Anda di halaman 1dari 5

Nama : Abdih Muflihun

Kelas : C
Nim : 210304501063
Tugas : Meringkas Buku

MERAWAT HEWAN KESAYANGAN

1. Memelihara Hewan Kesayangan Antara Hobi dan Bisnis

A. Tren Memelihara Hewan Kesayangan Semakin Meningkat

Banyak orang memelihara hewan kesayangan seperti kucing, anjing,kura-kura,


bahkan ular untuk menghilangkan kejenuhan dan stres. Ramainya penjualan hewan di
berbagai petshop bisa dijadikan indikasi bahwa minat masyarakat dalam memelihara
hewan semakin berkembang.

B. Manfaat Memelihara Hewan Kesayangan

Banyak hal yang dapat diperoleh jika memelihara hewan. Selain penghilang stres dan
penat, memelihara hewan bisa menghadirkan banyak kawan bagi Anda, misalnya
dengan mengikutsertakan hewan peliharaan dalam berbagai konteks dan kompetisi.
Dan bagi sebagian orang memelihara hewan dapat menjadi sumber penghasilan yang
cukup baik.

C. Jenis-jenis Hewan yang Dapat dijadikan Peliharaan

Jenis hewan yang dipelihara sebaiknya hewan jinak seperti kucing, kelinci, hamster,
dan anjing.

2. Merawat Anjing Hias dan Anjing Penjaga

Cara merawat anjing agar selalu sehat :


 Memperhatikan jenis dan kondisi kandang
 Memberi vaksin
 Kunjungi dokter secara rutin
 Memberikan makanan bernutrisi
 Ajak anjing melakukan aktivitas fisik (olahraga)
 Ajak bermain
 Memperhatikan asupan makanan
 Menghindari dari kutu
 Menjaga kebersihan anjing

3. Merawat Hamster

Cara merawat hamster :


 Pilihlah kandang yang tepat untuk hamster
 Beri alas kandang untuk hamster
 Beri makan hamster setiap hari
 Selalu sediakan air untuk hamster
 Gunakan pelet dengan kandungan gizi yang seimbang
 Hindari pemberian makan manusia untuk hamster
 Pahami pola tidur hamster
 Pastikan banyak mainan untuk hamster
 Bersihkan kandang hamster secara menyeluruh
 Ganti alas kandang yang lama

4. Merawat Iguana

Cara merawat iguana :


 Memberi makan secara rutin dan teratur
 Rutin membersihkan kandang iguana
 Pastikan selalu tersedia air bersih di kandang
 Mengatur temperatur atau suhu lingkungan yang sesuai untuk iguana
 Perhatikan kondisi kesehatan iguana

5. Merawat Kelinci

Cara merawat kelinci :


 Carilah jenis kandang yang tepat yang sesuai dengan kelinci
 Melapisi kandang dengan jerami
 Siapkan kotak kotoran
 Buat tempat bersembunyi dalam kandang kelinci
 Menyediakan rumput segar dan sayur-sayuran
 Berikan sepiring pelet yang terbuat dari rumput
 Biarkan kelinci berda di luar kandang beberapa jam (6-8 jam)
 Bersihkan kandang setiap Minggu
 Bawa kelinci ke dokter setahun sekali
 Rutin membersihkan badan kelinci

6. Merawat Kucing

Cara merawat kucing :


 Sediakan kotak pasir sebagai tempat kotoran kucing
 Memberi makanan dan air
 Memberi kucing tempat khusus untuk menghabiskan waktu sendiri
 Menyediakan tiang garukan sebagai tempat kucing mencakar
 Pastikan kucing mendapat olahraga yang cukup
 Berilah kucing pemandangan di luar rumah
 Bangun ikatan kucing dengan latihan
 Menjaga kesehatan dan kebersihan kucing

7. Merawat Kura-kura

Cara merawat kura-kura :


 Tempatkan kura-kura di kandang atau aquarium terbesar
 Lapisi bagian dasar aquarium dengan tanah atau gambut
 Siapkan area berjemur
 Gunakan lampu reptil untuk menghangatkan area berjemur
 Pasang filter agar air tetap bersih
 Memberi makan kura-kura dengan ikan, invertebrata, dan sayur-sayuran
 Beri makan 3-4 kali per minggu
 Memeriksa tanda-tanda penyakit secara berkala
 Ganti 25% air aquarium setiap Minggu
 Bersihkan air tiga Minggu sekali

8. Merawat Ular

Cara merawat ular :


 Mengetahui jenis ular yang akan dipelihara
 Siapkan kandang yang tertutup
 Beri alas pada kandang, alas yang tidak membahayakan ular contohnya alas
koran
 Memberi makan dan minum
 Handling yaitu melatih ular agar mengetahui bau majikannya
 Rendam ular dengan air hangat selam 15 menit
 Jemur ular sekitar 15-20 menit waktu jam 9-10 pagi
 Memeriksa kesehatan ular

Anda mungkin juga menyukai