Anda di halaman 1dari 19

AZAS TEKNIK KIMIA II

KULIAH KE-2

Oleh :
Dr. IR NUR ROKHATI, MT

JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
DASA-DASAR ANALISIS DIMENSI
• BESARAN FISIK
Besaran fisik dinyatakan dalam 2 kelompok lambang:
Misal: - Panjang : 20 cm
- Temperature : 50 0C
- Kecepatan : 30 cm/sec
Lambang angka : menyatakan nilai dari suatu besaran
Lambang huruf : menyatakan satuan dari besaran tersebut
Besaran fisik dibagi menjadi 2 kelompok :
• Besaran primer
• Besaran sekunder
Dasar pemilihan besaran adalah kebiasaan dalam
pemakaian.
Besaran yang biasa dipilih sebagai besaran primer:
• Panjang
• Massa
• Waktu
• Temperature
• Muatan listrik
• Gaya
• Energi
Besaran yang diturunkan dari besaran primer disebut
besaran sekunder, seperti: volume, berat jenis, tekanan
dll.
SATUAN
Satuan adalah sesuatu yang menyatakan ukuran besaran.
Contoh: panjang : meter, foot
Massa : gram, pound
Sistem satuan yang umum dijumpai didasarkan pada konsep:
 Absolute (dynamic) system.
– cgs
– MKS
– FPS (feet-pound-sec) = english Absolute
– SI (System Internationalle)
 Gravitasional system:
– British Enginering
– American Engineering
Yang umum digunakan dalam Teknik Kimia adalah SI, American
Engineering & cgs.
• SI (System Internationalle) Unit
Berasal dari sistem MKS. Pada tahun 1960 diakui sebagai sistem
satuan internasional secara resmi, untuk komunikasi ilmiah dan
dunia keteknikan, dunia profesional.
• Panjang : meter (m)
• Waktu : second (s)
• Massa : kilogram (kg)
• Temperatur : kelvin (K)
• Volume : m3
• Gaya : kg.m/s2 (N)
• Tekanan : N/m2 (=Pa)
• Energi : newton meter = joule
• American Engineering System
Digunakan dalam bidang Teknik Kimia dan Perminyakan
• Panjang : foot (ft)
• Waktu : second (s)
• Massa : pound mass (lbm)
• Temperatur : fahrenheid (0F)
• Volume : ft3
• Gaya : pound force (lbf)
• Tekanan : lbf/ft2 ; lbf/in2
• Energi : ft.lbf ; Btu (Btu : British thermal unit)
 Untuk merefisi hukum Newton dan pernyataan lain yang berkaitan
dengan massa dan gaya diperlukan konstanta yang disebut gc =
32,174 ft.lbm/sec2.lbf
– F = c.m.a
– F = 1 lbf
– m = 1 lbm
– a = g
– F = c (1 lbm)(g . ft/sec2) = 1 lbf
– 1/c = gc (grafitasi pada laut, sudut inklinasi 450 )

 Sedang gravitasi (g) dibeberapa tempat nilainya berbeda-beda


dengan selisih dari 0,1 – 1%. Untuk beberapa tempat :
– F = c.m.g
– c = 1/gc = 1/32,174
– F = g/gc . m
– Jika g/gc = 1 maka 1 lbf = 1 lbm
• Biasanya g setempat tidak sama dengan g standart.
• System CGS
– Satuan massa adalah gram.
– Satuan gaya didefinisikan sebagai gaya yang menyebabkan
timbulnya percepatan sebesar 1 cm/ sec2 kepada satu
gram massa .
– Satuan gaya adalah dyne.
– Harga standard dari g = 980,665 cm / sec2.
– Dari persamaan w = m.g dapat disimpulkan bahwa berat
dari 1 gram massa adalah ≈ 981 dyne.
– Satuan kerja adalah dyne cm atau erg.
• System MKS (massa).
– Satuan massa adalah kilogram.
– Satuan gaya adalah Newton , yaitu gaya yang menimbulkan percepatan
sebesar 1 m / sec2 pada 1 kg massa.
– Satuan berat adalah 9,81 newton.
– Satuan kerja adalah Newton meter.
• System MKS (gaya)
– Satuan gaya adalah kilogram.
– Kilogram gaya didefinisikan sebagai :
– Berat dari 1 kilogram massa gaya x gaya tarik gravitasi standard.
– Jadi 1 kgf = 981 dyne.
Menurut Hukum Newton:
F= m .a m=F/a
Jadi satuan massa untuk system MKS gaya adalah (kgf )(sec) 2/m.
Berat dari 1 (kgf )(sec) 2/m adalah 9,81 kgf.
System British (massa)
• Satuan massa adalah (pound).
• Satuan gaya adalah poundal.
• Definisi dari 1 poundal :
Gaya yang menimbulkan percepatan ft/sec2 pada 1 lb
massa.
• Harga percepatan gravitasi standar = 32,2 ft/sec2 ,
maka berat 1 pound mass adalah 32,2 poundal.
• Sistem (Lt MF)
• Menggunakan sistem pengukuran dengan 4 satuan pokok
yaitu :
– Pound force (lbf)
– Pound mass (lbm)
– Panjang (ft)
– Waktu (sec)
Pound force didefinisikan sebagai gaya yang akan menimbulkan
percepatan 32,174 ft/ sec2 pada 1 pound mass.
• Dalam system ini , hukum Newton menjadi:
F = m . a / gc
Dimana gc = 32,174 ft.lbm/sec2.lbf
TABEL SATUAN UNTUK BEBERAPA SISTEM PENGUKURAN

Unit dari system CGS MKS (massa) MKS (Gaya) British American LtMF
(massa) Engineering
Panjang Centimeter (cm) Meter (m) Meter (m) Foot (ft) Foot (ft) Foot (ft)
Waktu Second (sec) Second (sec) Second (sec) Second (sec) Second (sec) Second (sec)

Massa Gram (g) Kilogram (kg) kgf sec2/m Pound Pound mass Pound massa
(F = ma) (lbm) (lbm)

Gaya Dyne Newton Kilogram (kgf) Poundal Pound force Pound force
(F = ma) (g cm/sec2) (kg m/sec2) (lbm ft/sec2) (lbf) (lbf)

Berat 981 dyne 9,81 Newton 9,81 kgf 32,2 poundal 32,2 lbf Pound force
(w = mg) (lbf)

Kerja Erg (dyne cm) Joule Kilogram meter Foot poundal Foot pound Foot pound
(W=Fd) (Newton.m) (kgf . m) (ft lbf) BTU (ft lbf)
• Contoh :
• Hitung energi kinetik (ft.lbf) dari 100 lbm air yang
mengalir pada pipa dengan laju 10ft/sec ? (g = 32,174)
• Penyelesaian :
• Ek = ½ mv2
= ½ (100 lbm)(10 ft/sec)2 (1/(32,174 ft.lbm/sec2.lbf)
= 155 ft.lbf.

Anda mungkin juga menyukai