Anda di halaman 1dari 2

No.

: 444 / / I / 2022 Dompu, 18 Januari 2022


Lampira :-
Perihal : Undangan Pemberihuan kerusakan
bangunan
Kepada
Yth.Bapak Kepala Dinas Kesehatan kab. Dompu
di –
Tempat
Bismillaahirrahmaanirrahiim.
Assalaamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh

Dalam Rangka Keamanan dan kenyamanan petugas Puskesmas dompu kota dalam
melaksanakan Tugas dan fungsinya di UPTD Puskesmas Dompu Kota, Maka dengan ini kami
sampaikan kepada bapak Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Dompu bahwa Di gedung
Puskesmas Dompu Kota yang Baru ditemukan adanya beberapa kerusakan dan berkurangnya
fungsi beberapa bagian dalam ruangan pada bangunan baru UPTD Puskesmas Dompu Kota.
( Terlampir ).

Demikian untuk maklum, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.

Wassalaamu’alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh,

Dompu, 18 Januari 2022


Kepala UPTD Puskesmas Dompu Kota

Ns. H.Syarif Efendi, S.Kep.M.MKes


Pembina TK.I/ IV b
NIP. 19681231 198903 1 095
Lampiran 1

Adapun beberapa kerusakan atau berkurangnya fungsi bagian dalam ruangan antara lain
sebagai berikut :

1. Pintu MTBS tidak berfungsi dengan baik


2. Beberapa kunci ruangan sama dengan ruangan lainnya, 1 Kunci bisa membuka 3 sampai 10
ruangan lainnya

3. Kunci pintu taman tidak berfungsi dengan baik


4. Kran air MTBS tidak berfungsi
5. Toilet di tempat vaksin covid tidak berfungsi
6. Kran air ranap/ruang jaga tidak berfungsi dengan baik
7. Kunci Rawat inap sama dengan ruangan lainnya
8. Kunci ruang dapur di ganti,, soalnya semua kunci bisa masuk
9. Ganggang Jendela ruang Konseling Rusak
10. Jendela TU rusak ganggangnya
11. Ganggang Jendela ruang KIA Rusak
12. Kebocoran Plafon Depan Pintu Masuk
13. Kebocoran Plafon Koridor Lantai dua

Dompu, 18 Januari 2022


Kepala UPTD Puskesmas Dompu Kota

Ns. H.Syarif Efendi, S.Kep.M.MKes


Pembina TK.I/ IV b
NIP. 19681231 198903 1 095

Anda mungkin juga menyukai