Anda di halaman 1dari 12

Petunjuk Teknis Rekam Video Virtual

Sang
Sutradara
Panduan Dasar
Pengambilan gambar yang dibutuhkan untuk keperluan pertunjukan “Sang
Sutradara” di bagi menjadi 3(tiga): Opening Tune; Opening Dance; dan
Keaktoran. Adapun syarat dasar dalam pengambilan gambar diantaranya,

▪ Alat untuk perekam video bisa HP/kamera


digital/mirrorless/SLR
▪ Pastikan settingan kamera video
Handphone/Kamera 16:9 (widescreen)
▪ Background menggunakan kain putih/tembok
putih atau bisa juga menggunakan kain
hitam/tembok hitam
▪ Tempat pengambilan gambar diusahakan tidak
terlalu gelap
Alur Produksi
1 2 3
Pemberian Materi Shooting Pengumpulan
Skrip, Audio Opening Tune, dan Shoting dilakukan masing- Pengumpulan hasil rekaman
Audio Opening Dance, masing dengan mengikuti dikirim melalui email
akan dibagikan melalui WAG panduan sangsutradarateam@gmail.com
Dalam format nama dan peran

4 5
Evaluasi & Revisi Selesai
Hasil pengiriman data akan Hasil yang sesuai akan
dievaluasi, bila masih ada yang dilanjutkan pada proses
tidak sesuai akan diminta untuk editing
shooting ulang
Opening Tune
Shooting opening tune, dilakukan dengan
Medium Close Up (MCU)
Panduan Opening Tune
Petunjuk Teknis
● Perhatikan garis putus-putus merah (garis area)
● Medium Close Up, kepala dengan batas atas
frame diberi jarak kurang lebih 10 cm
● Batas bawah area badan ada pada dada bawah
● Background bisa berwarna hitam atau putih
Atau
● Gesture dalam bernyanyi bisa menggunakan
tangan jika diperlukan, namun posisi badan
tetap ditengah video sesuai garis area
● Video di take dari awal intro sampai 3 detik
setelah lagu berakhir (setelah lagu berakhir
diberi waktu 3 detik, kemudian cut)
Opening Dance
Shooting Opening dance dilakukan 2 kali
take dengan posisi kamera berbeda
(potrait dan landscape)
Landscape Potrait

Panduan
Opening Dance

Petunjuk Teknis
● Perhatikan garis putus-putus merah (garis area)
● Kepala dan kaki dengan batas frame diberi jarak kurang lebih 10 cm
● Shooting dilakukan full body dengan 2x pengambilan gambar berbeda, untuk kebutuhan editing
● Background bisa berwarna putih/tembok dengan lantai apapun
● Gerak dalam pengambilan video landscape bebas, dalam pengambilan portrait lebih diatur agar tidak keluar frame
● Video di take dari awal intro sampai 3 detik setelah lagu berakhir (setelah lagu berakhir pose diberi waktu 3 detik,
kemudian cut)
Keaktoran
Pengambilan gambar keaktoran dilakukan
dalam 2 (dua) kategori, Pemeran
Pendukung dan Tokoh
Pemeran Pendukung
● Warga ‘Bukan Ciung Wanara/Rumah Kardus’
● Murid 1, dan Murid 2

Atau
Petunjuk Teknis
● Perhatikan garis putus-putus merah (garis area)
● Kepala dengan batas atas frame diberi jarak kurang lebih 10 cm
● Batas bawah area badan ada pada dada bawah
● Background bisa berwarna hitam atau putih
● Kostum disesuaikan dengan ketentuan kostum
● Arah Pandangan wajah ke kamera
Tokoh
● Toto 2 dan Titi 2
● Toto 4 dan Titi 4
● Ken Arok

Petunjuk Teknis
● Perhatikan garis putus-putus merah (garis area)
● Mid Shoot, kepala dengan batas atas frame diberi jarak kurang lebih 10 cm
● Batas bawah area badan ada pada pinggang
● Background berwarna hitam
● Kostum disesuaikan dengan ketentuan kostum
● Arah Pandangan wajah disesuaikan dengan pengadegan
Pengadegan Titi 2 Toto 2

1 Toto dan Titi 2


Arah Badan kedepan dengan pandangan
Bisa ke samping saat berinteraksi
dengan lawan main
Titi 4 Toto 4
2 Toto dan Titi 4
Arah Badan kedepan dengan pandangan
Bisa ke samping saat berinteraksi
dengan lawan main

Ken Arok
3 Ken Arok
Arah pandangan ke kamera
Hatur Nuhun !

Anda mungkin juga menyukai