksanakan proses pencatatan utang dan piutang
dengan baik dan benar.
Unit Terkait 1. Bendahara
2. Apoteker
3. Asisten Apoteker
4. DLL

Anda mungkin juga menyukai