Anda di halaman 1dari 43

LAPORAN PRAKERIN KERJA INDUSTRI

PADA LKP MITRA MEDIA


KOTA METRO

( Laporan Praktek Kerja Industri )

Oleh :

Hera Emilia NISN : 0058109469

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENGENAI


PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH SEKAMPUNG
SMK MUHAMMADIYAH SEKAMPUNG
LAMPUNG TIMUR
LAPORAN PRAKERIN KERJA INDUSTRI
PADA LKP MITRA MEDIA
KOTA METRO

“ Konfigurasi DNSHCP Server ”

Oleh :

Hera Emilia NISN : 0058109469

Ditulis sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Kompetensi pada
Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH


PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH SEKAMPUNG
SMK MUHAMMADIYAH SEKAMPUNG
LAMPUNG TIMUR
2022

ii
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Praktik Kerja Kerja Industri yang telah dilaksanakan oleh :


Nama : HERA EMILIA
NIS/NISN : 206320091 / 0058109469
Proram Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)

Ditulis sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Kompetensi (Ujikom) dan


Ujian Nasional

Menyetujui,

Pembimbing Sekolah, Pembimbing DU/DI,

MUHAMMAD NURUL ARIFIN, S.Pd M. FARKHAN IMANNUDIN

Kepala Program Keahlian Pimpinan DU/DI


Teknik Komputer & Jaringan LKP Mitra Media

DEDEK EFIRIYADI, S.Kom ANDI KASYADI, S.Kom


NBM. 1396313

Mengetahui,
Kepala SMK Muhammadiyah Sekampung

HENDRA AGUS WIJAYA, S.E.


NBM. 1057 445

iii
MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
PIMPINAN WILAYAH MUHAMMADIYAH
SMK MUHAMMADIYAH SEKAMPUNG LAMPUNG TIMUR
PROVINSI LAMPUNG
Alamat : Jalan. Raya Giriklopomulyo Nomor 57 Sekampung Lampumg Timur Telp. (0725) 7855139

IDENTITAS PESERTA

Nama Lengkap : Hera Emilia


Nomor Induk : 206320091
Tempat Tgl Lahir : Sumbersari, 16 Juni 2005
Agama : Islam
Jenis Kelamin : Perempuan
Anak Ke : Ke 1 Dari 2 Bersaudara
Alamat : Desa Negeri Katon Kec. Marga Tiga
E-mail : heraemilia16@gmail.com
Program Keahlian : Teknik Komputer & Jaringan
Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer & Jaringan

Sekampung, 10 Januari 2022


Kepala Sekolah,

HENDRA AGUS WIJAYA, S.E.


NBM. 1057 445

iv
MOTTO

“ Jangan Menyerah Dahulu, Masih Ada Kesulitan-kesulitan Lain yang Mau

Bertemu “

PERSEMBAHAN

Penulis dan penyusunan laporan praktik kerja industri ini saya persembahkan
kepada :
1. Untuk Ibu tercinta yang telah memberi semangat, merawat dan mendidik
penulis dari lahir sampai saat ini serta atas nafkah yang selama ini mereka
berikan sehingga penulis dapat tumbuh dan berkarya seperti sekarang ini.
2. Kakak tercinta, sebagai pemberi semangat dan membantu dalam berbagai hal.
3. Teman-teman yang telah menemani dan bekerjasama dalam melewati
tantangan selama dalam masa PKL.
4. Keluarga besar SMK Muhammadiyah Sekampung, tempat menimba ilmu
disegala pengetahuan.
5. Pihak LKP Mitra Media yang telah menerima penulis untuk Praktik Kerja
Lapangan (PKL) dan memberikan ilmu serta pengetahuan mengajarkan
segala sesuatu dengan ikhlas.

v
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Esa, yang

senantiasa melimpahkan berkah, rahmat, taufiq, serta hidayah-Nya sehingga

penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktik Kerja Industri di MITRA MEDIA

laporan ini di buat berdasarkan kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan siswa selama

berada di dunia industri. Laporan ini disusun sebagai pertanggung jawaban siswa

selama prakerin dan berfungsi sebagai acuan dalam ujian yang dilaksanakan

setelah siswa melaksanakan praktik di dunia industri.

Pelaksnaan prakerin dapat berjalan lancar karena adanya dukungan kerja

sama yang baik dari berbagai pihak. Pada kesempatan kali ini penulis

mengucapkan banyak terima kasih kepada ;

1. Bapak Hendra Agus Wijaya, S.E selaku kepala SMK Muhammadiyah

Sekampung.

2. Bapak Dedek Efiriyadi, S.Kom selaku Ketua Program Keahlian Teknik

Komputer Dan Jaringan.

3. Bapak Andi Kasyadi, S.Kom. selaku pimpinan DU/DI Kepala Mitra Media.

4. Bapak Muhammad Nurul Arifin, S.Pd selaku guru pembimbing selama

pelaksanaan Praktek Kerja Industri.

5. Bapak M. Farkhan Imannudin selaku pembimbing pada DU/DI Mitra Media.

6. Seluruh staf dan karyawan DU/DI Kantor Mitra Media

7. Dewan Guru beserta staf atas bimbingannya selama penulis belajar di SMK

Muhammadiyah Sekampung.

vi
8. Teman-ternan yang membantu hingga terselesaikannya Laporan Praktek Kerja

Industri ini.

kritik dan saran yang bersifat membangun guna sempurnanya laporan ini di

masa mendatang. Ahir kata penulis mohon maaf atas segala kesalahan dan

kekurangan. Semoga laporan Praktek kerja Industri ini dapat bermanfaat bagi

semua pihak.

Sekampung, 1 April 2022

HERA EMILIA

vii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ..................................................................................... ii


LEMBAR PENGESAHAN .......................................................................... iii
IDENTITAS SISWA PRAKERIN .............................................................. iv
MOTTO DAN PERSEMBAHAN ................................................................ v
KATA PENGANTAR ................................................................................... vi
DAFTAR ISI .................................................................................................. viii
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... x
DAFTAR TABEL .......................................................................................... xii
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xiii
BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1
1.1 Latar Belakang .................................................................................... 1
1.2 Tujuan dan Manfaat Prakerin .............................................................. 2
1.2.1 Tujuan Prakerin .......................................................................... 2
1.2.2 Manfaat Prakerin ........................................................................ 2
1.3 Ruang Lingkup Prakerin ..................................................................... 4
1.4 Metode Pengumpulan Data ................................................................. 5
1.5 Sistematika Penulisan .......................................................................... 5
BAB II TINJAUAN UMUM ........................................................................ 7
2.1 Sejarah Perusahaan ........................................................................... 7
2.2 Struktur Organisasi ........................................................................... 8
2.3 Tata Kerja Organisasi ........................................................................ 10
BAB III PELAKSANAAN PRAKERIN ..................................................... 12
3.1 Tabel Kegiatan .................................................................................. 12
3.2 Permasalahan .................................................................................... 15
3.3 Pembahasan ....................................................................................... 17
3.3.1 Installasi Debian 7.8 ................................................................ 17
3.3.2 Installasi DNS Server .............................................................. 24
3.3.3 Konfigurasi DHCP Server ...................................................... 27
BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN ....................................................... 29
4.1 Permasalahan .................................................................................... 29
4.2 Saran ................................................................................................. 29
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

viii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Tampilan Tempat Prakerin ..................................................... 7


Gambar 2.2 Struktur Organisasi LKP Mitra Media .................................. 9
Gambar 3.1 Tampilan Root Login ............................................................. 17
Gambar 3.2 Tampilan Operasi Sistem Installasi ........................................ 17
Gambar 3.3 Tampilan Installasi ................................................................. 18
Gambar 3.4 Tampilan Kapasitas Disk ....................................................... 18
Gambar 3.5 Tampilan Pemilihan Bahasa ................................................... 19
Gambar 3.6 Tampilan Pengaturan Keyboard ............................................. 19
Gambar 3.7 Tampilan Pengaturan Jaringan ............................................... 19
Gambar 3.8 Tampilan Pengaturan Jaringan ............................................... 20
Gambar 3.9 Tampilan Nama Host ............................................................. 20
Gambar 3.10 Tampilan kata sandi root ...................................................... 20
Gambar 3.11 Tampilan pengguna baru ...................................................... 20
Gambar 3.12 Tampilan pengaturan waktu ................................................. 21
Gambar 3.13 Partisi Hardisk ...................................................................... 21
Gambar 3.14 Partisi Hardisk ...................................................................... 21
Gambar 3.15 Partisi Hardisk ...................................................................... 22
Gambar 3.16 Partisi Hardisk ...................................................................... 22
Gambar 3.17 Tampilan Pindai CD / DVD ................................................. 22
Gambar 3.18 Tampilan Mengatur Pengelola Paket ................................... 22
Gambar 3.19 Tampilan Survey Paket Debian ............................................ 23
Gambar 3.20 Tampilan Pemilihan Perangkat Lunak ................................. 23
Gambar 3.21 Tampilan Pemasangan Boot Loader .................................... 23
Gambar 3.22 Tampilan Selesai Installasi ................................................... 24
Gambar 3.23 Tampilan Root ...................................................................... 24
Gambar 3.24 Tampilan etc network interfaces .......................................... 24
Gambar 3.25 Tampilan etc network interfaces .......................................... 24
Gambar 3.26 Tampilan etc init.d networking restart ................................. 24
Gambar 3.27 Tampilan etc resolv.conf ...................................................... 25
Gambar 3.28 Tampilan etc resolv.conf ...................................................... 25

ix
Gambar 3.29 Tampilan apt-get install bind9 .............................................. 25
Gambar 3.30 Tampilan nano.named.local.conf.local ................................ 26
Gambar 3.31 Tampilan nano.db.muska ..................................................... 26
Gambar 3.32 Tampilan nano.rev.202 ......................................................... 26
Gambar 3.33 Tampilan etc init.d bind9 restart .......................................... 27
Gambar 3.34 Tampilan eject ...................................................................... 27
Gambar 3.35 Tampilan apt-get install isc-dhcp-server .............................. 27
Gambar 3.36 Tampilan nano etc dhcp dhcpd.conf .................................... 28

x
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Data Kepegawaian ..................................................................... 10


Tabel 3.1 Hasil Materi Bulan Januari 2022 ............................................... 12
Tabel 3.2 Hasil Materi Bulan Februari 2022 ............................................. 13
Tabel 3.3 Hasil Materi Bulan Maret 2022 ................................................. 14
Tabel 3.4 Hasil Materi Bulan April 2022 ................................................... 15

xi
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran :

1. Jurnal Prakerin
2. Daftar Nilai
3. Foto copy sertifikat (jika ada)
4. Foto kegiatan pada saat melaksanakan pekerjaan
5. Sumber Dokumen seperti contoh pekerjaan yang diselesaikan
6. Dst.

xii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


SMK merupakan jejang paendidikan yang mengutamakan pengembangan
kemampuan peserta didik untuk dapat bekerja pada bidang tertentu,
kemampuan beradaptasi dengan lingkungan kerja, melihat peluang kerja dan
dapat mengembangkan diri di Era Globalisasi.
SMK menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan di berbagai Perogram
Keahlian yang di sesuaikan dengan lapangan kerja. Program Keahlian
tersebut di kelompokan menjadi bidang keahlian sesuai dengan kelompok
bidang industri / bidang usaha /asasiasi profesi. Jenis bidang dan program
keahlian di tetapkan oleh Direktur Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah.
Pendidikan di SMK dapat menerapkan berbagai pola penyelenggaraan
pendidikan yang dapat di laksanakan secara terpadu, seperti: Pola Pendidikan
Sistim Ganda (PSG) yaitu Praktek Kerja Industri (PRAKRIN), dan
pendidikan jarak jauh.
Prakerin adalah pola penyelenggaraan pendidikan yang di kelola bersama
sama antara SMK dengan Dunia Usaha / Dunia Industri / Asoiasi Profesi,
Pemerintah sebagai Institusi Pasangan (IP), mulai dari tahap Perencanaan,
Pelaksanaan, hingga tahap Evaluasi dan Sertifikasi yang merupakan satu
kesatuan program. Durasi pelaksanaan Prakrin ini 3 bulan efektif. Pola
Praktik Kerja Industri diterapkan dalam proses penyelenggaraan SMK dalm
rangka lebih mendekatkan mutu lulusan dengan kemampuan yang diminati
oleh Dunia Usaha / Dunia Industri / Asosiasi Profesi (Pemerintah).
Dengan demikian, seorang siswa dikatakan mampu mengembangkan
kecakapan / keterampilan hidupnya jika menguasai dengan sungguh-sungguh
seluk beluk keahliannya secara tuntas.

1
2

Harapan utama dan kegiatan Prakrin ini disamping meningkatkan keahlian


profesional perserta didik agar sesuai dengan tuntuan kebutuhan tenaga kerja
agar peserta didik memiliki etos kerja yang meliputi : kemapuan bekerja,
motivasi kerja, inisiatif, kreatif, hasil pekerjaan yang berkualitas, disiplin
waktu, dan kerajinana dalam bekerja.

1.2 Tujuan dan Manfaat Prakerin


1.2.1 Tujuan Prakerin
Penyelanggaraan Prakerin bertujuan untuk :
1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional, yaitu
tenaga kerja yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan dan
etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan kerja.
2. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and
Match) antara SMK dan Industri.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja
yang berkualitas profesional.
4. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja
sebagai bagian dari proses pendidikan.

1.2.2 Manfaat Prakerin


Manfaat Prakerin Kerja sama antar SMK dengan dunia
usaha/industri atau instansi dilaksanakan dalam prinsip saling
membantu, saling mengisi, dan saling melengkapi untuk keuntungan
bersama.
Berdasarkan prinsip ini, pelaksaan Praktik Kerja Industri (Prakerin)
akan memberi nilai tambahan bagi pihak-pihak yang bekerjasama,
sebagai berikut :

1. Manfaat Bagi Industri Penyelenggaraan Prakerin Memberi


keuntugan nyata bagi industri antara lain :
1) Perusahan dapat mengenal kualitas peserta Prakerin yang
belajar dan bekerja di industri.
3

2) Umumnya peserta Prakerin telah ikut dalam proses produksi


secara aktif sehingga pada pengertian tertentu peserta Prakerin
adalah tenaga kerja yang memberi keuntungan.
3) Perusahan dapat memberi tugas kepada peserta Prakerin untuk
kepentingan perusahaan sesuai kompetensi dan kemampuan
yang dimiliki.
4) Selama proses pendidikan melalui kerja industri, peserta
Prakerin lebih muda diatur dalam hal disiplin berupa kepatuhan
terhadap peraturan perusahaan. Karena itu, sikap peserta
Prakerin dapat dibentuk sesuai dengan ciri khas tertentu
industri.
5) Memberi kepuasan bagi dunia usaha/dunia industri karena
diakui ikut serta menentukan hari depan bangsa melalui Praktik
Kerja Industri (Prakerin).

2. Manfaat Bagi Sekolah


Tujuan pendidikan untuk memberi keahlian profesional bagi
peserta didik lebih terjamin pencapaiannya. Terhadap kesesuaian
yang lebih pas antara program pendidikan dengan kebutuhan
lapangan kerja (sesuai dengan prinsip Link and Match). Memberi
kepuasan bagi penyelenggaraan pendidikan sekolah karena
tamatannya lebih terjamin memperoleh bekal yang bermanfaat,
baik untuk kepentingan tamatan, kepentigan dunia kerja, dan
kepentigan bangsa.
3. Manfaat Bagi Praktikan/Peserta Didik
Hasil belajar peserta Praktik Industri akan lebih bermakna,
karena setelah tamat akan betul-betul memiliki keahllian
profesional sebagai bekal untuk meningkatkan taraf hidupnya dan
sebagai bekal uintuk penggembangan dirinya secara berkelanjutan.
Keahlian profesional yang diperoleh dapat mengangkat harga
diri dan rasa percaya diri tamatan, yang selanjutnya akan
mendorong mereka untuk meninggkatkan keahlian profesionalnya
pada tingkat yang lebih tinggi.
4

1.3 Ruang Lingkup Prakerin


Dalam pelaksanaan Praktek Kerja Industri (Prakerin) ini kami ditempatkan
di LKP Mitra Media dan selama kurang lebih tiga bulan. Di tempat prakerin
kami menemukan banyak pengalamaan dan pelajaran yang kami dapat namun
dengan motivasi yang tinggi kami dapat bekerja denngan baik dan
menyelesaikannya, di samping bimbingan dari sekolah maupun dari instansi
yang diberikan kepada kami. Maka laporan ini dapat terselesaikan dengan
seadanya, dikarenakan keterbatasan pengeteahuan dan pengalaman.
Hal - hal yang merupakan tugas atau kegiatan kami selama melaksanakan
prakerin di LKP Mitra Media antara lain :
1. Linux :
a. DNS Server
b. DHCP Server
c. Konfigurasi Web server debian
d. FTP Tanpa Login dan Login
e. Konfigurasi SSH
f. Mail dan Webmail server
g. Samba
h. NTP
2. Mikrotik :
a. Setting NAT
b. WIFI
c. DHCP server
d. Management Bandwitch
e. PPTP
f. PPPoE
g. Hotspot
h. Web Proxy
5

1.4 Metode Pengumpulan Data

Dalam mengumpulkan data, keterangan dan rancangan program yang


dibutuhkan untuk penyusunan laporan Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini,
penulis menggunakan tiga (3) metode yaitu:

1. Observasi (pengamatan langsung)


Metode ini dilakukan penulis secara langsung ke lapangan untuk
melakukan pengamatan perangkat – perangkat dan pemasangan kabel
dengan serat optik.
2. Metode mencari (Pencarian di Internet)
Metode mencari ini dilakukan penulis dengan mengutip beberapa
artikel, jurnal, laporan dan karya tulis yang ada di internet mengenai
pemasangan kabel dengan serat optik.
3. Metode praktek
Metode ini di lakukan secara langsung dengan menggunakan
perangkat, baik itu personal komputer maupun laptop beserta
perangkat yang mendukung proses pembelajaran. Contohnya, router
mikrotik, kapel UTP, tang krimping.

1.5 Sistematika Penulisan

1.5.1 BAB I. PENDAHULUAN

Dalam bab ini dijelaskan tentang latar belakang, maksud dan tujuan
praktek kerja industri, waktu dan tempat pelaksanaan PRAKERIN dan
sistematika penulisan.

1.5.2 BAB II. TINJAUAN UMUM ORAGANISASI/INSTANSI

Dalam bab ini dijelaskan tentang sejarah instansi, struktur organisasi


serta tata kerja organisasi.
6

1.5.3 BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN

Dalam bab ini berisi laporan PRAKERIN terkait dengan kegiatan


yang dilakukan berikut materi dan hasilnya.

1.5.4 BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN

Dalam bab ini dijelaskan tentang kesimpulan dan saran untuk penulis
agar lebih terampil dan teliti untuk kedepannya.
BAB II
TINJAUAN UMUM ORGANISASI / INSTANSI

Gambar 2.1 Tampilan Tempat Prakerin

2.1. Sejarah Perusahaan (LKP. MITRA MEDIA)

Era globalisasi merupakan suatu fenomena yang sangat kompleks dan


kaya akan berbagai macam perkembangan dan kemajuan terutama dalam
bidang tekhnologi dan komunikasi. Hadirnya era globalisasi menimbulkan
berbagai efek positif maupun efek negative bagi kalangan dunia usaha yang
kuat dalam penguasaan tekhnologi informasi dan menjamin mereka bertahan
dalam persaingan ketat.

Dalam hal ini tekhnologi komputer mempunyai posisi yang sangat


menentukan dalam rangka menghadapi perkembangan era globalisasi, karena
tekhnologi komputer dan informatika saat ini berkembang pesat.

LKP.MITRA MEDIA awal mulanya adalah sebuah komunitas ICT


(information and Communication Technology) berdiri pada tahun 2006
merupakan komunitas yang bergerak di bidang teknologi informasi yang

7
8

berfokus pada pengembangan sistem informasi, teknologi internet dan


telekomunikasi dan pada tahun 2018 bertranformasi menjadi sebuah Lembaga,
Kursus dan Pelatihan (LKP).

Tim LKP.MITRA MEDIA memiliki spesialisasi di bidang Teknologi


Informasi dan Industri Telekomunikasi, sehingga memiliki pemahaman yang
komprehensif dan aktual mengenai pemanfaatan IT bagi para mitra.

2.2. Struktur Organisasi

Struktur organisasi dalam sebuah perusahaan merupakan jenjang


yangmenunjukkan tentang keberadaan jabatan seseorang dalam suatu
perusahaan. Hal ini menyangkut terhadap tanggung jawab mengenai jabatan
seseorang dan jugahubungannya terhadap posisi pada jabatan lain. Berikut ini
adalah gambaran dari Struktur Organisasi dari LKP.MITRA MEDIA.

A. Gambaran Perusahaan

LPK Mitra Media adalah salah satu Lembaga Pendidikan Komputer

terdepan yang berada di Kota Metro Lampung, yang melatih dan

menyiapkan sumberdaya manusia yang siap menghadapi dunia kerja.

B. Struktur Organisasi Perusahaan

Struktur organisasi dalam sebuah perusahaan merupakan hierarki yang

menunjukkan tentang keberadaan jabatan seseorang dalam suatu

perusahaan. Halini menyangkut terhadap tanggung jawab mengenai jabatan

seseorang dan juga hubungannya terhadap posisi pada jabatan lain. Berikut

ini adalah gambaran dari Struktur Organisasi dari LKP.MITRA MEDIA :


9

STRUKTUR ORGANISASI

LPK MITRA MEDIA

A
DINAS PENDIDIKAN
PIMPINAN
DAN KEBUDAYAAN
Andi Kasyadi, S.Kom
KOTA METRO

BENDAHARA
Nur Aspani Pulungan, A.Md

TATA USAHA TENAGA PENGAJAR


1. Intan Harahap 1. Triyanto, S.Kom
2. Nur Aspani Pulungan, 2. Imam Mu’alim, S.Kom,
A.Md M.Kom
3. Machmud Nurokhim, S.Ag
4. Aulia, S.Kom
5. Farhan

SISWA SISWI / PESERTA


KURSUS

Gambar 2.2 Struktur Organisasi LKP Mitra Media


10

2.3. Tata Kerja Organisasi


2.3.1 Disiplin Kerja
Pelaksanaan prakerin dibagi menjadi dua shif, shif pertama dimulai dari
pukul 09:00 – 12:00 , dan shif kedua dimulai dari pukul 13:00 – 16:00 .
2.3.2 Sarana dan Prasarana
Keadaan sarana dan prasarana yang ada di LKP Mitra Media sudah
biasadikatakan dengan baik dan layak Sarana dan prasarana di LKP
Mitra Media meliputi, meja belajar, komputer, laptop, router mikrotik,
kabel UTP, tang krimping, kipas angin, halaman parkir, toilet.
2.3.3 Data Kepegawaian
Data kepegawaian LKP Mitra Media:
Tabel 2.1 Data Kepegawaian
NO NAMA JABATAN
1 Andi Kasyadi,S.kom Pimpinan
2 Nur Aspani Pulungan,A.Md Bendahara dan Tata usaha
3 Imam Mu'alim,S.Kom, M.Kom Tenaga Pengajar
4 Machmud Nurokhim,S.Ag. Tenaga Pengajar
5 Aulia, S.Kom Tenaga Pengajar
6 M. Farkhan Immannudin Tenaga Pengajar

2.3.4 Uraian Tugas


a Pimpinan
 Menyusun program kerja dan mengkoordinasikan pelaksanaannya
 Membuat Tata Tertib dan ketentuan yang berlaku di LKP Mitra
Media.
 Membuat daftar kebutuhan bahan dan alat pemelajaran dan
produksi bersama dengan bendahara, sekretaris dan staf
pengelola.
b Sekretaris
 Membantu Ketua di bidang administrasi dan mendokumentasikan
hasil rapat.
 Membantu ketua dalam pelaksanaan program yang berkaitan
dengan administrasi, pengendalian dokumen dan rekaman
 Membantu Ketua dalam penyampaian tertulis
11

c Bendahara
 Membantu Ketua dalam menyusun daftar alat, bahan dan jasa
yang dibutuhkan.
 Membantu ketua dalam melaksanakan pembelian alat, bahan dan
jasa yang di perlukan berkoordinasi dengan panitia pembelian.
 Membuat dokumen atas pengelolaan keuangan.
 Membantu Ketua dalam penyimpanan keuangan.
d Tenaga Pengajar
 Merecanakanjadwal penggunaan ruangan.
 Membuat daftar dan monitoring inventarisasi.
 Mengatur lay out ruangan dan peralatan dalam ruangan.
 Merencanakan dan mengkoordinasikan perbaikan peralatan.
 Merekomendasikan perbaikan dan penataan fisik bangunan.
 Menyusun kebutuhan bahan dan peralatan yang diperlukan
 Mengkoordinasikan pembuatan produk.
 Menyampaikan laporan tutin kondisi ruangan kepada ketua.
BAB III
PELAKSANAAN PRAKERIN

3.1 Hasil
Materi yang didapat selama kurang lebih 3 bulan
Bulan Januari
Tabel 3.1 Hasil Materi Bulan Januari 2022
No Hari Tanggal Kegiatan
1. Senin 10 Januari 2022 Pengarahan dan Pengenalan
2. Selasa 11 Januari 2022 Microsoft Office
3. Rabu 12 Januari 2022 Mircrosoft Word
4. Kamis 13 Januari 2022 Mircrosoft Excel
5. Jum’at 14 Januari 2022 Mircrosoft Excel
6. Sabtu 15 Januari 2022 Libur
7. Minggu 16 Januari 2022 Libur
8. Senin 17 Januari 2022 Instalasi Debian
9. Selasa 18 Januari 2022 Instalasi DNS Server
10. Rabu 19 Januari 2022 Latihan DNS
11. Kamis 20 Januari 2022 Instalasi DHCP Server
12. Jum’at 21 Januari 2022 Latihan DNS
13. Sabtu 22 Januari 2022 Libur
14. Minggu 23 Januari 2022 Libur
15. Senin 24 Januari 2022 Izin
16. Selasa 25 Januari 2022 Latihan Konfigurasi Web Server
17. Rabu 26 Januari 2022 Latihan FTP
18. Kamis 27 Januari 2022 Konfigurasi SSH
19. Jum’at 28 Januari 2022 Izin
20. Sabtu 29 Januari 2022 Libur
21. Minggu 30 Januari 2022 Libur
22. Senin 31 Januari 2022 Libur

12
13

Bulan Februari 2022

Tabel 3.2 Hasil Materi Bulan Februari 2022


No Hari Tanggal Kegiatan
1. Selasa 1 Februari 2022 Libur Imlek
2. Rabu 2 Februari 2022 Mail dan Web Mail Server
3. Kamis 3 Februari 2022 Izin
4. Jum’at 4 Februari 2022 Latihan DNS Server dan Web Mail
5. Sabtu 5 Februari 2022 Libur
6. Minggu 6 Februari 2022 Libur
7. Senin 7 Februari 2022 Konfigurasi Samba
8. Selasa 8 Februari 2022 Latihan Samba
9. Rabu 9 Februari 2022 Konfigurasi NTP
10. Kamis 10 Februari 2022 Izin
11. Jum’at 11 Februari 2022 Izin
12. Sabtu 12 Februari 2022 Libur
13. Minggu 13 Februari 2022 Libur
14. Senin 14 Februari 2022 Latihan Persiapan Ujian
15. Selasa 15 Februari 2022 Izin
16. Rabu 16 Februari 2022 Latihan Persiapan Ujian
17. Kamis 17 Februari 2022 Latihan Persiapan Ujian
18. Jum’at 18 Februari 2022 Ujian
19. Sabtu 19 Februari 2022 Libur
20. Minggu 20 Februari 2022 Libur
21. Senin 21 Februari 2022 Izin
22. Selasa 22 Februari 2022 Libur
23. Rabu 23 Februari 2022 Libur
24. Kamis 24 Februari 2022 Izin
25. Jum’at 25 Februari 2022 Pembuatan Kabel Straigh dan Cross
26. Sabtu 26 Februari 2022 Libur
27. Minggu 27 Februari 2022 Libur
28. Senin 28 Februari 2022 Libur/Tanggal Merah
14

Bulan Maret
Tabel 3.3 Hasil Materi Bulan Maret 2022
No Hari Tanggal Kegiatan
1. Selasa 1 Maret 2022 Mikrotik NAT
2. Rabu 2 Maret 2022 Izin
3. Kamis 3 Maret 2022 Libur
4. Jum’at 4 Maret 2022 Libur
5. Sabtu 5 Maret 2022 Libur
6. Minggu 6 Maret 2022 Libur
7. Senin 7 Maret 2022 Izin
8. Selasa 8 Maret 2022 Web Proxy Mikrotik
9. Rabu 9 Maret 2022 Web Proxy Mikrotik
10. Kamis 10 Maret 2022 Latihan Web Proxy Mikrotik
11. Jum’at 11 Maret 2022 Izin
12. Sabtu 12 Maret 2022 Libur
13. Minggu 13 Maret 2022 Libur
14. Senin 14 Maret 2022 Libur
15. Selasa 15 Maret 2022 PPTP Mikrotik
16. Rabu 16 Maret 2022 Hotspot
17. Kamis 17 Maret 2022 Latihan Hotspot
18. Jum’at 18 Maret 2022 PPPOE
19. Sabtu 19 Maret 2022 Libur
20. Minggu 20 Maret 2022 Libur
21. Senin 21 Maret 2022 Pembuatan Laporan
22. Selasa 22 Maret 2022 Pembuatan Laporan
23. Rabu 23 Maret 2022 Pembuatan Laporan
24. Kamis 24 Maret 2022 Pembuatan Laporan
25. Jum’at 25 Maret 2022 Pembuatan Laporan
26. Sabtu 26 Maret 2022 Libur
27. Minggu 27 Maret 2022 Libur
28. Senin 28 Maret 2022 Pembuatan Laporan
29. Selasa 29 Maret 2022 Pembuatan Laporan
30. Rabu 30 Maret 2022 Pembuatan Laporan
31. Kamis 31 Maret 2022 Pembuatan Laporan
15

Bulan April
Tabel 3.4 Hasil Materi Bulan April 2022
No Hari Tanggal Kegiatan
1. Jum’at 1 April 2022 Pembuatan Laporan
2. Sabtu 2 April 2022 Pembuatan Laporan
3. Minggu 3 April 2022 Pembuatan Laporan
4. Senin 4 April 2022 Pembuatan Laporan
5. Selasa 5 April 2022 Pembuatan Laporan

3.2 Permasalahan
Jaringan komputer adalah jaringan telekomunikasi yang memungkinkan
antar komputer untuk saling berkomunikasi dengan bertukar data. Tujuan dari
jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari
jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service). Pihak
yang meminta/menerima layanan disebut klien (client) dan yang
memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server). Desain ini disebut
dengan sistem client-server, dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi
jaringan komputer.
Dua buah komputer yang masing-masing memiliki sebuah kartu jaringan,
kemudian dihubungkan melalui kabel maupun nirkabel sebagai medium
transmisi data, dan terdapat perangkat lunak sistem operasi jaringan akan
membentuk sebuah jaringan komputer yang sederhana. Apabila ingin
membuat jaringan komputer yang lebih luas lagi jangkauannya, maka
diperlukan peralatan tambahan seperti Hub, Bridge, Switch, Router, Gateway,
sebagai peralatan interkoneksinya.
a. Pengertian DNS Server
Domain Name Server atau DNS adalah sebuah sistem yang
menghubungkan Uniform Resource Locator (URL) dengan Internet
Protocol Address (IP Address).
Normalnya, untuk mengakses internet, Anda perlu mengetikkan IP
Address sebuah website. Cara ini cukup merepotkan. Sebab, ini artinya,
16

Anda perlu punya daftar lengkap IP Address website yang dikunjungi dan
memasukkannya secara manual.
DNS adalah sistem yang meringkas pekeijaan ini untuk Anda.
Kini, Anda tinggal mengingat nama domain dan memasukkannya dalam
address bar. DNS kemudian akan menerjemahkan domain tersebut ke
dalam IP Address yang komputer pahami
17

3.3 Pembahasan Masalah


Sebelum masuk ke DNS Server buat Virtual dengan VMWare terlebih dahulu
dengan
Cara menginstall Debian 7.8
3.3.1 Installasi Debian 7.8
 Masuk ke apalikasi VMWare seperti ini
 Lalu klik next

Gambar 3.1 Tampilan Root Login

 Kemudian pilih Debian 7.8 DVD 1


 Next kemudian virtual machine name diisi (hera)

Gambar 3.2 Tampilan operasi sistem installasi


18

Gambar 3.3 Tampilan Installasi

 Next

3.4 Tampilan Kapasitas Disk


 Next
 Finish
 Kemudian muncul seperti gambar di bawah
 Letakan kursor ditulisan Install >>enter
19

 Pilih >>bahasa indonesia>>enter

3.5 Tampilan Pemilihan Bahasa


 Pilih Inggris Amerika >> enter

3.6 Tampilan Pengaturan Keyboard

 Lalu lanjutkan >> enter

3.7 Tampilan Pengaturan Jaringan


20

 Pilih jangan mengatur jaringan saat ini >> enter

3.8 Tampilan Pengaturan Jaringan


 Nama Host >> (hera)

3.9 Tampilan Nama Host


 Kata sandi root >> 123

3.10 Tampilan Kata Sandi Root


 Nama lengkap dari pengguna baru (hera) >> enter

3.11 Tampilan Pengguna Baru


21

 Pilih WIB >> enter

3.12 Tampilan Pengaturan Waktu


 Pilih Terpadu gunakan seluruh Harddisk >> enter

3.13 Tampilan Partisi Hardisk

 Enter

3.14 Tampilan Partisi Hardisk


22

 Pilih Selesai mempartisi dan tulis perubahan nya ke hard disk >> enter

3.15 Tampilan Partisi Hardisk


 Pilih Ya >> enter

3.16 Tampilan Partisi Hardisk


 Pindai CD atau DVD lainnya Pilih Tidak >> enter

3.17 Tampilan Pindai CD atau DVD


 Gunakan suatu jaringan cermin ( mirror ) Pilih Tidak >> enter

3.18 Tampilan Mengatur Pengelola Paket


23

 Berpartsipasi dalam Survey Penggunaan Paket Debian Pilih Tidak >>


enter

3.19 Tampilan Survey Paket Debian


 Hapus tanda ( * ) menggunakan spasi dan beri tanda ( * ) pada pilihan
Perkakas sistem standar >> enter

3.20 Tampilan Pemilihan Perangkat Lunak

 Pilih Ya >> enter

3.21 Tampilan Pemasangan Boot Loader


24

 Installasi selesai >> lanjutkan >> enter

3.22 Tampilan Selesai Installasi

3.3.2 Installasi DNS Server


 login : root
 Password : 123

3.23 Tampilan Root

3.24 Tampilan Etc Network Interfaces


Tekan ctrl + o untuk menyimpan
Dan ctrl + x untuk keluar

3.25 Tampilan Etc Network Interfaces

3.26 Tampilan etc init.d networking restart


25

CEK IP ADDRESS
#ifconfig
#ip a
ISI DNS

3.27 Tampilan etc resolv.conf

3.28 Tampilan etc resolv.conf


KONFIGURASI DNS SERVER
#apt-get install bind9
#cd /etc/bind

3.29 Tampilan apt-get install bind9


#cp named.conf.default-zones named.conf.local
#nano named.conf.local
26

3.30 Tampilan nano named.conf.local


Tekan ctrl + o untuk simpan
Dan ctrl + x untuk keluar
#cp db.local db.muska
#nano db.muska

3.31 Tampilan nano.db.muska


Tekan ctrl + o untuk simpan
Dan ctrl + x untuk keluar
#cp db.muska rev.202
#nano rev.202

3.32 Tampilan nano rev.202


27

Tekan ctrl + o untuk simpan


Dan ctrl + x untuk keluar
RESTART DNS
#/etc/init.d/bind9 restart

3.33 Tampilan etc init.d bind9 restart


CEK DNS
#nslookup www.muska.com
#nslookup 202.178.15.6
# nslookup muska.com

3.3.3 Konfigurasi DHCP Server


Ketik eject lalu enter, kemudian ulangi lagi ketik eject
#apt-cdrom add

3.34 Tampilan eject


Masukkan Disc 2 Debian
#apt-get install isc-dhcp-server

3.35 Tampilan apt-get install isc-dhcp-server


28

#nano /etc/dhcp/dhcpd.conf
Hapus tanda # dan ubah seperti dibawah ini

3.36 Tampilan nano etc dhcp dhcpd.conf


#service isc-dhcp-server restart
BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan
Dengan adanya kegiatan Prakerin ini, dapat kami simpulkan bahwa
kegiatan ini sangat bermanfaat. Kami mendapatkan banyak pengalaman kerja
yang pasti akan sangat bermanfaat untuk menunjang karir kami kedepannya.
Selain itu, praktek yang dilakukan juga sangat membantu dalam
meningkatkan potensi keahlian yang professional dalam bidangnya.

4.2 Saran
Untuk adik kelas yang nantinya akan melaksanakan kegiatan Prakerin,
mungkin sedikit saran berikut ini bisa bermanfaat :
1. Jaga nama diri sendiri dan sekolah.
2. Utamakan keselamatan kerja.
3. Gunakan waktu sebaik-baiknya.
4. Tetap semangat dan jangan putus asa.

29
30

DAFTAR PUSTAKA

SMK Muhammadiyah Sekampung, 10 Januari 2022-09 April 2022. Buku Panduan


Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin). Sekampung.
Andi Kasyadi.2017. DNS Server. Metro.
Andi Kasyadi.2017. DHCP Server. Metro.
Andi Kasyadi.2017. FTP Tanpa Login. Metro.
Andi Kasyadi.2017. FTP Login. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Konfigurasi WebServer. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Konfigurasi SSH. Metro
Andi Kasyadi.2017. Mail dan WebMail Server. Metro
Andi Kasyadi.2017. Konfigurasi Samba. Metro.
Andi Kasyadi.2017. NTP. Metro
Andi Kasyadi.2017. Setting NAT. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Wifi. Metro.
Andi Kasyadi.2017. DHCP Server Mikrotik. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Management Banwitch. Metro.
Andi Kasyadi.2017. PPTP. Metro.
Andi Kasyadi.2017. PPPoE. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Setting Hotspot. Metro.
Andi Kasyadi.2017. Web Proxy. Metro.
31

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai