Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SDN MANGUNJAYA 07 T/ST/PB : 8/1/2


Kelas/Semester : IV/II Alokasi Waktu : 6 jP

A. KOMPETENSI DASAR & INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KD IPK

IPA : 3.4 Menghubungkan gaya dengan gerak pada peristiwa di 3.4.1. Menjelaskan pengertian gerak
lingkungan sekitar. 3.4.2. Menjelaskan pengertian gaya
4.4 Menyajikan hasil percobaan tentang hubungan antara gaya
dan gerak. 3.4.3. Menyebutkan perubahan gerak
akibat gaya.

4.4.1. siswa dapat menyajikan hasil percobaan yang dilakukan tentang


pengaruh gaya dengan gerak dengan benar.

SBDP : 3.2 Mengetahui tanda tempo dan tinggi rendah nada. 3.2.1 Menjelaskan pengertian tempo lagu.

4.2 Menyanyikan lagu dengan memperhatikan tempo dan 3.2.2 Mengidentifikasi tanda tempo
tinggi rendah nada.
3.2.3 Mengidentifikasi tanda tinggi rendah nada

4.2.1 Menyanyikan lagu dengan memperhatika n tempo dan tinggi rendah


nada.

B. .TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan mendorong meja, siswa dapat mengetahui perubahan gerak akibat gaya.
2. Dengan menulis hasil percobaan, siswa dapat menyajikan hasil percobaan yang dilakukan tentang pengaruh gaya dengan gerak dengan benar
3. Dengan kegiatan menyanyikan lagu daerah, siswa dapat menyanyikan lagu dengan tempo dan tinggi rendah nada yang tepat.
4. Dengan kegiatan mengidentifikasi tinggi rendah nada pada teks lagu daerah, siswa dapat mengetahui tinggi rendah nada pada lagu.

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN

  Kelas dibuka dengan WAG, guru mengucapkan salam, menanyakan kabar, dan
Pendahuluan
kehadiran siswa.
  Membaca doa oleh siswa yang telah ditentukan
 Siswa mendengar kan tujuan pembelajaran hari ini dan tehnik kegiatan yang akan dilaksanakan

 Siswa diminta membaca narasi teks bacaan tentang gaya dan gerak yang telah di share guru lewat WA
Kegiatan Inti  Guru mengajak siswa mengingat kembali materi tentang gaya dan gerak.
 Siswa menyimak langkah kegiatan percobaan yang dijelaskan guru menggunakan slide.
 Siswa melakukan percobaan untuk mengetahui pengaruh gaya terhadap gerak benda.
 Siswa melakukan percobaan menggunakan alat berupa meja.
 siswa diminta untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diberikan guru berdasarkan hasil percobaan
yang telah dilakukan.
 Guru meminta siswa mengamati teks lagu dan lagu berjudul ” Kicir-kicir”. Yang di share guru lewat WAG
 Kemudian, guru menjelaskan bahwa lagu tersebut dinyanyikan dengan nada dasar C=do. Birama lagu adalah 4/4.
Artinya, dalam satu birama terdapat empat ketukan. Lagu dinyanyikan dengan bersemangat.
 Siswa diminta berlatih menyanyikan lagu ” Kicir-kicir”
 Siswa diminta membuat video dirinya sedang menyanyikan lagu ” Kicir-kicir”

 Guru memberikan penguatan berupa tugas membaca tentang kebudayan betawi boleh dari internet atau buku
Penutup  Salam dan doa penutup.

D. PENILAIAN
Sikap:
• Percaya diri, bekerja sama, dan bertanggung jawab
Pengetahuan:
• Tes tertulis tentang Gaya dan kecepatan gerak
• Tes tertulis tentang tanda tempo lagu
Keterampilan:
• Menuliskan hasil percobaan
• Menyanyikan lagu daerah
Bekasi, 02 Maret 2021
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas IV

SUHINTA,S.Pd,MM RODIYAH MARDIYAH,S.Pd


NIP.196403221986101001 NIP.197101222006042008

Anda mungkin juga menyukai