Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nomor : 2

Nama Satuan Pendidikan : SDS CITTA BANGSA


Mata Pelajaran : Tema 4. Globalisasi
subtema 2. Globalisasi dan Manfaatnya
Kelas / Semester : VI / 1 (Ganjil)
Materi Pokok / Sub Materi : BI. KD 3.2/4.2 Menemukan informasi penting dari teks
bacaan yang didengar dan menulis informasi penting
menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Alokasi Waktu : Pb 2 , 1 x Tatap Muka = 1 JP @ 30 Menit

1. TUJUAN PEMBELAJARAN :
Peserta didik dapat menemukan informasi penting dari teks yang didengar dan menuliskan informasi
tersebut menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif.

2. KEGIATAN PEMBELAJARAN:

A. Kegiatan Pendahuluan.
 Guru mengucap salam, mengecek kehadiran, berdo'a dan cek pengumpulan tugas
kemudian dilanjutkan dengan ice breaking
Apersepsi dengan bertanya jawab mengenai materi yang telah dipelajari
sebelumnya.Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran, cakupan materi,
langkah pembelajaran dan teknik penilaian.

B. Kegiatan Inti
 Peserta didik diminta menyimak penjelasan materi melalui slide presentasi.
 Peserta didik diminta mendengarkan dan menyimak teks bacaan yang dibacakan
guru. (teks bacaan di bupena 6B hal 42 : “ Hemat Listrik Menggunakan Listrik
Prabayar)
 Peserta didik diminta menuliskan informasi penting yang didengar.
 Peserta didik diminta menentukan topik yang dibahas dalam teks tersebut.
 Peserta didik diminta menentukan deret penjelas dalam teks tersebut.
 Peserta didik diminta membuat simpulan dari teks tersebut.

C. Kegiatan Penutup
Peserta Didik :
Membuat kesimpulan dengan bimbingan guru tentang point-point penting yang
muncul dalam kegiatan pembelajaran tentang materi yang baru dilakukan.
Guru :
Memeriksa pekerjaan, peserta didik yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik
yang selesai mengerjakan tugas dengan benar diberi pujian

Tugas Mandiri siswa : Bupena 6B hal 46.


3. ASESMEN

A. Penilaian tugas dengan rubrik

B. PR di bupena 6b hal 46

Penilaian tugas dengan rubrik penilaian.

Skor
No Aspek yang dinilai
4 3 2 1
Mampu Mampu Mampu
Belum
menemukan menemukan menemukan
mampu
informasi informasi informasi
Kesesuaian menemukan
penting dari penting dari penting dari
informasi penting informasi
teks teks teks
1. yang didapat dari penting dari
eksplanasi eksplanasi eksplanasi
teks eksplanasi teks
yang didengar yang didengar yang didengar
yang didengar eksplanasi
dengan sangat dengan cukup dengan
yang didengar
tepat tepat kurang tepat

Mampu Mampu Mampu Belum


menggunakan menggunakan menggunakan mampu
Kesesuaian
kalimat kalimat kalimat menggunakan
penggunaan kalimat
efektif dan efektif dan efektif dan kalimat
2 efektif dan kosakata
kosakata baku kosakata baku kosakata baku efektif dan
baku dalam
dengan sangat dengan cukup dengan kosakata baku
membuat kalimat
tepat tepat kurang tepat dengan tepat

Nilai = Skor yang diperoleh x 100


Skor maks.
4. KARAKTER : Tanggung jawab , bekerja sama , kreativitas , religius.

Bekasi, 1 November 2021


Mengetahui, Guru Kelas
Kepala Sekolah

Sanggita Lahari, S.Pd


Nurul Wulan Sari, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai