Anda di halaman 1dari 3

Mata Kuliah : Statistika Semester : 2; Kode : SKS : 2

Program Studi : Manajemen Dosen :

Capaian Pembelajaran Program Studi :

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah : Mata kuliah Statistika merupakan bagian dalam kurikulum
mahasiswa ekonomi. Tujuan diadakannya mata kuliah ini untuk membuat mahasiswa merasa nyaman
dalam lingkungan yang banyak menggunakan analisis kuantitatif. Mahasiswa yang terbiasa dengan
analisa kuantitatif diharapkan mampu mejadi lebih kritis dan mampu menggunkannya sebagai alat
dalam pengambilan keputusan bisnis.

Penilaian : Keaktifan, Diskusi, Latihan Soal Mandiri dan Kelompok, Ujian Tengah Semester (UTS),
dan Ujian Akhir Semester (UAS)

Minggu Kemampuan Bahan Kajian Strategi Waktu Kriteria Bobot


ke Akhir Yang (Materi Pelajaran) Pembelajaran Belajar Penilaian Nilai
Diharapkan (menit) (Indikator)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 Mahasiswa a. Definisi a. Diskusi : 100 Ketepatan 5%
mampu mengenal Statistik Penjelasan menit menjawab
dan memahami b. Definisi SAP, aturan dalam soal
Statistik vs Statistika kuliah, tugas, dan kasus
Statistika c. Jenis data dan strategi
d. Jenis Skala belajar
e. Populasi dan b. Penyampaian
Sampel materi
c. Pengerjaan
latihan soal
dari buku

2 Mahasiswa a. Distribusi a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%


mengerti Frekuensi materi menit menjawab
Distribusi b. Histogram dan b. Diskusi dan dalam soal
Frekuensi Poligon tanya jawab dan kasus
c. Titik tengah c. Pengerjaan
(mid point) latihan soal
d. Data ungroup dari buku
dan group
e. Ogive positif
dan negatif

3 Mahasiswa dapat a. Mean , a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%


mengenal ukuran Median, materi menit menjawab
pemusatan Modus, b. Diskusi dan dalam soal
Kuartil, tanya jawab dan kasus
Persentil Data c. Pengerjaan
Ungroup latihan soal
b. Mean , dari buku
Median,
Modus,
Kuartil,
Persentil Data
Group

4 Mahasiswa a. Standar a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%


mampu deviasi vs materi menit menjawab
memahami Varians data b. Diskusi dan dalam soal
ukuran dispersi ungroup tanya jawab dan kasus
b. Standar c. Pengerjaan
deviasi vs latihan soal
Varians data dari buku
group
c. Z score vs CV

5 Mahasiswa a. Skewness dan a. Penyampaian 100 Ketepatan 10%


mampu Kurtosis data materi menit menjawab
memahami ungroup b. Diskusi dan dalam soal
ukuran Skewness b. Skewness dan tanya jawab dan kasus
dan Kurtosis data Kurtosis data c. Pengerjaan
group latihan soal
dari buku

6 Mahasiswa a. Angka Indeks a. Penyampaian 100 Ketepatan 10%


mampu mengenal b. Praktik pada materi menit menjawab
dan memahami kasus bisnis b. Diskusi dan dalam soal
angka indeks c. Jenis jenis tanya jawab dan kasus
angka indeks c. Pengerjaan
latihan soal
dari buku

7 Mahasiswa Latihan soal Pengerjaan 100 Ketepatan 10%


mampu latihan soal menit menjawab
mempraktikan apa dari buku dalam soal
yang telah dan kasus
dipelajari dari
minggu I-VI

8 UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)


9-10 Mahasiswa a. Time Series a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%
mampu b. Variasi Musim materi menit menjawab
menghitung deret b. Diskusi dan dalam soal
berkala dan tanya jawab dan kasus
peramalan c. Pengerjaan
latihan soal
dari buku

11 Mahasiswa a. Persamaan a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%


mampu Regresi materi menit menjawab
menghitung b. Korelasi b. Diskusi dan dalam soal
sederhana tanya jawab dan kasus
analisis regresi c. Koefisien c. Pengerjaan
linier sederhana Determinasi latihan soal
dari buku

12 Mahasiswa a. Probabilitas a. Penyampaian 100 Ketepatan 10%


mampu klasik materi menit menjawab
memahami dan b. Teorema b. Diskusi dan dalam soal
menghitung Bayes tanya jawab dan kasus
konsep dasar c. Ekspektasi c. Pengerjaan
probabilitas latihan soal
dari buku

13-14 Mahasiswa a. Peluang diskrit a. Penyampaian 100 Ketepatan 5%


mampu vs kontinu materi menit menjawab
memahami b. Penerapan b. Diskusi dan dalam soal
karakteristik pada distribusi tanya jawab dan kasus
distribusi peluang binomial vs c. Pengerjaan
teoritis poisson latihan soal
c. Penerapan dari buku
pada
multinomial,
dan
hipergeometrik

15 Mahasiswa Latihan soal Pengerjaan 100 Ketepatan 10%


mampu latihan soal menit menjawab
mempraktikan apa dari buku dalam soal
yang telah dan kasus
dipelajari dari
minggu IX-XIV

16 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

REFERENSI
Hasan, M.I. (2016). Pokok-Pokok Materi Statistik 1 (Statistik Deskriptif). Edisi. 2. Jakarta: PT Bumi
Aksara.
Levine, D.M., Stephan, D.F., Krehbiel, T.C., Berenson, M.L. (2011). Statistics for Managers using
Microsoft Excel, 6th edition. New Jersey : Pearson.
Lind, Marchal & Wathen (2012). Statistical Techniques in Business and Economics, Fifteenth Edition,
United States :McGraw Hill.
Supranto, J. (2009), Statistik (Teori dan Aplikasi), Jakarta, Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai