Anda di halaman 1dari 3

Fira : Hai semua perkenalkan nama saya Safira Friaviesta Maharani sebagai Mahasiswa Fi

sioterapi di Institut Teknologi, Sains dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang


Gesha : Hai semua perkenalkan nama saya Vaolinda Gesha Dwi Rahmadani sebagai Mahasi
swa Fisioterapi di Institut Teknologi, Sains dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang
Iqbal : Hai semua perkenalkan nama saya Muhammad Iqbal Taruna Andhika sebagai Mahasi
swa Fisioterapi di Institut Teknologi, Sains dan Kesehatan RS dr. Soepraoen Malang
FIRA : Banyak masyarakat yang bingung sebenarnya apa itu profesi fisioterapi. Beberapa pe
rtanyaan sering muncul seperti apa saja sih keluhan yang bisa datang ke fisioterapi?
Lalu apa saja yang di dapat di fisioterapi ? Nah kali ini kita akan kupas semua seputar
fisioterapi. Fisioterapi menurut permenkes No. 65 tahun 2015. Fisioterapi adalah bent
uk pelayanan Kesehatan yang ditujukan kepada individu dan/atau kelompok untuk me
ngembangkan, memelihara dan memulihkan gerak dan fungsi tubuh sepanjang rentan
g kehidupan dengan menggunakan penanganan secara manual, peningkatan gerak, per
alatan (physics, elektroterapeutis dan mekanis) pelatihan fungsi, dan komunikasi.
Dalam melakukan pelayanan, fisioterapis dapat menerima pasien secara langsung atau
berdasarkan rujukan dari tenaga kesehatan lainnya. (Permenkes no 80)
Kesimpulannya fisioterapi adalah pelayanan kesehatan dimana tujuannya adalah untu
k memelihara gerak fungsi tubuh sehingga mampu mencapai fungsional yang baik sep
erti duduk, berdiri, dan berjalan.
Nah selanjutnya, Keluhan apa saja sih yang bisa datang ke fisioterapi ?
Membahas sebuah keluhan itu pasti sangat luas dari itulah diklasifikasikan beberapa b
idang dalam fisioterapi.
1. Pertama, Fisioterapi Muskuloskeletal
Pada bidang ini membahas seputar otot, sendi, dan tulang. Untuk contohnya ot
ot itu membahas seperti nyeri pinggang bawah/ low back pain jadi otot-otot ya
ng mengalami ketegangan seperti itu. Selanjutnya sendi, nah sendi contohnya
seperti radang sendi lutut/ osteoarthritis genu yang sering sekali terjadi pada or
ang tua. Pada bagian tulang itu seperti kelainan postur tubuh seperti scoliosis, l
ordosis, kifosis. Ada juga rehabilitasi pasca operasi patah tulang nah itu juga d
itangani oleh fisioterapi.
2. Selanjutnya ada Fisioterapi Olahraga
Yang membahas cidera-cidera akibat kesalahan dalam berolahraga. Contohnya
waktu berlari tidak sengaja jatuh lalu pergelangan kakinya bengkak itu dikaren
akan ankle sprain. Selain itu juga yang sering terjadi pada atlet basket atau sep
ak bola itu adalah ruptur ligament ACL nah jadi ligament pada lutut mengalam
i kerobekan seperti itu. Ada juga saat kita bermain tennis atau bulu tangkis terl
alu banyak overius pada gerakan backhand sehingga menyebabkan tennis elbo
w.

GESHA :
3. Nah selanjutnya ada fisioterapi pediatri
Fisioterapi pediatri adalah membahas permasalahan seputar perkembangan mo
torik anak. Contohnya anak misalnya mengalami keterlambatan motorik kasar
yanki berdiri disanalah fisioterapi menstimulasi anak agar bisa berdiri, lalu bis
a juga berjalan seperti itu.
4. Selanjutnya ada fisioterapi geriatri
Fisioterapi geriatric adalah penanganan pada pasien yang lanjut usia. Dimana t
ermasuk dalam kategori geriatri adalah usia 60 tahun keatas yang memiliki pe
nyakit lebih dari sama dengan dua maka dikategorikanlah fisioterapi pada geri
atri.
5. Yang selanjutnya adalah fisioterapi integumen dan Kesehatan wanita.
Pada integumen membahas permasalahan pada kulit. Contohnya rehabilitasi p
asca luka bakar jadi fisioterapi memberikan penanganan agar pasien mampu k
embali fungsional.
Selanjutnya fisioterapi Kesehatan wanita itu membahas seputar permasalahan
pada wanita. Contohnya nyeri pinggang saat hamil.
6. Selanjutnya ada fisioterapi kaldiopulmonal dan kardiovaskular.
Pada bagian ini membahas seperti permasalahan pada pernafasan dan juga per
masalahan pada jantung. Contohnya setiap pernafasan itu fisioterapi pada asm
a, fisioterapi pada PPOK lalu pada kardiovaskulernya fisioterapi rehabilitasi p
asca operasi jantung. Jadi saat seorang mengalami operasi jantung fisioterapi b
ertugas untuk merehabilitasinya kembali untuk mencapai fungsionalnya.
7. Selanjutnya ada fisioterapi neuromuskular
Pada bidang ini fisioterapi membahas seputar permasalahan sistem saraf, baik
pusat atau perifer. Fisioterapi pada stroke untuk merehabilitasi agar mampu m
encapai fungsionalnya dan juga fisioterapi pada belspalsi wajah yang mencong
atau fisioterapi pada penyakit – penyakit saraf lainnya

IQBAL : Apa saja sih yang dilakukan fisioterapi ?


Jadi saat pasien datang pastinya fisioterapi akan melakukan anamnesa/ History taking
sehingga mendapatkan informasi yang diperlukan lalu saat setelah selesai lalu dila
kukanlah selanjutnya pemeriksaan dan akan nantinya terdapat diagnosa. Nah dari sanalah fisi
oterapi akan memberikan intervensi. Intervensinya sesuai dengan kondisi dari pasien. Nah p
ada fisioterapi terdapat alat jadi berupa alat pada fisioterapi seperti infrared, ultrasound atau a
da juga SWD, MWD, ada juga traksi dan beberapa alat lainnya. Nah setelah mendapatka
n alat yang sesuai dengan kondisi pasien jadi fisioterapi melakukan treatment a
da secara aktif dan pasif. Jadi kalau secara aktif, fisioterapi akan mengajarkan pasien untu
k melakukan Latihan atau exercises dimana fisioterapi aka ada gerakan-gerakan yang diikuti
oleh pasien yang nantinya bisa diterapkan juga dirumah. Nah selain itu, fisioterapi juga
dapat memberikan treatment secara pasif. Contohnya terapi manual ada juga rilis ada juga m
assage seperti itu.
#NOTE BIRU : DITULIS KATA-KATANYA KE DALAM VIDEO
#NOTE MERAH :SEARCHING CONTOH GAMBARNYA LALU DITAMPILKAN KE
DALAM VIDEO
Tapi sekarang banyak masyarakat yang masih bingung Profesi Fisioterapi itu apa ?
1. Ya, tukang pijatlah yang katanya mengaku Fisioterapi
2. Katanya menjadi fisioterapis cukup dengan Kursus Kepelatihan Olahraga dll
3. Ya ada juga yang bilang Fisioterapis kerjanya sama aja kayak perawat
ITU SEMUA MEMBINGUNGKAN MASYARAKAT
Yuk Kita Kenali Fisioterapis Indonesia :
1. FISIOTERAPIS bukanlah kursus tapi didapat melalui kuliah D3-D4-S1 Profesi (4-5 th)
2. Fisioterapis memiliki ikatan profesi yaitu ikatan Fisioterapis Indonesia (IFI)
3. Semua Fisioterapis lulus dari Jurusan Fisioterapi bukan kepelatihan olahraga
4. Semua boleh belajar ilmunya Fisioterapis, tapi bukan berarti bisa disebut sebagai
FISIOTERAPIS… sama seperti kita belajar tentang obat-obatan tapi bukan berarti kita bisa
disebut dokter/apoteker

YUK KITA LIHAT FOTO-FOTO FISIOTERAPIS DI INDONESIA


1. Cari gambarnya di google ASEP AZIS FONDER PHYSIOPRENEUR.COM
2. Cari gambarnya di google Suryo Saputra Perdana, Fisioterapis Univcersitas
Muhammadiyah Surakarta ketika ditugasi oleh Ketua IFI (Ikatan Fisioterapi Indonesia) Solo
untuk mendampingi Rio Haryanto di ajang balap GP2 tahun 2013.
3. Cari gambarnya di google Adinda Pricilla Fisioterapis PBR, Ia adalah Fisioterapis
Perempuan satu-satunya dari 15 tahun peserta Piala Jendral Sudirman

Anda mungkin juga menyukai