Anda di halaman 1dari 2

KOORDINASI DAN INTEGRASI

PENYELENGGARAAN PROGRAM DAN


PENYELENGGARAAN PELAYANAN
No Dokumen : /SOP/PKM.SNY/2020
No. Revisi :01
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :1/2
Puskesmas dr. Lenni Evi K.N
Senyerang NIP. 19820819 201001 2 013

1. Pengertian Suatu proses untuk mengembangkan dan memelihara hubungan yang


baik di antara kegiatan-kegiatan, baik itu kegiatan penyelenggaraan
program maupun penyelenggaraan pelayanan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengetahui dan
mengerti kewajiban dalam melaksanakan tugas sebagai
penyelenggaraan program dan penyelenggaraan pelayanan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No……SK/PKM.SNY/2020 tentang Koordinasi
dan Integrasi Penyelenggaraan Program dan Penyelenggaraan
Pelayanan.
4. Referensi Pedoman Lokakarya Mini Puskesmas (Kemenkes Tahun 2006)
5. Prosedur / 1. Penanggung jawab program menyusun rencana pelaksanaan
Langkah-
rapat lokakarya mini bulanan dan lintas sektor puskesmas.
langkah
2. Penanggung jawab program menyusun daftar undangan dan
jadwal pelaksanaan lokakarya mini.
3. Penanggung jawab mendiskusikan materi yang akan
disampaikan dalam rapat.
4. Petugas menyampaikan undangan kepada lintas sektor dan
lintas program.
5. Melaksanakan lokakarya mini sesuai jadwal.
6. Setiap penanggung jawab program menyampaikan mengenai
program dan kendala yang dihadapi.
7. Petugas notulen mencatat hasil rapat.
6. Diagram
Alir
PJ program
menyusun PJ Program menyusun
rencana rapat daftar undangan
lokmin

PJ Program
mendiskusikan materi
rapat lokmin

Petugas menyampaikan
undangan rapat lokmin

Melaksanakan lokmin
sesuai jadwal

Petugas Setiap pj program


notulen menyampaikan mengenai
mencatat hasil program dan kendala yang
rapat
dihadapi

8. Unit Seluruh penanggung jawab program dan pelayanan Puskesmas


Terkait

Anda mungkin juga menyukai