Anda di halaman 1dari 8

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Penitik adalah alat yang digunakan untuk membuat lubang pada benda
kerja. Penitik terbuat dari bahan baja karbon tinggi yang dikeraskan.
Sedangkan ujungnya runcing membentuk sudut 30° sampai 90°.

B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian penitik (scriber) ?
2. Bagaimana cara menggunakan penitik (scriber) ?

C. Tujuan Penulisan
1. Untuk mengetahui pengertian penitik (scriber)
2. Untuk mengetahui cara menggunakan penitik (scriber)
>

1
BAB II
PEMBAHASAN

A. Pengertian Penitik (SCRIBER)


Penitik adalah alat yang digunakan untuk membuat lubang pada benda
kerja. Penitik terbuat dari bahan baja karbon tinggi yang dikeraskan.
Sedangkan ujungnya runcing membentuk sudut 30° sampai 90°.

B. Cara Menggunakan
Cara menggunakan penitik yaitu pertama pegang penitik dengah
tangan kiri, dan tempatkan pada benda kerja. Penitik harus tegak lurus dengan
banda kerja. Penitik dipukul dengan menggunakan palu satu kali dengan
pemukul yang ringan, serta periksa posisinya jika sudah tepat baru dipukul
dengan kuat agar didapatkan titik yang jelas, dengan syarat jangan terlalu
keras.

2
BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Penitik adalah alat yang digunakan untuk membuat lubang pada benda
kerja. Penitik terbuat dari bahan baja karbon tinggi yang dikeraskan.
Sedangkan ujungnya runcing membentuk sudut 30° sampai 90°.

B. Saran
Penulis menyadari bahwa makalah diatas banyak sekali kesalahan dan
jauh dari kesempurnaan. Penulis akan memperbaiki makalah tersebut dengan
berpedoman pada banyak sumber yang dapat dipertanggungjawabkan. Maka
dari itu penulis mengharapkan kritik dan saran mengenai pembahasan
makalah dalam kesimpulan di atas. 

3
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmatNya sehingga makalah
ini dapat tersusun hingga selesai. Tidak lupa kami mengucapkan terimakasih
terhadap bantuan dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan
sumbangan baik pikiran maupun materinya.
Kami berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan
pengalaman untuk para pembaca. Bahkan kami berharap lebih jauh lagi agar
makalah ini bisa pembaca praktekkan dalam kehidupan sehari-hari.
Kami yakin masih banyak kekurangan dalam penyusunan makalah ini
karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman Kami. Untuk itu kami sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi
kesempurnaan makalah ini

Baubau, 10 November 2019

4
Penulis

i DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..................................................................................... i


DAFTAR ISI ................................................................................................... ii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ............................................................................... 1
B. Rumusan Masalah .......................................................................... 1
C. Tujuan Penulisan ........................................................................... 1
BAB II PEMBAHASAN
A. Pengertian Penitik .......................................................................... 2
B. Cara Mengunakan Penitik .............................................................. 2
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan .................................................................................... 3
B. Saran .............................................................................................. 3
DAFTAR PUSTAKA

5
DAFTAR PUSTAKA

https://lek-lut16.blogspot.com/2014/05/penitik-dan-penggores-scratcher.html

http://infopemesinan.blogspot.com/2014/05/penitik-scribber-penitik-adalah-alat.html

6
ii

Tugas Makalah

PENITIK
(SCRIBER)

DISUSUN OLEH :

7
DISUSUN OLEH :

NAMA : MARZUKI HUSEN


NO STAMBUK : 19630070

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS DAYANU IKSHANUDDIN
BAUBAU
2019

Anda mungkin juga menyukai