Anda di halaman 1dari 9

.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


PROGRAM STUDI AHS
STAI TUANKU TAMBUSAI PASIR PENGARAIAN
2021/2022M
1. Identitas
1. Desen pengampu : ALFAJRI Lubis MM
2. Program studi :Manajemen Haji dan Umroh
3. Nama mata kuliah :Pengantar Ilmu manajemen
4. Bobot sks/semester: 2 sks
5. Alokasi waktu : 16 kali pertemuan

2. Capaian pembelajaran lulusan sikap (SNPT)


1. Memiliki komitmen dan konsistensi terhadap ilmu manajemen
2. Mampu mempormulasikan ilmu manajemen terhadap diri dan terhadap dunia kerja sesuai dengan perkembangan kekinian

3.Keterampilan umum (snpt)

1. Terampil menulis dan menuangkan pemkiran, gagasan ilmu manajemen tepat sasaran
2. Terampil mengkomunikaskan materi seacara efektif yang berkaitan dengan ilmu manajemen
3. Terampil menerapkan ilmu manajemen kehidupan sehari hari dan terhadap dunia kerja

4 .Keterampilan khusus

1. terampil memilih dan menetapkan buku rujukan ilmu manajemen yang berkaitan dengan ilmu ilmu manajemen
2. trampil menerapkan menganalisa ilmu manajemen perencanaanya, keinginan dan target sesuai dengan perencanaa
Penguasaan pengetahuan
1. mahasswa mampu meneliti dan memahami ilmu manajemen
2. mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan pengertian ilmu, manajemen, perencanaa, dasar manajemen, fungsi
manajemen, manajemen sebagai sni dan ilmu, serta capaian daripada ilmu manajemen
5.sopt skills(affektif)

1. mahasiswa mampu menguasai konsef konsef dan teori tentang ilmu manajemen
2. mahasiswa mampu menganalia capaian daripada tujuan ilmu manajemen, serta merancang tujuan daripada ilmu manajemen
dengan.

Mingg Capaian Materi Metode/ Aktifitas Pembelajaran/ Penilaian


u ke Pembelajaran Strategi Pengalaman Mahasiswa
Indikator Bentuk Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 Mengerti materi, Kontrak Mahasiswa - Mahasiswa ikut serta Form Kontrak


sistem, dan kode etik Belajar menggagas esensi kontrak Kuliah
kuliah, serta unsur- pebelajar
unsur penilaian, dan - Mahasiswa menyetujui dan
melaksanakan usaha siap melaksanakan secara
layak ditempuh dalam kolektif tentang model dan
mencapai CPMK. aturan perkuliahan
2 Mahasiswa sanggup Konsep dasar Diskusi, Menyusun & memaparkan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan Manajemen : tanya makalah konsep dasar menjelaskan makalah &
data, memahami dan 1.Defenisi jawab, & manajemen oleh kelompok yang Konsep dasar Pemaparan
mengkomunikasikan manajemen Ceramah ditunjuk manajemen
dengan baik dan benar 2.Defenisi - Membuat Resensi tentang dengan benar,
tentang konsep dasar fungsi konsep dasar manajemen tepat, analisis,
manajemen manajemen secara individu selain yg dan komunikasi
sebagai ilmu bertugas diskusi yang efektif

3 Mahasiswa sanggup Manajemen Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan SDM tanya Membangun strategi Manajemen menjelaskan makalah &
data, memahami dan Pentingnya jawab, & SDM,Pentingnya SDM, Membangun Pemaparan
mengkomunikasikan SDM Ceramah perkembangan, evaluasi dan strategi
dengan baik dan benar Perkembangan fungsi Manajemen SDM
tentang manajemen SDM dengan benar, tepat, analisis, dan dengan benar,
SDM dan pentingnya Evaluasi SDM komunikasi yang efektif tepat, analisis,
SDM, evaluasi dan Fungsu SDM dan komunikasi
fungsi yang efektif
4 Mahasiswa sanggup Pengadaan Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan SDM, tanya pengadaan SDM pentingnya menjelaskan makalah &
data, memahami dan pentingnya jawab, & SDM,analisa pekerjaan, dan pentingnya SDM Pemaparan
mengkomunikasikan SDM,analisap Ceramah penyederhanaan dengan benar, analisa,
dengan baik dan benar ekerjaandanpe tepat, analisis, dan komunikasi penyederhanaan
tentang analisis nyerderhanaan yang efektif dengan benar,
pengadaan, analisa tepat, analisis,
dan penyederhanaan dan komunikasi
yang efektif
5 Mahasiswa sanggup Pengembanga Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan n SDM dan tanya Analisis pengembangan SDM menjelaskan makalah &
data, memahami dan penilaian jawab, & dan prestasi dengan benar, tepat, pengembangan Pemaparan
mengkomunikasikan prestasi Ceramah analisis, dan komunikasi yang SDM dan prestasi
dengan baik dan benar efektif dengan benar,
tentang penilaian tepat, analisis,
pengembangan SDM dan komunikasi
dan prestasi yang efektif
6 Mahasiswa sanggup Mutasi dan Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan karyawan dan tanya mutasi karyawan dan menjelaskan makalah &
data, memahami dan kompensasi jawab, & kompensasi dengan benar, tepat, mutasi karyawan Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah analisis, dan komunikasi yang dan kompensasi
dengan baik dan benar efektif dengan benar,
tentang mutasi tepat, analisis,
karyawan dan dan komunikasi
kompensasi yang efektif
7 Mahasiswa sanggup pengintegrasia Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan n tanya pengintegrasian dengan benar, menjelaskan makalah &
pengintegrasian jawab, & tepat, analisis, dan komunikasi pengintegrasian Pemaparan
dengan baik dan benar Ceramah yang efektif dengan benar,
tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif
8 Mahasiswa sanggup kepemimpnan Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan tanya kepemimpinan dengan benar, menjelaskan makalah &
data, memahami dan jawab, & tepat, analisis, dan komunikasi kepemimpinan Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah yang efektif dengan benar,
dengan baik dan benar tepat, analisis,
tentang kepemimpinan dan komunikasi
yang efektif
9 Mahasiswa sanggup pemeliharaan Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan tanya analisapemeliharaandengan menjelaskan makalah &
data, memahami dan jawab, & benar, tepat, analisis, dan Analisis Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah komunikasi yang efektif pemeliharaan
dengan baik dan benar dengan benar,
tentang pemeliharaan tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif
10 Mahasiswa sanggup kedisiplinan Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan tanya Analisis strategi kedisiplinan menjelaskan makalah &
data, memahami dan jawab, & dengan benar, tepat, analisis, dan Analisis strategi Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah komunikasi yang efektif kedisiplinan
dengan baik dan benar dengan benar,
tentang kedisiplinan tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif
11 Mahasiswa sanggup Tantangan di Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan bidang SDM tanya tantangan di bidang SDM menjelaskan makalah &
data, memahami dan jawab, & dengan benar, tepat, analisis, dan Tantangan di Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah komunikasi yang efektif bidang SDM
dengan baik tantangan dengan benar,
diBidang SDM tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif
12 Mahasiswa sanggup Pengendalian Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan mutu tanya Perkembangan Pengendalian menjelaskan makalah &
data, memahami dan jawab, & mutu dengan benar, tepat, Perkembangan Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah analisis, dan komunikasi yang pengendalian
dengan baik dan benar efektif mutu dengan
tentang Pengendalian benar, tepat,
mutu analisis, dan
komunikasi yang
efektif
13 Mahasiswa sanggup Gugus Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan pengendalian tanya gugus pengendalian mutu menjelas gugus makalah &
data, memahami dan mutu jawab, & dengan benar, tepat, analisis, dan pengendalian Pemaparan
mengkomunikasikan Ceramah komunikasi yang efektif mutu dengan
dengan baik dan benar benar, tepat,
tentang gugus analisis, dan
pengendalian mutu komunikasi yang
efektif
14 Mahasiswa sanggup Peran Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, dan pemimpin tanya bagai mana peran pemimpin menjelaskan makalah &
memahami peran jawab, & peran pemimpin Pemaparan
pemimpin Ceramah dengan benar,
tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif

15 Mahasiswa sanggup fasilitator Diskusi, Mahasiswa dapat menjelaskan Mahasiswa dapat Penugasan,
meneliti, menemukan tanya fasilitator menjelaskan makalah &
dan memahami jawab, & dengan benar, tepat, analisis, dan fasilitator Pemaparan
fasilitator Ceramah komunikasi yang efektif dengan benar,
tepat, analisis,
dan komunikasi
yang efektif
16 Mahasiswa Mengingat Review materi Diskusi, Mahasiswa dapat Mengutarakan Mahasiswa dapat Penugasan
dan mendialogkan tanya kembali materi yang telah dikaji menggali kembali dan dialog
kembali materi ilmu jawab, & dengan dialog dan
manajemen yang telah Ceramah mendialogkan
dipresentasikan dan materi terdahulu
Didiskusikan
5. REFERENSI UTAMA
Prof. Dr. H, Bahri zainun,2001, Manajemen SDM Indonesia
Prof. Dr, H. Hadari nawawi, 2008, perencanaan SDM untuk organisasi yang profit
Dr. Mustafa kamal, 2012, perencanaan dan pengembangan SDM dalam organisasi
Prof. Dr. FX, Soedjadi, 1999, Manajemen SDM, LAN RI

6. FORMAT RANCANGAN TUGAS

CAPAIAN PEMBELAJARAN 1:
Mahasiswa membuat makalah secara sistematis dan referensial dengan menggunakan catatan kaki dan presentasikannya disertai
dengan kemampuan menjawab dan menanggapi berbagai pertanyaan dan komentar yang muncul dalam seminar makalah.

7. Metode/Cara pengerjaan Tugas


1. Pembuatan makalah bagi kelompok yang bertugas presentasi
2. Resume setiap materi dalam setiap pertemuan bagi mahasiswa yang tidak presentasi.
3. Presentasi makalah yang berisi materi sesuai dengan pokok bahasan pada setiap pertemuan
4. Dialog secara intend dan menyimpulkannya
5. Memperbaiki makalah dan resume yang tidak sesuai dengan ketentuan penulisan

8. Deskripsi Luaran Tugas:

Mahasiswa dapat;
1. Melakukan analisis pengertian manajemen
2. Melakukan analisis langkah- langkah manajemen
3. Melakukan analisis strategi manajemen
4. Melakukan analisis konsep kepemimpinan
5. Melakukan implementasi strategi manajemen di dunia kerja

Anda mungkin juga menyukai