Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN TENGAH SEMESTER I (PTS)

SDN/S .
WILAYAH BINAAN III
KEC. MAKASAR JAKARTA TIMUR

LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : Penjaskes Hari/Tanggal : .............................................
Kelas / semester : VI (Enam)/Ganjil Nama : .............................................
Waktu : 60 Menit No. Absen : …………………………….

PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas kamu kedalam lembar jawaban dengan benar
2. Tersedia waktu 60 menit untuk mengerjakan soal tersebut
3. Jumlah soal sebanyak 30 butir soal terdiri dari 15 Pilihan Ganda, 10 Isian, 5 Uraian
4. Tuliskan jawabanmu pada lembar soal yang tersedia.
5. Laporkan pada pengawas apabila ada lembar soal yang kurang jelas atau rusak
6. Periksalah lembar jawabanmu sebelum diserahkan kepada pengawas.

Pilihan Ganda
I. Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang kamu anggap benar (a,b,c atau d)

1. Dibawahini yang termasukpermainan bola besaradalah…


a. SepakTakraw c. Bola Gajah
b. Bola Volly d. Bola Kasti

2. Permainantradisionalseperti softball dan baseball yang dimainkandengancaramelempar,


memukuldanmenangkap bola...
a. Bola Basket c. TenisMeja
b. Sepak Bola d. Rounders
3. Start yang digunakandalamlari sprint…
a. Start Berdiri c. Start Jongkok
b. Start Melayang d. Start Bergerak
4. Apabila ada serangan dari kubu lawan dalam bentuk smash, kubu lain akan berusaha
melakukan upaya penyelamatan dengan melakukan…
a. Blocking c. Servis
b. Passing d. Switch
5. Permainan Bola Kasti termasuk dalam kelompok permainan ….
a. Bola kecil c. Bola sedang
b. Bola besar d. Bola keranjang
6. LemparLembingmerupakancabangdariolahraga…
a. Bola Besar c. BelaDiri
b. Senam d. Atletik
7. Keterampilan dasar yang harus dimiliki oleh pemain bola untuk dikembangkan agar bisa
melakukan tendangan mencetak gol adalah …
a. Melambungkan bola c. Menendang Bola
b. Melempar bola d. Menangkap Bola
8. Yang dinyatakan sebagai pemenang dalam permainan kasti adalah …
a. Regu yang kuat-kuat c. Yang larinya cepat
b. Regu yang banyak mengupulkan nilai d. Yang memukul lebih dahulu
9. Nomorlarijarakpendek (sprint)... 
a. 100, 200, 400 m c.  600, 800,1000 m 
b. 1200, 2400, 4000 m  d. 5000, 10000, 20000 m

10. Operan depan dada (chest pass) sangat berguna untuk operan...
a. Penyerangan c. Jarak jauh
b. Penjagaan d. Jarak pendek

11. Perhatikangambardibawahini!

Gambardiatasadalahlapangan….
a. LapanganTenis c. LapanganRounders
b. Lapangan Basket d. LapanganVolly

12. Untuk mengambil bola yang rendahdalampermainan bola volly menggunakan ...
a. Passing bawah c. Servis atas
b. Passing atas d. Servis bawah

13. Gerakantangansaatmelakukanlemparanlembingadalah…
a. Menarik c. Memutar
b. Memukul d. Mendorong

14. Suatu keadaan dimana posisi pemain sepak bola berada di area lawan ketika bola sedang
menuju dirinya, sedangkan tidak ada pemain lawan setelahnya selain kiper dinamakan ...
a. Goal kick c. Throw in
b. Corner kick d. Offside

15. Semua perlombaan lari dimana peserta berlari dengan kecepatan penuh/maksimal sepanjang
jarak yang harus ditempuh atau sampai jarak yang telah ditentukan...
a. Lari menengah c. Lari sprint  
b. Lari jauh  d. Lari gawang

Isian Singkat
II. Isilah titik dibawah ini dengan singkat dan benar!

16. Dalampermainan bola basket jumlahpemaindalamsatutimadalah….


17. Jumlahpemainkastidalamsatureguadalah…
18. Arah gerak lempar lembing adalah ke ....
19. Perhatikan Gambar dibawah ini
Gambardiatasadalahsalahsatuteknikpermainansepak bola yaitu …

20. Lapangan Rounders berbentuk...


21. Pelari nomor atletik lari jarak pendek sering disebut...
22. Pukulan yang dilakukan dengan cepat dan kuat dalam permainan bola voli adalah pukulan ...
23. Salah satu tugas regu penjaga adalah …
24. Start jongkokdigunakanuntuklari…
25. IndukOrganisasi Bola Basket Indonesia disebut…

Uraian
III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat!

26. Bagaimanacaramematikanlawandalampermainan bola kasti

27. Apakah yang dimaksuddengan passing sepakbola ?

28. Sebutkan 3 teknikdasardalammelakukanlemparlembing!

29. Perhatikan gambar dibawah ini!

Tuliskankegiatan yang dilakukanolehkeduasiswatersebut!

30. Bagaimanacaramelakukanservisbawah yang benar ?


Kunci Jawaban
UTS PENJASKES KELAS 6

PilihanGanda
1. B 6. D 11. C
2. D 7. C 12. A
3. C 8. B 13. D
4. A 9. A 14. D
5. A 10.D 15. B
IsianSingkat

16.5 Pemainintidan 5 Cadangan


17. 12 orang
18. Depan
19. Freekick/TendanganBebas
20. Segi Lima
21. Sprinter
22. Smash
23. MematikanLawan
24. JarakPendek/Sprint
25. PERBASI

Uraian
26. -Melempar bola dan mengenai tubuh lawan yang sedang di luar menuju base 1 2 atau 3. 
-Membakar rumah lawan atau base dasar dengan cara melempar bola ke arahtersebut
27. Passing adalahTeknik mengoper atau memindahkanbola dari satu pemain ke pemain
lainnya dalam pertandingan sepak bola.
28. Awalan, GerakanSaatMelempardanGerakanAkhir
29. Keduasiswatersebutmelakukanlatihanteknikdasarmelempardanmemukul bola.
30. Pemainberdiridiluargarisbelakanglapangankemudian bola dilambungkandengan
Tangankiri, saat bola kira-kirasetinggipinggang bola dipukuldengantangan yang
ditegangkanuntukmendapatpantulan yang sempurna.

Anda mungkin juga menyukai