Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN LAMPUNG TIMUR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Alamat : Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten Lampung Timur
Jl. Buay Selagai Sukadana No.Telp. (0725) 625037

INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI


GURU TERSERTIFIKASI JENJANG SEKOLAH DASAR
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Nama Guru : ............................................... Nama Sekolah : ..............................................


Tahun Sertifikasi : ............................................... Guru Kelas/Mapel : ..............................................
Kualifikasi Pend. :................................................ Jurusan : ..............................................
Jml Jam/Minggu :..........JP. Tugas Tambahan : ..............................................
SKOR
NO ASPEK YANG DIAMATI KRETERIA
0 1 2 3 4
1 Memiliki SK Pembagian Tugas 0. Tidak memiliki SK Pembagian Tugas
Mengajar. Mengajar
4. Memilki SK Pembagian Tugas Mengajar
2 Membuat Kaldik, Program 0. Tidak menyusun Kaldik, Program Tahunan,
Tahunan, Program Semester Promes, dan silabus
dan silabus. 1. Menyusun 1 komponen
2. Menyusun 2 komponen
3. Menyusun 3 komponen
4. Menyusun 4 komponen
3 Menganalisis SK/KI dan KD 0. Tidak menganalisis
1. Memuat 2 unsur (KI dan KD)
2. Memuat 3 unsur (KI, KD dan Alokasi waktu)
3. Memuat 4 unsur (KI, KD, IPK dan Alokasi
waktu)
4. Memuat lebihdari 4 unsur
4 Menyusun RPP 0. Tidak menyusun RPP
1. RPP tidak sesuai dengan Kurikulum yang
berlaku
2. RPP disusun di KKG Kabupaten
3. RPP di susun di KKG Sekolah
4. RPP disusun sendiri
5 Menyusun/menetapkan KKM 0. Tidak menyusun/menetapkan
1. Menetapkan KKM tidak mempertimbangkan
3 aspek
2. Menetapkan KKM berdasarkan 3 aspek
3. Menetapkan KKM dan KD berdasarkan 3
aspek
4. Menetapkan KKM, KD, dan Indikator
berdasarkan 3 aspek
SKOR
NO ASPEK YANG DIAMATI KRETERIA
0 1 2 3 4
6 Memiliki dan menggunakan 0. Tidak menggunakan sumber belajar
sumber belajar 1. Menggunakan sumber belajar 1 jenis
2. Menggunakan sumber belajar 2 jenis
3. Menggunakan sumber belajar 3 jenis
4. Menggunakan sumber belajar lebih dari 3
jenis
7 Memiliki buku agenda/jurnal 0. Tidak memiliki buku Agenda/jurnal mengajar
mengajar 1. Memiliki tidak terisi
2. Memiliki tidak terisi lengkap
3. Memiliki lengkap tidak ada tandatangan KS
4. Memiliki lengkap ada tandatangan KS
8 Menyusun kisi-kisi, Instrumen, 0. Tidak menyusun kisi-kisi, Instrumen, kunci,
kunci, rubrik/kriteria penilaian rubrik/kriteria penilaian
1. Menyusun soal penilaian tetapi tidak
menyusun kisi-kisi soal
2. Menyusun soal dan kunci jawaban penilaian
tetapi tidak menyusun rubrik penilaain dan
Kisi-kisi soal
3. Menyusun Soal , kunci Jawaban, dan rubrik
penilaian tetapi tidak menyusun kisi-kisi soal
4. Menyusunkisi-kisisoal, soal, kuncijawaban,
danrubrik/ kriteria penilaian
9 Mengoreksi hasil ulangan 0. Tidak Mengoreksi Ulangan / Penilaian
(contoh hasil 1. Mengoreksi Ulangan / Penilaian
ulangan/penilaian harian, 2. Mengoreksi Ulangan dengan komentar
disertai 3. Mengoreksi Ulangan Dengan komentar
catatan/komentar(minimal 5 tetapi tidak dibagikan ke peserta didik
hasil ulangan) 4. Mengoreksi ulangan dengan komentar dan
ditandatangani Orang tua
10 Memiliki daftar nilai dan berisi 0. Tidak memiliki buku nilai
Nilai UH/PH, Remidi, nilai 1. Memiliki daftar nilai dan berisi Nilai UH/PH,
tugas, UTS/PTS, UAS/PAS, Remidi, UTS/PTS, dan UAS/PAS
Sikap, dan Keterampilan 2. Memiliki daftar nilai dan berisi Nilai UH/PH,
Remidi, nilai tugas, UTS/PTS, dan UAS/PAS
3. Memiliki daftar nilai dan berisi Nilai UH/PH,
Remidi, nilai tugas, UTS/PTS, UAS/PAS, dan
Keterampilan
4. Memiliki daftar nilai dan berisi Nilai UH/PH,
Remidi, nilai tugas, UTS/PTS, UAS/PAS, Sikap,
dan Keterampilan
11 Melakukan analisis hasil 0. Tidak melakukan analisis ulangan
Ulangan Harian/Penilaian Harian/Penilaian Harian
Harian 1. Malakukan analisis ulangan harian/ Penilaian
SKOR
NO ASPEK YANG DIAMATI KRETERIA
0 1 2 3 4
Harian sebagian (Misal satu kelas satu kali)
2. Melakukan analisis ulangan Harian/Penilaian
Harian dengan program Remidi tetapi
tidakada program pengayaan.
3. Melaksanakan analisis ulangan
Harian/Penilaian Harian lengkap dengan
program Remidi dan Pengayaan
4. Melaksanakan analisis ulangan
Harian/Penilaian Harian lengkap dengan
program Remidi dan Pengayaan sesuai
dengan daftar nilai.
12 Menyusun/melaksanakan 0. Tidak menyusun/melaksanakan program
program remedial/pengayaan remidi dan pengayaan
1. menyusun program remidi atau pengayaan
tetapi tidak melaksanakan
2. melaksanakan remidial dan pengayaan
tetapi tidak menyusun program remidi dan
pengayaan
3. menyusun program remidi dan
pengayaantetapi melaksanakan remidi atau
pengayaan
4. menyusun dan melaksanakan program
remidial dan pengayaan
13 Memiliki dokumen Sasaran 0. tidak memiliki .
Kerja Pegawai (SKP) khusus 4. memiliki
PNS 1 th terakhir
14 Memiliki dokumen hasil 0. tidakmemiliki .
pelaksanaan Penilaian Kinerja 4. memiliki
Guru (PKG) 1 th terakhir
15 Memiliki dokumen hasil 0. tidakmemiliki
pelaksanaan Pengembangan 1. memiliki 1 komponen (PD/PI/KI)
Keprofesian Berkelanjutan 2. memiliki 2 komponen (PD/PI/KI)
(PKB) yang berupa 3. memiliki 3 komponen (PD/PI/KI)
Pengembangan Diri , Publikasi 4. memiliki 3 komponen
Ilmiah dan Karya Inovatif 1 th (PD/PI/KI), masing-masing lebihdari 1
terakhir

Jumlah Skor

Nilai

Pedoman Penskoran = Predikat


SkorPerole h an Amatbaik = 91 - 100
X 100 Baik = 76 - 90
skormak (60)
Cukup = 66 - 75
Kurang = 50 - 65
Buruk = 00 - 49

KEDISIPLINAN

A. Catatan kehadiran pegawai (sejak 1 Juli -31 Desember 2021)


1. Hadir : …. hari
2. Izin : …. hari
3. Alpha : …. Hari
4. Sakit : …. hari
5. Lain-lain : …. Hari

B. Pakaian seragam dan atribut (lingkari yang sesuai)


1. Selalu memakai pakaian seragam sesuai dengan ketentuan yang berlaku
2. Sering tidak memakai pakaian seragam sesuai ketentuan yang berlaku
3. Selalumemakaiatributlengkap (papannama, ID card, lencana KORPRI)
4. Sering tidak memakai atribu tlengkap (papan nama, ID card, lencana KORPRI)

CATATAN KEPRIBADIAN
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
............................................................................................................................................

Mengetahui ……………….,.....................2022

Kepala Sekolah, Petugas Monitoring,

.......................................................... 1 …………………...…….....………
.

NIP................................................... NIP. ………………....……………

2 ……………………….………......
.

NIP. …………………….……….

Anda mungkin juga menyukai