Anda di halaman 1dari 7

Lampiran 2.

Format RPS

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


PROGRAM STUDI SARJANA (S-1)
FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda Tangan


Kode Mata Kuliah : 3PDT02 Dosen Pengembang RPS : Ambar Budhi S. MH

Moch. Najib, PhD


Tuhana , MM
Pranoto, MH
Dr. Anjar SC
Nugraheni
Dr. Suraji

Dr. Arief S
Nama Mata Kuliah : Hukum kontrak
Bobot Mata Kuliah (sks) : 2 sks Koord. Kelompok Mata : Ambar Budhi S
Kuliah
Semester : Ganjil
Mata Kuliah Prasyarat : Hukum Perdata Ketua Program Studi : Dr M Rustamaji SH
MH

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)


Kode CPL Rumusan CPL
CPL 04 : Mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternative solusi hukum secara mandiri dan
kelompok
:
CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa mampu mendiagnosis kebijakan atau regulasi berdasar fenomena masyarakat dalam rangka
mengefektifkan hukum kontrak di Indonesia

Bahan Kajian Keilmuan : Hukum Perdata

Deskripsi Mata Kuliah : 1. Mata kuliah ini mendiskusikan fenomena (masalah dan tantangan) dan ketentuan tentang hukum
kontrak yaitu Perjanjian bernama/ nominat dan perjanjian tidak bernama/ innominat yang
berlaku di Indonesia .

Daftar Referensi : 1. Subekti, 1979, Hukum Perjanjian. PT. Intermasa,


2. Ahmad Miru, 2007, Hukum Kontrak Perancangan Kontrak, PT. Raja Grafindo Persada.
3 . Munir Fuady.,2007, Hukum Kontrak (Dari Sudut Pandang Hukum Bisnis)., PT Citra Aditya Bakti..
4.Salim, 2005., Hukum Kontrak Teori dan Teknik Penyusunan Kontrak, Sinar Grafika,
5. Salim, 2006., Perkembangan Hukum Kontrak di luar KUHPerdata (Buku Satu)., PT RajaGrafindo
Persada,
6. J. Satrio., 1992., Hukum Perikatan, PT. Citra Aditya Bakti.
7. Subekti, 1992, Aneka Perjanjian, PT. Citra Aditya Bakti
8. Munir Fuadi, 1999, Hukum Tentang Pembiayaan dalam Teori dan Praktek., PT. Citra Aditya Bakti.
9.Y. Sogar Simamora, 2009, Hukum perjanjian Prinsip Hukum Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa oleh
Pemerintah.LaksBang Pressindo, Yogyakarta.
10. Riduan Syahrani. Seluk beluk hokum perdata
Metode
Penilaian*
Pembelajaran Pengalaman
Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Waktu
Belajar Indikator/ Teknik penilaian
Luring Daring
kode CPL/level taksonomi /bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Mahasiswa dapat 1. Istilah dan pengertian 1.KUHPerdata 1. Diskusi 1. Mahasiswa 3 tatap 2. Menjabarkan pengertian Tes uts
1 mengenali kontrak menurut tokoh 1. Ref 1, hal 1- 21 kelas, mengemukakan berbagai muka x kontrak.
konsep-konsep hukum hukum dan KUH Perdata 2. Ref. 3 hal :53-64 kasus kemudian 2x50’ 3. Menjelaskan kelemahan
kontrak dalam suatu 2. Pengertian arti luas dan arti 3. Ref 4, hal 7-10 2.ceramah, diidentifikasi yang
pengertian kontrak yang
kontrak. sempit 4. Ref 5, hal. 1-35 merupakan problem dalam
3. Kelemahan pengertian 6. Ref 6, hal 1-72, hukum kontrak diatur dalam KUHPerdata
3.Tanya
kontrak menurut : 2. Mahasiswa mencermati 4. Menemukan pengaturan
255-265. jawab.
a. Abdulkadir Muhamad dengan mendengarkan kontrak dalam
b. J.Satrio indikator kasus yang KUHPerdata
4. Browsing
4. Tempat pengaturan termasuk ruang lingkup 5. Mengidentifikasi asas-
perjanjian menurut dalam hukum kontrak asas hukum kontrak
KUHPerdata.
dalam suatu kontrak
5. Sifat Hukum Kontrak
terbuka 6. Mengaitkan syarat
6. Asas-asas Hukum Kontrak sahnya perjanjian dengan
7. Syarat sahnya perjanjian. suatu kontrak 6.
8. Akibat hukum perjanjian Menentukan unsur-unsur
yang sah. perjanjian pada suatu
9.Unsur-unsur perjanjian. kontrak
10. penafsiran kontrak
7. Menerapkan penafsiran
kontrak
2 Mahasiswa dapat Jenis kontrak innominat dan 1. Ref 5 hal 1. Ceramah 1. Mahasiswa 4 tatap 1.Menjelaskan macam-
menjelaskan jenis-jenis kontrak nominat 2. Tanyajaw mengemukakan berbagai muka x macam kontrak Tugas analisis
kontrak.. 2. Ref 7 hal ab kasus kemudian 2x50’ innominat kasus hukum
Browsing diidentifikasi yang 2. menjelaskan macam- kontrak
3. Diskusi merupakan problem dalam macam kontrak nominat
kelas hukum kontrak nominat dan
innominat
2. Mahasiswa mencermati
dengan mendengarkan
indikator kasus yang
termasuk ruang lingkup
dalam hukum kontrak
nominat dan innominat
Ujian Tengah Semester (ftf ke 8)
1 x 2 x 50’
Feed back Ujian Tengah Semester dan refresh materi sebelum uts
1 x 2 x 50’
3 Mahasiswa dapat 1.Pengertian kontrak/ 1. Ceramah 1. Mahasiswa mencermati 4 tatap 1. Menjelaskan pengertian Tes tulis
mendiagnosis dan perjanjian jual beli, 2. Diskusi dan mendengarkan muka x kontrak/perjanjian jual beli
menganalisis perjanjian sewa menyewa 1.Ref 7, hal 39-49 kelas materi serta 2 x 50’ , sewa menyewa dan
dan perjanjian pemberian 3. Browsing mengidentifikasi kontrak pemberian kuasa.
ketentuan-ketentuan
kuasa. 2.Refi 7, hal 140 – Tanya jual beli , kontrak sewa 2. Menjelaskan subyek dan
kontrak jual beli , 2. Subyek obyek kontrak/ jawab menyewa dan kontrak obyek dalam kontrak /
151
kontrak sewa menyewa, perjanjian jual beli , pemberian kuasa. perjanjian jual, sewa
dan perjanjian perjanjian sewa menyewa 2. mahasiswa mencari menyewa dan pemberian
pemberian kuasa dan perjanjian pemberian kasus –kasus hukum dan kuasa.
kuasa. menganalisis kaitannya 3. Menjelaskan hak dan
3.hak dan kewajiban para Kontrak jual beli, kewajiban para pihak dalam
pihak dalam kontrak/ kontrak Sewa menyewa kontrak/perjanjian jual beli,
perjanjian jual beli, dan kontrak pemberian sewa menyewa dan
perjanjian sewa menyewa kuasa, pemberian kuasa.
dan perjanjian pemberian 4. Menjelaskan berakhirnya
kuasa. kontrak/ perjanjian jual beli
4. Berakhirnya kontrak/ , sewa menyewa dan
perjanjian jual beli, pemberian kuasa
perjanjian sewa menyewa
dan perjanjian pemberian
kuasa.
4 Mahasiswa dapat 1. Pengertian kontrak 1. Ref 5 1. 1.Disk 3. browsing 1. Mahasiswa memilih 4 tatap 1. Menjelaskan pengertian Tugas analisis
mendiagnosis beberapa terapeutik, kontrak 2. Ref 8 usii 4. presentasi kasus sesuai tema muka x kontrak terapeutik, kliping kasus
perjanjian tidak elektronik, kontrak 3. Ref 9 kelompo materi untuk didalami 2 x 50’ kontrak elektronik,
bernama : kontrak pembiayaan konsumen k dalam kelompok kontrak pembiayaan
terapeutik, kontrak dan kontrak pengadaan 2. Cera 2. Mahasiswa konsumen dan kontrak
elektronik, kontrak barang dan jasa mah mempelajari ketentuan pengadaan barang jasa.
pembiayaan konsumen 2. Obyek kontrak terapeutik, hukum terkait kasus 2. Menjelaskan para pihak
dan kontrak pemerintah kontrak elektronik, yang dipilih yang terlibat dalam
barang jasa kontrak pembiayaan 3. Mahasiswa mencari kontrak terapeutik,
(alternative pilihan) konsumen dan kontrak kliping kasus sesuai kontrak elektronik,
pengadaan barang dan tema yang dipilih kontrak pembiayaan
jasa 4. Mahasiswa presentasi konsumen dan kontrak
3. Hak dan kewajiban para hasil diskusi kelompok pengadaan barang jasa.
pihak dalam kontrak 3. Menjelaskan Dasar
terapeutik, kontrak Hukum kontrak
elektronik, kontrak terapeutik, kontrak
pembiayaan konsumen elektronik, kontrak
dan kontrak pengadaan pembiayaan konsumen
barang dan jasa dan kontrak pengadaan
4. Berakhirnya kontrak barang jasa.
terapeutik, kontrak 4. Menjelaskan
elektronik, kontrak Karakteristik kontrak
pembiayaan konsumen terapeutik, kontrak
dan kontrak pengadaan elektronik, kontrak
barang dan jasa . pembiayaan konsumen
dan kontrak pengadaan
barang jasa.

Ujian akhir semester


1 x 2 x 50’
*Rubrik Penilaian terlampir

TUGAS TERSTRUKTUR
Tugas UTS.
1. Bedahlah kontrak dengan mengidentifikasi:
a. Subyek hukumnya (tentukan siapa, legal status masing-masing dan jenis subyek hukumnya)
b. Carilah jenis prestasi sesuai Pasal 1234 KUH Perdata
c. Uraikan syarat sahnya kontrak di perjanjiann yang dibedah
d. Temukan unsur-unsur perjanjian
e. Pilihlah jenis perjanjian (berdasar 5 pembedaan)
f. Kenali bagian-bagian perjanjiann berdasar sistematika perjanjian
g. Sebutkan klausul-klausul pokok, …
2. Identifikasi prestasi semua perjanjian bernama dalam KUH Perdata

Tugas UAS
3. Identifikasi suatu putusan atau kasus dengan mencari:
a. Subyek hukumnya (tentukan siapa, legal status masing-masing dan jenis subyek hukumnya)
b. Carilah jenis prestasi sesuai Pasal 1234 KUH Perdata
c. Uraikan syarat sahnya kontrak di perjanjiann yang dibedah
d. Temukan unsur-unsur perjanjian
e. Pilihlah jenis perjanjian (berdasar 5 pembedaan)

TUGAS MANFIRI
1. Bacalah semua buku referensi
2. Cari perbedaan perjanjian dan kontrak
3. Cari contoh-contoh perjanjian (minimal 10 perjanjian bernama, 10 perjanjiann tidak bernama)

Penilaian:

Penilaian berdasar peraturan rector UNS No 582/UN27/HK/2016 tentang pengelolaan dan penyelenggaraan strata sarjana
(skala 100) Angka Huruf
~ 85 4 .00 A
80 -84 3,70 A-
75- 79 3,30 B+
70- 74 3,00 B
67- 69 2,70 B-
64-66 2,30 C+
60-63 2,0b C
50- 59 1,00 D
<50 0 00 E

Nilai akhir (NA) mahasiswa didapat dari rumus:


NA = (nilai UTS + nilai UAS): 2

Nilai UTS didapat dari rumus:


Nilai UTS = (nilai tes tertulis + nilai tugas) : 2
Nilai UAS didapat dari rumus:
Nilai UAS = (nilai tertulis + nilai tugas) : 2
Rubric penilaian tes tertulis
nilai per butir soal Deskripsi
10 Jawaban mengandung kata kunci, penjelasan sesuai yang diminta dalam pertanyaan
8 Jawaban mengandung kata kunci, penjelasan kurang lengkap
6 Jawaban mengandung kata kunci
4 Ada jawaban, ada kaitan dengan pertanyaan
2 Ada jawaban, tidak ada kaitan dengan pertanyaan
0 Tidak ada jawaban

Nilai akhir= jumlah nilai : jumlah butir soal x 10

Rubric penilaian analisis kasus actual tentang putusan sengketa tentang kontrak dan analisis kliping kasus
Tgs uts: bedah kontrak
Tgs uas: analisis putusan kontrak.

Nilai Deskripsi
Fakta Analisis pertimbangan hukum hakim
Kasus subyek petitum Pertimbangan Amar
posisi hukum hakim
10 Ada, Ada, Ada, Ada lengkap Ada, Kaitan analisis dan dasar hukum benar, lengkap
runut, identifikasi lengkap lengkap
jelas keterangan
subyek
lengkap
8 Ada, Ada, - - - Kaitan analisis dan dasar hukum benar
runut identifikasi
keterangan
subyek
kurang
lengkap
6 Ada, Ada, lengkap Ada, tidak Ada, tidak Ada, tidak analisis dan dasar hukum ada tapi tidak ada kaitan
lengkap lengkap lengkap lengkap
4 Ada, tidak Ada, tidak Ada, salah Ada, salah Ada, salah Analisis salah , dasar hukum salah
lengkap lengkap
2 Ada, salah Ada, salah - - - Analisis salah, dasar hukum tidak ada
0 Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada analisis dan dasar hukum

Rubric penilaian presentasi


Nilai Deskripsi
10 Hadir, presentator/mediator, menjawab pertanyaan, jawaban benar
8 Hadir, presentator/mediator, menjawab pertanyaan
6 Hadir, presentator/moderator
4 Hadir, hanya diam
2 Tidak hadir presentasi tapi anggota kelompok ada yang presentasi
0 Tidak ada yang hadir presentasi

Nilai tugas UTS= nilai fakta (50%) + nilai analisis (50%)

Nilai UAS = nilai fakta (30%) + nilai analisis (40%) + nilai presentasi (30%)

Anda mungkin juga menyukai